Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass
Penandatanganan MoU antara UBHI dan UEF Vietnam. (Foto: dok UBHI)

Pendidikan

Teken MoU Kerja Sama Internasional dengan UEF Vietnam, UBHI Terus Perkuat Jaringan Global

KUNINGAN (MASS) – Universitas Bhakti Husada Indonesia (UBHI) memperluas jejaring internasional sebagai bagian dari komitmen meningkatkan mutu pendidikan tinggi dan daya saing global. Komitmen tersebut diwujudkan melalui penandatanganan Nota Kesepahaman (Memorandum of Understanding/MoU) Kerja Sama Internasional dengan Ho Chi Minh City University of Economics and Finance (UEF), Vietnam.

Penandatanganan MoU ini menjadi langkah strategis UBHI dalam mendorong internasionalisasi kampus, khususnya dalam pengembangan tridarma perguruan tinggi yang meliputi pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat berbasis kolaborasi lintas negara. Kerja sama ini juga membuka peluang pertukaran dosen dan mahasiswa, riset bersama, seminar internasional, hingga pengembangan kurikulum berperspektif global.

Hal itulah yang disampaikan Rektor Universitas Bhakti Husada Indonesia, Dr. H. Abdal Rohim, S.Kp., MH. Dalam prakatanya menyampaikan bahwa kerja sama internasional merupakan kebutuhan mendesak di tengah dinamika pendidikan global saat ini. Menurutnya, kolaborasi dengan UEF Vietnam diharapkan dapat memberikan pengalaman akademik internasional bagi mahasiswa, dosen dan civitas akademika UBHI dalam memperkaya wawasan keilmuan dan budaya.

“Penandatanganan MoU ini bukan sekadar seremoni, tetapi menjadi pintu awal bagi kolaborasi nyata yang saling menguatkan. UBHI berkomitmen menghadirkan lulusan yang memiliki perspektif global, berdaya saing internasional, namun tetap berakar pada nilai-nilai lokal,” ujar Rektor UBHI.

Penandatanganan MoU antara UBHI dan UEF Vietnam. (Foto: dok UBHI)

Sementara, Biro Kerja Sama Internasional Universitas Bhakti Husada Indonesia Dera Sukmanawati, S.Tr.Keb., M.Keb., MCE menegaskan bahwa kerja sama dengan UEF Vietnam merupakan bagian dari peta jalan internasionalisasi kampus yang terus dikembangkan secara berkelanjutan.

Perwakilan Biro Kerja Sama Internasional UBHI menyampaikan bahwa MoU ini akan segera ditindaklanjuti melalui berbagai program konkret, seperti joint research, joint conference, student exchange, serta kolaborasi publikasi ilmiah internasional.

“Kami tidak ingin kerja sama berhenti di atas kertas. Melalui MoU ini, UBHI dan UEF Vietnam sepakat untuk mendorong implementasi program nyata yang berdampak langsung bagi mahasiswa dan dosen, sekaligus memperkuat reputasi internasional institusi,” ungkap perwakilan Biro Kerja Sama Internasional UBHI.

Selain itu, turut ditandatangani Implementation Arrangement (IA) antara Fakultas Bisnis dan Ilmu Sosial Universitas Bhakti Husada Indonesia dan Ho Chi Minh City University of Economics and Finance.

Dengan terjalinnya kerja sama internasional ini, lanjutnya, Universitas Bhakti Husada Indonesia optimistis dapat memperluas eksistensinya di kancah global serta berkontribusi dalam pembangunan pendidikan tinggi yang adaptif, kolaboratif, dan berorientasi internasional. (eki)

Advertisement
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement

Trending

You May Also Like

Pendidikan

KUNINGAN (MASS) – Universitas Bhakti Husada Indonesia (UBHI) baru saja menggelar kegiatan bertajuk “NEPANGKEUN UBHI” sebagai bagian dari strategi kreatif Promosi Penerimaan Mahasiswa Baru...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Mahasiswa Universitas Bhakti Husada Indonesia (UBHI) Desa Hantara menggagas program GIZI CERDAS (Gerakan Mahasiswa Inovatif Zona Edukasi dan Cemilan Sehat) sebagai...

Pendidikan

KUNINGAN (MASS) – Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) melaksanakan kegiatan surveilans Institusi Perguruan Tinggi sebagai bagian dari proses akreditasi atas penggabungan dua institusi...

Pendidikan

KUNINGAN (MASS) – Dalam upaya meningkatkan peran aktif dunia pendidikan tinggi dalam pembangunan masyarakat, Universitas Bhakti Husada Indonesia (UBHI) menjalin kerja sama dengan Tim...

Pendidikan

KUNINGAN (MASS) – Sama dengan ketua PGM dan Presma UMK, Presiden mahasiswa Universitas Bakti Husada Indonesia (UBHI), Abdul Wahab Suryata, setuju dengan program Barak...

Pendidikan

KUNINGAN (MASS) – Universitas Bhakti Husada Indonesia (UBHI) kembali menorehkan prestasi membanggakan dalam bidang akademik. Setelah resmi bertransformasi dari sekolah tinggi (STIKKu) menjadi universitas...

Ekonomi

INDONESIA (MASS) – Di tengah bayang-bayang ketidakpastian global akibat kebijakan tarif Amerika Serikat dan gejolak ekonomi internasional, perekonomian Indonesia justru menunjukkan ketangguhan. Terbaru, neraca...

Bisnis

KUNINGAN (MASS) – Ketimpangan ekonomi global semakin terlihat jelas ketika melihat perbedaan upah minimum di berbagai negara. Data terbaru dari Velocity Global dan The...

Pendidikan

KUNINGAN (MASS) – Jangan berhenti di (berbagi) takjil, mahasiswa harus punya dampak. Pesan itulah yang disampaikan Presiden Mahasiswa (BEM) Universitas Bhakti Husada Indonesia (UBHI)...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Universitas Bhakti Husada Indonesia terus menghidupkan nilai-nilai keislaman melalui kegiatan kultum rutin yang dilaksanakan setelah shalat Dzuhur di Masjid kampus. Kegiatan...

Ekonomi

KUNINGAN (MASS) — Bekerja di luar negeri kini menjadi impian bagi banyak orang, bukan hanya karena pengalaman dan tantangan baru, tetapi juga karena iming-iming...

Nasional

KUNINGAN (MASS) – PT Ajinomoto Indonesia melalui Ajinomoto Foundation kembali membuka kesempatan bagi mahasiswa Indonesia berprestasi untuk melanjutkan studi master di Jepang. Beasiswa ini...

Pendidikan

CIREBON (MASS) – Pesantren Literasi dan Pengembangan Diri Gubuk Ilmu Sahabat Fikir (GISAF) Cirebon bekerjasama dengan SENADA Cendekia menggelar webinar internasional, GISAF Talks, Jumat...

Bisnis

KUNINGAN (MASS) – Salah satu keberhasilan lembaga pendidikan SMK, adalah mampu bekerja sama dengan industri dunia kerja, serta keterserapan alumninya. Hal itu jugalah yang...

Pendidikan

KUNINGAN (MASS)-Fakultas Hukum (FH) Universitas Kuningan (Uniku) menerima kunjungan benchmarking dari Universitas Lambung Mangkurat (ULM). Penyambutan kunjungan kerja ULM yang juga dihadiri oleh Rektor dan Wakil...

Pendidikan

KUNINGAN (MASS) – Fakultas Kehutanan (FHUT) Universitas Kuningan (Uniku) menadatangani perpanjangan kerja sama dengan Perusahaan Kehutanan Nasional, PT Dwima Group Jakarta. Penandatanganan perpanjangan kerja...

Pendidikan

KUNINGAN (MASS)-  Universitas Kuningan dan Komisi Yudisial Republik Indonesia menyepakati kerjasama untuk  penguatan kelembagaan. Selain itu kerjasama ini untuk  mendorong pengembangan institusi dan peningkatan...

Bisnis

KUNINGAN (MASS)- Demi meningkatkan kualitas pelayanan bagi mahasiswa, Uniku kembali menjalin kerjasama dengan bank bjb  Cabang Kuningan. Penandatanganan Adendum Perjanjian Kerjasama tentang Layanan bjb...

Pendidikan

KUNINGAN (MASS)- Untuk lebih maju Uniku terus menjalin kerjasama dengan berbagai pihak, terbaru dengan Universitas Pasundan. Kolaborasi ini diharapkan memberikan dampak postif kepada Uniku....

Pendidikan

KUNINGAN (MASS) – SMK Pertiwi terus melebarkan sayap ke luar negeri. Setelah sebelumya Taiwan, Korea, Jepang, kini giliran negara gajah putih yang digandeng. Tidak...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS)-  Lapas Kuningan bersama dengan MUI Kuningan pada Kamis (13/12/2018) melakukan kerjasama. Kerjasama itu adalah  tentang program pembinaan warga binaan berbasis pesantren. Penandatangan ini...

Pendidikan

KUNINGAN (MASS)- Rombongan dari PT Danarta Anugrah Divina (DAD), Selasa (13/11/2018) berkunjung bersilaturahmi di Gedung Student Center Iman Hidayat Kampus I Universitas Kuningan (Uniku)....

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Berbagai kerjasama terus dilakukan oleh Pemkab Kuningan dengan bergai daerah di Jawa Barat. Hal ini agar Kuningan tidak tertinggal oleh daerah...

Pendidikan

KUNINGAN (Mass) – Kerjasama internasional yang dirintis kepemimpinan STIKKU sebelumnya, ditindaklanjuti. Pada 2017 ini perguruan tinggi yang berlokasi di Jalan baru Bayuning Kadugede tersebut...