Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Government

Update Jumat 2 Oktober: Positif Covid Naik Lagi 62 Orang

KUNINGAN (MASS) – Kasus covid-19 untuk update Jumat (2/10/2020) kembali mengalami kenaiakan hingga 62 orang.

Kenaikan yang sangat luar biasa itu berasal kluster Ponpes Husnul Khotimah Desa Maniskidul Kecamatan Jalaksana.

 “Naik 62 kasus yang berasal dari  kluster Hunsul Khotimah,” ujar Juru Bicara Crisis Center Kabupaten Kuningan Agus Mauludin.

Agus menyebutkan, dengan kenaikan 62 kasus baru, maka kini kasus positif menjadi 402 orang. Adapun rinciannya adalah 232 dikarantina, 11 orang meninggal dunia dan 159 sembuh.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Kemudian, untuk probable  tetap 26 orang. Untuk rinciannya adalah  11 karantina, lima meninggal dan 10 sembuh.

Kasus probable yaitu orang yang diyakini sebagai suspek dengan ISPA Berat atau gagal nafas. Hal ini akibat aveoli paru-paru penuh cairan (ARDS) atau meninggal dengan gambaran klinis yang meyakinkan covid-19 dan belum ada hasil pemeriksaan laboratorium RT-PCR.

Untuk kasus reaktif naik  satu orang menjadi 228 orang. Rinciannya adalah 36 karantina, meninggal 15 orang dan kasus sembuh 176 sembuh.

Sementara untuk total kasus sendiri kini mencapai 3.375 orang. Dengan rincian 297 masih karantina, sedangkan sembuh 3.375.(agus)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Headline

KUNINGAN (MASS)- Selain kasus konfirmasi positif covid-19 di Ponpes Husnul Khotimah Desa Maniskidul Kecamatan Jalaksana yang bertambah menjadi 405 orang. Kini, warga setempat dihebohkan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Warga Kabupaten Kuningan ikut ‘gerah’ soal pernyataan Ketua DPRD Kabupaten Kuningan Nuzul Rachdy. Pernyataanya soal ‘limbah’ ketika membahas Husnul Khotimah, dianggap...

Government

KUNINGAN (MASS) – Banyaknya tes swab yang dilakukan oleh Dinkes Kuningan juga mandiri oleh lembaga atau perusahaan membuat jumlah kasus positif terus naik. Untuk...

Advertisement