Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Government

Kedua Orang Tuanya Pernah Jadi Bupati, Kini Anaknya Dilantik Wakil Bupati

KUNINGAN (MASS)- Hari ini  yakni Selasa (4/12/2018)  merupakan hari bersejarah bagi M Ridho Suganda. Pasalnya, pria yang akrab dipanggil Edo itu dilantik menjadi  Wakil Bupati Kuningan mendampingi H Acep Purnama.

Putra bungsu pasangan H  Aang Hamid Suganda dan Hj Utje Ch Hamid Suganda (alm) itu mengikuti jejak kedua orang tuanya yang menjadi pejabat publik. Bedanyanya kedua orang tuanya menjadi bupati. Bahkan, ayahnya menjadi bupati dua periode.

Dengan begini maka keluarga H Aang Hamid Suganda akan tercatat dalam buku sejarah Kuningan. Meski  Hj Utje  hanya dua tahun lebih  karena meninggal dunia, tapi  tetap tercatat dalam tinta emas dan rasanya akan sulit diulangi oleh yang lain.

Tentu  dengan dilantikanya Edo melanjutkan kejayaan trah Suganda . Meski hanya menjadi wakil, tapi banyak warga yang merindukan sosok H Aang Hamid Suganda yang membawa Kuningan lebih maju, sehingga Edo terpilih.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Kuninganmass.com mengikuti perjalanan Edo dari awal hingga menang dalam pilbup dan hingga  dilantik. Awalnya yang diisukan akan meneruskan trah Suganda adalah Erik Suganda.

Erik pernah mencalonkan menjadi Wakil Wali Kota Bogor meski gagal. Dengan begitu Erik pun dinilai lebih matang. Namun, ternyata  feeling kuat H Aang lebih mengarah ke anak bungusnya.

Ternyata pilihan itu tepat, tanpa menunggu lama untuk mengasah Edo pun jadi politisi. Pribahasa buah jatuh tidak jauh dari pohonnya memang sangat tepat disematkan kepada Edo.

Edo yang lahir di Bogor pada tanggal 9 Agustus 1982 itu, memang kiprahnya kurang di kenal di Kuningan. Tapi di kota kelahirannya ia pernah menjabat Ketua DPD KNPI Kota Bogor Periode 2003-2013 dan juga Karang Taruna pada 2016-2021.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Pengalamann beroganisasi inilah membuat langkahnya mulus. Kepemimpinan orang tuanya selama 12 tahun lebih ikut membuatnya banyak kecipratan ilmu dan juga diberikan informasi  mengenai kultur politik di Kuningan.

Kini setelah terpilih, Komisaris Utama PT Bank Raksa Wacana Agri Purnama itu, menjadi harapan warga Kuningan terutama kaum muda. Diusia yang menginjak 36 tahun tentu akan banyak terobosan untuk anak muda terutama agar tidak menjadi masyarakat urban.

Tentu keberhasilan Edo menjadi Wakil Bupati Kuningan membuat  H Aang Hamid Suganda bangga. Tidak semua anak bisa mengikuti jejak kedua orang tuanya.(Agus ‘Sagi’ Mustawan).

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Politics

KUNINGAN (MASS)  – Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Kuningan nomor urut 02, HM Ridho Suganda dan H Kamdan (Ridhokan)  terus melejit jelang Pilkada...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Masa pendaftaran calon Bupati Kuningan jalur independen yang dibuka mulai tanggal 8 Mei 2024, berakhir pada Minggu (12/5/2024) kemarin pukul 23.59...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Ketua Desk Pilkada DPC PPP Kabupaten Kuningan, Ali Akbar, mengaku pihaknya sudha sepakat kembali akan mengusung kader tebaiknya untuk maju Pilbup...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Pemilihan Bupati Kuningan, masih tersisa 8 bulan lagi. Perbincangan mengenai siapa yang pantas manggung di Pesta Politik, mulai mengerucut dan otak-atik...

Government

KUNINGAN (MASS) – Ketua Dewan Pengurus Cabang partai Kebangkitan Bangsa (DPC PKB) Kabupaten Kuningan H Ujang Kosasih angkat bicara soal kesiapan partainya menjelang pemilihan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pasca purna tugas sebagai Wakil Bupati Kuningan, M Ridho Suganda ternyata tetap disibukkan dengan aktivitas professional dan social. Hal itu disampaikan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Panitia pembangunan Masjid Al Falah Desa Citikur Kecamatan Ciwaru, dihubungi orang yang mengatasnamakan Bupati dan Wakil Bupati Kuningan dalam dua pekan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Para pejabat Kabupaten Kuningan, mulai dari Bupati H Acep Purnama SH MH, Wakilnya M Ridho Suganda SH M Si, serta jajaran...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama, turut mengomentari kemunculan nama Rokhmat Ardiyan, yang banyak digadang-gadang akan masuk panggung politik. “Kemunculan Pak Ardiyan,...

Government

KUNINGAN (MASS)- Pasca mutasi keharmonisan Bupati Acep Purnama dan Wabup HM Ridho Suganda  menjadi perbincangan publik. Hal ini d karena Wabup  Edo tidak hadir...

Education

KUNINGAN (MASS) – Kamis ((27/2/2020) pagi ada yang tidak biasa di  halaman Setda Kuningan. Puluhan anak TK bermain bersama Wabup HM Ridho Suganda. Ternyata...

Sport

KUNINGAN (MASS)- Pertandingan sepakbola Gala Desa Tingkat Kabupaten Kuningan menjadi milik zona 6 yang terdiri dari gabungan Lebakwangi, Maleber dan Luragung. Pada partai final...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pengurus MPC Pemuda Pancasila Kabupaten Kuningan periode 2019-2023 resmi dilantik, Kamis (19/9/2019) di RM Lembah Ciremai. Dari sejumlah pengurus yan dilantik,...

Government

KUNINGA (MASS)- Hari yang ditunggu  oleh Acep Purnama dan M Rido Suganda akhirnya tiba. Tanggal 4 Desember 2018 mereka berdua  resmi dilantik menjadi  Bupati...

Anything

KUNINGAN (MASS)- Civock (Civic Owner Club Kuningan) pada Jumat malam menggelar kegatan ramah tamah di Gedung Open Space Gallery Lingarjati Cilimus.  Acara yang berlangsung...

Politics

KUNINGAN (MASS)- Keluarga H Aang Hamid Suganda akan tercatat dalam buku sejarah Kuningan. Sebab, bukan hanya H Aang Hamid Suganda pernah menjadi bupati dua...

Government

KUNINGAN (Mass)- Pemerintah Kabupaten Kuningan melalui Dinas Kesehatan kemabli menggelar Rapat Koordinasi Lintas Sektoral. Kali ini rakor yang dibahas adalah Kampanye Campak-Rubela (Measles-Rubela) yang...

Government

KUNINGAN (Mass)- Pemerintah masih punya pekerjaan rumah yang hingga kini masih belum kelar. Pekerjaan rumah itu adalah menurunkan angka kemiskinan yang tinggi. Dari data...

Government

KUNINGAN (Mass) – Pemerintah daerah melalui Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Kuningan berencana bakal memasang Closed Circuit Television (CCTV) di 21 titik, khususnya di lokasi-lokasi...

Government

KUNINGAN (Mass) – Wakil Bupati Kuningan Dede Sembada ST memberikan pemahaman soal regulasi tentang Desa kepada puluhan warga Desa Cilaja Kecamatan Kramatmulya Kuningan di...

Politics

KUNINGAN (Mass) – Hingga Selasa (28/2/2017) pukul 12 malam sebagai penutup bulan Februari, Polling kuninganmass.com memperlihatkan kejutan. Salah seorang bakal calon bupati/wabup yang sebelumnya...

Advertisement