Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Government

PKB: Segera Lakukan Mutasi dan Rotasi Pejabat!

KUNINGAN (MASS) – Wakil Ketua DPRD Kabupaten Kuningan yang juga Ketua DPC PKB Kuningan mendorong pelaksanaan mutasi dan rotasi di lingkungan Pemkab Kuningan segera dilakukan.

Hal itu disampaikan Drs H Ujang Kosasih M Si, Jumat (15/9/2023) siang ini kala dikonfirmasi hal tersebut.

Soal hal tersebut, H Ujang menilai bahwa, pertama mutasi dan rotasi pejabat haruslah dibuat seperti sesuatu yang biasa saja. Jangan dibuat sakral sehingga membuat banyak pihak dan tenaga, hanya terpusat untuk hal tersebut.

“Karena, kalo (mutasi dan rotasi) dibuat hal biasa, tidak akan ada pejabat yang deg-degan, kasak-kusuk,” ujarnya.

Lebih lanjut, H Ujang juga meminta Pemda untuk tidak membuat mutasi dan rotasi pejabat berlarut-larut. Ia mengaku banyak menerima keluhan mantan pejabat eselon rendah, yang ngeluh merasa dirugikan.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Mereka, pensiun stak di golongan tertentu, karena tidak segera ada mutasi dan rotasi, yang harusnya membuat kesempatan untuk naik jabatan.

“Ketiga, pandangan saya soal mutasi, jangan nunggu jumlah,” kata Ujang tegas.

Menurutnya, Pemkab harusnya menghelar mutasi dan rotasi saat dibutuhkan. Saat ada posisi kosong, dan kandidatnya memang tersedia, lakukan saja mutasi. Dengan begitu, tak perlu diisi Plt.

“Kasian,” sebut Ujang mengatakan beratnya seseorang menanggung jabatan utama, sekaligus Plt jabatan urusan lain.

Terakhir, Ujang memperingatkan bahwa mutasi dan rotasi haruslah lebih kental aroma profesionalismenya, bukan politisnya.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Ujang sendiri mengaku maklum jika rotasi dan mutasi ada nuansa politis. Bupati adalah hasil dan jabatan politik. Namun ia menekankan, bahwa mutasi dan rotasi haruslah lebih kenyal sisi profesionalismenya.

“PKB mendorong agar segera dilaksanakan mutasi,” kata H Ujang di akhir. (eki/deden)

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement

You May Also Like

Tourism

KUNINGAN (MASS) – Berwisata sambil olahraga adalah kombinasi yang sangat seru untuk dilakukan pada hari libur. Di Jawa Barat, terdapat banyak objek wisata alam...

Government

KUNINGAN (MASS) – Dalam prosesi mutasi dan pelantikan pejabat di lingkup Pemkab Kuningan, tak dihadiri Wakil Bupati M Ridho Suganda M Si. Ya, dalam...

Government

KUNINGAN (MASS) – Mantan Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Kuningan, Dr Elon Charlan, tak akan lagi mengurusi soal lowongan pekerjaan. Ya, Elon,...

Government

KUNINGAN (MASS) – Adalah U Kusmana M Si yang kini mengurusi nasib pendidikan di Kabupaten Kuningan. Ya, mantan Kepala Dinas Koperasi Perdagangan dan Perindustrian...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat H. Yosa Octora Santoso, S.Si., M.M menggelar Yosa Cup berupa Turnamen Voli Putra Semi Lokal Antar...

Government

KUNINGAN (MASS) – Rotasi dan mutasi pejabat eselon 2 di Lingkup Pemkab Kuningan, digelar hari ini, Jumat (22/9/2023) di Pendopo Pemkab Kuningan, Dalam mutasi...

Government

KUNINGAN (MASS) – Kadisnaker Kabupaten Kuningan Dr Elon Charlan, mengkalim berhasil menurunkan angka pengangguran di Kabupaten Kuningan sejak ia menjabat pada Januari 2022 lalu....

Government

KUNINGAN (MASS) – Rotasi dan mutasi di kalangan pejabat lingkup Pemkab Kuningan, rencananya akan digelar besok, Jumat (22/9/2023) pagi. Keastian itu, muncul dengan dibagikannya...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Innalillahi wa innailaihi rojiun. Kabar duka datang dari salah satu tokoh Kuningan, mantan Kepala Dinas PUTR Drs H Dadang Darmawan. H...

Government

KUNINGAN (MASS) – Ketua DPRD Kabupaten Kuningan Nuzul Rachdy SE, berharap proses mutasi dan rotasi pejabat bisa dilaksanakan dengan cepat. “Harapan saya mutasi supaya...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Belakangan ini, kebakaran tengah marak terjadi di Kabupaten Kuningan. Bahkan, menurut data yang dihimpun UPT Damkar Satpol PP Kabupaten Kuningan, ada...

Business

KUNINGAN (MASS) – Ada anggapan jika perumahan di Kabupaten Kuningan ini menjamur. Data pastinya, ada sebanyak 123 perumahan. Data ini diperoleh dari Dinas Perumahan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Nahas benar apa yang dialami dua anak dibawah umur ini. Pasalnya, dua anak yang masing-masing usianya 14 dan 12 tahun ini,...

Government

KUNINGAN (MASS) – Jadwal mutasi dan rotasi jabatan lingkup Pemkab Kuningan makin dekat. Bahkan, Bupati Kuningan H Acep Purnama menyebut dijadwalkan pekan ini. “Mutasi...

Government

KUNINGAN (MASS) – Sekda Kabupaten Kuningan Dr H Dian Rahmat Yanuar M Si, menyebut draft mutasi yang bocor adalah hoax. Hal itu, disampaikannya saat...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Dua hari “pulang kampung”, tokoh nasional asal Kuningan yang juga menjabat sebagai Bendahara Umum PPP, Arya Permana Graha memanfaatkannya sebaik mungkin....

Government

KUNINGAN (MASS) – Anggota DPRD Kabupaten Kuningan Fraksi Gerindra, Deki Zaenal Mutaqin, turut mengomentari perihal mutasi yang dilakukan Pemda Kuningan, Selasa (19/9/2023). Ia mengatakan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Politisi Gerindra, Abidin, mengomentari pandangan masyarakat yang menilai mutasi pejabat Pemerintah Kabupaten Kuningan bersifat politis dalam Podcast Kuninganmass, Jumat (15/9/2023) malam....

Inspiration

KUNINGAN (MASS) – Namanya adalah Kevita. Anak usia 9 tahun kelas 3 di SDN 1 Awirwrangan ini, berhasil lolos penyisihan Festival Catur Pelajar Tingkat...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Hari ini, Senin (18/9/2023), harga kebutuhan pokok di pasaran tak banyak berubah dari pendataan sebelumnya. Namun, yang terlihat harganya terus mengalami...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Aksi pencurian/maling HP pengunjung di salah satu toko yang berada di Pasar Kepuh Kuningan, terekam CCTV, Minggu (17/9/2023) pagi. Aksi itu,...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Band papan atas Padi Reborn dan Souljah memeriahkan Ciremai Music Festival yang digelar di Glamping Ciremailand, Cigugur tadi malam, Sabtu (16/9/2023)....

Government

KUNINGAN (MASS) – Wakil Ketua DPRD Kabupaten Kuningan H Ujang Kosasi (F-PKB) angkat bicara perihal seleksi direktur PAM Tirta Kamuning yang kini tinggal menunggu...

Government

KUNINGAN (MASS) – Partai-partai di DPRD Kabupaten Kuningan, satu persatu memberikan pandangan, pertanyaan atas nota pengantar Bupati tentang perubahan ABPD Kabupaten Kuningan. Hal itu,...

Government

KUNINGAN (MASS) – Mutasi dan rotasi jabatan di lingkup Pemkab Kuningan, nampaknya akan digelar pasca seleksi Direktur PAM Tirta Kamuning. “Mutasi, ya bisa saja....

Tourism

KUNINGAN (MASS) – Kabupaten Kuningan terkenal akan objek wisata yang melimpah. Bukan tanpa alasan, hal itu memang terbukti dengan jumlah objek wisata yang tercatat...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kepala Dinas Sosial (Dinsos) Kabupaten Kuningan Deni Hamdani menjelaskan capaian kinerjanya selama dua tahun bertugas dalam Podcast Kuninganmass, Selasa (12/9/2023). Dalam...

Social Culture

KUNINGAN (MASS) – Taman Purbakala Cipari dan Gedung Perundingan Linggarjati adalah dua wisata sejarah yang paling dikenal di Kabupaten Kuningan. Sampai saat ini, masih...

Advertisement