Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Headline

Kecelakaan Maut di Tol Cipali, 3 Warga Kuningan Jadi Korban

KUNINGAN (MASS) – Tiga warga Kuningan dilaporkan tewas, saat terlibat dalam sebuah kecelakaan lalu lintas terjadi di Tol Cipali, ruas jalan KM 139, Selasa (15/11/2022) ini.

Kecelakaan yang terjadi, menimpa minubus Daihatsu Luxio dengan Nopol B 1346 FRR. Travel yang membawa penumpang dari Jakarta.

Warga Kuningan yang jadi korban, adalah Tasum (52) dan Saji (40), warga Desa Sukajaya Kecamatan Cimahi. Lalu Ira (20) warga Desa Tugumulya Kecamatan Darma.

Baca : https://kuninganmass.com/ini-kronologi-kecelakaan-tol-cipali-yang-tewaskan-3-warga-kuningan/

Muhun ari kabarnamah tos dugi ka keluargana, tapi (korban) siganamah teu acan (Iya korban adalah warga yang domisili Sukajaya, informasinya sudah diterima pohak keluarga, tapi jenazah sepertinya belum nyampe rumah duka),” ujar Kesra Sukajaya Rafii, membenarkan.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Terpisah, Kesra Cikeusal Kecamatan Cimahi Darna, membenarkan bahwa korban Saji (40) merupakan turunan warga Cikeusal.

Domisilina Sukajaya pak, pami sepuhna orang Cikeusal (Orang tuanya orang Cikeusal),” kata Darna.

Baca : https://kuninganmass.com/ada-yang-masih-gadis-ada-yang-tinggalkan-2-orang-anak-korban-cipali-sudah-dikebumikan/

Dari informasi yang dihimpun, dalam kecelakaan tersebut, mobil membawa sekitar 10 penumpang. Selain 3 orang yang meninggal dunia, 7 lainnya dikatakan luka berat dan ringan.

Sampai berita ini ditulis, belum ada keterangan resmi soal kronologi kejadian tersebut. Korban dibawa ke RS Cideres Kabupaten Majalengka.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Sementara, video pasca kecelakaan sendiri tersebar di grup-grup WhatsApp. Nampak dari video yang beredar, mobil terlihat rusak berat, dan beberapa korban nampak ditutupi kain sarung. (eki)

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement

You May Also Like

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden kecelakaan lalu lintas yang melibatkan dua kendaraan terjadi hari ini, Sabtu (16/9/2023) siang ini sekitar pukul 12.30 WIB. Dimana,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah video pasca kecelakaan di Jalan Baru Ir Soekarno Hatta (Jalan Pramuka – Cirendang) , memperlihatkan kondisi 2 pemotor tergeletak pinggir...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Gerobak pedagang bubur dan samping rumah yang ada di Jalan Raya Windusengkahan Kecamatan Kuningan, jadi sasaran tabrak sebuah mobil berjenis Toyota...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Seorang anak disabilitas, usianya 6 tahun, jadi korban pencabulan yang dilakukan W (32) warga Kecamatan Cimahi yang notabene masih tetangga. Anak...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kepala Desa Kasturi Kecamatan Kuningan, Edi Kosasih angkat bicara soal kecelakaan yang terjadi di Jalan Raya Cirendang, Minggu (20/8/2023) siang. Kecelakaan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Korban kecelakaan yang melibatkan mobil Truk Hino Jayamix (mobil molen) dengan di Jalan Raya Desa Parung Kecamatan Darma, Rabu (16/8/2023) malam...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Ciawigebang Kecamatan Ciawigebang, Senin (14/8/2023) malam sekitar pukul 19.30 WIB. Kecelakaan tersebut, melibatkan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah kecelakaan terjadi di Jalan RE Martadinata Desa Kertawangunan Kecamatan Sindangagung, Minggu (6/8/2023) sekitar pukul 17.20 WIB kemarin. Insiden yang terjadi...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Seorang warga Desa Haurkuning Kecamatan Nusaherang Kabupaten Kuningan, Paryin Bin Sanurji (47), meninggal dunia setelah mengalami kecelakaan di Jalan Desa Bunigeulis...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah kecelakaan maut terjadi Minggu (16/7/2023) sekitar pukul 17.00 WIB sore, di Jalan Raya Desa Sukamaju Kecamatan Cibingbin. Dalam kecelakaan yang...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah kecelakaan lalu lintas tunggal, terjadi di Jalan Raya Desa Cimaranten Kecamatan Cipicung, Senin (10/7/2023) sekitar pukul 17.10 WIB sore. Insiden...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Seorang penumpang sepeda motor dilaporkan tewas setelah mengalami kecelakaan tunggal di Jalan Raya Lingkar Cilimus, Sabtu (8/7/2023) sekitar pukul 18.00 WIB....

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah kecelakaan lalu lintas terjadi di jalan Raya Desa Ancaran (disebut juga Jalan Baru Ancaran) Kecamatan Kuningan, Senin (12/6/2023) kemarin sekitar...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Apa yang dijanjikan pada K.K, warga asal Kabupaten Kuningan, ternyata tak seindah kenyataanya. Perempuan 44 tahun itu, berangkat ke Irak pada...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kecelakaan yang melibatkan motor Yamaha dan mobil Mobil pada pekan lalu, tepatnya Kamis (11/5/2023) malam, ternyata membuat korban harus diamputasi. Hal...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah kecelakaan yang melibatkan dua sepeda motor di Jalan Raya Cihidenggirang Kecamatan Cidahu, Rabu (10/5/2023) sekitar pukul 03.00 WIB pagi, menewaskan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Mobil yang kecelakaan hingga terguling di Gunungkeling, tepatnya Jalan Raya Cirendang Kecamatan Kuningan Kabupaten Kuningan, Jum’at (28/4/2023) sekira pukul 14.15 WIB,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Jumat (28/4/2023) siang uni, terjadi sebuah kecelakaan kendaraan rida empat di Jalan Raya Gunungkeling Kecamatan Cigugur. Insiden yang melibatkan mobil minibus...

Inspiration

KUNINGAN (MASS) – Sejumlah pemuda yang tergabung dalam komunitas Ruak-Riak di Desa Cileuya Kecamatan Cimahi, tak ingin melewatkan Bulan Ramadhan yang penuh berkah ini...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Korban kecelakaan lalu lintas di Desa Kertawirama Kecamatan Nusaherang semalam, Minggu (9/4/2023) ternyata bernama Jajang. Hal itu, dikonfirmasi petugas kamar mayat...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah kecelakaan lalu lintas terjadi di Jalan Raya Kuningan – Cikijing, tepatnya Desa Kertawirama Kecamatan Nusaherang, Minggu (9/4/2023) malam. Kecelakaan itu...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Driver mobil dinas Bupati yang terlibat kecelakaan dan ditetapkan tersangka, rupanya sudah cukup lama dikenal dekat dengan birokrasi. Salah satunya, lelaki...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Di lokasi kecelakaan lalu lintas yang melibatkan mobil dinas Bupati Kuningan, dilakukan olah TKP oleh Polda Jawa Barat. Nampak di lokasi,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Supir yang membawa Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH, ditetapkan sebagai tersangka yang menyebabkan kecelakaan lalu lintas di Sindangagung, Senin...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Dari korban kecelakaan yang melibatkan mobil dinas Bupati Kuningan H Acep Purnama, diketahui 2 korban tewas di tempat adalah Jamaludin dan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Iring-iringan mobil dinas Bupati Kuningan H Acep Purnama terlibat kecelakaan di Jalan Raya Sindangagung – Kuningan, Senin (3/4/2023) siang ini. Kecelakaan...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah kecelakaan lalu lintas kembali terjadi di Jalan Raya Kuningan – Cikijing, tepatnya sekitar Desa Kertawirama dan Desa Haurkuning, Jumat (24/3/2023)...

Technology

KUNINGAN (MASS) – Hasil survey Jamparing Reseacrh menunjukkan lebih dari setengah warga Kabupaten Kuningan sering mengakses media sosial. Data tersebut, diperoleh Jamparing Research setelah...

Advertisement