Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Headline

Kediamannya Terbakar, Warga Sempat Gedor Rumah Suryana

LEBAKWANGI (MASS) –  Nasib kurang baik dialami Suryana (45) dan Mistrati (40), pasangan buruh tani asal Dusun Puhun RT 12 RW 4 Desa Lebakwangi Kecamatan Lebakwangi. Pasalnya semalam, Selasa (13/12/2022) sekitar pukul 21.50 WIB, keduanya harus melihat rumahnya terbakar.

Pada insiden kebakaran itu, sebenarnya bisa saja kejadian lebih buruk terjadi. Saat si jago merah melahap rumah Suryana, pemilik rumah tengah tertidur. Warga yang pertama kali melihat kebakaran itu, sampai harus menggedor rumahnya berkali-kali.

Kebakaran sendiri, pertama kali diketahui oleh Eka Sanusi (41) Limas dan Ketua RT setempat yang pulang piket berjaga dari kantor desa. Eka yang pulang bersama Dede Kalbuadi (40) itu, saat melintas di depan rumah Suryana itu, melihat kepulan asap disertai api yang menyala dari arah dapur rumah tersebut.

Saksi, kemudian menggedor rumah Suryana untuk memberitahukan kejadian tersebut. Mereka juga berusaha memberitahukan warga sekitar dan membantu memadamkan api dengan peralatan seadanya.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Laporan kebakaran sendiri kemudian samp[ai ke pihak desa melalui Sekdes Nana Juliana (54). Api yang semakin membesar, dan khawatir merembet ke bangunan lain, laporan tersebut diteruskanya ke UPT Damkar Satpol PP Kuningan. Merespon hal tersebut, Kepala Damkar M Khadafi Mufti menurunkan anggotanya untuk melakukan pemadaman.

Dibantu warga setempat, kepolisian, koramil dan pemdes, api akhirnya berhasil dipadamkan setelah berjibaku selama 90 menit.

“Kebakaran diduga berasal dari bara api tungku yang lupa dimatikan oleh pemilik rumah,” ujar M Khadafi setelah pendataan.

Bara api itu, mudah menyala dan merembet cepat karena banyak kayu bakar di samping dapur rumah yang semi permanen. Khadafi mengatakan, ebakaran sendiri bisa ditangani dengan cepat berkat cepatnya laporan kejadian kebakaran dan koordinasi dengan berbagai pihak. Secara umum, bangunan dapat diselamatkan, yang rerbakar hanya atap bangunan rumah, dan dapur.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Rumah sendiri ditempati 3 keluarga, Keluarga Suryana dan Mistarti (anak Mimin Suminah), Suheri dan Asri, kemudian Karsidi. Karena kejadian ini, pemilik terpaksa mengungsi untuk sementara. Total kerugian diperkirakan lebih dari Rp51jutaan. (eki)

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Incident

KUNINGAN (MASS) – Gempa yang terjadi di Kabupaten Kuningan pada Kamis (25/7/2024) sore menjelang maghrib dengan kekuatan sebesar 4,1 magnutide ternyata berdampak besar pada...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Beberapa kandang ayam berisi 21.500 ekor hewan ternak terbakar habis dalam insiden yang terjadi pad Selasa (16/7/2024) pagi ini sekitar pukul...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Warga Dusun Kliwon Desa Cikeleng Kecamatan Japara dihebohkan dengan kebaran rumah warga setempat, Yanti pada Kamis (11/7/2024) siang ini sekitar pukul...

Village

KUNINGAN (MASS) – Pada Jumat (5/7/2024) kemarin, sejumlah warga yang mengatasnamakan Forum Masyarakat Lebakwangi Peduli, mendatangi balai desa mempertanyakan beberapa aspek terkait pembangunan desa,...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden kebakaran terjadi pada bangunan tempat budidaya jamur tiram di Dusun II RT 12 RW 02 Desa Manislor Kecamatan Jalaksana,...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebelum insiden Zam-zam Pool, insiden kebakaran juga terjadi di Desa Bendungan Kecamatan Lebakwangi, Minggu (9/6/ 2024) kemarin siang. Kebakaran terjadi pada...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Objek wisata Zam-zam Pool yang ada di Manislor – Jalaksana, kebakaran dini hari tadi, Senin (10/6/2024) sekitar pukul 03.25 WIB. Area...

Headline

KUNINGAN (MASS) –Kabar duka datang dari dunia pendidikan Kuningan. Pasalnya, korban kecelakaan di depan POM Bensin Desa Cirahayu Kecamatan Luragung Jumat (7/6/2024) sore, ternyata...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Diduga terkena percikan konsletan listrik yang jatuh ke tumpukan tepung, sebuah gudang tepung gaplek di Desa Taraju Kecamatan Sindangagung kebakaran, Kamis...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Nahas betul apa yang dialami Sutinah (55) warga Dusun I RT 2 RW 1 Desa Babakan Jati Kecamatan Cigandamekar. Pagi-pagi ia...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Insiden kebakaran terjadi pada sebuah bangunan rumah milik pasangan Jamhuri (45) dan Een Marlina (40), warga Dusun 3 Karangmaja Desa Cikahuripan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah rumah milik warga Blok Karanganyar RT 16 RW 07 Desa Puncak Kecamatan Cigugur, Muhamad Ramdoni bin Uju (51), terbakar dilahap...

Headline

KUNINGAN (MASS) –  Kebakaran yang terjadi di sebuah bangunan rumah bengkel Desa Japara Kecamatan Japara, Sabtu (11/5/2024) malam sekitar pukul 18.25 WIB, menghebohkan warga...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden kebakaran bangunan yang berada di belakang Kantor Pos Kuningan, membuat geger warga setempat, Kamis (28/3/2024) pagi. Bangunan yang terbakar,...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Nahas benar apa yang dialami keluarga Eti Suheti (50), warga Dusun Kliwon Desa Ciawilor Kecamatan Ciawigebang. Pasalnya, rumah yang ditinggalinya bersama...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Bencana yang terjadi di Kabupaten Kuningan pada awal Maret ini, dampaknya ternyata cukup luas. Update BPBD Kuningan pada Kamis (7/3/2024), ada...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah kebakaran terjadi pada rumah warga Dusun 2 RW 3 RT 5 Desa Cipicung Kecanatan Cipicung, Jumat (16/2/2024) malam sekitar pukul...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Atap rumah warga, tepatnya kanopi bagian depan milik warga Desa Subang Kecamatan Subang, ambruk pasca diterjang hujan deras dan angin kencang....

Incident

KUNINGAN (MASS) – Kerusakan bangunan dna rumah karena angin kencang pada Rabu (24/1/2024) kemarin, ternyata bukan hanya terjadi di Desa Cinagara Kecamatan Lebakwangi. Kerusakan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Dua pohon albasiah berdiameter 50 cm tumbang pasca diterpa angin kencang dan hujan, Rabu (24/1/2024) siang ini. Bukan hanya pohon, ada...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah kecelakaan maut terjadi di Jalan Lingkar Timur Kuningan tepatnya Desa Karangmagu Kecamatan Kramatmulya, Kamis (18/1/2024). Insiden mobil Daihatsu Grandmax pick...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kebakaran hebat yang terjadi pada rumah dan toko keluarga H Mansur (64) warga Desa Subang Kecamatan Subang, Rabu (10/1/2024) malam, diduga...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden kebakaran terjadi di Blok Rengganis (Burujul) Desa Subang Kecamatan Subang, Rabu (10/1/2024) malam ini. “(Kebakaran di) Burujul,” kata warga...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sepanjang tahun 2023 kemarin, kebakaran lahan di kawasan Taman Nasional Gunung Ciremai (TNGC) mencapai 177 hektare. Hal itu diungkap Kepala Balai...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah rumah warga di Dusun Balongan Desa Sumberjaya Kecamatan Ciwaru, terbakar pada Rabu (20/12/2023) kemarin sore. Kebakaran yang menyebabkan rusak sedang...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pekan-pekan ini, Kabupaten Kuningan dikejutakan dengan beberapa kejadian menghebohkan. Tidak hanya satu, terhitung di 2 pekan awal Desember ini, kejadian menghebohkan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Bangunan kelas di SMPN 1 Sindangagung yang ada di Desa Babakanreuma Kecamatan Sindangagung, membuat kaget siswa yang melihatnya karena tiba-tiba terbakar...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Nasib nahas menimpa Ujang Hartono (50), warga Desa Kadugede Kecamatan Kadugede. Niatnya untuk menyebrang jalan, malah berujung kematian. Saat hendak melintasi...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Seorang pemotor asal Desa Sindangjawa Kecamatan Cibingbin, Fahmi (18) tewas pasca terlibat kecelakaan di Jalan Raya Desa Mekarwangi Kecamatan Lebakwangi, Minggu...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah mobil barang Hino Ligh Truk yang tengah melaju dari arah Cirebon ke Cisantana, membuat panik pengendara karena api yang menyala...

Advertisement