Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Government

Doakan Yuk Desa Cibuntu Agar Juara Nasional

KUNINGAN (Mass)- Setelah salah satu homestay di Desa Cibuntu Kecamatan terpilih sebagai salah satu terbaik di asia, kini giliran Desa Cibuntu yang mengikuti perlombaan desa wisata tingkat nasional.

Menurut Kasi Pengembangan SDM Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Kuningan Rito Riswanto Mpar , peluang untuk juara terbuka lebar meski harus bersaing dengan desa wisata se-Indonesia. Di Jawa Barat sendiri ada 10 kabupaten yang memiliki desa wisata dan mereka semua mengikuti lomba desa wisata.

“Pada akhir bulan  April tim penilai dari provinsi sudah datang dan melakukan penilaian. Semoga saja Desa Cibuntu bisa juara sehingga nama Kuningan sebagai destinasi wisata lebih dikenal luas,” ucap Rito  belum lama ini kepada kuninganmass.com.

Diterangkan, fasilitas di desa wisata Cibuntu sekarang terus berbenah. Untuk  fasilitas baru yaitu bumi perkemahan yang akan di Launching pada bulan Oktober, sekaligus perayaan gelar budaya sedekah bumi yang merupakan apresiasi nilai tradisi masyarakat agraris.

Sekedar informasi Desa Cibuntu masuk ke wilayah Kecamatan Pasawahan. Desa ini dikenal karena berada di lereng gunung Ciremai.

Di desa ini terdapat situs-situs yang konon ceritannya merupakan tempat-tempat napak tilas para wali ketika akan menuju ke Gunung ciremai. Ada satu yang agak unik namanya Loa.

Dengan tersusun rapih ada satu batu besar mirip sebuah meja kemudian dikelilingi batu-batu kecil mirip sebuah kursi. Disampingnya ada aliran air dan dibawah pohon loa yang meneduhi meja tersebut keberadaanya percis sebelum masuk desa Cibuntu.

Desa Cibuntu merupakan sebuah desa yang penghuninya diperkirakan sudah ada sejak jaman batu. Perkiraan itu bukan tanpa dasar karena di desa ini pernah ditemukan benda-benda purbakala berupa alat yang dibuat dari batu, giok.(agus)

 

 

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Tourism

KUNINGAN (MASS) – Area Cisantana Kabupaten Kuningan menjadi salah satu wilayah yang mempunyai banyak sekali tempat nongkrong. Mulai dari yang mengusung konsep alam dengan...

Tourism

KUNINGAN (MASS) – Hanyen Tenggono resmi dilantik sebagai Ketua BPC Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia  (PHRI) Kabupaten Kuningan bersama jajaran kepengurusan lainnya, Rabu (3/7/2024)...

Business

KUNINGAN (MASS) – Ketika liburan telah tiba, banyak di antara kita yang merasakan kebahagiaan dan antusiasme untuk menghabiskan waktu dengan cara yang paling menyenangkan....

Tourism

KUNINGAN (MASS) – Kuningan memang masih terbilang kota yang masih asri dan sejuk. Namun, di beberapa daerah seperti Kuningan bagian timur, suasana sejuk sudah...

Sport

KUNINGAN (MASs) – Bersepeda, jadi salah satu cara seru untuk menikmati wisata di Kabupaten Kuningan, terutama yang berala di sekitar kaki Gunung Ciremai. Menikmati...

Tourism

KUNINGAN (MASS) – Dua tahap revitalisasi Waduk Darma ternyata telah menghabiskan dana sampai lebih dari 30 Milyar dari Provinsi Jawa Barat. Hal itu diungkapkan...

Business

KUNINGAN (MASS) – Kuningan itu punya seni yang sangat melegenda. Hal itu diutarakan Ketua Pengusaha Pengelola Destinasi Wisata Kuningn (PP Dewiku) Abidin, Rabu (16/2/2022)...

Incident

PASAWAHAN (MASS) – Pilkades di Desa Padamatang Kecamatan Pasawahan masih menyisakan persoalan. Ditengah upaya peredaman situasi, muncul ucapan-ucapan masyarakat pendukung calon kades di media...

Inspiration

PASAWAHAN (MASS) – Saat ini, Desa Singkup Kecamatan Pasawahan cukup dikenal karena destinasi wisatanya. Beberapa tempat wisata seperti 1001 tangga, Singkup Cipaniis, dan Lembah...

Tourism

KUNINGAN (MASS) – Kuningan memang terkenal akan keindahan dan keasrian alamnya. Airnya yang terpelihara di sumber mata air pun jadi daya tarik tersendiri. Salah...

Education

KUNINGAN (MASS)- Kabupaten Kuningan itu kaya akan peninggal sejarah terutama peninggalan pra sejarah. Bukan hanya di Kelurahan Cigugur menhir dan dolmen ditemukan, tapi di...

Government

KUNINGAN (MASS) – Kegiatan Jambore Kompepar 2019 Kabupaten Kuningan akan digelar di Pager Gunung Camping Desa Cibuntu Kecamatan Pasawahan selama dua hari. Kegiatan ini...

Government

KUNINGAN (MASS)- Desa Cibuntu Kecamatan Pasawahan kembali meraih prstasi tingkat nasonal. Kali ini prestasi diraih dalam ajang Indonesia Sustainable Tourism Award atau ISTA. Dalan...

Government

KUNINGAN (MASS)- Desa Wisata Cibuntu Kecamatan Pasawahan, pada Kamis (15/8/2019) pagi kedatangan tim Juri Dari Kementrian Pariwisata. Rombongan itu  bagian Visitasi Lapangan dewan juri...

Government

KUNINGAN (MASS)- Dalam mewujudkan Kuningan MAJU (Ma’mur, Agamis, Pinujul Berbasis Desa Tahun 2023) dan kaitannya dengan Kabupaten Kuningan akan mengembangkan 100 desa pinunjul dengan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Dengan mengusung tema “Satu Langkah Kecil untuk Kebersamaan di Bulan Suci Ramadhan”, Himpunan Mahasiswa (Hima) Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Fakultas Keguruan...

Politics

KUNINGAN – Di Desa Padabeunghar, Kecamatan Pasawahan, rombongan Calon Bupati H Acep Purnama menyempatkan diri mampir di Pabrik Tahu Tempe milik Rohman (54) Desa...

Politics

KUNINGAN (MASS) –  Calon Bupati No Urut 3  Acep Purnama menggelar kunjungan di dua titik di Desa Kaduela Kecamatan Pesawahan. Titik pertama kegiatan kampanye dialogis...

Uncategorized

KUNINGAN (Mass)- Meski sudah melakukan perekutan calon Direktur PDAU. Namun ternyata Direktur terpilih diduga tersandung masalah hukum sehingga mengundurkan diri. Permasalahan ini menjadi perhatian...

Government

KUNINGAN (Mass)-  Sebagai daerah tujuan wisata Kabupaten Kuningan selama libur Idul Fitri banyak dikunjungi wisatawan. Dari data yang dimiliki oleh Dinas Pemuda Olahraga dan...

Uncategorized

KUNINGAN (Mass)- Meski liburan lebaran sudah selesai. Namun, jumlah pengunjung ke objek wisata yang ada di Kuningan masih terlihat penuh, khususnya yang banyak menyediakan...

Uncategorized

KUNINGAN (Mass) – Tak jauh dari lokasi Obwis Palutungan di Desa Cisantana Kecamatan Cigugur Kuningan, salah satu obwis alam menarik lainnya yakni Tenjo Laut...

Government

KUNINGAN (Mass)- Para pengunjung yang datang ke objek wisata di Kota Kuningan mengeluhkan terkait naiknya tiket masuk yang berlipat ganda. Padahal pada hari-hari biasa...

Government

KUNINGAN (Mass)- Meski Bupati Kuningan H Acep Purnama sudah mengeluarkan surat ederan terkait belum bisa dibuka Kebun Raya Kuningan untuk umum . Tapi hal...

Uncategorized

KUNINGAN (Mass)- Sudah menjadi hal wajib ketika lebaran tiba warga mengunjungi tempat wisata. Bukan hanya objek wisata yang baru yang penuh dikunjungi, tapi yang...

Uncategorized

KUNINGAN (Mass)- Menyambut lebaran semu objek wisata di Kuningan sudah bersiap menyambut wisatawan. Begitu juga dengan Desa Wista Cibuntu Kecamatan Pasawahan. Di desa wisata...

Uncategorized

KUNINGAN (Mass)- Jelang lebaran semua objek wisata yang ada di Kabupaten Kuningan terus dipercantik termasuk Waduk Darma. Objek wisata yang menjadi ikon Kuningan ini...

Government

KUNINGAN (Mass)- Sebagai kota wisata Kabupaten Kuningan terus berbenah dan menciptakan destinasi wisata baru. Pembenahan buka hanya difokuskan kepada sarana, tapi juga terhadap  SDM...

Uncategorized

KUNINGAN (Mass) – Dalam memperingati Hari Kebangkitan Nasional yang jatuh tiap tanggal 20 Mei, empat mahasiswa Kuningan yang tergabung Ikatan Mahasiswa Kuningan Wilayah Cirebon...

Business

KUNINAGAN (Mass)- Aktivitas yang padat serta juga target yang terus meningkat membuat para karyawan dibuat kerja keras. Untuk sedikit menurunkan tensi tersebut  All Civitas...

Advertisement