Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Ragam

Tekan Kriminalitas di Kuningan, Kapolres dan Dandim Turun Tangan

KUNINGAN (MASS) – Menuju akhir pekan ini, Jumat-Sabtu (10-11/2/2023) Kapolres Kuningan bersama Dandim 0615 Kuningan Letkol INF Bambang Kurniawan beserta jajarannya menggelar KRYD Cipta Kondisi untuk antisipasi gangguan ketertiban masyarakat dari aksi geng motor.

Patroli yang digelar mulai pukul 21.30 WIB sampai pukul 02.00 WIB itu, dikatakan Kapolres, dilakukan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat.

“Serta terciptanya situasi keamanan dan ketertiban masyarakat yang kondusif diwilayah hukum Polres Kuningan, Polda Jabar,” jelasnya.

Hal senada, juga disampaikan Dandim Bambang Kurniawan. Patroli, dilakukan untuk menekan kriminalitas dan memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat.

“Pelaksanaan kegiatan patroli ini yang diutamakan ialah keselamatan dalam berkendaraan,” kata Dandim 0615/Kuningan, Letkol Inf Bambang Kurniawan saat memberikan arahan.

Adapun Kapolres Dhany dan Dandim Bambang nampak didampingi Waka Polres Kuningan Kompol Syamsul Bagja Bakhtiar sebagai wakil penanggung jawab. Nampak pula dalam operasi itu, Kabag Ops Polres Kompol Endang Kusnanda SH MH (koordinasi).

Lalu, Kasi Propam Polres Kuningan Iptu Asep Saeful Rakhman (Padal Pampres), Para Ka Tim, Paur Subbag Bin Ops Bag Ops Polres Kuningan Ipda Eko Prasetyo Kurniawan SH (Ka Set Pam), Kasi OPS Sat Pol Alfin Fadillah SH dan Para Padal.

Dikatakan, sasaran dalam patroli malam tersebut mulai dari kejahatan C3 (curas, curat dan curanmor), sajam, narkoba, obat-obatan terlarang, riksa surat kelengkapan kendaraan, aksi balap liar, geng motor dan keramaian dan kerumunan. Patroli melibatkan 116 personil lintas lembaga, Polri, TNI, Pol PP dan Dishub.

Kegiatan patrol sendiri dibagi 2 tim dengan rute yang berbeda. Tim 1 berkeliling mulai dari Terminal Type A Kertawangunan – Jl. Baru Ancaran – Caracas – Tugu ikan – Jl. Protokol – Pasar Cilimus – Bojong – Linggarjati – Bandorasa – Cirendang.

Sementara, tim 2 mulai berkeliling dari Ciporang – Lamer Cijoho- Pandapa Paramarta Kuningan – Colombus –  Taman kota Kuningan – pertigaan sukamulya – Kadugede – Simpang 3 Terminal Kadugede – jalan baru Bayuning – Cileleuy – Polsek Cigugur – Kenis –  Jalan baru – Taman Cirendang.

Dari patrol tersebut, masih ditemukan muda mudi yang nongkrong dengan kendaraan tidak lengkap suratnya. Bahkan sebanyak 12 unit motor diamankan di Mapolres Kuningan.

“Tidak ditemukan sajam, narkoba dan obat-obatan terlarang. Situasi di sepanjang rute patroli terpantau aman, arus lalu lintas lancar serta tidak ditemukan gangguan kamtibmas seperti tindak kejahatan c3, aksi balap liar dan geng motor,” sebut Kapolres Dhany usai patroli. (eki)

Berikut adalah daftar dari dua Tim Patroli :

Tim Satu (1)

– Kasat Intelkam Polres Kuningan Akp Rafik Rahadiansyah, S.I.P., (Katim I);

– Kasat Samapta Polres Kuningan Akp Mukhali, S.H. (Padal);

– Kasat Res Narkoba Polres Kuningan Akp Dadang, S.H., M.H. (Padal);

– Kbo Sat Reskrim Polres Kuningan Iptu Amdan Saleh (Padal);

– Kanit Kamsel Sat Lantas Polres Kuningan Iptu Farikin (Padal);

– Kanit Pam Obvit Polres Kuningan Ipda Trisno Pambudi, S.E. (Padal);

– Kanit Tipidter Sat Reskrim Polres Kuningan Ipda Dahroji, S.E. (Padal).

Tim Dua (2)

– Kasat Binmas Polres Kuningan Akp Budi Hartono, S.H., (Ka Tim Ii);

– Kasat Lantas Polres Kuningan Akp Vino Lestari, S.I.K., M.Si., (Padal);

– Kasat Reskrim Polres Kuningan Akp M. Hafid Firmansyah, S.I.K., M.A. (Padal);

– Kbo Sat Intelkam Polres Kuningan Iptu Asep Hendra Mulyana (Padal);

– Kbo Sat Samapta Polres Kuningan Iptu Agus Wahyudi (Padal);

– Kbo Sat Res Narkoba Polres Kuningan Iptu Asep Sunaryo Setyawono, S.H. (Padal);

– Kanit Turjawali Sat Lantas Polres Kuningan Ipda Hedi Permadi, S.H. (Padal);

– Kasikeu Polres Kuningan Iptu Daryati, S.E. (Padal).

Advertisement
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement

Trending

You May Also Like

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Sekda Kabupaten Kuningan U Kusmana S Sos M Si, angkat bicara perihal narasi yang berkembang di media sosial, mengenai dugaan ketidakkonsistenan...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Kuningan, Muhammad Naufal Haris, menyoroti penurunan dana transfer pusat sebesar Rp 111,4 miliar pada...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Aksi beberapa warga yang menyegel akses pintu ruangan kepala Desa Padamenak Kecamatan Jalaksana, ternyata telah memicu reaksi negative sejumlah warga setempat...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan, Dr Dian Rachmat Yanuar, menegaskan agar praktik pembalakan liar di kawasan Taman Nasional Gunung Ciremai (TNGC) ditindaklanjuti secara serius...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kejadian menggemparkan terjadi di Desa Karangmangu, Kecamatan Kramatmulya pada Jumat (9/1/2026) dini hari. Pasalanya, dalam semalam, tiga (3) rumah ibadah yaitu...

Pendidikan

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 218 guru di lingkungan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Kuningan, mulai dari jenjang SD, TK dan SMP menerima Surat Keputusan...

Pendidikan

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Kabupaten Kuningan melalui Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) bersama Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Kuningan menggelar...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Kabupaten Kuningan melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (Diskatan) menegaskan bahwa aktivitas penanaman kelapa sawit di wilayah Kabupaten Kuningan telah...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Komunitas Waroeng Rakyat kembali menggelar Diskusi Publik di awal tahun 2026 ini. Diskusi publik bertajuk “Kiprah Pemuda Kuningan” itu diselenggarakan di...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Kondisi perparkiran di Kabupaten Kuningan saat ini banyak dikeluhkan lantaran banyak pengelola parkir yang tidak mengikuti ketentuan yang telah tertuang dalam...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Ketua Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Kuningan mengamini adanya kekhawatiran pelayanan terhenti jika terjadi pengunduran massal perangkat desa, seperti yang...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Anggaran Dana Desa mengalami pemangkasan yang cukup siginifikan karena dialihkan untuk program Koperasi Desa Merah Putih. Hal itu diamini Kabid Pemerintahan...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Pada pengukuhan hasil rotasi mutasi ASN eselon 3 di Lingkup Pemerintah Kabupaten Kuningan kemarin, ada sekitar 28 posisi camat yang dikukuhkan....

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Isra Mi’raj adalah salah satu peristiwa penting dalam sejarah Islam yang menjadi momentum bagi Nabi Muhammad SAW untuk menerima perintah shalat...

Ragam

KUNINGAN (MASS) – Pupuk adalah kebutuhan vital para petani menggarap lahan produktifnya. Tentu, petani akan lebih sejahtera, saat pupuk untuk pertanian, harganya bisa diakses...

Kesehatan

KUNINGAN (MASS) – Anemia jadi penyakit terbanyak penyerta yang dialami bayi stunting. Gambaran besar itulah yang terpantau Dinas Kesehatan Kabupaten Kuningan setelah menggelar program...

Pemerintahan

KUNINGAN (MAS) – Pipin Mansur Aripin MPd resmi menjabat sebagai Sekretaris Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Kuningan. Ia menggantikan Rusmadi MSi yang kini...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Desa Kalapagunung Kecamatan Kramatmulya menggelar seleksi perangkat desa untuk jabatan Kepala Urusan (Kaur) Umum yang tengah kosong, pada Rabu (7/1/2026)...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Kuningan menggelar serah terima jabatan (sertijab) pejabat lama kepada pejabat baru, Rabu (7/1/2026), bertempat di...

Inspirasi

KUNINGAN (MASS) – Desa Mekarmukti kembali menghidupkan semangat memakmurkan masjid melalui kegiatan 40 Hari Pejuang Subuh Berjamaah (40 HPSB) Batch ke-9. Program pembinaan ibadah...

Wisata

PASAWAHAN (MASS) – Pelantikan pejabat eselon III di lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Kuningan yang digelar di Kebun Raya Kuningan, Selasa (6/1/2025) pagi, menyisakan sorotan...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Kabupaten Kuningan resmi melaksanakan rotasi-mutasi jabatan eselon III pada Selasa (6/1/2026) di Kebun Raya Kuningan. Sebanyak 150 pejabat dilantik langsung...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Pada rotasi-mutasi kemarin, dr H Agah Nugraha MKM, diangkat menjadi Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan (Kabid Yankes) Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Kuningan,...

Olahraga

KUNINGAN (MASS) – Pertandingan antara Persib Bandung dan Persik Kediri yang digelar pada Senin (5/1/2026) kemarin berakhir dengan skor imbang 1-1. Pertandingan ini berlangsung...

Pendidikan

KUNINGAN (MASS) – Universitas Bhakti Husada Indonesia (UBHI) baru saja menggelar kegiatan bertajuk “NEPANGKEUN UBHI” sebagai bagian dari strategi kreatif Promosi Penerimaan Mahasiswa Baru...

Pendidikan

KUNINGAN (MASS) – Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Komisariat STAI Kuningan kembali mengelar Masa Penerimaan Anggota Baru (MAPABA) ke-III. Kegiatan yang berlangsung di sekretariat...