Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Headline

Bawa Udang, Sebuah Mobil Terjungkir di Tanjakan Bojong

SUBANG (MASS) – Insiden kecelakaan mobil kembali terjadi di tanjakan Bojong Desa Bangunjaya Kecamatan Subang pada Minggu (24/4/2022) sekitar pukul 04.30 WIB.

Kecelakaan yang terjadi, melibatkan sebuah mobil bak terbuka (colt) dengan nomor polisi E 9614 BZ. Lokasi kejadian ini, sama dengan lokasi kejadian tergulingnya mobil baru-baru ini.

Baca kejadian sebelumnya : https://kuninganmass.com/mobil-terguling-tak-kuat-nanjak-bocah-6-tahun-meninggal-dunia/

Kepala Desa Bangunjaya M Ridwan, pada kuninganmasss.com mengkonfirmasi kejadian tersebut. Dirinya membenarkan kejadian terjungkirnya mobil, dan mengatakan tidak sampai ada korban.

“Leures (betul kejadiannya, red) Alhamdulillah korban teu aya (tidak ada, red),” jawabnya kala dikonfirmasi.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Kades menerangkan, pengemudi mobil tidak mengalami luka serius seperti yang dikhawatirkan. Namun, kondisi mobil seperti yang terlihat, dalam keadaan terbalik.

Mobil dalam keadaan terbalik

Mobil sendiri, kata Kades, datang dari arah Pangandaran. Mobil yang terlihat membawa banyak box-box itu, ternyata membawa udang. Rencananya mobil ini akan menuju Kota Cirebon.

Adapun, lokasi kejadian tanjakan Bojong yang merupakan akses terdekat yang menghubungkan dari pusat Kecamatan Subang Kabupaten Kuningan ke Dadiharja-Rancah Kabupaten Ciamis ini, memang dikenal dengan turunan yang curam.

Disana, beberapa terjadi kecelakaan-kecelakaan -meski bukan kecelakaan berat- yang berhubungan dengan kendaraan, biasanya karena tidak kuat menanjak. (eki)

Advertisement. Scroll to continue reading.

Berita Terbaru

Advertisement mgid.com, 597873, DIRECT, d4c29acad76ce94f smartadserver.com, 4577, RESELLER, 060d053dcf45cbf3 onetag.com, 7cd9d7c7c13ff36, DIRECT appnexus.com, 13099, RESELLER pubmatic.com, 161593, RESELLER, 5d62403b186f2ace rubiconproject.com, 11006, RESELLER, 0bfd66d529a55807 appnexus.com, 15825, DIRECT, f5ab79cb980f11d1 sonobi.com, 4dd284a06a, RESELLER, d1a215d9eb5aee9e appnexus.com, 15825, RESELLER, f5ab79cb980f11d1 Media.net, 8CUTQ396X, DIRECT videoheroes.tv, 212716, RESELLER, 064bc410192443d8 sharethrough.com, YYFDsr3Y, RESELLER, d53b998a7bd4ecd2 appnexus.com, 12976, RESELLER, f5ab79cb980f11d1 rubiconproject.com, 25060, RESELLER, 0bfd66d529a55807 video.unrulymedia.com, 170071695, RESELLER Contextweb.com, 562794, RESELLER,89ff185a4c4e857c
Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Headline

KUNINGAN (MASS) – Mobil bos Ihwan Putra, Hj Askim, terbalik di Jalan Desa Bayuning Kecamatan Kadugede (sebelum perempatan), Rabu (19/4/2023) siang ini sekitar pukul...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah mobil pengangkut keramik dengan nopol E 9484 F terguling di Tanjakan Taraju (dari arah Cipicung) pada Kamis (10/3/2022) siang. Mobil...

Headline

KUNINGAN (MASS)- Hari kedua puasa atau Sabtu (25/4/2020) Jalan Siliwangi atau dekat dengan Lembaga Pemasyarakatan Kuningan tib-tiba terjadi kemacetan. Penyebab, adalah mobil minibus warna...

Education

KUNINGAN (Mass) – Hari pertama masuk sekolah bukan saja diwarnai dengan fenomena rebutan kursi dan ditunggui ortunya. Khusus di Ponpes Husnul Khotimah, muncul suasana...

Incident

KUNINGAN (Mass)- Arus lalu lintas di ruas jalan Kuningan-Cikijing atau tepatnya Jalan Cigadung, Kamis pagi sekitar jam 8.15 mendadak ramai. Penyebabnya adalah sebuah mobil...

Advertisement