Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Government

Tahun 2021 Kuningan Akan Merekrut CPNS Lagi

KUNINGAN (MASS)- Banyaknya jumlah PNS yang pensiun dan tidak dibaringi dengan perekutan CPNS, membuat Pemkab Kuningan berencana melakukan perekutan CPNS pada tahun 2021.

“Kita akan mengajukan  lagi formasi karena memang kekurang pegawai. Hal ini karena nyaris 10 tahun tidak melakukan perekutan,” ujar Sekda Kuningan Dr H Dian Rachmat Yanuar MSi usai menghadiri peresmian RS Permata Kuningan belum lama ini.

https://kuninganmass.com/government/165-lolos-cpns-19-formasi-tidak-terisi/

Dia mengakatan, jumlah PNS yang pensiun dalam setahun rata-rata 400 orang sehinga selama 10 tahun total ada 4.000 CPNS.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Dengan adanya pensiun tanpa dibarengi perekutan membuat jumlah PNS di Kuningan tinggal 11 ribuan-an. Awalnya sebanyak 16 ribu.

“Terkait formasi kita sesuaikan dengan kebutuhan. Yang paling utama adalah guru dan medis,” jelasnya.

https://kuninganmass.com/government/kisah-penjaga-sekolah-yang-lolos-cpns/

Sekedar informasi pada perekutan CPNS 2019, Kunigan diberikan kuota 184 orang. Namun, sayangnya hanya terisi 165 formasi. Sedangkan 19 kosong tidak ada peminat. (agus)

Advertisement. Scroll to continue reading.

Rekapitulasi PNS & CPNSD

Rekapitulasi Pegawai Negeri Sipil
(KEADAAN BULAN DESEMBER 2019) 

A.Jumlah PNS/CPNSD Keseluruhan11.002
B.PNS Berdasarkan Golongan 
 – Golongan I52
 – Golongan II1.339
 – Golongan III5.929
 – Golongan IV3.682
C.PNS Berdasarkan Pendidikan 
 – SD40
 – SLTP67
 – SMA1.636
 – D138
 – D21052
 – D3710
 – Strata 1 (S1)6.822
 – Strata 2 ( S2)627
 – Strata 3 (S3)10

REKAPITULASI PNS/CPNS BERDASARKAN GOLONGAN
(KEADAAN BULAN DESEMBER 2019)

NOUNIT KERJAGOL I JMLGOL II JMLGOL III JMLGOL IV JMLJML TOTAL 
 
1SEKRETARIAT DAERAH33312724187 
2SEKRETARIAT DPRD0930342 
3INSPEKTORAT07371256 
4BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA01247766 
5BADAN PENGELOLAAN PENDAPATAN DAERAH01637558 
6BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN, PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH06341151 
7BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH0835548 
8BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH0810220 
9BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK0720532 
10DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL1335443 
11DINAS KESEHATAN2209740531004 
12DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA0442450 
13DINAS KOPERASI DAN USAHA KECIL MENENGAH01025439 
14DINAS PERHUBUNGAN035607102 
15DINAS LINGKUNGAN HIDUP1356504123 
16DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN18322310432806724 
17DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG4941307235 
18DINAS PERUMAHAN, PERMUKIMAN DAN PERTANAHAN037856128 
19DINAS KETAHANAN PANGAN DAN PERIKANAN0630743 
20DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA1636346 
21DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU0536546 
22DINAS KEARSIPAN DAN PERPUSTAKAAN01117230 
23DINAS PERTANIAN06814121230 
24DINAS PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA09471470 
25DINAS PEMUDA, OLAH RAGA DAN PARIWISATA2944762 
26DINAS SOSIAL, PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK010271047 
27DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI0730946 
28DINAS PERDAGANGAN DAN PERINDUSTRIAN12440469 
29SATUAN POLISI PAMONG PRAJA174647146 
30KECAMATAN418441857663 
31RUMAH SAKIT UMUM DAERAH “45”24528784418 
32RUMAH SAKIT UMUM DAERAH “LINGGAJATI”0564978 
J U M L A H521.3395.9293.68211.002 

REKAPITULASI PNS/CPNS BERDASARKAN PENDIDIKAN
(KEADAAN BULAN DESEMBER 2019)

Advertisement. Scroll to continue reading.
NOUNIT KERJASDSLTPSLTAD1D2D3S1S2S3JUMLAH
1SEKRETARIAT DAERAH214310397355187
2SEKRETARIAT DPRD01101002010042
3INSPEKTORAT019001387056
4BADAN KEPEGAWAIAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA00100043913066
5BADAN PENGELOLAAN PENDAPATAN DAERAH0120001305158
6BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN, PENELITIAN DAN PENGEMBANGAN DAERAH0080012913051
7BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH0010001289048
8BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH008100101020
9BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK0013000145032
10DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL1010002264043
11DINAS KESEHATAN031412204693165301.004
12DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA0014004266050
13DINAS KOPERASI DAN USAHA KECIL MENENGAH0014000223039
14DINAS PERHUBUNGAN00490004841102
15DINAS LINGKUNGAN HIDUP124590013971123
16DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN113144081.046794.84926006.724
17DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG4796003106190235
18DINAS PERUMAHAN, PERMUKIMAN DAN PERTANAHAN114800266100128
19DINAS KETAHANAN PANGAN DAN PERIKANAN0010000275143
20DINAS PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA1013010265046
21DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU009003258146
22DINAS KEARSIPAN DAN PERPUSTAKAAN0011002134030
23DINAS PERTANIAN00821118116120230
24DINAS PENGENDALIAN PENDUDUK DAN KELUARGA BERENCANA0120001399070
25DINAS PEMUDA, OLAH RAGA DAN PARIWISATA1213003349062
26DINAS SOSIAL, PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN PERLINDUNGAN ANAK0115001237047
27DINAS TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI0117001243046
28DINAS PERDAGANGAN DAN PERINDUSTRIAN1227102288069
29SATUAN POLISI PAMONG PRAJA33760105490146
30KECAMATAN05267129337420663
31RUMAH SAKIT UMUM DAERAH “45”32692172239300418
32RUMAH SAKIT UMUM DAERAH “LINGGAJATI”00500273412078
J U M L A H40671.6363810527106.8226271011.002
Advertisement
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement

You May Also Like

Government

KUNINGAN (MASS)- Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH menghadiri acara Pembekalan Seleksi Pegawai Pemerintah Dengan Perjanjian Kerja (PPPK) di Aula Sekolah SMP Negeri...

Advertisement