Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Education

Anak MI Kumpulkan Donasi, Ingin Bantu Korban Gempa Cianjur

KUNINGAN (MASS) – Nampaknya, apa yang dilakukan anak-anak MI Gandol Desa Dukuhpicung Kecamatan Luragung ini, bisa dibilang hal luar biasa.

Ya, meski usianya masih anak-anak, tapi kepedulian sesamanya, dipupuk sejak dini. Tentu mungkin dengan bimbingan keluarga, lingkungan dan sekolah.

Hal itulah yang ditampakkan mereka pada Sabtu (27/11/2022) kemarin. Anak-anak MI Gandol ini berkeliling ke rumah-tumah warga, menggalang bantuan untuk korban gempa Cianjur.

Dipandu dan dibimbing guru, mereka mengetuk rumah demi rimah dengan membawa kardus untuk pengumpulan donasi. Langkah kecilnya, nampak sedikit malu-malu namun tetap semangat kala berinteraksi dengan warga. Mereka, berkeliling di sekitar sekolah tepatnya Dusun Gandol dan Dusun Cimanggang.

Salah satu guru MI Gandol, M Gunawan mengaku haru dan ikut bangga anak-anak bisa ikut belajar peduli dan berpartisipasi dalam kebaikan. Hal itu, dilakukan untuk menumbuhkan rasa kepedulian.

“Alhamdulillah siswa siswi MI Gandol bergerak untuk coba membantu saudara kita yang terdampak bencana alam gempa bumi di Cianjur,” ujarnya.

Sebelum berdonasi, mereka juga menggelar doa bersama baik siswa maupun guru. mereka berdoa untuk kebaikan dan keselamatan korban gempa di Cianjur.

“Hasil donasi yang terkumpul akan disalurkan melalui Kementrian Agama Kabupaten Kuningan. Saya ucapkan terimakasih kepada semua siswa, orang tua, wali murid serta para donatur yg telah menyisihkan sebagian hartanya. Semoga Allah membalas kebaikan semuanya. Jazakumullah khoerul jazaa,” sebutnya di akhir. (eki)

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah kebakaran tumpukan kayu di area sekolah, hampir saja membuat SDN 1 Gunungkeling yang lokasinya ada di Dusun Wage RT.08 RW.04...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Setelah 9 bulan serangan brutal Israel terhadap Palestina, dan tidak adanya solusi atas peristiwa Genosida ini. Warga Palestina telah berada pada...

Education

KUNINGAN (MASS) – Sekolah-sekolah yang ada di Kabupaten Kuningan dilarang menggelar study tour. Kebijakan itu dituangkan Pemkab Kuningan berlandaskan SE Bupati Kuningan Nomor 400.3/1555/Disdikbud...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Kreatifitas para petugas KPPS di setiap TPS, sangat beragam. Setelah sebelumnya diberitakan ada yang berpakaian jubah, dan cosplay profesi, ada juga...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Kuningan kembali menyalurkan donasi untuk Palestina dengan total lebih dari Rp 1 Milyar. Mengusung program...

Anything

KUNINGAN (MASS) –  Sekitar Rp 66 juta terkumpul dalam aksi solidaritas kemanusiaan untuk Palestina yang kembali digelar pada Minggu (26/11/2023) kemarin di halaman Masjid...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Hampir satu bulan ini Baznas Kuningan telah menerima titipan donasi dari segenap warga masyarakat Kuningan, baik perorangan maupun kolektif. Donasi untuk...

Education

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 20 sekolah SD di Kecamatan Maleber, menunjukkan kepeduliannya terhadap tragedi kemanusiaan yang terjadi di Palestina. Para guru, siswa, sampai orang...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Pada Jumat (10/11/2023) kemarin, ratusan bahkan ribuan santri beserta para pengajar Al Multazam rela membakar wajah-wajah mereka dengan teriknya sang mentari...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Ribuan massa Sesaki Alun-alun Kuningan sekitar Masjid Agung Syiarul Islam, Minggu (5/11/2023) pagi tadi untuk aksi kemanusiaan. Aksi bertajuk “Doa Bersama...

Education

KUNINGAN (MASS) – Kepedulian terhadap tragedi kemanusiaan di Palestina, memantik simpati banyak pihak. Hal itu jugalah yang diperlihatkan siswa-siswi kelas 4 SDN 3 Haurkuning...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pondok Pesantren Husnul Khotimah Kuningan menggelar aksi solidaritas sebagai bentuk dukungan terhadap rakyat Palestina yang saat ini mengalami konflik yang berlarut-larut....

Education

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 764 pegawai ASN P3K (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja) fungsional guru yang menerima SK, resmi dilantik dan diambil sumpah untuk...

Incident

KUNINGAN (MASS) – SDN 1 Situgede Kecamatan Subang yang terbakar pada Sabtu (10/6/2023) malam, diduga terjadi dari arus pendek listrik (konsleting listrik) / terminal...

Education

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 250 siswa dari berbagai SD se-Kecamatan Kuningan mengikuti Wisuda Tahfidz juz 30 di Gor Ewangga, Kamis (9/2/2023) kemarin. Kegiatan bertajuk...

Education

KUNINGAN (MASS) – Atap ruang kelas 2 di SDN 2 Pamulihan Kecamatan Subang, roboh. Akibat atap yang jatuh itu, ruang kelas nampak berantakan dan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Ratusan siswa SDN 17 Kuningan harus segera pindah ke gedung baru di eks- SMA Kosgoro, Jalan Aruji Kartawinata-Kuningan. Mereka, harus angkat...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Persiapan kepindahan SDN 17 Kuningan dari Jalan Siliwangi ke gedung eks-SMA Kosgoro, sudah nampak terlihat. Dari pantauan kuninganmass.com pada Rabu (28/12/2022)...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Para perantau asal Desa/Kecamatan Maleber, Imam Jaya (Ikatan Masyarakat Maleber Jakarta Raya) menggalang donasi dan bantuan berupa uang dari para anggota...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Gempa yang menimpa di Kabupaten Cianjur beberapa waktu lalu ini, jadi perhatian dan memantik kepedulian sesama. Banyak pihak, ingin membantu dengan...

Anything

YOGYAKARTA (MASS) – Pada akhir bulan lalu, gempa berkekuatan magnitudo 5,6 terjadi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Setelah itu terjadi puluhan kali gempa susulan...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PKS Kabupaten Kuningan mengirim relawan dan bantuan untuk korban gempa di Cianjur, Kamis (1/12/2022) malam tadi. Hal...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Kepedulian untuk korban gempa di Cianjur, datang dari berbagai pihak. Pun begitu diperlihatkan Anggota DPR RI M Nurdin melalui Tim Rumah...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Siang ini, Senin (28/11/2022) sekitar pukul 11.30 WIB, sejumlah perempuan yang tergabung dalam Emak-emak Militan Anies (Manies), menyerahkan bantuannya untuk korban...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Rasa kemanusiaan untuk korban gempa Cianjur, ditunjukkan oleh banyak pihak. Termasuk paguyuban travel asal Kuningan, Team Silung. Pada Minggu (27/11/2022) kemarin...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Sejak tahun 2011 lalu, Pondok Pesantren Raudlotul Ummah (RU) berdiri di Dusun Leles Desa Gandasoli Kecamatan Kramatmulya. Ponpes RU, hadir untuk...

Government

KUNINGAN (MASS) – Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) RI menyelenggarakan bakti sosial dengan tema “Kumham Peduli, Kumham Berbagi dan Empati Kumham” dalam rangka perayaan...

Business

KUNINGAN (MASS) – Berbagi di bulan suci pahala berlipat ganda  terlebih kepada mereka yang sangat membutuhkan. Hal ini dilakukan oleh PT Pertamina Area Cirebon....

Government

KUNINGAN (MASS) – Semakin banyak yang terdampak karena adanya wabah virus corona membuat semua pihak tergugah untuk bahu-membahu membantu warga. Hal ini pun dilakukan...

Business

KUNINGAN (MASS)- Dampak covid-19 sangat terasa dimana-mana, sehingga berbagai kalangan terus bergerak untuk memberikan bantuan kepada mereka yang terdampak. Bukan hanya bantuan sembako dan...

Advertisement