Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Government

Berminat Ikut Lelang Jabatan? Ini Persyaratan Lengkapnya

KUNINGAN (MASS)- Kesempatan itu tidak akan datang dua kali. Ungkapan ini wajib dipahami oleh para ASN yang ada di Kuningan.

Sebab, Pansel membuka  seleksi terbuka bagi Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama yang akan dimulai tanggal 3 Februari hingga 17 Februari 2020.

Total ada 11 jabatan yang akan dilelang. Peluang bagi ASN terbuka karena setiap pelamar bisa mendaftar maksimal dua jabatan.

Advertisement. Scroll to continue reading.

baca berita sebelumnya:https://kuninganmass.com/government/lelang-11-jabatan-di-pemkab-kuningan-dimulai-senin/

Berikut persyaratan lengkapnya

PERSYARATAN DAN KETENTUAN PENDAFTARAN

Advertisement. Scroll to continue reading.

A.PERSYARATAN UMUM

1.Berstatus sebagai Pegawai Negeri Sipi Republik Indonesia

2.Berusia paling tinggi 56 (Ima puluh enam) tahun pada saat Pelantikan

Advertisement. Scroll to continue reading.

(03 Apri 2020)

3.Bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa;

4.Memilik rekam jejak jabatan integritas dan moralitas yang baik;

Advertisement. Scroll to continue reading.

5.Memiliki pengalaman jabatan dalem bidang tugas yang terkait dengan

jabatan yang akan diduduki secara kumulatif paling kurang selama 5 (lima) tahun

6.Pendidikan paling rendah S-1 atau D-IV

Advertisement. Scroll to continue reading.

7.Memiliki Pengalaman dalam jabatan Administrator (Eselon III) atau jabatan Fungsional Jenjang ahli madya minimal 2 (dua) tahun

8.Memiliki Pangkat / Golongan Ruang minimal Pembina (IV.a)

9.Telah mengikuti dan lulus Diklat Kepemimpinan Tk III

Advertisement. Scroll to continue reading.

10.Tidak menjadi pengurus dan/atau anggota partai politik

11.Telah menyerahkan SPT Tahun 2019,

12.Telah menyerahkan LHKPN/I HKASN Kondisi per 31 Desember 2019

Advertisement. Scroll to continue reading.

13.Tidak pernah dijatuhi hukuman disiplin berat dan sedang dalam kurun waktu 5 (lima) tahun terakhir

14.Tidak sedang menjalani proses pidana atau pernah dipidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah berkekuatan hukum tetap

15.Semua unsur penilaian prestasi kerja sekurang-kurangnya bernilai baik pada 2 (dua) tahun terakhir, dengan melampirkan PPKPNS (Penilaian Prestasi Kerja Pegawai Negeri Sipil) tahun 2018 dan 2019;

Advertisement. Scroll to continue reading.

16.Sehat Jasmani, Rohani dan Bebas NAPZA;

17.Memiliki kompetensi teknis, kompetensi manajerial dan kompetensi sosial kultural sesuai standar kompetensi jabatan yeng ditetapkan

B.PERSYARATAN KHUSUS

Advertisement. Scroll to continue reading.

1.Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kuningan agar menyerahkan surat persetujuan/rekomendasi dari atasan langsung masing-masing untuk mengikuti rangkaian Seleksi Terbuka Jabatan Pirmpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kuningan

2.Pegawai Negeri Sipil (PNS) Kabupaten/Kota/Provinsi di luar Lingkungar Pemerintan Kabupaten Kuningan :

a.Pernah menduduki 2 (dua) jabatan Administrator (Eselon IlI) yang berbeda

Advertisement. Scroll to continue reading.

b.Menyerahkan surat persetujuan/rekomendasi dari PPK Instansi masing-masing untuk mengikut rangkaian Saleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kuningan

C.TATA CARA PENDAFTARAN

Pendaftaran dilaksanakan mulai tanggal 03 Februari s.d 17 Februari 2020 Calon peserta membuat surat lamaran ditulis tangan dengan menggunakan tinta hitam dan ditandatangani diatas materai Rp.6000. Setiap pelamar wajib mengajukan untuk 2 (Dua) Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Surat lamaran dilampiri dengan :

1.Keputusan Pengangkatan sebaga Calon Pegawai Negeri Sipil dan Pegawai Negeri Sipil dilegalisir Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia/Unit Kerja yang membidangi urusan kepegawaian

2.Fotocopy Kartu Tanda Penduduk (KTP) dilegalisir

Advertisement. Scroll to continue reading.

3.Daftar Riwayat Hidup sesuai dengan format yang ditentukan oleh Panitia (Format lampiran I)

4.Fotocopy ijazah S-1 atau D-IV dilegalisr dan fotocopy ljazah S-2 dan S3 (jika ada) dilegaliser

5.Foto copy SK Jabatan yang pernah diduduki dilegalisir Pejabat berwenang

Advertisement. Scroll to continue reading.

6.Fotocopy Keputusan Pangkatan terakhir dilegalisir pejabat berwenang

7.Fotocopy sertfikat Diklatpim  TK III dilegalisir dan Fotocopy sertifikat Diklat Teknis dan/atau Diklat Fungsional (jika ada) dilegalisir

8.Surat Pernyataan pribadi tidak menjadi Pengurus dan/atau anggota partai politik (bermaterai Rp. 6.000,-) (Format lampiran III):

Advertisement. Scroll to continue reading.

9.Bukti setoran telah menyerahkan SPT Tahun 2019

10.Bukti penyerahan LHKPN/LHKASN Kondisi per 31 Desember 2019;

11.Surat Pernyataan tidak pernah dijatuhi Hukuman Disiplin tingkat berat dan sedang dalam kurun waktu 5 (lima) tahun terakhir dari atasan langsung (Fomat lampiran IV);

Advertisement. Scroll to continue reading.

12.Surat Pernyataan Pribadi Tidak sedang menjalani proses pidana atau pernah dipidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah barkekuatan hukum tetap bermaterai Rp. 6.000,- (Format lampiran V

13.Fotocopy Sasaran Kerja Pegawai (SKP) dan Penilaian Prestasi Kerja Pegawai Negeri Sipil dari atasan langsung Tahun 2018 dan 2019

14.Surat Keterangan Sehat dari Doktor Pemerintah dan Surat Keterangan Bebas NAPZA dari Badan Narkotika Nasional

Advertisement. Scroll to continue reading.

15.Surat Pernyataan Atasan langsung tentang persetujuan rekomendasi untuk mendafarkan diri dan mengikuti Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kuningan bagi peserta PNS dari Kabupateri Kuningan dan Pejabat Pembina Kepegawaian bagi PNS di iuar Kabupaten Kuningan (Format lampiran VI)

16.Pas photo terbaru ukuran 4×6 sebanyak 4 lembar dengan latar belakang warna merah

17.Fotocopy NPWP

Advertisement. Scroll to continue reading.

18.Format berkas kelengkapan administrasi dan Standar Kompetensi Jabatan dapat diunduh/download di website :http://www.bkpsdm. kuningankab.go.id dan http://www Kuningankab.go.id

19.Berkas persyaratan lamaran disusun sesuai urutan diatas

20, Berkas lamaran diantarkan langsung atau dikirim dengan jasa Pos/ paket dalam amplop folio tertutup dengan mencantumkan kode jabatan di ujung kiri atas dan diterima panitia seleksi paling lambat Hari Senin Tanggal 17 Februari 2020 pada Pukul 15.30 WIB.

Advertisement. Scroll to continue reading.

21.Pengiriman berkas lamaran ditunjukan kepada Panitia Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama Kabupaten Kuningan d/a. Sekretariat Panitia Seleksi Terbuka pada Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Kuningan Jalan Siliwagi  No 26 Telp/Fax (0232) 871663 Kasturi Kuningan Kode Pos 45521.

 

D.TAHAPAN SELEKSI

Advertisement. Scroll to continue reading.

Jadwal tahapan pelaksanaan Seleksi Terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi Kabupaten Kuningan, sebagai berikut :

1.Pengumuman Pendaftaran dan Penerimaan Berkas

03 Februari s.d. 17 Februari 2020

Advertisement. Scroll to continue reading.

2.Seleksi Administrasi dan penelusuran rekam jejak jabatan, integritas dan moralitas

18 Februari s.d. 27 Februari

3.Pengumuman Lulus Seleksi Administrasi 28 Februari 2020

Advertisement. Scroll to continue reading.

4.Tes Kompensi 02 Maret 2020

5.Penulisan Makalah  03 Maret s.d 04 Maret 2020

6.Tes Kesehatan dan Kejiwaan 09 Maret s d. 12 Maret 2020

Advertisement. Scroll to continue reading.

7.Wawancara 16 Maret s.d.19 Maret 2020

8.Pengumuman hasil seleksi serta pengajuan tiga terbaik 24 Maret 2020

9.Penetapan SK 1 (satu) orang terpilih 30 Maret 2020

Advertisement. Scroll to continue reading.

10.Pelantikan Pejabat Terpilih 03 April 2020

Catatan: Jadwal kegiatan sewaktu-waktu dapat berubah dar akan diumumkan melalui website

Pemkab. Kuningan dengan alamat www.kuningankab.go.id atau website Badan

Advertisement. Scroll to continue reading.

Kapegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Kuningan dengan alamat ttp://www.bkpsdm. kuningankab.go.id

 

F.KETENTUAN LAIN-LAIN

Advertisement. Scroll to continue reading.

1.Berkas administrasi yang akan diproses adalah berkas yang lengkap sesuai dengan ketentuan yang dipersyaratkan.

2.Bagi pelamar yang tidak memenuhi syarat seleksi administrasi, berkas lamaran tidak dikembalikan dan menjadi arsip Panitia Seleksi

3.Keputusan akhir penentuan pilihan Jabatan berdasarkar pada penilaian dan pertimbangan dari Panitia Seleksi

Advertisement. Scroll to continue reading.

4.Keputusan Panitia Seleks bersifat mutlak dan tidak dapet diganggu gugat

5.Dalam seleksi ini TIDAK DIKENAKAN BAYA ATAU PUNGUTAN DALAM BENTUK APAPUN.

6.Apabila di kemudian hari diketahui pelamar memberikan data/keterangan tidak benar, maka panitia seleksi berhak membatalkan hasil seleksi

Advertisement. Scroll to continue reading.

7.Setiap tahapan seleksi akan diinformasikan melalui website ttp://www.bkpsdm. kuningankab.go.id

8.Kelalaian peserta seleksi yang tidak mengikuti perkembangan informasi menjadi tanggung jawab peserta seleksi. (agus)

Pengumuman JPT

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement

You May Also Like

Government

CILIMUS (MASS) – Proses open bidding Seleksi terbuka jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di Lingkungan pemerintah Kabupaten Kuningan  saat ini sudah memasuki tahap Tes Kompetensi....

Government

KUNINGAN (MASS)- Dari 11 jabatan tinggi pratama yang dilelang, ternyata  jabatan  Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan dan Sumber Daya Manusia Kabupaten Kuningan palin diminati. Total...

Government

KUNINIGAN (MASS)- Hasil seleksi administrasi, penelusuran rekam jejak jabatan, integritas dan moralitas pada seleksi terbuka jabatan pimpinan tinggi pratama Kabupaten Kuningan akhirnya dimumkan oleh...

Government

KUNINGAN (MASS)- Pengumuman adanya seleksi terbuka jabatan pimpinan tinggi pratama di lingkup Pemkab Kuningan direspons oleh para ASN Kuningan. Namun, ternyata hari pertama tidak...

Advertisement