Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Religious

DT Peduli dan Mahasiswa Keperawatanan Bagikan Bingkisan ke Puluhan Anak Yatim

KUNINGAN (MASS) – Banyaknya keutamaan dalam bulan suci Ramadhan, bulan penuh keberkahan, membuat banyak orang baik individu maupun kelompok berlomba-lomba dalam kebaikan.

Seperti yang juga terus dilakukan oleh DT Peduli Kuningan. Lembaga nirlaba penghimpunan dan pemberdayagunaan Zakat, Infaq dan Shadaqah (ZIS).

Pasalnya, pada Sabtu (9/4/2022) kemarin, bersama Himpunan Mahasiswa Keperawatan (HIMAKep), DT Peduli memberikan uang santunan dan bingkisan buka puasa pada puluhan anak yatim/piatu.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Kegiatan, dilakukan di Desa Dukuhlor Kecamatan Sindangagung dengan peserta mencapai 51 anak.

DT Peduli dan Himakep memberikan santunan pada anak yatim/piatu di Desa Dukuhlor-Sindangagung

Selain santunan, dalam kegiatan itu juga diberikan edukasi seputar kesehatan, permainan cerdas cermat, nonton bareng hingga buka puasa bersama dan shalat maghrib berjamaah.

“Alhamdulillah, ditengah-tengah kesibukan perkuliahan, teman-teman dari HIMAKep ini mau menyempatkan untuk berbagi jadi kami dukung untuk bingkisan bagi anak yatim,” ujar Lilis selaku perwakilan dari DT Peduli Kuningan.

Selain anak yatim/piatu, kegiatan ini juga dihadiri oleh aparatur Desa Dukuhlor dan desa Kertayasa, Dewan Pembimbing Lapang (DPL) mahasiswa, serta para donatur. (eki)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement

You May Also Like

Headline

KUNINGAN (MASS) – Bismillah. Pertama saya masuk ke camp Syuk’nah disambut puluhan anak laki-laki mengerubuti begitu keluar mobil. Mereka tahu akan datang bantuan. Sekelebat...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Baznas (Badan Amil Zakat Nasional) Kabupaten Kuningan baru saja membuka Gerai Z Ifthar Ramadhan 1445 H di halaman Masjid Agung Karomat...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Zakat penghasilan, merupakan harta yang harus dikeluarkan oleh seorang muslim dengan pendapatan tertentu dalam setiap tahunnya. Dan ternyata, jika dalam bentuk...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Baznas Kabupaten Kuningan menggelar pelatihan motivasi ESQ (Emotional Spiritual Quotient) dalam rangka mensosialisasikan Program Baznas untuk program pengentasan kemiskinan di Kabupaten...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Ribuan massa Sesaki Alun-alun Kuningan sekitar Masjid Agung Syiarul Islam, Minggu (5/11/2023) pagi tadi untuk aksi kemanusiaan. Aksi bertajuk “Doa Bersama...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pembantaian yang dilakukan terhadap warga Palestina terus memakan korban jiwa. Fasilitas umum warga sipil seperti rumah sakit, sekolah, dan tempat ibadah...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Memanasnya suasan di jalur Gaza antara Palestina dan Israel, terus menjadi perhatian dunia. Banyaknya korban yang berjatuhan baik luka ataupun meninggal...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Kuningan merilis besaran zakat fitrah yang harus dibayarkan di Ramadhan tahun ini. Melalui Keputusan Ketua...

Government

KUNINGAN (MASS) – Menyusul Intruksi Bupati Kuningan no 1 Tahun 2021 tentang optimalisasi Zakat Infak dan Sedekah melalui Baznas, rencana pemotongan otomatis gaji ASN...

Inspiration

KUNINGAN (MASS) – Darmadi atau yang dikenal juga dengan sebutan Mas Gol, nampak sumringah saat diberi Gerobak Barokah oleh DT Peduli dan MQEF (Manajemen...

Education

KUNINGAN (MASS) – Pada Selasa (18/10/2022) kemarin, DT Peduli Kuningan dan MIS PUI Kuningan melakukan penandatangan kerjasama program kencleng goes to school. Penandatangan kesepakatan...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Di tengah kenaikan harga BBM, Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Kuningan menggelontorkan bantuan bagi para pedagang, Selasa (20/9/2022) kemarin. Bantuan...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Badan Amil Zakat Nasional (BASNAS) Kabupaten Kuningan merilis penerimaan Zakat, Infaq dan Sedekah dari instansi/badan/lembaga di Kabupaten Kuningan. Melalui komisioner Baznas...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Sejumlah santri binaan Rumah Peduli Yatim (RPY) Jatipamor, Majalengka, menerima bantuan dari DT Peduli Kuningan pada Selasa (30/8/2022) lalu. Bantuan tersebut,...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pada Minggu (28/8/2022) kemarin, DT Peduli menggelar puncak muharam bersama sahabat yatim di Ciremai Land Glamping, Puncak-Cigugur, Kuningan. Kegiatan itu, diikuti...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pada Senin (22/8/2022) kemarin, Daarut Tauhiid (DT) Peduli bersama Majelis Talim Roudhotul Ummahat membagikan bantuan sembako kepada duafa. Pembagian bantuan untuk...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pada Minggu (14/8/2022) kemarin, salah satu Mitra Pengelola Zakat (MPZ) Arrahman binaan DT Peduli, menggandeng Ikatan Jemaah Haji Kuningan menyalurkan paket...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama, didampingi sang istri, Hj Ika Siti Rahmatika, nampak menghadiri tabligh akbar, safari dakwah KH Abdullah Gymnastiar...

Religious

KUNINGAN (MASS) – KH Abdullah Gymnastiar, atau yang lebih dikenal sebagai Aa Gym, dijadwalkan melakukan safari dakwah di Kuningan selama dua hari. Rencananya, safari...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Kampung Mualaf Dusun Pugag Desa Kutawaringin Kecamatan Selajambe pun turut ikut gembira pada momentum Idul Adha kemarin. Ya, Dusun Pugag ini...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pegadaian Syariah Awirarangan bersama DT Peduli Kuningan menyalurkan daging Qurban kepada sekitar 100 penerima. Daging yang disalurkan, merupakan Qurban dari Pegadaian...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 1050 warga Kuningan dan Majalengka yang tersebar di berbagai desa, menerima daging qurban yang disalurkan DT Peduli Kuningan. DT Peduli...

Business

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 20 anak yatim yang berasal dari wilayah Jalan Dewi Sartika Kuningan, diberikan santunan dan paket makanan. Mereka, antusias menerima santunan...

Economics

KUNINGAN (MASS) – DT Peduli Kuningan, menggelar pembinaan pada UKM binaanya di Desa Tangguh Cisantana pada Rabu (29/6/2022) kemarin. Pembinaan kelompok UKM itu, dilakukan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Para peserta yang mengikuti program Beasiswa Mahasiswa Tanggung (BMT), mengikuti Diklatsar (Pendidikan dan Pelatihan Dasar), Minggu (12/6/2022) kemarin. Diklatsar ini, merupakan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pada Senin (11/4/2022) siang kemarin, Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kuningan menandatangani perjanjian kerjasama, MoU, dengan PT Pos Indonesia kantor cabang...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Daarut Tauhid (DT) Peduli Kuniingan kembali menyalurkan mushaf Alquran sebagai bentuk implementasi dan pilar dakwah, pada Selasa (22/3/2022) kemarin. Penyaluran Alquran...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pada Selasa (22/3/2022) siang kemarin, Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) bersama PT Capital Life Syariah melakukan peresmian Masjid Al Hidayah, yang...

Advertisement