Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Headline

Terperosok Ke Sumur Saat Cari Petai, Warga Dukuhdaleum Tewas, Petugas Hampir Pingsan Saat Evakuasi

KUNINGAN (MASS) – Seorang warga Desa Dukuhdalem Kecamatan Japara, Upen Supendi (40), meninggal dunia setelah terperosok ke dalam sumur sedalam -+ 15 meter, Kamis (16/2/2023) siang ini sekitar pukul 14.00 WIB. Sumur lokasi kejadian, ada di Perkebunan Cigenta Dusun 3 desa setempat.

Dari keterangan Kadus Aris Munajat, korban sempat pamit pada sang istri, Wilah (37) untuk melihat kandang bebek dan mengambil buah nangka, petai dan durian di kebun. Almarhum sendiri, sempat bertemu dengan tetangganya Sahudi yang sedang mencangkul, tak jauh dari lokasi kejadian.

Selang berapa waktu, Sahudi (50) sempat mendengar suara benda jatuh cukup keras, saksi mengira yang jatuh adalah buah / batang pohon sehingga tidak dihiraukan.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Namun, saat Suhadi hendak pulang, karena sudah sore dan akan hujan, saksi memanggil korban berniat ngajak pulang Bersama. Karena taka da jawaban, saksi mencari korban dan tidak menemukan dimana-mana, hanya ada buah petai.

Namun, saksi kemudian melihat asbes yang biasanya menutup sumur sudah hancur dan terbuka. Saat diperiksa, ia melihat ada sendal yang diduga mirip dipakai oleh  korban. Saksi berusaha memanggil namankorban beberapa kali, kemudian saksi melihat ada gelombang air dari dalam air dan memanggil-manggil nama korban namun tidak muncul ke permukaan air.

Menduga korban tercebur kedalam sumur, ia kemudian melaporkan ke warga sekitar. Beberapa warga berusaha menolong korban dengan menggunakan batang bambu, akan tetapi terlihat badan korban sudah mengambang.  Saat itulah, Anang (ASN) melapor ke kantor UPT Damkar Satpol PP Kabupaten Kuningan.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Kepala Damkar M Khadafi Mufti M Si, merespon laporan itu dengan menurunkan 6 orang anggota Damkar dan 1 randis rescue dengan peralatan penyelamatan ke lokasi.

Bersama-sama Inafis Polres Kuningan, Polsek Japara, Puskesmas Japara, apparat desa dan warga setempat, Damkar melakukan proses evakuasi. Proses evakuasi sendiri berlangsung selama kurang lebih 30 menit.

“Pekatnya gas beracun yang ada di dalam sumur hampir membuat anggota Damkar kehilangan kesadaran saat akan mengangkat mayat korban,” kata M Khadafi sembari menyebut anggotanya Wawan Setiawan yang agak terhambat juga karena diameter sumur yang kecil, hanya +- 60 cm namun cukup dalam.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Setelah mayat berhasil dievakuasi, mayat korban ke pihak kepolisian setempat untuk dilakukan penyelidikan dan penyebab meninggalnya korban. Diduga, korban terperosok kedalam sumur sesaat setelah mengambil buah petai. Korban mendongak ke atas bermakud melihat titik buah durian yang matang, sambil berjalan mundur, dan tanpa disadari ada sumur dibelakang, lalu terperosok.

“Sumur tempat korban meninggak harus aegera ditutup / dikubur, agar tidak memakan korban kembali,” kata Khadafi. (eki)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement

You May Also Like

Headline

KUNINGAN (MASS) – Seorang warga RT 35 RW 11 Kelurahan Cigugur Kecamatan Cigugur, Junaedi (65) terperosok ke dalam sumur sedalam 7 meter, Jumat (1/3/2024)...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Kawasan wisata Cisantana Kecamatan Cigugur, terutama Palutungan dan sekitarnya jadi tujuan banyak wisatawan. Bukan hanya dalam Kuningan saja, wisatawan dari luar...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah mobil box Isuzu NLR SS dengan Nopol E D 8140 FE terperosok ke pesawahan di Jalan Raya Martadinata tepatnya Desa...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah mobil jenis  Mobil Colt 120 SS Mitsubishi Nopol E 1681 YP milik Doni bin Satum (35), terperosok ke lapangan sepakbola...

Headline

LURAGUNG (MASS) – Sebuah mobil Mitsubishi Colt T120 SS, terperosok ke parit sedalam 5 meter di Jalan Raya Kecamatan Luragung, Selasa (21/11/2023). Insiden yang...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Seringkali kita mendengar tentang minyak bumi yang berada di Indonesia ini, bahkan tidak hanya di Indonesia tetapi seluruh dunia pun mengetahui...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Seorang warga Desa Nanggerangjaya Kecamatan Jalaksana, jatuh ke dalam sumur sedalam 20 meter, Jumat (3/11/2023) siang tadi. Yang terjatuh adalah Mamat...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Seorang warga Desa Pamulihan Kecamatan Cipicung, Tarsinah Binti Kardita (54) meninggal dunia pasca terjatuh ke sumur sedalam 14 meter, Minggu (15/10/2023)...

Incident

KUNINGAN (MASS) -Sebuah mobil pick up bermuatan bambu terperosok ke parit di Desa Lengkong, Kecamatan Garawangi, Kabupaten Kuningan pada Jumat (8/9/2023) sore tadi. Menurut...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Seekor sapi jantan dewasa untuk Qurban, terperosok ke dalam parit sungai dengan kedalaman sekitar 7 meter, Rabu (28/6/2023) pukul 16.30 WIB....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah mobil berjenis Pick up Toyota Kijang dengan nopol E-8657-KA, terperosok ke jurang sedalam 25 meter di Desa Seda Kecamatan Mandirancan,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Niat baik, jalannya tak selalu mulus. Mungkin kalimat itulah yang cukup menggambarkan kejadian mobil rombongan pengantin dari Tanggerang ke Kuningan. Pada...

Headline

CIWARU (MASS) – Sebuah insiden kecelakaan mobil terjadi di Desa Sagaranten Kecamatan Ciwaru, Senin (17/4/2023) petang ini sekitar ba’da maghrib. Kecelakaan itu, melibatkan sebuah...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah mobil truk pengangkut minuman, terperosok di saluran air (parit) Desa Jalaksana Kecamatan Jalaksana, Rabu (12/4/2023) siang ini. Mobil berjenis Mitsubishi...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah mobil Honda City 2008 milik Ucok (26), terperosok di parit yang ada di Jalan Raya Siliwangi Desa Kasturi-Kuningan (samping kantor...

Government

KUNINGAN (MASS) – Mahasiswa yang tergabung dalam HMI CabangKuningan, nampak datang ke gedung DPRD Kabupaten Kuningan pada hari ini, Selasa (30/8/2022) sore. Nampak mahasiswa...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah video terperosok orang dari jembatan penyebrangan, menyebar melalui media sosial. Video kejadian itu, dikatakan terjadi di wilayah selatan Kabupaten Kuningan....

Incident

KUNINGAN (MASS) – Kejadian tidak menyenangkan harus dialami Darmi, warga Dusun Wage RT 04 RW 08 Desa Cipancur Kecamatan Kalimanggis. Pasalnya, perempuan berusia 30...

Advertisement