Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Politics

KKB vs KP Draw, “Kitab Suci” DPRD Belum Bisa Disahkan

KUNINGAN (MASS) – Agenda Rapat Paripurna Internal DPRD Kuningan guna mengesahkan “Kitab Suci” dewan yaitu Tata Tertib DPRD, terpaksa ditunda. Ini lantaran kehadiran anggota tidak mencapai kuorum setengah plus satu.

Paripurna internal itu sendiri diagendakan Kamis (24/10/2019) pukul 10.00 WIB. Namun hingga waktu yang telah ditentukan, terdapat 25 anggota yang tidak hadir. Sebagian besar dari Koalisi Kuningan Bersatu (KKB) yakni F-PKS, F-Gerindra Bintang, F-Demokrat dan F-PPP.

Sedangkan 25 anggota lainnya dari Koalisi Pemerintah (KP) hadir, antara lain dari F-PDIP, F-PKB, F-Golkar dan F-PAN. Lantaran dari F-PDIP, anggota dari NasDem, Chartam Sulaiman telah menyatakan keluar untuk bergabung ke F-PPP, maka saat itu ia tidak hadir.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Kekurangan 1 anggota supaya tercapai kuorum itu berakibat pada diskorsingnya pelaksanaan paripurna. Hingga 2 kali skorsing, paripurna internal tidak dapat mencapai kuorum sehingga Ketua DPRD, Nuzul Rachdy menyatakan untuk menundanya selama 3 hari.

Dalam keterangan persnya, Nuzul Rachdy menygatakan, sebelum paripurna internal pimpinan dewan telah menerima laporan dari Pansus Tata Tertib (Tatib). Pembahasan pansus sudah selesai sehingga dijadwalkan pelaksanaan paripurna, Kamis itu.

“Walau memang ketika pembahasan pansus ada dinamika. Dari 13 anggota, 6 orang diantaranya tidak hadir (WO) karena mempersoalkan status Chartam dari NasDem. Tapi tetap berjalan karena masih kuorum,” tuturnya.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Zul (sapaan akrabnya) mengatakan, pedomannya PP 12/2018 bahwa anggota fraksi yang telah menggabungkan diri bisa pindah fraksi sekurang-kurangnya 2,5 tahun. Namun hal itu dipersoalkan dengan alasan waktu itu status pimpinan dewan masih sementara alias belum definitif.

“Pimpinan dewan sementara itu telah menyampaikan memori jabatan dengan segala risalahnya. Kan pimpinan dewan definitif itu menerima palu sidang dan memori. Dan pimpinan sementara sudah mengumumkan fraksi waktu itu. Tertuang di memori. F-PDIP 10 orang, termasuk Chartam. Artinya, ini diumumkan di paripurna,” jelas dia.

Dikemudian hari ada surat dari NasDem yang menyatakan mundur dari F-PDIP. Secara normatif pihaknya mengirimkan surat ke NasDem dan PPP bahwa mundurnya NasDem tidak dikabulkan. Pedomannya PP 12/2018.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Ada anggapan bahwa fraksi itu harus diumumkan oleh pimpinan definitif. Ada yang tidak puas. Sehingga diusulkan untuk konsultasi ke kemendagri hanya sekadar untuk menanyakan pasal apakah fraksi sah atau tidak,” ungkapnya.

Padahal menurut Zul, jika fraksi dinyatakan tidak sah maka keberadaan Pansus Tatib pun menjadi tidak sah. Sebab pansus tersebut merupakan representasi dari fraksi. (deden)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement
Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Headline

KUNINGAN (MASS) – Program Pemasangan PJU Kuningan Caang yang dianggarkan lebih dari 100 Milliar dari Bantuan Provinsi Jawa Barat, sejak awal memang penuh kontroversi....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Meski Ganjar-Mahfud, capres-cawapres yang diusung PDI Perjuangan kalah telak, namun Kabupaten Kuningan masih “merah”. Terbukti dari prediksi komposisi kursi di DPRD,...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Perolehan kursi legislatif daerah di Dapil 3 Kuningan, diprediksi menempatkan PKB sebagai penguasa di dapil neraka tersebut. PKB, diprediksi bisa mengantarkan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Hj Lin Yulyanti, Caleg PAN untuk DPRD Kabupaten Kuningan dapil 2, mengkalim bahwa pihaknya, sementara ini sudah mengantongi 6.040 suara. Angka...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Lima pimpinan fraksi DPRD Kuningan, Selasa (28/11/2023) malam, bertemu dengan Bupati H Acep Purnama. Lokasinya di Kafe 39 Ciawigebang. Pertemuan tersebut...

Government

KUNINGAN (MASS) – Komisi 1 DPRD Kabupaten Kuningan diminta memeriksa tim Baperjakat (Badan Pertimbaban Jabatan dan Kepangkatan) terkait mutasi yang digelar. Hal itu, diutarakan...

Headline

KRAMATMULYA (MASS) – Bukan hanya Caleg Incumbent, Hj Siti Mahmudah dari PKS, H Udin Kusnaedi yang pernah menjabat ketua DPD PAN Kuningan pun melakukan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Mentri Koordinator Politik Hukum dan Keamanan Republik Indonesia, Prof Dr H Moh Mahfud Mahfodin SH SU MIP atau yang lebih dikenal...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – DPRD merupakan salah satu pilar utama demokrasi.  DPRD adalah lembaga terhormat yang “dihuni” terbatas hanya oleh beberapa elite saja yaitu orang...

Politics

JAKARTA (MASS) – Tidak kurang 5000 kader banteng se Indonesia bekumpul di JIE Kemayoran Jakarta untuk membulatkan tekad memenangkan PDIP dalam pemilu 2024 secara...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Kopi Silihwangi Ciremai yang diproduksi putra daerah, tepatnya di Desa Linggasana Kecamatan Cilimus mendapat acungan jempol dari tokoh nasional. Beberapa tokoh...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kejadian menggegerkan datang dari kediaman Ketua DPRD Kabupaten Kuningan, Nuzul Rachdy SE, yang berada di Desa Maniskidul Kecamatan Jalaksana. Pasalnya, pada...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Usai pengumuman Calon Presiden Ganjar Pranowo oleh Ketua Umum Prof Dr Hj Megawati Soekarno Putri, Relawan Ganjaris bersama dengan BNR (Baraya...

Headline

KUNINGAN (MASS) – SK personalia dan tugas Pansus Tunda Bayar APBD TA 2022, ternyata sempat “kadaluarsa”. Pasalnya, dalam SK pimpinan, tugas Pansus harusnya bisa...

Politics

KUNINGAN (MASS) – DPRD Kabupaten Kuningan mengagendakan reses pekan ini mulai 13-18 April 2023, menjelang berakhirnya bulan Ramadhan. Reses sendiri, merupakan agenda para anggota...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Setelah sebelumnya menetapkan Badan Kehormatan (BK), Rapat Internal DPRD Kabupaten Kuningan, Rabu (12/4/2023), dilanjutkan menetapkan formasi AKD (Alat Kelengkapan DPRD) lainnya....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Kocok ulang Alat Kelengakapan DPRD (AKD) Kabupaten Kuningan, akhirnya resmi dilakukan dengan Rapat Paripurna Internal DPRD, Rabu (12/4/2023) siang. Rapat Penyampaian...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Mantan Ketua Hanura Kuningan Dadang Abdullah membuat ajakan untuk tidak memilih partai serba gagal. Dalam ajakannya, Dadang mengatasnamakan diri sebagai KORAKAP...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Pasca dirilisnya survey Partai Politik peserta Pemilu 2024 di Kabupaten Kuningan oleh Jamparing Research, partai pemenang Pemilu sebelumnya, PDIP, angkat suara....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Setelah berkali-kali diskor akhirnya pembentukan Pansus Gagal Bayar diketok palu. Itu setelah Ketua DPRD Kuningan Nuzul Rachdy SE mencabut skorsing sekitar...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Ketua DPRD Kabupaten Kuningan Nuzul Rachdy SE menganggap lama atau tidaknya memproses surat usulan Pansus, sangat relative. Nuzul, mengatakan hal itu...

Government

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH dan Ika Siti Rahmatika SE bersama keluarga berangkat umroh pada Jumat (23/9/2022) kemarin. Acep,...

Government

KUNINGAN (MASS) – Ketua DPRD Kabupaten Kuningan Nuzul Rachdy SE meminta yang tidak hadir dalam Sidang Rapat Paripurna, tidak berspekulasi dan komentar seolah-olah pimpinan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Anggota DPRD Kabupaten Kuningan Fraksi PKS, melakukan aksi membentangkan tulisan menolak BBM dalam Rapat Paripurna di gedung dewan pada Kamis (15/9/2022)...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Gedung DPRD Kabupaten Kuningan, nampak dipenuhi karangan bunga berisikan ucapan selamat. Bahkan salah satunya datang dari gubernur DKI Jakarta, Anies Rasyid...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Pada Selasa (19/4/2022) siang tadi, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kuningan menyerahkan surat jawaban beserta berkas pendukung PAW anggota dewan, ke pimpinan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pimpinan dan anggota DPRD, ikut lesehan di pinggir jalan saat menerima sejumlah massa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Kuningan melakukan aksi...

Advertisement