Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Politics

Wilayah Lain PDIP Rontok, di Kuningan Empat Kali Berturut-turut Berkuasa

KUNINGAN (MASS)- Pilkada 2017 dan 2018 merupakan tahun yang berat bagi PDIP karena banyak calon yang diusung rontok. Sebagai bukti di Pilkada tahun ini dari 17 Pilgub, PDIP hanya menang di 6 wilayah.

Sementara untuk pilbup/pilwakot di 154 kabupaten/kota, PDI Perjuangan hanya ikut di 152 dan hasilnya menang di 91, termasuk di Kabupaten Kuningan.

Khusus di Kuningan, PDIP sudah berjaya selama empat periode berturut-turut. Keberhasilan ini membuat Kuningan menjadi lumbung suara PDIP dan salah satu wilayah terbaik yang mampu mempertahankan dominasi PDIP.

“Allhamdulillah kita bisa mempertahankan empat kali. Di Indonesia, DPC PDIP Kuningan masuk kategori terbaik karena mampu mempertahankan prestasi,” ujar Ketua DPC PDIP Kuningan Rana Suparman, pada saat jumpa pres di Kantor PDIP, Kamis (28/6/2018).

Rana mengaku, Pilkada tahun 2018 merupakan tahun terberat termasuk di Kuningan. Kemenangan tidak terlepas dari mesin partai yang bekerja dan juga ditopang oleh figur calon yang sangat memadai.

“Kami tidak geer sendiri, figur sangat membantu keberhasian PDIP di Kuningan. Kalau figur yang kita usung asal maka kita akan repot,” tandas Rana.

Diterangkan, politik adalah tata nilai untuk mencapai kesejahtraan dan  untuk mewujudkan kesejahtraan itu  harus kerja iklas. Kerja iklas itu lanjut dia,  adalah kerja ilahiyah atau kerja ketuhanan yang didalamnya ada nilai-nilai pengabdian, maka kader partai adalah kader bertuhan sesuai dengan azas pancasila

“Sering kita disebut partai yang jauh dari agama, partai yang sudah dikomuniskan. Padahal  kita tidak  merasa seperti itu. Kami Partai nasionalis yang menjungjung nilai-nilai ketuhanan maka kerja kami adalah ilahiyah,” jelasnya.

Diterangkan, setiap  Jumat Nuzul Rachdy, Tresnadi (pengurus partai) melakukan salat jumat keliling. Ketika ada rejeki mereka sodakah sehingga dengan begini PDIP dekat dengan rakyat dan selalu menang. (agus)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Government

KUNINGAN (MASS) – Pasca ditetapkan sebagai pasangan Bupati dan Wakil Bupati Kuningan terpilih, Dr. H. Dian Rachmat Yanuar, M.Si, dan Tuti Andriani, S.H., M.Kn,...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Meski telah resmi duduk sebagai Anggota DPRD Jawa Barat Dapil XIII Jabar (Kuningan, Ciamis, Pangandaran & Kota Banjar), Hj Ika Siti...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah tinggal menghitung hari. Seluruh mesin partai politik bekerja keras untuk merebut hati masyarakat agar memilih calon kepala...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Transparansi menjadi kunci dalam setiap proses demokrasi yang sehat. Sayangnya, penyelenggaraan debat calon Bupati Kuningan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kuningan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ketiga (3) pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Kuningan di Pilkada 2024 ini, sampai saat ini, Kamis (5/9/2024) ternyata belum memenuhi...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Kabupaten Kuningan secara geografis berada dilereng gunung tertinggi di Jawa Barat, dengan luas wilayah sekitar 1.178.58 km2. Kuningan miliki potensi luarbiasa...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sosok H Kamdan SE kian menguat untuk maju di Pilkada serentak 2024 sebagai calon Bupati Kuningan. Teranyar, H Kamdan SE datang...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Rekomendasi Calon Bupati Kuningan dari PDI-Perjuangan tak kunjung diumumkan. Padahal sebelumnya, pengumuman disebut-sebut bakal dilakukan pada pekan ini. Namun sampai hari...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Dalam beberapa waktu belakangan, sosok-sosok yang masuk bursa calon Bupati Kuningan terus bermunculan. Kemunculan tokoh-tokoh terbaik di depan public itu, hadir...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Mantan Bupati Kuningan periode 2013-2018 H Acep Purnama SH MH, dikabarkan bakal dibawa ke rumah pasca dua pekan mendapatkan perawatan yang...

Government

KUNINGAN (MASS) – DPRD Kabupaten Kuningan melayangkan kitik dan catatan terhadap penyelenggaraan pemerintah daerah Kabupaten Kuningan yang sudah dilakukan selama tahun 2023. Hal itu,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Ketua DPC PDI Perjuangan Kabupaten Kuningan H Acep Purnama SH MH, mengaku siap berkompetisi kembali di Pilbup 2024. Bahkan, kala ditanya...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Anggota DPRD Kabupaten Kuningan Deki Zaenal Mutaqin, merincikan apa saja kriteria yang harus dimiliki pemimpin.  Hal itu disampaikannya dalam Podcast Kuningan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Kontestasi Pilkada 2024, khususnya untuk pemilihan Bupati di Kabupaten Kuningan nampaknya sudah mulai memantik berbagai pihak untuk bersuara menjagokan sosok idealnya....

Government

KUNINGAN (MASS) – Komisi 1 DPRD Kabupaten Kuningan diminta memeriksa tim Baperjakat (Badan Pertimbaban Jabatan dan Kepangkatan) terkait mutasi yang digelar. Hal itu, diutarakan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Usulan pemberhentian jabatan kepala daerah (Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH dan Wakil Bupati M Ridho Suganda M Si), bakal...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Dideklarasikannya Gibran Rakabuming Raka, putra sulung Presiden Joko Widodo sebagai cawapres dari Koalisi Indonesia Maju (KIM) mendampingi Prabowo Subianto, membuat PDIP...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pengamat Politik, Hukum dan Pemerintahan, Abdul Haris SH, angkat bicara soal wacana siapa yang cocok menjabat sebagai Pj Bupati Kuningan pasca...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Mentri Koordinator Politik Hukum dan Keamanan Republik Indonesia, Prof Dr H Moh Mahfud Mahfodin SH SU MIP atau yang lebih dikenal...

Education

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH, menjabarkan alasan dan tujuannya eks Gedung SDN 17 Kuningan dirobohkan sebagian, dan disisakan sebagian....

Government

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH, mengaku pihaknya juga ingin segera menertibkan saluran air (pipa) yang tak terdaftar kaki Gunung...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Wakil Ketua Bidang Kehormatan dan Disiplin PDI Perjuangan sekaligus Ketua Fraksi di DPRD Kabupaten Kuningan, Dede Sembada, menegaskan bahwa partainya bukanlah...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Almarhum Jamaludin, warga Desa Mekarmukti Kecamatan Sindangagung yang jadi korban kecelakaan mobil Bupati, ternyata biasa berjualan bubur di Pasar Kepuh. Namun,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Dari korban kecelakaan yang melibatkan mobil dinas Bupati Kuningan H Acep Purnama, diketahui 2 korban tewas di tempat adalah Jamaludin dan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pada akhir tahun 2022, tepatnya awal bulan Desember ini, Bupati Kuningan mendapat dua anugerah penghargaan. Kedua penghargaan itu, sama-sama didapat di...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Penemuan mayat di kantor Sekertariat DPC PDIP Kabupaten Kuningan Jl Siliwangi No 128 – Ciharendong, Selasa (22/11/2022) pagi ini sekitar pukul...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Lolosnya Tim Pesik Kuningan ke Seri 1 Liga 3, para pemain dan official Pesik Kuningan diberi “kadeudeuh” dan janji bantuan oleh...

Government

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 9 bidang tanah istri Bupati Kuningan, Hj Ika Siti Rahmatika SE, terdaftar dalam ajuan program PTSL. Dari data yang ditampilkan,...

Government

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH, menerima penghargaan sebagai tokoh literai digital daerah tahun 2022 dari Gubernur Jawa Barat. Penghargaan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH dan Ika Siti Rahmatika SE bersama keluarga berangkat umroh pada Jumat (23/9/2022) kemarin. Acep,...

Advertisement