Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Government

Kepung Gedung Dewan, Mahasiswa Tolak Kenaikan BBM dan Listrik

KUNINGAN (MASS) – Mahasiswa yang tergabung dalam HMI CabangKuningan, nampak datang ke gedung DPRD Kabupaten Kuningan pada hari ini, Selasa (30/8/2022) sore.

Nampak mahasiswa yang menggunakan atribut hijau hitam itu, berkumpul di jalan depan gedung. Dipimpin ketua umumnya Toto Sunarto, mereka membawa bendera dan tulisan-tulisan menolak wacana kenaikan BBM bersubsidi, dan tarif dasar listrik.

Satu persatu, orasi dilakukan oleh mahasiswa dengan menghadirkan motor dan ban di tengah lingkaran. Masing-masing, menyuarakan aspirasi dan keberatannya perihal BBM, dan tarif listrik.

Advertisement. Scroll to continue reading.
Anggota DPRD Kabupaten Kuningan membacakan rekomendasi yang dibuat HMI, setelah menandatanganinya.

Selain dua hal itu, mereka juga meminta pemerintah bisa serius dalam memberantas mafia migas. Aksi sendiri, dijaga pihak kepolisian.

Dari pihak DPRD Kabupaten Kuninhan sendiri, nampak 3 anggotanya menghampiri pendemo. Ketua komisi 2 Apif Firmansyah (F-PKB), Yaya (F-PKS) dan Sawtresna (F-Golkar).

Ketiganya, menandatangi fakta integritas yang dibuat HMI, di hadapan para peserta aksi. Hal itu, dibuat untuk diteruskan dan dikawal aspirasinya dampai ke tingkat nasional.

Adapun, rekomendasi dan pernyataan sikap HMI adalah sebagai berikut :

Advertisement. Scroll to continue reading.

1.Memperbaiki dan memperkuat data kondisi ekonomi rakyat sehingga penyaluran BBM bersubsidi tepat sasaran, yakni kepada masyarakat kelas menengah ke bawah dan pelaku UMKM.

2.Membatasi penerima manfaat BBM beraubsidi untuk jenis kendaraan tertentu seperti roda dua, angkutan unum dan angkutan logistik. Pembatasan BBM bersubsidi ini harus disertai pengawasan yang ketat agar tidak terjadi kebicoran penyaluran BBM beraubsidi ke sektor industri, pertambangan dan perkebunan.

3.Mengalokasikan pendapatan yang besar (windfall income) dari kenaikan harga komoditas Sumber Daya Alam (SDA) di pasar global seperti batubara dan sawit untuk menambal subsidi BBM dan listrik.

Advertisement. Scroll to continue reading.

4.Melakukan relokasi anggaran belanja kementrian/lembaga yang tidak produktif untuk menopang subsidi BBM; dan

5.Mendorong percepatan transisi energi, dari energi fosil ke energi terbarukan (EBT) yang lebih ramah lingkungan sebagai solusi ketahanan energi jangka panjang. (eki)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Politics

KUNINGAN (MASS) – Malam ini, Kamis (28/3/2024), Nindy Putri Nur Pratiwi S Ars, resmi dilantik menjadi anggota DPRD Kabupaten Kuningan. Nindy, mengikuti pelantikan Pengganti...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pengadaan ribuan PJU program Dishub Kuningan yang digagas tahun 2023 lalu, bakal diselidiki oleh DPRD Kabupaten Kuningan. Hal itu ditandai secara...

Government

KUNINGAN (MASS) – Program pengadaan PJU (Penerangan Jalan Umum) Kuningan Caang, diwacanakan digelar Pansus oleh DPRD Kabupaten Kuningan. Nampaknya, wacana tersebut disambut baik warga...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Program Pemasangan PJU Kuningan Caang yang dianggarkan lebih dari 100 Milliar dari Bantuan Provinsi Jawa Barat, sejak awal memang penuh kontroversi....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Perebutan kursi di Dapil 4 Kuningan, menempatkan PDIP sebagai pemilik suara mayoritas di dapil tersebut. Dari 6 partai yang lolos, hanya...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Perolehan kursi legislatif daerah di Dapil 3 Kuningan, diprediksi menempatkan PKB sebagai penguasa di dapil neraka tersebut. PKB, diprediksi bisa mengantarkan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Caleg Partai Gerindra untuk DPRD Kabupaten Kuningan di Dapil 5, Dr H Agus Sugiono SE MM, mengkalim bahwa pihaknya berhasil mendulang...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Politisi senior PDIP, Rana Suparman S Sos, diprediksi kembali menduduki kursi DPRD Kabupaten Kuningan pasca hitung cepat internal dilakukan. Meski ditempatkan...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Perusahaan Listrik Negara (PLN) Unit Layanan Pelanggan (ULP) Kuningan berencana melakukan pemadaman listrik, Rabu (7/2/2024) besok. Hal itu, tertuang dalam info...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Meski terjadi kegemparan dampak bau menyengat di sekitar pintu air Bendungan Kuningan dan mengakibatkan warga resah, namun legislatif justru dianggap cuek....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Innalillahi wa inna ilaihi rojiun. Kabar duka datang dari gedung DPRD Kabupaten Kuningan. Pasalnya, salah satu anggota legislatif senior, Drs H...

Education

KUNINGAN (MASS) – Ikatan Pemuda, Pelajar dan Mahasiswa Kuningan (IPPMK) Jadetabek kembali menggelar pengabdian sosial. Aksi Mengabdi dengan Penuh Dedikasi atau yang dikenal dengan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Perolehan suara Partai Gerindra di pertarungan legislatif daerah, jeblok versi hasil survey Jamparing yang dirilis Sabtu (13/1/2024) siang ini. Jika pada...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kebakaran hebat yang terjadi pada rumah dan toko keluarga H Mansur (64) warga Desa Subang Kecamatan Subang, Rabu (10/1/2024) malam, diduga...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Anggota DPRD Kuningan, H Ikhsan Marzuki MM, dari fraksi PKS, saat ini tengah aktif melaksanakan reses sebagai bagian dari kewajiban anggota...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Agama memiliki peran signifikan yang turut memberikan sumbangsih bagi kehidupan seseorang agar menjadi sebuah nilai yang bermakna dalam kehidupannya, termasuk memberikan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pj Bupati Kuningan Raden Iip Hidajat, diundang DPRD Kabupaten Kuningan di hari pertamanya pasca serah terima jabatan, Selasa (5/12/2023) pagi ini....

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Dalam perguruan tinggi terdapat tri dharma perguruan tinggi yang salah satunya yaitu untuk mengabdi kepada masyarakat. Melalui ide dan pemikiran cerdasnya...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Manjadi mahasiswa tentu saja sudah melewati jenjang yang lebih tinggi, banyak orang yang bilang mahasiswa adalah agen of change/agen perubahan yang...

Government

KUNINGAN (MASS) – Sekda Kabupaten Kuningan yang juga dim Baperjakat (Badan Pertimbangan Jabatan dan Pangkat) Dr H Dian Rahmat Yanuar M Si, mengaku sampai...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Seringkali kita mendengar tentang minyak bumi yang berada di Indonesia ini, bahkan tidak hanya di Indonesia tetapi seluruh dunia pun mengetahui...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 612 calon anggota DPRD Kabupaten Kuningan dalam Pemilu 2024 ditetapkan oleh oleh KPU Kabupaten Kuningan sebagai Daftar Calon Tetap (DCT),...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pagi ini, Jumat (3/11/2023), DPRD Kabupaten Kuningan menggelar rapat perihal APBD-Perubahan di Ruang Ketua DPRD. Rapat itu, ditenggarai karena tak dilibatkannya...

Government

KUNINGAN (MASS) – Bupati dan Wakil Bupati Kuningan, H Acep Purnama SH MH – M Ridho Suganda M Si, resmi diusulkan berhenti oleh DPRD...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Sejarah politik bangsa indonesia tidak dapat terlepas dari peranan strategis angkatan muda khususnya mahasiswa dalam transformasi sosial dan politik. Suatu fakta...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pelanggan PLN Kuningan terutama area Sindangagung, Ancaran dan sekitarnya dikejutkan dengan pemadaman listrik yang tiba-tiba dan tanpa pemberitahuan sebelumnya, Rabu (25/10/2023)...

Education

KUNINGAN (MASS) – Kabar Gembira datang dari STKIP Muhammadiyah Kuningan. Pasalnya, 2 mahasiswi Prodi PJKR-nya, berhasil lolos babak kualifikasi Pekan Olahraga Nasional (PON) Cabang...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Malam tadi, Sabtu (14/10/2023) sekitar bada isya, warga Desa Cilimus Kecamatan Cilimus dibikin geger dengan ditemukannya N (20), tergantung di kediamannya....

Advertisement