Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Headline

Orang Ngaku Bupati dan Wabup Sumbang Masjid Puluhan Juta, Padahal Prank

KUNINGAN (MASS) – Panitia pembangunan Masjid Al Falah Desa Citikur Kecamatan Ciwaru, dihubungi orang yang mengatasnamakan Bupati dan Wakil Bupati Kuningan dalam dua pekan terakhir.

Mereka dihubungi oleh yang mengatasanamakam Bupati dan Wabup itu, dengan pesan “angin surga”, akan menyumbang pembangunan masjid. Nominal yang disebutkan cukup besar, sampai puluhan juta.

Tidak hanya menjanjikan bantuan, orang yang mengatasnamakan Bupati dan Wabup itu bahkan mengirim screenshoot bukti (struk) transfer ke panitia pembangunan masjid, yang ternyata prank.

Cerita itu, disampaikan panitia Pembangunan Masjid Wawan Romliansyah. Lelaki yang ditugaskan sebagai tim pencari dana pembangunan masjid itu, menyampaikan dengan detail bagaimana modus penipuan tersebut.

“Si penipu itu memberikan struk transfer palsu, padahal uangnya gak ada. Misal transfer 39 juta, ia minta yang 9jutanya transfer ke yatim piatu. Seolah-olah (ia) transfer 39juta ke panitia pembangunan masjid, tapi disuruh transfer 9 juta lembaga lain, padahal fiktip. Kalo terjebak bisa hilang 9 juta,” kata Wawan.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Dikatakan, pihaknya menerima pesan dari orang yang mengaku Bupati pada Sabtu pekan kemarin. Lalu hari ini, Jumat (5/5/2023), pihaknya menerima pesan dari orang yang mengatasnamakan Wabup.

“Modusnya sama, kalo yang ini, dia transfernya 25juta. Cuman bilangnya Wabup mau ke lokasi dateng langsung, nantinya kayaknya (cuman) modus begitu,” imbuhnya.

Ia mengatakan, panitia tidak sempat transfer dan tidak mau tertipu. Wawan mengatakan, jika melihat struk transfer, ia menduga itu editan. Apalagi pas dicek (rekening pembangunan masjid) juga tidak ada transferan.

“Lucunya, mengatasnamakan bupati wabup, kalo saya liat pelakunya orang jauh luar Kuningan,” imbuhnya.

Untuk diketahui, Masjid Al Falah sendiri saat ini memang tengah dibangun dari nol dan berprogres sekitar 60-70% dalam waktu 7 bulanan ke belakang.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Wawan mengaku, di awal pembangunan pun memang ada modus modus serupa yang mengirim pesan ke ketua panitia. Bedanya, nominal yang disebutnya saat itu terbilang keci dibanding saat ini. (deden/eki)

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Government

KUNINGAN (MASS) – Dian Rachmat Yanuar dan Tuti Andriani resmi dilantik sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kuningan di Istana Kepresidenan Jakarta pada Kamis (20/2/2025)....

Government

KUNINGAN (MASS) – Bupati dan Wakil Bupati Kuningan, Dr H Dian Rachmat Yanuar M Si – Tuti Andriani SH M Kn, pasca dilantik di...

Government

KUNINGAN (MASS) – Tim Pemenangan Dirahmati menginisiasi Tasyakuran Rahayat yang digelar di Lapangan Pandapa pada Kamis (20/2/2025) sore, untuk menyambut kedatangan Bupati Kuningan, Dr....

Government

KUNINGAN (MASS) – Warga Kabupaten Kuningan, baik dari unsur masyarakat umum, aparatur, partai hingga relawan nampak menyesakki Lapangan Pandapa Paramartha Kuningan, Kamis (20/2/2025) sore...

Government

KUNINGAN (MASS) – Dr H Dian Rachmat Yanuar M Si, bakal dilantik jadi Bupati Kuningan pada Kamis (20/2/2025) besok di Istana Kepresidenan Jakarta. Bersama...

Government

KUNINGAN (MASS) – Wakil Bupati Kuningan yang bakal mendampingi Dr Dian Rachmat Yanuar M Si dilantik pada 20 Februari 2025, adalah sosok Tuti Andriani...

Government

KUNINGAN (MASS) – Terpilih sebagai Bupati Kuningan bersama Tuti Andriani SH MKn pada Pilkada serentak 2024 kemarin, Dr H Dian Rachmat Yanuar M Si...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Negara Indonesia adalah negara hukum, sehingga konsekwensi tinggal di negara hukum, semua warga negara haruslah taat dan patuh terhadap ketentuan hukum...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sejumlah relawan dari Tim Dirahmati melepas (ngebralkan)  Dr. H. Dian Rachmat Yanuar, M.Si di BTN Cijoho, Senin malam (17/2/2025) Pukul 20.00...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pernyataan tegas disampaikan Bupati dan Wakil Bupati Kuningan Terpilih Dr H Dian Rachmat Yanuar M Si – Tuti Andriani SH M...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Pasca perhelatan Pilkada 2024 ini, SMAN 2 Kuningan nampaknya boleh berbangga dengan hasilnya. Pasalnya, baik Bupati maupun Wakil Bupati Kuningan terpilih,...

Government

KUNINGAN (MASS) – Jadi, sebenarnya kapan Dr H Dian Rachmat Yanuar M Si dan Tuti Andriani SH MKn akan dilantik sebagai Bupati dan Wakil...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pelantikan bupati yang diwacanakan bulan Februari 2025, kini bergeser hingga Maret 2025 mengingat hasil Pilkada serentak, masih ada yang belum tuntas...

Law

KUNINGAN (MASS) – Seorang lelaki berinisal MS, terpergok warga saat membobol kotak amal Masjid Baiturohmah yang beralamat di Dusun Pon RT 15 RW 05,...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Meski belum dilakukan pleno tingkat kabupaten, tim paslon Bupati-Wakil Bupati nomor urut 01, Abdul Jalil Hermawan, mengklaim unggul di 16 kecamatan....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Dalam Kampanye Akbar pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Kuningan nomor urut 01, Dian Rahmat Yanuar berjanji, dirinya bersama Tuti Andriani...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Menjelang pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kuningan 2024, masyarakat Kabupaten Kuningan menyuarakan harapan-harapan besar terhadap sosok pemimpin yang mampu membawa perubahan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pilkada tinggal menghitung hari, namun isu yang bergulir di masyarakat khususnya Kabupaten Kuningan justru menunjukkan kondisi pelik. Mulai dari gagal bayar,...

Business

KUNINGAN (MASS) – Cabup nomor urut 1, Dian Rahmat Yanuar, disentil dalam debat publik, soal rumor yang menyebutkan dirinya punya banyak toko modern. Sentilan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Gagal bayar Pemda Kabupaten Kuningan dianggap polemik yang sempat hilang ditelan kepentingan, dan muncul kembali karena ada kepentingan Pilkada. Pernyataan menohok...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ketua Gerakan Persaudaraan Islam Indonesia (GAPAII) Ust Otong, menegaskan bahwa secara organisasi, pihaknga tidak akan mengarahkan dukungannya ke calon Bupati Kuningan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Calon Bupati Kuningan nomor urut 03 Yanuar Prihatin mengatakan bahwa di Kuningan santri juga berpeluang besar untuk menjadi bupati. Karena itu...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Mendekati pemilihan kepala daerah di Kabupaten Kuningan, suhu politik semakin memanas. Berbagai isu mulai dari kekerasan terhadap penyelenggara pemilu hingga tuduhan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Meski calon lain saling tuding siapa aktor gagal bayar, Calon Bupati dan Wakil Bupati nomor urut 3, Yanuar – Udin tak...

Health

KUNINGAN (MASS) – Calon Bupati Kuningan, HM Ridho Suganda, menegaskan komitmennya untuk fokus menyelesaikan permasalahan masyarakat Kuningan, ketimbang terlibat dalam isu-isu yang tidak relevan....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Menanggapi pernyataan Ketua DPC PDIP Kabupaten Kuningan, Nuzul Rachdy, S.E., yang menyebutkan beberapa hal terkait isu gagal bayar, Abdul Jalil Hermawan,...

Advertisement