Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Education

Pertama Kali Seminar Dalam Bentuk Pagelaran Wayang

KUNINGAN (MASS)- Ada yang  unik dalam penyelenggaraan seminar yang diselenggarakan oleh Himpunan Mahasiswa Akuntansi (Himaku) Fakultas Ekonomi (FE) Uniku . Dalam  Seminar yang berlangsung di Gedung Student Center Iman Hidayat Kampus I Uniku itu, diselenggarakan dalam bentuk pagelaran wayang dengan menghadirkan dalang Ki Aan Anjasmara Hamzah HS dari Pusaka Aria Kamuning 3.

“Alhamdulillah, dalam seminar dengan bentuk pagelaran wayang tersebut, yang merupakan baru pertama kalinya digelar  dan  diikuti oleh 350 orang peserta yang terdiri dari mahasiswa  Uniku,” kata Mia Muamiroh , Rabu (9/05/2018).

Diterangkannya, kegiatan seminar dalam bentuk pagelaran wayang itu, merupakan salah satu bagian dari program kerja Himaku FE Uniku. Seminar ini adalah salah satu proker dari Hima FE Uniku.

Dengan diselenggarakannya kegiatan seminar dalam bentuk pagelaran wayang itu, diharapkan dapat menambah ilmu dan wawasan mengenai materi-materi yang disampaikan oleh dalang serta dapat melestarikan budaya asli Indonesia.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Disamping kita mendapatkan ilmu dan wawasan yang bermanfaat, kita juga ingin melestarikan budaya asli Indonesia yaitu wayang golek. Mun ceuk urang sunda mah elmu na meunang, sakantenan urang ngamumule budaya ongkoh,” sambungnya.

Sementara,  Ketua Program Studi (Prodi) Akuntansi FE Uniku Enung Nurhayati, M.Si., dalam sambutannya, mengatakan, seminar yang bertemakan “Neduk Cikur Kedah Mihatur, Nyokel Jahe Kedah Micarek” (Tidak Boleh Korupsi atau Mencuri, Apabila Ingin Mengambil Sesuatu Harus Seizin Pemiliknya) dengan menghadirkan dalang Ki Aan Anjasmara Hamzah HS dari Pusaka Aria Kamuning 3 itu sangat bermanfaat sekali bagi generasi muda khususnya bagi mahasiswa dan mahasiswi Uniku.

“Saya sangat mengapresiasi dan menyampaikan penghargaan yang setinggi-tingginya kepada seluruh jajaran panitia pelaksana dari Himaku FE Uniku yang telah mempersiapkan kegiatan seminar ini sehingga bisa terselenggara dengan baik. Ini sangat kreatif dan inovasi sekali Himaku FE Uniku menyelenggarakan kegiatan seminar dalam bentuk pagelaran wayang golek,” tuturnya.

Enung berharap, semoga Himaku dapat terus melakukan terobosan-terobosan  dengan memberikan gagasan-gagasan atau ide-ide yang brilian, kreatif, inovasi untuk menyelenggarakan kegiatan yang sifatnya baru seperti sekarang ini dengan menggelar acara seminar dalam bentuk pagelaran wayang.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Ini adalah salah satu bentuk ide, kreatif dan inovasi yang dikembangkan oleh para pengurus Himaku FE Uniku dalam menggelar sebuah kegiatan. Semoga, kegiatan lainnya juga digelar dengan kreatif dan inovasi lagi kedepannya. Saya yakin dan percaya, kalau kalian bisa dan luar biasa,” harapnya.

Sementara itu, Dekan Fakultas Ekonomi (FE) Uniku Dr. Herma Wiharno, M.Si., mengungkapkan, dirinya secara pribadi maupun lembaga sangat mendukung, mengapresiasi dan menyampaikan terimakasih kepada Himaku atas keberhasilannya menyelenggarakan kegiatan seminar dalam bentuk pagelaran wayang.

“Terimakasih saya sampaikan kepada seluruh jajaran pengurus Himaku atas keberhasilannya menyelenggarakan kegiatan seminar dalam bentuk pagelaran wayang,” tuturnya.

Lebih jauh, dirinya menjelaskan, kegiatan ini dapat memberikan manfaat yaitu pertama kita mendapatkan ilmu dan wawasan. Kedua, kita memperkenalkan dan melestarikan budaya Indonesia.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Ada dua  manfaat yang bisa kita ambil dalam kegiatan seminar kali ini. Pertama, kita mendapatkan ilmu dan wawasan serta yang kedua kita memperkenalkan sekaligus melestarikan budaya Indonesia,” jelasnya. (agus)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Economics

KUNINGAN (MASS) – PC PMII Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia) Kabupaten Kuningan bakal menggelar seminar ekonomi dan pariwisata yang terbuka untuk umum secara...

Education

KUNINGAN (MASS) – Pasca dilantik baru-baru ini, kepengurusan baru DPD KNPI Kabupaten Kuningan tak butuh waktu lama untuk mulai menggelar keguatan. Teranyar DPD KNPI...

Education

KUNINGAN (MASS) – Sekitar 50 guru dan tenaga kependidikan SMAN 1 Subang Kecamatan Subang, mengikuti seminar bertajuk “Pembelajaran Paradigma Baru”, pada Kamis (19/10/2023) lalu....

Education

KUNINGAN (MASS) – Pada akhir bulan kemarin, KAMMI Komisariat Al Quds dan KAMMI Kuningan menggelar seminar jurnalistik. Mengusung tajuk “Be a Good Journalist in...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Fokusku dan DPA ODOJ (One Day One Juz) Kuningan berencana menggelar Seminar Al-Quran pada Minggu (28/5/2023) mendatang pukul 08.30 WIB. Acara...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Selain berstatus mahasiswa, tersangka pembunuhan warga Puri Asri 3 Ciporang Kuningan juga anak dosen serta petinggi (pejabat) kampus. Merespon hal itu,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Terduga pelaku yang tewaskan warga Puri Asri 3 Ciporang – Kuningan, ternyata masih ada hubungan kekerabatan dengan korban. Hal itu, disampaikan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Sekitar 700 peserta yang terdiri dari dosen dan mahasiswa se-Indonesia, mengikuti seminar yang diselenggarakan STAI Kuningan (STAIKu), Senin (27/2/2023) ini. Seminar...

Health

KUNINGAN (MASS) – Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKes) Kuningan menggelar Seminar Profesi Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) dengan tema “Pentingnya Penerapan Desain Stasiun Kerja...

Education

KUNINGAN (MASS) – Adanya ‘biaya administrasi beasiswa UKT’ sebesar 100ribu kepada 2000-an penerima, disikapi langsung oleh mahasiswa dengan mendatangi gedung rektorat dalam rangka audiensi...

Education

KUNINGAN (MASS)- Lagi -lagi raihan prestasi ditorehkan oleh mahasiswa  Uniku . Kali ini atas nama Bintang Hidayati. Bintang Hidayati dinyatakan lolos pada program “Talenta...

Education

KUNINGAN A(MASS) Universitas Kuningan (Uniku) yang besok hari akan melaksanakan kegiatan wisuda ke-26 di Gedung Student Center Iman Hidayat Kampus I, beberapa Fakultas dan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Pelaksanaan Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Fakultas Ekonomi Uniku, terpaksa dilaksanakan secara daring zoom meeting, pada Selasa (14/9/2021) lalu....

Education

KUNINGAN (MASS) – Inkubator Bisnis dan Kewirausahaan (IBK) Uniku bekerjasama dengan Deputi Bidang Kewirausahaan Kementerian Koperasi dan UKM Republik Indonesia Kuningan (Uniku) kegiatan business...

Education

KUNINGAN (MASS)- Sebanyak 68 mahasiswa Universitas Kuningan (Uniku) dinyatakan lolos pada dua  program yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia (Kemendikbud RI)...

Uncategorized

KUNINGAN (MASS)- Pandemic covid 19 tidak mematahkan semangat bagi mahasiswa Universitas Kuningan (Uniku) untuk menorehkan prestasi, baik prestasi akademik maupun non akademik. Kemarin, salah...

Education

KUNINGAN (MASS)- Universitas Kuningan (Uniku) melalui Uniku Pictures berhasil menggelar Uniku Film Festival 2021 (UFF 2021). Acara yang baru pertama kali dilakukan ini sukses...

Education

KUNINGAN (MASS) – Universitas Kuningan (Uniku) melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) secara resmi menyelenggarakan kegiatan penandatanganan Surat Perjanjian Penugasan Penelitian (SP3) bagi...

Education

KUNINGAN (MASS)- Universitas Kuningan (Uniku) melalui Fakultas Ekonomi (FE) menyelenggarakan kegiatan bakti sosial yang bertemakan “FE Berbagi”. Kegiatan FE berbagi ditandai dengan menyalurkan bantuan...

Education

KUNINGAN (MASS)- Belasan mahasiswa Universitas Kuningan (Uniku) mengikuti seleksi Program Transfer Kredit Internasional Tahun 2021 atau International Credit Transfer 2021 (ICT 2021). Kegiatan ini  diselenggarakan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Uniku Riders Club yang dikenal dengan nama “URC” merupakan komunitas motor milik salah satu kampus di Kabupaten Kuningan. Sepak terjang dari...

Education

KUNINGAN (MASS) – Mahasiswa yang tergabung dalam Forim Mapala Uniku menggelar nonton bareng film Kinipan pada Selasa (21/4/2021) sore di Student Center Imam Hidayat....

Education

KUNINGAN (MASS)- Kabar menggembirakan datang dari mahasiswa program studi (Prodi) Teknik Informatika (TI) S1 Uniku  bernama Riza Ilhamsyah. Ia dinyatakan lolos seleksi di PT...

Education

KUNINGAN (MASS)- Untuk kedua kalinya  program studi (Prodi) Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI), Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Uniku mampu mepertahankan raihan...

Education

KUNINGAN (MASS)- Tax Center Fakultas Ekonomi Universitas Kuningan (FE Uniku) menerima kunjungan dari perwakilan Kantor Wilayah DJP Jawa Barat II, Rabu (10/03/2021). Kunjungan ini...

Education

KUNINGAN (MASS) – Untuk memperluas jejaring kerja sama, Universitas Kuningan (Uniku) menjalin kerja sama dengan Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang. Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU)...

Education

KUNINGAN (MASS) – Keluarga Mahasiswa Kuningan (Kamuning) UIN Bandung menggelar Try Out dan seminar secara online pada Sabtu dan Minggu (20-21/2/2021) lalu. Kegiatan ini,...

Education

KUNINGAN (MASS)- Rektor Universitas Kuningan (Uniku) yang beberapa waktu lalu sudah melantik para pejabat strukturalnya, kali ini Uniku yang merupakan kampus pertama dan menjadi...

Netizen Mass

“Al-Quran as the first and the foremost guidance for Muslims“ KUNINGAN (MASS) – Al-Qur’an sebagai pedoman utama dan terpenting bagi umat Islam dimana Islam...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Derbi klasik sepakbola antara civitas akademika Uniku dan STKIP Muhammadiyah tersaji di lapangan Cipari, Rabu (18/11/2020) sore. Tim Uniku yang mengusung...

Advertisement