Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Education

Makan Bergizi Gratis di Kabupaten Kuningan, Dimulai!

KUNINGAN (MASS) – Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kabupaten Kuningan, dimulai hari ini, Senin (13/1/2025) pagi. Launching program MBG di Kabupaten Kuningan ini, ditandai dengan pembagian makanan bergizi pada siswa-siswa di SDN 1 Ciporang dan SMPN 4 Kuningan. Program ini akan terus dilakukan kedepan, setiap hari, namun secara bertahap (tidak langsung di semua sekolah).

Program MBG sendiri diselenggarakan Pemerintah Pusat melalui Badan Gizi Nasional (BGN) dengan penampingan pemerintah daerah, serta peran aktif TNI, dan jajaran Forkopimda. Hadir dalam launching MBG di SDN Ciporang, Dandim 0615 Kuningan Letkol Arh Kiki Aji Wiryawan, S.Sos, Pj Bupati Kuningan Dr Agus Toyib, Kapolres Kuningan AKBP Willy Andrian SIK, Kadisdikbud U Kusmana S Sos M Si, serta jajaran Forkopimda.

Dandim 0615 Kuningan Letkol Arh Kiki Aji Wiryawan, S.Sos menjelaskan bahwa saat ini yang menjadi sasaran program MBG, adalah sekoah sekitar kota Kuningan dengan penerima manfaat mencapai 3100-an siswa.

“Harapannya kedepan dengan adanya MBG ini bisa membantu pemenuhan gizi bagi adik-adik kita yang merupakan asset bangsa,” ujarnya sembari mengatakan bahwa program ini merupakan cara bangsa berinvestasi ke masa depan, sehingga penangkapan belajar anak di sekolah bisa lebih baik.

Ia mengamini, saat ini tentu aka nada evaluasi untuk kedepan. Bagaimana standard operasional, standard gizi yang diberikan. Tidak hanya TNI, Dandim juga menyebut Polri dan unsur lainnya akan sama – sama melakukan penampingan program tersebut.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Kiki Aji merinci kebutuhan keseluruhan jika MBG ini digelar menyeluruh di Kabupaten Kuningan. Total murid di Kuningan mencapai 280 ribuan. Jika 1 dapur program gizi ini bisa melayani 3000-an murid, maka akan butuh 80an dapur.

“Prosesnya bertahap, karena bicara secara nasional, tiap daerah tiologinya berbeda,” tuturnya.

Di akhir, Dandim Kuningan juga mengingatkan soal potensi penipuan jasa ataupun pungli mengatasnamakan Badan Gizi Nasional di tengah masyarakat. Ia menegaskan bahwa penunjukan mitra BGN dilakukan dengan transparan melalui online.

Saat ini, anggaran yang digunakan bersumber dari Badan Gizi Nasional. Kedepannya, anggaran untuk program ini akan sharing antara Pemerintah Pusat, Provinsi hingga daerah. Hal itu juga diamini Pj Bupati Kuningan Dr Agus Toyib didampingi Pj Sekda Kuningan Dr A Taopik Rohman.

“Kita juga persiapan kedepan, BTT (dari anggaran Biaya Tak terduga) sebesar 20 Milyar, nanti kita siapkan untuk sharing,”  tuturnya sembari merinci, nantinya program ini dibiayai APBN sebesar 50%, dari Provinsi 30% dan dari APBD Kabupaten/Kota sebesar 20%.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Dalam kesempatan itu, disinggung juga bahwa program MBG kedepan, sasarannya akan lebih luas seperti ke ibu hamil dan menyusui.

“Hari ini sudah dimulai MBG di Kuningan, insya allah akan dilakukan bertahap. Ke depan semoga seluruh peserta didik yang menerima program Makanan Bergizi Gratis ini dapat membuat anak-anak kita bisa lebih sehat, cersas, kuat dan lebih pintar untuk masa perkembangannya, baik pikiran maupun jasmaninya,” kata Agus Toyyib.

Adapun menu Makanan Bergizi Gratis perdana di Kuningan ini terdiri dari sayur, buah, protein telur, karbohidrat dan susu. (eki)

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Government

KUNINGAN (MASS) – Terpilih sebagai Bupati Kuningan bersama Tuti Andriani SH MKn pada Pilkada serentak 2024 kemarin, Dr H Dian Rachmat Yanuar M Si...

Government

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 171 ASN dari berbagai perangkat daerah lingkup Pemerintah Kabupaten Kuningan menerima SK Pensiun yang secara simbolis, Selasa (18/2/2025) pagi ini....

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Negara Indonesia adalah negara hukum, sehingga konsekwensi tinggal di negara hukum, semua warga negara haruslah taat dan patuh terhadap ketentuan hukum...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sejumlah relawan dari Tim Dirahmati melepas (ngebralkan)  Dr. H. Dian Rachmat Yanuar, M.Si di BTN Cijoho, Senin malam (17/2/2025) Pukul 20.00...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Innalillahi wa innailaihi rojiun. Kabar duka datang tokoh perempuan Kuningan, istri dari Dr KH Aminudin SHI MA, Ketua PCNU (Pengurus Cabang...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Innalillahi wa innailaihi rojiun. Kabar duka datang dari salah satu putra daerah yang juga mantan pejabat Pemerintah Kabupaten Kuningan. Adalah Maman...

Government

KUNINGAN (MASS) – Penjabat Bupati Kuningan, Dr Agus Toyib, SSos MSi bertindak sebagai pembina Upacara Hari Kesadaran Nasional tingkat Kabupaten Kuningan, Senin (17/02/2025) pagi...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Korban ajag kembali terjadi di Desa Cengal, Kecamatan Japara. Korban bertambah pada Senin (17/2/2025) pagi ini. Kejadian terjadi ketika pemilik ternak...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Turnamen futsal Indobarca Kuningan “SIXFEO CUP 2025” Season 1 sukses digelar di Marsal Futsal Center Kuningan, pada Minggu (16/2/2025) kemarin mulai...

Village

KUNINGAN (MASS) – Kepala Desa Cipasung Kecamatan Darma Dani Hamdani, angkat bicara soal audiensi yang digelar di Aula Bale Desa Cipasung pada Minggu (16/2/2025)...

Education

KUNINGAN (MASS) – Ikatan Himpunan Mahasiswa Pendikakan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (Hima PGPAUD) Universitas Islam Al-Ihya (UNISA) Kuningan, baru-baru ini mengelar Seminar Parenting,...

Village

KUNINGAN (MASS) – Warga Desa Cipasung, Kecamatan Darma, Kabupaten Kuningan, menggelar audiensi dengan pemerintah desa di Aula Bale Desa Cipasung, pada Minggu (16/2/2025) malam....

Economics

KUNINGAN (MASS) – Harga cabai rawit di pasaran terpantau kembali turun hari ini, Senin (17/2/2025). Harganya kini Rp 45ribu/kg, turun dari pendataan sebelumnya yang...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Rahmat Darmawan (34), warga Dusun 1 RT 01 RW 01 Desa Dukuhtengah Kecamatan Maleber, dikejutkan dengan keberadaan ular sepanjang 3 meter...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Sri Hayati (38) warga Paumahan, RT 8 RW 4, Desa Cipedes, Kecamatan Ciniru, dikabarkan hilang setelah 5 hari tidak ada kabar...

Village

KUNINGAN (MASS) – Serangan anjing hutan (ajag) kembali terjadi di Desa Wano, Kecamatan Japara, Kabupaten Kuningan, pada Jumat (14/2/2025). Delapan ekor kambing milik warga...

Village

KUNINGAN (MASS) – Jajang Nurdiansyah S Pd, Kasi Pemerintahan (Kasipem) Desa Darma Kecamatan Darma dan Sugandi, Kasipem Desa Purwasari Kecamatan Garawangi terpilih sebagai Ketua...

Business

KUNINGAN (MASS) – Ramadhan, bulan suci yang penuh dengan berkah dan ampunan akan segera tiba. Sebagai umat Islam, kita tentu menyambut dengan suka cita...

Education

KUNINGAN (MASS) – Pimpinan Cabang (PC) Raudhatul Athfal (RA) Luragung baru saja menyelenggarakan Festival Anak Taqwa RA Ceria (FATRIA) se wilayah Kuningan timur, Sabtu...

Education

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 100 Kepala Pusat Kegiatan Belajar Mandiri (PKBM) / Sanggar Kegiatan Belajar (SKB) se-Kabupaten Kuningan, jadi peserta peningkatan kapasitas. Kegiatan sendiri,...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Forum Masyarakat Peduli Kemanusiaan terus mendesak DPRD Kabupaten Kuningan untuk bertindak tegas kepada salah satu anggotanya yang terlibat dugaan perselingkuhan. Desakan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan terpilih, Dr H Dian Rachmat Yanuar M Si, baru saja bertemu Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep, Rabu (12/2/2025) kemarin....

Anything

KUNINGAN (MASS) – Dalam upaya meningkatkan ketahanan pangan serta gizi masyarakat di tingkat desa, Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Kuningan menggelar rapat koordinasi...

Government

KUNINGAN (MASS) – Di tengah efesiensi anggaran, Dinas Perhubungan Kabupaten Kuningan disorot karena malah melakukan perjalanan, plesiran ke Jogjakarta, Jumat (14/2/2025) pagi ini. Mereka...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pesantren Anak Terpadu Al-Fattah menggelar acara Ijazah dan Munajat Kubra Nishfu Sya’ban 1446 Hijriah di pesantren Al-fattah yang berlokasi di Desa...

Government

BANDUNG (MASS) – Pemerintah daerah, kabupaten/kota maupun provinsi se-Jawa Barat diminta untuk melakukan penghematan sesuai dengan arahan Presiden Prabowo Subianto terkait efisiensi belanja, sesuai...

Advertisement