Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Social Culture

Kekeringan, SAPMA Distribusikan Air Bersih

KUNINGAN (MASS) – Merespon kekeringan dan kekurangan air bersih di Kabupaten Kuningan akibat kemarau panjang, Satuan Pelajar dan Mahasiswa (SAPMA) Pemuda Pancasila Kabupaten Kuningan melakukan pendistribusian air bersih di 10 titik desa di Kabupaten Kuningan.

Pendistribusian air tersebut dalam rangka kegiatan bakti sosial dengan tema “Water for humanity by helping each others can make live better”.

Pada kegiatan yang berlangsung pada 05-06 November 2019 tersebut, SAPMA  mendistribusikan air bersih di Desa Legok dan Desa Cibulan di Kecamatan Cidahu, lalu Desa Kertawana, Desa Kalimanggis Wetan dan Desa Pertawangunan yang berlokasi di Kecamatan Kalimanggis, serta Desa Ciwaru dan Desa Baok di Kecamatan Ciwaru, juga Desa Segong Kecamatan Karangkancana, Desa Jambugelis Kecamatan Cigandamekar dan Desa Mekarjaya Kecamatan Ciawigebang.

Pendistribusian dilakukan melalui 10 mobil tangki air yang masing-masing tangki ini memiliki kapasitas -+ 9000 Liter/tanki.

Ketua SAPMA Pemuda Pancasila Kabupaten Kuningan, Rio Bima mengatakan bantuan tersebut merupakan hasil kerjasama dengan WPS.Inc & Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kuningan.

“Untuk mengantisipasi kekurangan air bersih di beberapa desa di Kuningan, alhamdulillah kita dapat melaksanakan penyaluran air bersih hingga sampai pada masyarakat. Kan berbuat kebaikan walaupun sedikit itu lebih baik, dibandingkan dengan banyak berkoar mengenai hal baik. Semoga kegiatan ini bisa bermanfaat dan bisa meningkatkan jiwa sosial baik komunitas maupun organisasi sejenis lainya,” kata Rio, Rabu (6/11/2019).

Rio mengatakan, kekeringan cukup banyak terjadi di Kabupaten Kuningan. “10 titik ini cuman sebagian saja dari kekeringan. Laporan BPBD masih ada puluhan desa terancam kekurangan air bersih,” katanya.

Masyarakat setempat terlihat antusias ketika pendistribusian air bersih. Banyak diantara mereka berharap bantuan tersebut bisa berlanjut sembari menanti pergantian musim hingga turunnya hujan agar  tidak kesulitan mencari air bersih.

“Kami mengucapkan terima kasih kepada SAPMA Pemuda Pancasila, terutama pak Aulia Arief dan Yedidiah Soerjosoemarno pada pihak WPS.Inc, pak Wisnu Pramudya, dan juga pihak BPBD khususnya bapak Agus Mauludin pelaksananya,” ujar salah satu warga. (eki)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Incident

KUNINGAN (MASS) –  Musim kemarau berimbas pada kekurangan dan kekeringan air di wilayah Kabupaten Kuningan. Teranyar laporan kekeringan datang dari RT.002/003 Dusun Dalamdesa Desa...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Musim kemarau sering kali membawa konsekuensi serius terutama dalam hal kelangkaan air. Musim kemarau ini menjadi penyebab utama kelangkaan air dan memberikan dampak...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Perhari Selasa (10/10/2023) ini, warga Kuningan khususnya wilayah timur masih harus “berebut” air karena kekeringan. Ya, meski hari ini cuaca mengarah...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Musim kemarau panjang, membuat banyak wilayah mengalami kekerangan. Pun begitu di Kabupaten Kuningan. Beberapa desa di kecamatan Cimahi, Karangkancana dan Cibeureum...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kemarau panjang dan mengancam kekeringan, membuat banyak warga di beberapa wilayah kesulitan air bersih atau air baku. Hal itulah yang membuat...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Musim kemarau yang cukup panjang, nampaknya cukup berdampak ke pasokan air. Bahkan, ribuan warga Kuningan yang tersebar di beberapa desa, mengalami...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Memasuki musim kemarau, Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperkirakan bahwa Indonesia akan mengalami kekeringan panjang akibat fenomena El Nino yang...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Petugas POPT (Pengendalian Organisme Pengganggu Tumbuhan) UPTD Ketahanan Pangan dan Pertanian Kuningan, Yanti, memastikan bahwa 35 hektar sawah yang terdampak irigasi...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Pada tahun-tahun sebelumnya, jika musim kemarau datang pasokan air bersih terutama di wilayah perkotaan sering terjadi ‘krisis air’. Bahkan, beberapa wilayah...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Kuningan, Hj Ika Acep Purnama didampingi jajaran pengurus Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Kuningan, beserta unsur...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Musim kemarau tahun 2019 merupakan musim terberat bagi warga Kuningan. Pasalnya banyak warga yang mengalami kesulitan air sehingga sering dibantu air...

Education

KUNINGAN (MASS) – Setiap Jum’at Pagi, SMK Muhammadiyah 2 Kuningan rutin menggelar One Day One Juz (ODOJ) di lapangan sekolah. Tapi Jum’at (11/10/2019) ini...

Netizen Mass

Assalamualaikum, Semangat pagi dan selamat minum coffee or tea Menarik sekali berita kemarin tentang penyusutan lahan produktif, 668 ha angka yang spektakuler. Disisi lain di...

Netizen Mass

Assalamualaikum, Semangat pagi dan selamat minum coffee or tea Menarik sekali berita kemarin tentang penyusutan lahan produktif, 668 ha angka yang spektakuler. Disisi lain di...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Meski tidak separah tahun kemarin, musim kemarau tahun ini mengakibatkan banyak desa yang mengalami darurat air bersih. Dari data yang diperoleh,...

Government

KUNINGAN (MASS)-  Sejak tanggal 9-25 Agustus 2019, ternyata dari data BPBD Kabupaten Kuningan  air bersih yang sudah didistribusikan sebanyak 446 ribu liter. Air itu...

Government

KUNINGAN (MASS)-  BPBD Kabupaten Kuningan pada Jumat (2/8/2019) pagi menggelar Rakor Siaga Darurat Kekeringan tahun 2019. Kegiatan yang menghadirkan puluhan pihak itu digelar di...

Government

KUNINGAN (MASS)- Meski pihak BPBD mengklaim sudah memberikan bantuan air lebih dari 1 juta liter. Namun, hingga saat ini beberapa wilayah di Kuningan masih...

Government

KUNINGAN (MASS) – Lantaran musim kemarau masih cukup panjang, PDAM Tirta Kamuning masih bersiap-siap menangani kerawanan air di wilayah Kabupaten Kuningan. Perusahaan milik daerah...

Health

KUNINGAN (MASS) – Ratusan warga di Kecamatan Karangkancana Kabupaten Kuningan, sejak dua bulan lalu mengalami kesulitan air bersih. Seperti yang dialami oleh warga Desa...

Advertisement