Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Government

Banyak Potensi Pajak Belum Dimaksimalkan

KUNINGAN (Mass) – Wakil Bupati Kuningan Dede Sembada menilai, ternyata masih cukup banyak potensi-potensi pajak yang belum dimaksimalkan pemerintah daerah. Hal itu terbukti, dari beberapa sumber penghasil Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang belum berjalan.

“Ternyata di kita itu masih banyak potensi-potensi pajak yang belum dapat dimaksimalkan. Kalau sekarang misalkan mengandalkan kekayaan alam itu, semakin lama kan semakin berkurang ya,” ucap Wakil Bupati Kuningan Dede Sembada saat memberikan keterangan pers disela-sela kesibukannya, Selasa (7/3).

Menurutnya, cukup banyaknya potensi pajak yang harus dimaksimalkan diantaranya seperti penerapan retribusi parkir di tempat khusus. Hal itu, sesuai dengan ketentuan undang-undang nomor 28 tahun 2009 yang belum dilaksanakan.

“Ada beberapa potensi yang belum digali, misalnya parkir-parkir di tempat milik pemerintah daerah, ini belum dipungut. Saya sudah ke Badan Pendapatan ya, agar supaya hal itu segera ditindaklanjuti,” katanya.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Potensi lainnya, Wabup Desem sapaan akrab Dede Sembada menyebutkan, ada misalnya SPPT (Surat Pemberitahuan Pajak Terutang) PBB (Pajak Bumi Bangunan) di beberapa desa hanya tertulis tanahnya saja, padahal sudah ada pendirian bangunan.

“Disana (SPPT) hanya tertulis tanahnya saja, padahal sudah jadi bangunan. Padahal, kalau sudah jadi tanah dan bangunan itu cukup besar, sekarang PBB ini jadi sumber PAD (Pendapatan Asli Daerah), itu juga masih belum dimaksimalkan,” ungkapnya.

Terkait potensi galian pertambangan, Wabup Desem meminta, agar ada pemantauan langsung seperti pemasangan CCTV, agar operasional kerja di wilayah kerja pertambangan bisa terpantau secara berkelanjutan. (andri)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Government

KUNINGAN (MASS) – Calon pasangan Bupati dan Wakil Bupati Kuningan nomor urut 3, H Yanuar Prihatin – H Udin Kusnedi, menyinggung soal kebocoran keuangan...

Law

KUNINGAN (MASS) – Caleg NasDem untuk DPR RI Jabar X (Kabupaten Kuningan, Ciamis, Pangandaran, Kota Banjar) Dony Endrassanto mengaku alasannya nyaleg, salah satunya adalah...

Business

KUNINGAN (MASS) – Pusat Gadai Indonesia yang ada di Kuningan, dipasangi segel oleh Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah (Bappenda) Kabupaten Kuningan, Rabu (15/11/2023) kemarin. Bukan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Anggota DPRD Kabupaten Kuningan Dede Sembada, membantah pernyataan soal indikasi anggaran siluman di APBD Perubahan 2023. Ketua Fraksi PDIP itu mengatakan,...

Government

KUNINGAN (MASS) – Hari Selasa (17/10/2023) siang ini, digelar Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Kuningan Jawaban Bupati terhadap PU Fraksi tentang Raperda Pajak Daerah dan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ketua Fraksi PDIP, Dede Sembada, mengaku dirinya adalah didikan Ganjar Pranowo. Hal itu diutarakannya, Kamis (4/5/2023) siang tadi di kantornya. Desem,...

Nasional

KUNINGAN (MASS) – Beberapa waktu yang lalu Menkopolhukam Mahfud MD mengeluarkan pernyataan yang menggemparkan publik dimana Mahfud MD menyampaikan bahwa di Kementerian Keuangan telah...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Driver mobil dinas Bupati yang terlibat kecelakaan dan ditetapkan tersangka, rupanya sudah cukup lama dikenal dekat dengan birokrasi. Salah satunya, lelaki...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Naiknya Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) di Kabupaten Kuningan, menjadi salah satu yang disoroti PMII kala berdemo dengan mendatangi Kantor Bupati,...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Baru baru ini telah dilaksanakan pelatihan Sertifikasi Fundamental Pajak oleh AR Learning Center, salah satu Lembaga Pelatihan yang berada dibawah naungan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Fenomena tunda bayar yang terjadi di lingkup Pemkab Kuuningan bukan hanya terjadi di sektor proyek, tapi juga sektor pendidikan khususnya dana...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Ketua Fraksi PDIP DPRD Kabupaten Kuningan, Dede Sembada, angkat bicara perihal polemik rencana pembangunan jalan lingkar timur selatan. Menurutnya, itu sudah...

Government

KUNINGAN (MASS) – Dede Sembada yang masuk keanggotaan Badan Anggaran (Banggar) DPRD Kuningan akhirnya mau buka suara kaitan dengan kenaikan tunjangan anggota dewan. Ia...

Government

KUNINGAN (MASS) – Hingga detik ini nilai aset daerah yang dimiliki Pemkab Kuningan tercatat mencapai Rp2,4 triliun. Namun dari total tersebut, rupanya terdapat 53...

Government

KUNINGAN (MASS) – Minimnya nilai kompensasi dari pemanfaatan air yang disetorkan Pemkot dan Pemkab Cirebon ke Pemkab Kuningan, membuat geram salah seorang anggota DPRD...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Mewakili DPC PDIP Kuningan sekaligus pemilik jabatan ketua Fraksi PDIP DPRD Kuningan, Dede Sembada memaparkan sikap politik institusi partainya. Mulai dari...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Anggapan ‘Rapat Goblog” seperti yang tertuang dalam status FB Kang Dede Sembada, mendapat tanggapan dari Wakil Ketua DPRD Kuningan, H Dede...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Setelah Ketua DPRD Kuningan, Nuzul Rachdy dilaporkan ke Badan Kehormatan (BK) hingga nyaris lengser, kini giliran Ketua Fraksi PDIP, Dede Sembada....

Government

KUNINGAN (MASS) – Menyeruaknya penolakan elemen masyarakat terhadap rencana tambang panas bumi (geothermal) “dihadang” oleh salah seorang wakil rakyat, Dede Sembada. Anggota komisi I...

Government

KUNINGAN (MASS) – Dalam kapasitasnya sebagai Wakil Ketua Bidang Kehormatan dan Disiplin Partai DPC PDIP Kuningan, Dede Sembada angkat bicara menyikapi Bupati H Acep...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Secara jentel M Ridho Suganda memenuhi panggilan partai di Sekretariat DPC PDIP Kuningan, Rabu (23/9/2020) sore. Selama 1 setengah jam, ia...

Headline

KUNINGAN (MASS)- Dalam satu bulan ini banyak akun FB orang “penting” di Kuningan yang dipalsukan atau dikloning. Dimulai dari istri bupati, Ketua MPC Pemuda...

Government

KUNINGAN (MASS) – Ketidakhadiran Dede Sembada pada forum diskusi yang diselenggarakan Sarukun, Sabtu (7/3/2020), mendapat tanggapan. Salah satu kalimat yang disampaikan ketua Fraksi PDIP...

Government

KUNINGAN (MASS) – Dibentuknya Pansus terkait rencana penurunan status Taman Nasional Gunung Ciremai (TNGC) menjadi Taman Hutan Rakyat (Tahura), menjadi isu panas ditengah masyarakat...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Rapat Paripurna DPRD tentang pengumuman fraksi-fraksi, Senin (4/11/2019) yang dianggap ilegal, mendapat tanggapan dari Ketua F-PDIP, Dede Sembada. Ia memaparkan dasar...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Jelang Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak 3 November mendatang, tidak sedikit anggota atau pimpinan BPD (Badan Permusyawaratan Desa) yang mencalonkan kades....

Government

KUNINGAN (MASS) – Selain menyetujui usulan nama-nama pimpinan dewan definitif, paripurna Kamis (12/9/2019) pun menyetujui pembentukan fraksi-fraksi. Dari 8 fraksi yang ada, satu fraksi...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Caleg terpilih DPRD Kuningan dari dapil 3, Dede Sembada, ternyata tidak masuk bursa calon ketua dewan periode 2019-2024. Pada rapat DPC...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Setelah lengser dari ketua DPC PDIP Kuningan, disinyalir Rana Suparman tidak akan lagi diberikan “jatah” ketua DPRD Kuningan. Pasalnya, jabatan ketua...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sebagai tokoh yang disebut-sebut memiliki kans untuk menjadi ketua DPC PDIP Kuningan, M Ridho Suganda (wakil bupati) sempat dipintai tanggapannya. Begitu...

Advertisement