Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Religious

Makmurkan Masjid, DMI Kuningan Siap Sukseskan Gerakan 1000 Masjid Menebar Mutiara Ramadhan

KUNINGAN (MASS) – Pimpinan Daerah Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kabupaten Kuningan siap menggalakkan kebaikan di bulan Ramadhan ini.

DMI Kuningan, melakukannya dengan meluncurkan program “Gerakan 1000 Masjid Menebar Mutiara Ramadhan 1444 Hijriyah” yang sudah dilaunching sesaat sebelum Ramadhan.

Ketua DMI Kuningan Dr Ugin Lugina M Pd didampingi sekertaris Ano Sutarno M Pd menjelaskan, program ini merupakan upaya untuk lebih meningkatkan pemakmuran masjid dengan mengambil peta 1 desa 3 masjid sebagai pencontohnan. Jika disebar di 376 desa/kelurahan, totalnya sekitar 1000-an lebih masjid.

“DMI ingin membngun penguatan yang nantinya jadi tinfak lanjut sektor masjid lain,” kata Ugin.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Adapun, Mutiara Ramadhan sendiri merupakan program yang dikembangkan dengan standar dilakukan untuk di bulan Ramadhan. Program ini, nantinya akan dipantau sampel-sampelnya di beberapa titik untuk percontohan, dan jadi tindak lanjut untuk masjid lainnya.

Adapun, program yang digagas mulai dari menatara lingkungan masjid yang sehat, bersih, nyaman dan khidmat mendukung kekhusyuan ibadah.

Kemudian, mengompakkan pelayanan ibadah melalui penguatan keorganisasian DKM, Majelis Taklim, Remaja Masjid, dan pengajian anak (TKA-TPA).

Lalu, masjid jadi tempat penguatan materi aqidah, tartil quran, piqh ibadah, dan akhlak mulia kepemimpinan Rasulullah SAW, sirah nabwiyyah, dengan penyelenggaraan yang akrab dan menyenangkan. Bisa itu dengan I’tikaf serta kajian, tadarus berjamaah, pesantren kilat, bedah film Islamic, ngabuburit, talk show dan bukber, ataupun bakti sosial. (eki)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pengurus Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kabupaten Kuningan akan mengundang ribuan anak untuk berjamaah shalat shubuh di Masjid Agung Syiarul Islam Kuningan...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Apa yang dilakukan masyarakat Desa Pajambon Kecamatan Karamatmulya ini, bisa jadi contoh yang baik. Pasalnya, setiap awal bulan mereka berkumpul untuk...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebelum aksi pembobolan NK Sport (tempat olahraga dan gym) Kuningan pada Jumat (10/5/2024) kemarin, ternyata tepat sehari sebelumnya terduga pelaku juga...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Bulan Ramadhan telah meninggalkan kita. Namun, nilai-nilai yang diajarkan Ramadhan mesti terpatri dan komitmen untuk diimplementasikan dalam kehidupan sehari-hari. Sebab tanda...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Bulan Ramadhan bakal segera berlalu, namun kesannya tetap bertahan sepanjang tahun. Hal itu jugalah yang terus dimanfaatkan Karang Taruna Desa Ancaran....

Anything

KUNINGAN (MAS) – Selama bulan suci Ramadan, jumlah pendonor darah dikatakan cenderung menurun. Kondisi ini disebabkan oleh berbagai faktor, termasuk penurunan energi dan waktu...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Warga Desa Jatimulya Kecmaatan Cidahu, dibuat geger dengan adanya mayat yang berada dalam mobil merah bernopol B 1624 UME. Yang membuat...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Sejumlah mahasiswa Kuningan yang tergabung di HMKTR (Himpunan Mahasiswa Kuningan Tasik Resik) mengisi kegiatan bulan Ramadhan dengan bakti sosial dengan melakukan...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (IWAPI) DPC Kuningan merayakan ulang tahunnya yang ke-49 dengan penuh kebahagiaan dan kebersamaan. Dalam acara yang dipimpin...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Harga beras di pasaran per hari ini, Senin (1/4/2024), bampaknya bakal membuat emak-emak sumringah. Pasalnya, harga beras terpantau mengalami penurunan. Meski...

Education

KUNINGAN (MASS) – Demi mendorong anak-anak untuk mencintai masjid, TK Alam Al-Ghifari bekerjasama dengan DMI (Dewan Masjid Indonesia) Kuningan. Salah satunya dengan menggelar kegiatan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Agenda ngabuburit mahasiswa yang tergabung dalam HMI Cabang Kuningan diisi dengan kajian hukum dan Ham terkait Cyber Crime. Kegiatan diinisiasi Bidang...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Memasuki pekan kedua bulan Ramadhan 1445 H / 2024 M, Forum Komunikasi dan Silaturahmi (FOKUS) Perumahan Grand Amelia menggelar Bazar Ramadhan...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Baznas (Badan Amil Zakat Nasional) Kabupaten Kuningan baru saja membuka Gerai Z Ifthar Ramadhan 1445 H di halaman Masjid Agung Karomat...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan, IRMAS (Ikatan Remaja Masjid) Abu Bakar Sidiq Kelurahan Cigintung Kecamatan Kuningan menggelar Pawai Tarhib Ramadhan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Warga Desa Subang Kecamatan Subang, terutama yang menuju ke arah Kecamatan Cilebak, mengeluhkan akses jalannya yang rusak. Akses utama yang menghubungkan...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Sepekan jelang Ramadhan, Senin (4/3/2024), harga beras masih terpantau tinggi. Selain itu, harga daging ayam juga merangkak naik. Sebelumnya, harga daging...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Selain harga beras, cabai, dan telur ayam masih tinggi, ternyata harga daging ayam juga merangkak naik jelang Ramadhan tahun ini. Dari...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Harga beras di pasaran masih tinggi. Karenanya, penyesuaian zakat fitrah yang harus dikeluarkan pada Ramadhan tahun ini, juga terbilang tinggi. Ya,...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Pj Bupati Kuningan Drs Dr Raden Iip Hidajat M Pd, angkat bicara soal mahalnya harga beras. Ia mengatakan, secara umum, beras...

Health

KUNINGAN (MASS) – Komunitas Totok Punggu Indonesia (KTPI) PD Kabupaten Kuningan menggelar bakti sosial (baksos) di Desa Rajadanu Kecamatan Japara, Minggu (24/9/2023) kemarin. Acara...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Memperingati Milad ke-51, sekaligus memperingati tahun baru Islam 1 Muharrom, DMI (Dewan Masjid Indonesia) Kuningan menggelar dialog keumatan dan kebangsaan, Rabu...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pengurus Daerah Dewan Masjid Indonesia (PD DMI) Kabupaten Kuningan, menggandeng Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Kuningan untuk bekerjasama dalam program...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) Agung Syi’arul Islam Kuningan menerima sejumlah sumbangan hewan qurban berupa sapi dan kambing. Pihak DKM, mengumumkan penampungan...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pengurus DKM Mushala Miftahul Falah, Dusun Pon Desa Bandorasawetan Kecamatan Cilimus, membuat berbagai program sebagai upaya memakmurkan tempat ibadah. Salah satunya,...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pada akhir pekan kemarin, Dewan Kemakmuran Masjid (DKM) Al Furqon melepas 16 warga Perumnas Ciporang calon jemaah haji. Pelepasan, berlangsung hidmat...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Panitia pembangunan Masjid Al Falah Desa Citikur Kecamatan Ciwaru, dihubungi orang yang mengatasnamakan Bupati dan Wakil Bupati Kuningan dalam dua pekan...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Ada yang unik dari tradisi Perelek di Desa Karangbaru Kecamatan Ciwaru tahun ini. Pasalnya, kegiatan mengumpulkan sumbangan di akhir Ramadhan itu,...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Alhamdulillah kita masih diberi kesehatan untuk melaksanakan aktifitas kita sehari-hari, terutama syukur kita bisa dipertemukan dibulan ramadhan tahun ini, semoga senantiasa...

Editorial

KUNINGAN (MASS) – Pekan akhir Ramadhan ini, dimafaatkan semua pihak untuk berbagi kebaikan. Termasuk oleh mahasiswa yang tergabung HIMA FTEK (Fakultas Teknik) Unisa Kuningan,...

Advertisement