Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Education

Peringatan Maulid, Jangan Sampai Masjidnya Bagus Isinya Kosong

SUBANG (MASS) – Pengisi ceramah dalam peringatan maulid nabi Muhammad Saw di lingkungan SMAN 1 Subang, Ustadz Supriatna memberikan wejangan agar masjid bukan hanya bagus dan besar secara bangunan, tapi dibiarkan kosong.

Pada peringatan maulid yang digelar Jumat (15/11/2019) tersebut, Ustadz yang masih berusia 23 tahun tersebut khusus menyebut masjid karena memang di sekolah sedang dibangun masjid yang baru.

“Meski belum selesai benar bangunannya, hal yang lebih penting lagi adalah mengisinya,” ujarnya dalam ceramah.

Selain menyinggung soal masjid, Supriatna juga secara khusus menyoroti soal lingkungan. Ia menegaskan, beragama itu bukan hanya hubungan manusia dengan Tuhan, tapi juga dengan lingkungan.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Makanya mari kita jaga, apalagi sekolah ini kan masuk kategori sekolah sehat, adiwiyata yang dilombakan secara nasional,” tambahnya.

Dalam peringatan yang diikuti oleh seluruh unsur sekolah, termasuk guru, tata usaha, dan murid, Supriatna juga menekankan pentingnya akhlak dalam pendidikan.

“Yang kita hadapi saat ini adalah penjajahan akhlak, makanya revolusi mental itu juga merupakan hal yang perlu,” imbuhnya.

Ketua pelaksana kegiatan yang merupakan siswa di sekolah tersebut, Sadudin, berharap dari kegiatan tersebut dirinya beserta teman-temannya bisa kembali tersadar akan idola sesungguhnya.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Mudah-mudahan dari kegiatan ini, kita bisa kembali meneladani rosul. Kita jadikan rosul sebagai idola kita,” harapnya. (eki)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Religious

KUNINGAN (MASS) – Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1446 H, Generasi Muda Masjid Baiturrohman (GEMMAROH) Desa Kadugede Kecamatan Kadugede menggelar bhakti sosial...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Robiul Awal, bulan kelahiran Nabi Muhammad Saw disambut gembira oleh ummat Islam. Bahkan, banyak juga yang menyambut gembira bulan maulid ini,...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Kemeriahan perayaan maulid merupakan wujud dari kegembiraan dan kecintaan kepada Rasulullah. Sosok yang menjadi uswatun hasanah (teladan terbaik) bagi seluruh umat. Di dalam...

Education

KUNINGAN (MASS) – Untuk membangun jiwa Profil Pelajar Pancasila siswa SMA Negeri 1 Subang Kabupaten Kuningan, pada Kamis (12/9/ 2024) kemarin dilaksanakan Projek Penguatan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Momentum Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW, civitas SMAN 1 Subang  Kecamatan Subang memilih memperingatinya dengan berbagai kegiatan islami yang digelar di lingkungan...

Religious

PANCALANG (MASS) – Bulan kelahiran Nabi Muhammad SAW, tak ingin dilewatkan begitu saja oleh warga Desa Sindangkempeng Kecamatan Pancalang. Untuk meneladani dan menujukan cintanya...

Education

KUNINGAN (MASS) – Sekitar 50 guru dan tenaga kependidikan SMAN 1 Subang Kecamatan Subang, mengikuti seminar bertajuk “Pembelajaran Paradigma Baru”, pada Kamis (19/10/2023) lalu....

Education

KUNINGAN (MASS) – Puluhan anak di Dusun Puhun Kampung Cililitan Desa Subang Kecamatan Subang, nampak kompak dan antusias merayakan peringatan Maulid Nabi, Rabu (11/10/2023)...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) –  Kita patut bersyukur, secara kuantitas jumlah masjid di Indonesia terus bertambah. Namun, ditengah pertambahan jumlah masjid, ada satu hal yang menjadi ironi...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, dimeriahkan dengan cara berbeda-beda oleh umat muslim. Mulai dari pengajian, shalawatan sampai baksti sosial. Pengajian dan...

Education

KUNINGAN (MASS) – SMAN 1 Subang Kecamatan Subang, baru saja menggelar kegiatan Gelar Karya P5 (Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila) dan Implementasi Kurikulum Jabar...

Education

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 280 siswa dari Gudep 03053-03054 pangkalan SMAN 1 Subang Kecamatan Subang, nampak mengikuti kegiatan Perkemahan Penerimaan Tamu Ambalan (PPTA). Kegiatan...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Sejumlah tokoh perwakilan organisasi masyarakat islam, baik itu dari NU, Muhammadiyyah dan Persis serta lembaga islam lainnya seperti MUI, tampak menghadiri...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Islam Al-Ihya (Unisa) Kuningan bersama Himpunan Mahasiswa Fakultas Ilmu Ke-Islaman (FIK) menggelar rangkaian kegiatan dalam Semarak Maulid...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pimpinan Cabang (PC) Fatayat Nahdlatul Ulama (NU) bekerja sama dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Kuningan mengadakan Festival Barzanji Ke-V dalam rangka memperingati...

Education

KUNINGAN (MASS) – Tak perlu datang ke kantor Disdukcapil, ratusan siswa dari SMAN 1 Subang ini, sekarang sudah punya kartu identitas yang sah dan...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 H, Desa Sidaraja Kecamatan Ciawigebang merayakannya dengan cara berbeda. Peringatan Maulid Nab itu, dimeriahkan masyarakat...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Memperingati maulid nabi Muhammad SAW, MPZ Masjid Ar-Rohman Desa Susukan Kecamatan Cipicung yang juga mitra DT Peduli Kuningan menggelar kegiatan khitanan...

Education

KUNINGAN (MASS)- Uniku bekerjasama dengan DKM Daarul Muttaallimin menyelenggarakan kegiatan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 Hijriyah. Kegiatan yang baru perdana kembali digelar selama...

Uncategorized

SUBANG (MASS) – SMAN 1 Subang menggelar Wisuda Tahfid pada Jumat (6/3/2020) pagi. Kegiatan tersebut, sekaligus berbarengan dengan peringatan Isra Mi’raj dan Istighosah dalam...

Education

KUNINGAN (MASS) – Hari Bahasa Ibu International yang ditetapkan Unesco pada tanggal 21 Februari lalu mendapat respon yang massif. Banyak instansi, termasuk lembaga pendidikan...

Education

SUBANG (MASS) – Meski jauh dari ujung perbatasan Kabupaten Kuningan, ternyata tak menyurutkan semangat siswa-siswi SMAN 1 Subang untuk terus berprestasi. Begitu pula yang...

Netizen Mass

Jadilah Dirimu Sendiri Oleh : Regi Berpijaklah diatas kakimu sendiri Jangan biarkan kau jadi benalu Kemandirianmu akan mandeg Kau kan lupa jati dirimu Biarkan...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Sekitar 150 anggota dari banom-banom dan rekanita NU dari seluruh PAC se-Kabupaten Kuningan terlihat menghadiri agenda Peringatan Maulid Nabi Muhammad 1441...

Religious

KUNINGAN (MASS)- Untuk memperingati Hari Ulang Tahun (Korps Pegawai Republik Indonesia) Korpri ke-48, DPD Korpri Kabupaten Kuningan menggelar Maulid Nabi Muhammad SAW 1440 H/2019...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Dapat dilihat bahwa perkembangan peradaban dunia modern saat ini didominasi oleh pola pikir barat, yang didalamnya baik itu sistem ekonomi, sosial,...

Education

KUNINGAN (MASS) – Bertepatan dengan Hari Anak Internasional, SMAN 1 Subang mendeklarasikan diri sebagai Sekolah Ramah Anak. Deklarasi tersebut dilakukan dengan kegiatan luar kelas,...

Religious

CIAWIGEBANG (MASS) – Pondok Pesantren An-Nahdliyyah Geresik, Ciawigebang asuhan KH. Aliyudin Rodi menggelar peringatan maulid nabi Muhammad SAW yang berbarengan dengan peringatan Haul ke...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Santri terutama dari pesantren salafy, biasanya dekat dengan kesenian yang melibatkan alat pukul seperti Genjring dan Hadroh. Namun ada yang berbeda...

Netizen Mass

Hallo Teman-Teman ! Perkenalkan nama saya Widya Ningsih Saya sekolah di SMAN 1 Subang Kelas XI IPS 5 Saya disini mau belajar berbagi resep...

Advertisement