KUNINGAN (MASS) – Ribuan warga Desa Pinara Kecamatan Ciniru berkondisi sangat memprihatinkan. Mereka terpaksa harus mengungsi di desa tetangga. Saat sejumlah pimpinan dan anggota DPRD meninjau camp pengungsian di Aula PGRI Ciniru Selasa (27/2/2018), tampak ratusan anak kecil merengek.
“Pak kami ingin sekolah lagi. Tolong bantu kami,” ujar salah seorang bocah yang mengenakan kaos hasil uluran tangan dermawan.
Lantaran ada wartawan yang merekam, anak-anak tersebut dishooting. Mereka langsung memintanya langsung kepada Presiden RI Joko Widodo. “Pak Jokowi bantu kami. Kami ingin sekolah lagi,” pinta anak usia sekolah itu kompak.
Sejak dilanda musibah longsor, ratusan anak-anak Desa Pinara tidak lagi bersekolah. Jangkankan sekolah, untuk kebutuhan makan saja mereka mendapatkannya dari bantuan.
Saat itu Ketua DPRD Rana Suparman SSos beserta rombongan yang meninjau terenyuh. Bahkan beberapa wakil rakyat perempuan sampai menitikkan air mata. Seperti Hj Kokom Komariyah dan Saw Tresna Septiani SH.
Sedangkan Rana Suparman, Drs Toto Suharto SFarm Apt, H Uci Sanusi SE dan Andi Malarangeng tidak terlalu memperlihatkan. Toto tampak langsung mengenakan kacamata hitam. Sementara Uci menjauhi kerumunan anak-anak dan ibu-ibu untuk mengusap air mata.
“Sabar ya, kita tidak akan diam,” pinta Rana dengan suara parau diangguki Sekwan H Suraja SE MSi. (deden)
You May Also Like
Nasional
JAKARTA (MASS) – Mentri Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN RB) Republik Indonesia, Thahjo Kumolo tutup usia hari ini, Jumat (1/7/2022) sekitar pukul...
Netizen Mass
KUNINGAN (MASS) – Bahwa Coup de Grace menurut etimologi adalah merupakan serangan langsung terhadap negara (Pukulan terhadap negara) atau peristiwa yang mengguncangkan sistem. Maksudnya?...
Netizen Mass
KUNINGAN (MASS) – Tak terasa pemilihan umum akan segera datang. Walaupun masih 1,5 tahun lagi, tetapi banyak partai baru yang bermunculan. Terutama untuk memperkenalkan...
Video
Headline
KUNINGAN (MASS)- Warga Kuningan yang memasang spanduk selamat datang kepada Presiden Jokowi ternyata dicopot. Hal ini karena dinggap melanggar aturan.Spanduk yang diperbolehkan adalah yang...
Government
KUNINGAN (MASS) – Selain peresmian Bendungan Kuningan, Presiden Jokowi berencana meresmikan/meninjau relokasi perumahan bagi warga terdampak bendungan. Relokasi perumahan masyarakat Desa Kawungsari dan Randusari...
Government
KUNINGAN (MASS) – Adanya kunjungan Presiden RI Jokowi ke Kabupaten Kuningan membuat semua pihak dibuat sibuk karena tentu harus memberikan rasa aman. Dari informasi...
Government
KUNINGAN (MASS) – Selasa tanggal 31 Agustus 2021 Presiden Jokowi akan ke Kabupaten Kuningan. Ada tiga agenda dalam kunjungan ke kota yakni mininjau vaksinasi,...
Headline
KUNINGAN (MASS)- Musibah bencana alam terjadi di Desa Cipedes Kecamatan Ciniru, dimana jembatan di Dusun Pahampoan RT 03 RW Putus. Jembatan putus karena luapan...
Netizen Mass
KUNINGAN (MASS) – Jelang 100 hari semenjak pertama kali Covid 19 menghampiri Indonesia, kasus demi kasus warga yang terpapar positif tidak pernah bekurang. Bahkan...
Netizen Mass
KUNINGAN (MASS) – Beberapa hari ini kembali media massa menampilkan pesan komunikasi yang kontradiktif. Khususnya dalam penanganan Convid-19. Pelakunya lagi lagi para pejabat publik....
Government
KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Republik Indonesia saat ini bak lintah yang menyerap habis darah rakyatnya. Hal ini diperlihatkan oleh pemerintah dengan mengeluarkan keputusan menaikan...
Religious
CINIRU (MASS) – DT Peduli Kuningan kembali menggelar kegiatan di desa binaannya yang diproyeksikan sebagai desa tangguh, Desa Rambatan Kecamatan Ciniru Kabupaten Kuningan. Pada...
Headline
KUNINGAN (MASS)- Bencana demi bencana di Kabupaten Kuningan terus terjadi terutama pasca datangnya musim penghujan. Sebelum kejadian pohon tumbang pada Senin di Kapandayan dan...
Village
KUNINGAN (MASS) – Meski Pemenang Pilkades sudah diketahui sejak tanggal 3 November. Namun, tidak semua pemenang langsung merayakan keberhasilnya. Mereka ada yang memilih menikmati...
Government
KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH meletakan batu pertama dalam Program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya Pembangunan Baru (BSPS PB) Tahun...
Business
KUNINGAN (MASS)- Bagi warga Kecamatan Ciniru, Hantara dan juga Garawangi yang selama ini mendambakan hadirnya tempat tongkrongan, ini ada kabar baik bagi anda. Pasalnya, ...
Education
KUNINGAN (MASS) – Bencana alam yang terjadi beberapa tahun lalu mengakibatkan ambruknya bangunan Madrasah Ibtidaiyyah (MI) di Dusun Karang Baru Desa Cipedes Kecamatan Ciniru....
Government
KUNINGAN (MASS)_ Bupati Kuningan H.Acep Purnama, meninjau rumah-rumah warga terdampak bencana di Desa Pinara, Kecamatan Ciniru pada Minggu (16/6/2019). Hal itu dilakukan untuk memastikan...
Incident
KUNINGAN (MASS)- Para pengungsi bencana pergerakan tanah Desa Pinara Kecamatan Ciniru genap setahun tinggal di hunian sementara (Huntara) yang terletak di Desa/Kecamatan Ciniru. Meski...
Politics
KUNINGAN (MASS) – Setelah dulu beredar Tabloid Indonesia Barokah, kini lembaran kalender yang tersebar di Kuningan. Akhir Maret kemarin, sedikitnya 45.778 lembar kalender dipasok...
Incident
CINIRU (MASS) – Tadi malam (5/2/2019) sekitar 80 orang warga Desa Cipedes Kecamatan Ciniru menginap di gedung PCNU Kuningan untuk menyampaikan dukungan mereka pada...
Incident
KUNINGAN (MASS) – Proses hukum yang dialami Ujang, seorang petani hutan asal Desa Cipedes Kecamatan Ciniru, membuat mahasiswa geram. Mereka melancarkan aksi solidaritas Sabtu...
Incident
KUNINGAN (MASS)- Warga Desa Cijemit Kecamatan Ciniru dan juga para pengendara yang melintas Jalan Ciniru-Hantara blok Gua Walet dalam seminggu ini dibuat jijik dan...
Incident
KUNINGAN (MASS)- Hujan deras yang terjadi pada Senin (3/12/2018) membuat beberapa wilayah di Kuningan diterjang bencana. Berdasarkan data dari BPBD Kuningan dua wilayah yang...
Social Culture
KUNINGAN (MASS)- Lebaran tahun ini warga Dusun Sukasari Desa Cijemit Kecamatan Ciniru mendapatkan hiburan gratis. Hiburan gratis itu menangkap ikan disungai. Ada salah satu...
Incident
KUNINGAN (MASS)- Disaat semua orang bahagia merayakan lebaran dengan keluarga dan sanak saudara. Tidak jauh dari tempat tinggal ada para pengungsi yang saat ini...
Government
CIBEUREUM (MASS) – Sangat prihatin. Peradaban Desa Kawungsari Kecamatan Cibeureum bakal hilang. Masjid, mushola, sekolah, rumah dan berbagai bangunan bersejarah di desa itu akan...
Government
CIBEUREUM (MASS) – Aksi yang dilancarkan warga Desa Kawungsari Kecamatan Cibeureum pada saat Presiden RI Joko Widodo meninjau lokasi pembangunan Waduk Cileuweung Jumat (25/5/2018),...
Government
KUNINGAN (MASS)- Meski sempat disambut oleh spanduk dari korban terdampak yang merasa belum mendapatkan ganti rugi yang dijanjikan. Namun, kunjungan Presiden RI Jokowi ke...