Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Headline

Ditanya Pansus Pasca Panggil TAPD, Rany: Itu Ranah Fraksi

KUNINGaN (MASS) – Pasca memanggil TAPD Pemda Kabupaten Kuningan, Ketua Komisi 1 Rany Febriani (F-Demokrat) mengutarakan hasil Rapat Dengar Pendapat (RDP) soal gagal bayar proyek Pemda di tahun anggaran 2022.

“Alhamdulilllah rapatnya lancar walaupun (cukup) lama. Kita cuman RDP, sebagai mitra komisi 1. Tadi Sekda juga hadir sebagai mitra kerja,” jawab Rany pasca RDP, Jumat (20/1/2023) sore.

Dirinya menyebut, pihaknya bertanya apa penyebabnya, bagaimana solusi dan langkahnya seperti apa yang akan ditempuh eksekutif kedepan.

“Karena persentase PAD yang tidak sesuai. Terlalu jauh pencapaian hanya 60,50 (an) persen. Tahun lalu 89-98 persen,” jelasnya menjabarkan penyebab nunggaknya Pemda pada beberapa proyek.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Baca : https://kuninganmass.com/inspektorat-akan-review-tunggakan-pemda-seka-belum-tentu-94-milyar/

Ditanya sektor apa saja yang meleset jauh dari target pendapatan, Rany menjelaskan sesuai apa yang didengarnya di ruang rapat, mulai dari pertokoan Siliwangi, dan MBLB yang dirasanya memang targetnya terlalu tinggi sejak awal.

Dikatakan, SKPD dan penghasilan lainnya sebenarnya terhitung memenuhi target, entah itu retribusi maupun pajak. Dicontohkan reklame, trayek, dan PBB.

“Pansus? Kalo itu kita gak bahas di Komisi. Itu Fraksi dan Pimpinan, kita tidak tahu akan (dilakukan) atau tidak. (Yang pasti) Kalo ada yang meleset (dari janji penyelesaian) kita akan pertanyakan kembali,” kata Rany.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Namun saat ini, lanjutnya, pihaknya setuju untuk meminta sampai bulan April mendatang untuk jangka terpanjang skema penyelesaian masalah saat ini.

“Perjalannya tentu saja kita awasi,” tegas Rany.

Saat ditanya berapa pastinya yang harus dibayar Pemda, Rany mengiyakan akan direview Inspektorat. Dirinya mengaku bukan cenayang, tidak bisa menprediksi setepat mungkin.

“Apapun hasilnya (semoga) bisa menangangi soal gagal bayar,” tutur Rany. (eki)

Advertisement. Scroll to continue reading.

Video :

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sekda Kabupaten Kuningan Dr Dian Rachmat Yanuar M Si resmi memilih jalur politik sebagai jalan perjuangan dan pengabdiannya untuk Kabupaten Kuningan....

Government

KUNINGAN (MASS) – Berpotensi gagal bayar jika ritmenya tidak segera disesuaikan. Pasalnya, per 30Juni 2024 ini atau setengah tahun pemerintahan, target Pendapatan Daerah Kabupaten...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Jika pasangan yang diusung PDIP dalam Pilkada Kabupaten Kuningan bersatu dengan Sekda Dian, diprediksi bakal dilawan koalisi besar. Hal itu disampaikan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Meski kini H Yanuar Prihatin jadi satu-satunya kandidat yang diberi rekomendasi tahap 1 dari PKB, namun ternyata suara akar rumput banyak...

Education

KUNINGAN (MASS) – Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam  HMI (Himpunan Mahasiswa Islam), menggeruduk kantor DPRD Kabupaten Kuningan, Jumat (14/6/2024). Datang dengan mobil bak terbuka,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pasca relokasi PKL dari jalan protokol ke Puspa Siliwangi dan Langlangbuana selama 2 bulan terakhir, ternyata dampak baiknya belum dirasakan para...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Bakal Calon Gubernur Jawa Barat dari PAN, Bima Arya Sugiarto, datang ke Kuningan Minggu (9/6/2024) ini. Mantan Walikota Bogor itu, berkunjung...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Meski sebelumnya santer diisukan bakal nyalon Bupati namun tak pernah ada pernyataan resmi Sekda Dian Rahmat Yanuar mau maju di Pilkada....

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Seiring bergulirnya pilkada 2024 di Kabupaten Kuningan kian hari kian terlihat geliat politik yang mulai memanas. Namun perlu dicermati bersama kesadaran...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Jenazah mantan Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH, tiba di rumah duka Perum BTN Cigugur Kuningan Kamis (23/5/2024) sekitar pukul...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ketua DPRD Kabupaten Kuningan Nuzul Rachdy SE juga mendorong soal himbauan Bawaslu bahwa ASN yang ingin “manggung” sebagai calon Bupati di...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Ketua Bawaslu Kabupaten Kuningan Firman mengatakan pihaknya sudah melayangkan surat himbauan pada pemerintah daerah terkait netralitas ASN. Hal itu disampaikannya pada...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Menuju perhelatan Pilkada 2024, Sekda Dr H Dian Rahmat Yanuar M Si banyak diminta mundur dari ASN karena dianggap berpotensi untuk...

Politics

KUNINGAN (MASS) – KPU Kabupaten Kuningan baru saja menetapkan hasil seleksi calon anggota PPK (Panitia Pemilihan Kecamatan) terpilih yang akan bertugas pada Pilkada serentak...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sekda Kabupaten Kuningan Dr Dian Rahmat Yanuar M Si yang belakangan santer disebut beberapa partai sebagai salah satu kandidat Bakal Calon...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sekertaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kuningan Dr H Dian Rahmat Yanuar, nampak hadir di kegiatan Halal bi halal DPD Partai Golkar Kuningan,...

Government

KUNINGAN (MASS) – DPRD Kabupaten Kuningan melayangkan kitik dan catatan terhadap penyelenggaraan pemerintah daerah Kabupaten Kuningan yang sudah dilakukan selama tahun 2023. Hal itu,...

Government

KUNINGAN (MASS) – Sekda Kabupaten Kuningan Dr Dian Rahmat Yanuar M Si yang juga ketua Desk Pilkada, memimpin rapat koordinasi persiapan tahapan Pilkada 2024,...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ketua Tim Pilkada PAN Kabupaten Kuningan, H Udin Kusnaedi, mengatakan bahwa pihaknya sudah mengantongi beberapa nama untuk nyalon Bupati Kuningan. Sosok...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sekertaris Daerah Kabupaten Kuningan Dr H Dian Rahmat Yanuar M Si, menjelaskan pihaknya sebagai pemerintah hanya memberi rekomendasi untuk tanah yang...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sekda Kabupaten Kuninan Dr H Dian Rahmat Yanuar M Si, nampak tersenyum dan tertawa kala ditanya keseriusannya maju di Pemilihan Bupati...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Dr H Dian Rahmat Yanuar M Si yang saat ini kebetulan menjabat sebagai Sekda Kabupaten Kuningan, disebut-sebut sebagai anak biologis dari...

Government

KUNINGAN (MASS) – Agenda Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Kuningan pada Kamis (28/3/2024) malam, molor sampai 2 jam dari semula dijadwalkan mulai pukul 20.00 WIB....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Malam ini, Kamis (28/3/2024), Nindy Putri Nur Pratiwi S Ars, resmi dilantik menjadi anggota DPRD Kabupaten Kuningan. Nindy, mengikuti pelantikan Pengganti...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Pemilihan Bupati Kuningan, masih tersisa 8 bulan lagi. Perbincangan mengenai siapa yang pantas manggung di Pesta Politik, mulai mengerucut dan otak-atik...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pengadaan ribuan PJU program Dishub Kuningan yang digagas tahun 2023 lalu, bakal diselidiki oleh DPRD Kabupaten Kuningan. Hal itu ditandai secara...

Government

KUNINGAN (MASS) – Program pengadaan PJU (Penerangan Jalan Umum) Kuningan Caang, diwacanakan digelar Pansus oleh DPRD Kabupaten Kuningan. Nampaknya, wacana tersebut disambut baik warga...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Program Pemasangan PJU Kuningan Caang yang dianggarkan lebih dari 100 Milliar dari Bantuan Provinsi Jawa Barat, sejak awal memang penuh kontroversi....

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pagelaran MTQ Kabupaten Kuningan memang sudah usai beberapa waktu lalu. Namun ternyata, keluhan peserta masih saja ada. Setelah sebelumnya keputusan KTIQ...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pagelaran MTQ ke-49 tingkat Kabupaten Kuningan yang diselenggarakan di Kecamatan Darma baru-baru ini, menorehkan tuan rumah sebagai juara umum. Kecamatan Darma,...

Advertisement