Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Government

Data Tak Rapi, Dana 40 M Diminta Tepat Sasaran

KUNINGAN (MASS) – Pelaksanaan PSBB di Kab. Kuningan telah dimulai sejak Rabu 6 Mei 2020 kemarin, dan akan terus berlaku selama 14 hari kedepan. Hal ini menjadi kebijakan di seluruh kota dan kabupaten di Jawa Barat, guna memutus mata rantai penyebaran pandemic covid 19.

Kebijakan tersebut mau tidak mau harus di taati oleh seluruh lapisan masyarakat di Kabupaten Kuningan, sebab situasi pandemic covid 19 ini sudah menjadi bencana nasional dan harus segera dihentikan penyebarannya.

Dalam pelaksanaannya tentu menuai dampak lain bagi masyarakat khususnya di Kuningan, tidak pandang bulu semua lapisan masyarakat terkena dampaknya.

Wakil ketua DPRD Kab. Kuningan Hj. Kokom Komariyah dari Fraksi PKS menyoroti hal ini dengan memperhatikan kondisi masyarakat Kuningan yang bisa dikatakan dari semua kalangan baik itu Pengusaha, Pegawai, karyawan, pekerja harian atau buruh terkena dampak dari situasi pandamic ini.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Ia mengatakan semua kalangan yang terdampak harus mendapatkan bantuan dari pemerintah.

“Negara yang dalam hal ini terepresentasikan oleh pemerintah daerah harus hadir untuk rakyat,” tandasnya, Sabtu (9/5/2020).

Lebih lanjut kokom menyampaikan, bahwa anggaran sebesar kurang lebih 40 M rupiah untuk menangani pandemik agar digunakan tepat sasaran. Selain pemberlakuan PSBB juga diharapkan Pemda untuk melakukan terobosan guna mengatasi dampak ekonomi.

Dirinya sangat prihatin melihat kondisi ini, semua orang terkena dampak situasi pandemic belum sepenuhnya mendapat bantuan dari pemerintah. Ia melihat data pemerintah masih belum rapi. Terlihat dari data untuk jaring pengamanan pangan dan data bansos.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Untuk itu kami menekankan kepada pemerintah untuk segera merealisasikan anggaran untuk jaring pengamanan pangan dan bansos untuk seluruh masyarakat yang terkena dampak covid 19, yang tentunya harus sesuai dan ditunjang dengan database yang akurat,” pintanya.

Diakhir statementnya, Kokom mengajak seluruh elemen yang ada di seluruh Kabupaten Kuningan untuk senantiasa bersatu padu dan disiplin dalam menghadapi pandemic covid 19 ini.

“Tak lupa terus berdoa kepada Alloh, karena dengan KuasaNya lah sehebat dan sebrutal apapun wabah yang melanda, ketika Alloh berkehendak untuk menghilangkan wabah ini untuk musnah, maka tak ada kekuatan apapun untuk menghalanginya. Biidznillah yakin Alloh akan tolong kita semua,” doa politisi asal Kuningan Utara itu. (deden)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 8 ekor sapi dan 90 ekor kambing disembelih sebagai hewan kurban oleh DPD PKS Kabupaten Kuningan di momentum Hari Raya...

Culinary

KUNINGAN (MASS) – DPD PKS Kuningan Bidang Tani dan Nelayan (BTN) menggelar acara pelatihan pembuatan dimsum yang berlangsung di Gedung Sabilulungan DPD PKS Kuningan....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Jadwal kampanye pemilu 2024, DPD Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Kuningan memilih melakukannya dengan menggelar 3 rangkaian kegiatan kampanye sekaligus. Kampanye...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Masih dalam rangkaian peringatan Hari Santri Nasional, kembali Fraksi PKS Kuningan mengadakan Lomba Baca Kitab Kuning. Ini kali ketujuh partai yang...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 94 desa di 31 kecamatan Kabupaten Kuningan melaksanakan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak pada 6 Agustus 2023. Sebagaimana diberitakan sebanyak...

Politics

KUNINGAN (MASS) – PKS Kuningan menyambut gembira putusan Mahkamah Konstitusi menolak uji materi UU Sistem Pemilu No 7 tahun 2017. “Ini kesempatan baik bagi...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Meski masih belia, Tsabitah Taqiyyah yang akrab disapa Bita ini berani mencalonkan anggota legislatif. Tidak tanggung-tanggung, level legislatif yang dibidik anak...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Angka 8 nampaknya spesial bagi Partai Keadilan Sejahtera (PKS). Hari ini tepat tanggal 8 Mei dan pukul 8 pagi, sebanyak 50...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 100 kader PKS se-Kabupaten Kuningan mengikuti Kemah Bakti Nusantara (Kembara) 1 tahun 2023 di Bumi Perkemahan Balong Dalem Desa Babakanmulya...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 400 kader PKS Kabupaten Kuningan memenuhi lapangan Stadion Mashud Wisnu Saputra, Minggu (4/12/2022) pagi, melaksanakan kegiatan tes kebugaran. Tes kebugaran...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PKS Kabupaten Kuningan mengirim relawan dan bantuan untuk korban gempa di Cianjur, Kamis (1/12/2022) malam tadi. Hal...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Masih dalam rangkaian peringatan Hari Santri Nasional, kembali Fraksi PKS Kab Kuningan mengadakan Lomba Baca Kitab Kuning VI. Lomba tersebut dipusatkan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ribuan masyarakat nampak mengikuti kegiatan Jalan Sehat Ceria yang digelar memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke 77 sekaligus Hari Jadi Kuningan 524,...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Drs H Ihsan Marzuki MM, dalam statement pertamanya sebagai anggota DPRD Kabupaten Kuningan, menyebut kalimat “Innalillahi Wa Innailaihi Rojiun”. “Sesungguhnya segala...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Dilantiknya Drs H Ikhsan Marzuki MM menjadi anggota DPRD Kabupaten Kuningan, Selasa (9/8/2022) siang ini, jadi perjalanan sejarah politik tersendiri, terutama...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Bukan hanya anggota DPRD dari PKB yang mengaku tidak terlibat pengadaan komoditas sembako bansos, anggota dari PKS pun mengeluarkan pernyataan serupa....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Salah seorang caleg dari hasil pemilu 2019, Eman Suherman SH MH, akan dilantik menjadi anggota DPRD Kuningan. Ini karena politisi tersebut...

Politics

MANDIRANCAN (MASS) – Pengurus ranting PKS di 48 desa wilayah dapil 2, dilantik secara serentak, Jumat (10/12/2021). Ke-48 desa tersebut meliputi Kecamatan Cilimus sebanyak...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Akhirnya anggota dewan dari PKS berinisial IF menyatakan mundur dari keanggotaan DPRD Kuningan. Pada sehelai kertas diatas materai ia menuliskan surat...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Insiden salah seorang anggota dewan yang dibawa hansip karena berduaan dengan perempuan di sebuah rumah Desa Kutakembaran Kecamatan Garawangi, mendapat reaksi...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Kondisi pandemi yang masih melanda di negeri Indonesia, membuat semua sektor hajat hidup orang banyak terdampak dan mengalami hambatan yang sangat...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Setiap orang berusaha untuk meraih setiap kesuksesan yang dicita-citakan. Umumnya sejak awal belajar dan anak-anak itu penanaman cita-cita telah diajarkan sesuai...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Beberapa hari ini DPD PKS Kabupaten Kuningan melaksanakan Rapat Kerja Daerah (Rakerda) secara internal yang dimulai sejak 17 Mei 2021. Agenda...

Politics

KUNINGAN (MASS) – PKS Kabupaten Kuningan mengadakan bakti sosial ke masyarakat di wilayah Cageur, Kecamatan Darma, Kamis (6/5/21). Baksos menurut Apriani, S.Sos.I, Pembina Dapil...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Manusia adalah makhluk sosial. Sejak ia lahir ia tidak bisa sendiri, namun ia selalu membutuhkan banyak orang untuk membantunya sampai ia...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Keluarga selalu membutuhkan kehadiran cinta. Rasa kasih sayang pada keluarga menjadi anugrah untuk selalu bisa bersama dalam menjalani kehidupan. Tidak mudah...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Kita memasuki masa pandemic covid 19 pada tahun kedua. Banyak keadaan yang berjalan tidak normal dengan musibah ini dan banyak hal...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Wakil Ketua DPRD Kuningan, Hj Kokom Komariyah mengatakan, penggunaan RSCI tidak sesuai dengan estimasi awal pembelian. Tak heran jika dirinya meminta...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Ada ungkapan yang sering didengar, jika seseorang terpakai kompetensi dan kepribadian pada satu organisasi maka ia juga akan terpakai pada organisasi...

Advertisement