Apel Dukung Kabupaten Konservasi
KUNINGAN (MASS) – Aparatur Peduli Lingkungan atau yang telah dikenal dengan istilah Apel tidak luput dari kegiatan yang masih rutin dilakukan oleh pemerintah. Program ini terus ditingkatkan dalam rangka mewujudkan Kuningan sebagai kabupaten konservasi.
Kali ini APEL dilaksanakan dengan pelepasan burung dan pemberian bibit ikan secara simbolis kepada Kepala Desa Kasturi, Edi Kosasih Kecamatan Kuningan . Hal ini dimaksudkan untuk membudidayakan dan melestarikan keseimbangan alam khususnya di Kabupaten Kuningan.
Adapun Kegiatan ini di foksukan di Hutan Kota Bungkirit, Selasa (15/05/18). Selain Kepala Desa Kasturi, kegiatan ini juga dihadiri oleh Plt Bupati Kuningan Dede Sembada ST , Kepala Dinas Lingkungan Hidup H Amirudin SSOS MSi. serta Kepala BKPSDM Drs. Uca Somantri, MSi yang juga sebagai penggulir program Apel ini.
Kegiatan Apel kali ini juga merupakan salah satu upaya untuk mendukung visi Kabupaten Kuningan sebagai Kabupaten Konservasi, meningkatkan kesadaran aparatur terhadap kelestarian lingkungan hidup dan juga sebagai upaya rehabilitasi lahan kritis yang ada di Kabupaten Kuningan.
Plt Bupati Kuningan menghimbau kepada masyarakat untuk selalu menjaga kelestarian lingkungan. Pelepasan burung dan pemberian benih ikan ini tidak hanya semata-mata sebagai formalitas dalam kegiatan kali ini. Namun masyarakat juga harus menjaga kelestariannya.
“Akan menjadi percuma dan sia-sia jika satu pihak menanam satu pihak merusak. Untuk itu mari sama-sama kita jaga kelestarian alam di Kabupaten Kuningan.” ucap Desem. (agus)
Terkait
-
Peringati Hari Kartini, 3 Komisariat KOPRI Gelar Webinar, Usung Tajuk Perempuan Berdaya
22 April 2025
-
Pemuda Harus Jadi Penggerak Pembangunan, Tidak Cukup Jadi Penonton!
22 April 2025
-
Spirit Mama Ciwedus Hidup Kembali: Ribuan Jamaah dan Ulama Internasional Padati Haul KHAS Ciwedus 2025
22 April 2025
-
Bakal Ada Wakil Menteri Ke Jatimulya, Pemadaman Listrik Batal
22 April 2025
-
Perangkat Desa Diminta Batalkan Rencana Aksi 5.5.2025, Ini Alasannya!
22 April 2025
-
Budiman Sudjatmiko Bawa “Oleh-oleh” Apa Untuk Kemiskinan Kuningan?
22 April 2025
-
Posisi Perangkat Desa Makin Kuat Jika NIPD Diatur dengan Peraturan Bupati
22 April 2025
-
Penderita Kanker di Alat Vital Ditanggapi Serius Pemdes Cimaranten, Kini Dibawa Ke Rumah Sakit
22 April 2025
-
Jalan Tol Cirebon–Kuningan–Tasik Masih Indikasi, Target Realisasi Baru Mulai 2030
22 April 2025
-
Gelar Halal Bihalal, 20 Tahun Salimah Mengabdi di Masyarakat
22 April 2025
-
Besok Rabu Pemadaman Listrik, Cek Wilayahnya Disini!
22 April 2025
-
Jalan Lingkar Selatan Kuningan Terus Didorong, 65% Lahan Telah Dibebaskan
22 April 2025
-
Jalan Rusak Dikebut Jelang Lebaran Kemarin, 76 Ruas di Kuningan Selesai Diperbaiki
22 April 2025
-
Sempat Pamer Drone, Budiman Sudjatmiko Sebut Pertanian Kuningan Berpotensi Jadi Industri
22 April 2025
-
KPM Unisa Gelar Lomba MC se-Kabupaten Kuningan, Ini Daftar Juaranya!
22 April 2025
-
Dua Ekor Kambing Dimangsa Macan Tutul di Tundagan
22 April 2025
-
Takluk 1-0 dari Bologna, Persaingan Papan Atas Serie A Makin Ketat
22 April 2025
-
80% Gaza Hancur
21 April 2025
-
Ranking ke-2 Termiskin di Jabar, Kedatangan Kepala BP Taskin Bawa Solusi Apa?
21 April 2025
-
Marak Curanmor, Warga Minta Pemerintah Bergerak, Polisi Harus Segera Bekuk Pelakunya!
21 April 2025
You May Also Like
Government
KUNINGAN (MASS) – Dalam waktu bersamaan dengan uji kompetensi ratusan pejabat, Selasa (28/6/2022), BKPDSDM Kuningan pun mengadakan pelatihan teknis pelayanan prima. Mereka dibekali pula...
Government
KUNINGAN (MASS)- Untuk meningkatkan kapasitas ASN di lingkungan Pemkab Kuningan sebagaimana diamanatkan dalam Undang-Undang, Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Kuningan...
Government
KUNINGAN (MASS) – BKPSDM Kabupaten Kuningan menyelenggarakan kegiatan Aparat Peduli Lingkungan (Apel) hari Selasa (23/2/2021) bertempat di halaman Kantor BKPSDM Kabupaten Kuningan. Kegiatan sosial...
Government
KUNINGAN (MASS) – Jumlah Tenaga Harian Lepas (THL) di Kabupaten Kuningan pada tahun 2021 ini bertambah. Setidaknya, pada tahun ini ada sejumlah 6.115 pegawai...
Government
KUNINGAN (MASS) – Tahun baru suasana baru. Hal itu yang akan dirasakan oleh pegawai Satpol PP Kuningan dan BKPDSM. Pasalnya, dua SKPD ini memutuskan...
Government
KUNINGAN (MASS)- Polres Kuningan bukan hanya memberikan bantuan sembako bagi mereka yang terdampak pendemik corona, tapi juga memikirkan ketahanan pangan. Salah satu bentuknya adalah...
Government
KUNINGAN (MASS)- Setelah diberikan waktu sanggahan kepada peserta CPNS yang gagal lolos admintrasi, akhirnya Pansel CPNS Kuningan mengumumkan jumlah pelamar yang melakukan sanggahan yakni...
Government
KUNINGAN (MASS) – Pemkab Kuningan melalui Badan Kepegawaian, Pengembangan Sumber Daya Manusia meraih penghargaan dalam ajang Kanreg III BKN Award 2019 yang diserahkan di...
Government
KUNINGAN (MASS)- Sebagai bagain dari penegakkan Perda nomor 10 tahun 2009 tentang pelestarian satwa burung dan ikan, pemerintah Kabupaten Kuningan mengadakan kegiatan peningkatan partisipasi...
Government
KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 109 PNS yang akan memasuki masa purna bakti mendapatkan SK pensiun dari Bupati Kuningan H Acep Purnama. Acara Penyerahan SK...
Government
KUNINGAN (MASS)-Meski Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Drs H Uca Somantri MSi pada Selasa (4/9/2019) sudah membocorkan jumlah yang lolos...
Government
KUNINGAN (MASS)- Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kabupaten Kuningan mulai Selasa-Kamis (9-11) menggelar kegiatan Bimtek Penyusunan Kebutuhan ASN di lingkup Pemkab...
Government
KUNINGAN (MASS)- Pada bulan Januari 2019 para sukwan yang ada di Kabupaten Kuningan mendapatkan SK THL dari Bupati Kuningan. Tentu SK ini disambut bahagia...
Government
KUNINGAN (MASS)- Wakil Bupati Kuningan M Ridho Suganda melakukan tebar ikan dan lepas burung di Hutan Kota Mayasih, Selasa (18/12/2018). Acara tersebut dilakukan pada...
Government
KUNINGAN (MASS)- Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kuningan Drs H Uca Somantri MSi menerangkan, apabila sukwan yang sudah mendapatkan SK...
Government
KUNINGAN (MASS)- Hari pertama masuk kerja pasca cuti lebaran di Kabupaten Kuningan ternyata tingkat kehadiaran PNS atau ASN tidak mencapai 100 persen. Berdasarakan laporan...
Advertisement
mgid.com, 597873, DIRECT, d4c29acad76ce94f
smartadserver.com, 4577, RESELLER, 060d053dcf45cbf3
onetag.com, 7cd9d7c7c13ff36, DIRECT
appnexus.com, 13099, RESELLER
pubmatic.com, 161593, RESELLER, 5d62403b186f2ace
rubiconproject.com, 11006, RESELLER, 0bfd66d529a55807
appnexus.com, 15825, DIRECT, f5ab79cb980f11d1
sonobi.com, 4dd284a06a, RESELLER, d1a215d9eb5aee9e
appnexus.com, 15825, RESELLER, f5ab79cb980f11d1
Media.net, 8CUTQ396X, DIRECT
videoheroes.tv, 212716, RESELLER, 064bc410192443d8
sharethrough.com, YYFDsr3Y, RESELLER, d53b998a7bd4ecd2
appnexus.com, 12976, RESELLER, f5ab79cb980f11d1
rubiconproject.com, 25060, RESELLER, 0bfd66d529a55807
video.unrulymedia.com, 170071695, RESELLER
Contextweb.com, 562794, RESELLER,89ff185a4c4e857c