Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Social Culture

BTB Kuningan Dirikan Dapur Umum di 4 Titik Tempat Pengungsian

KUNINGAN (MASS) – Baznas Tanggap Bencana (BTB) Kabupaten Kuningan dibantu oleh BTB Pusat telah mendirikan dapur umum sebanyak 4 titik tempat pengungsian. Diantaranya di Kaduagung, Cipari, Margacina dan Cijeumit. Dapur Umum tersebut dibuat untuk memfasilitasi kebutuhan para korban bencana alam.

“Giat seperti ini sudah menjadi kewajiban kami guna membantu masyarakat, yang sedang terjebak dalam kesulitan akibat bencana alam. Oleh karena itu kami menerjunkan personil Baznas Tanggap Bencana (BTB) untuk meringankan beban masyarakat,” ujar Ketua Baznas H Uba Subari AK.

Tercatat banyak sekali warga yang mengungsi dari tempat tinggalnya, sebab masih jauh layak untuk disinggahi. Tentunya, kata Uba, kebutuhan Primer sangatlah dibutuhkan oleh para pengungsi bencana alam.

Hal tersebut membuat BTB Kabupaten Kuningan dibantu BTB pusat turun tangan untuk meringankan penderitaan warga dengan mendirikan dapur umum sejak (21/2/2018) di Desa Kaduagung Kecamatan Karangkancana. Kemudian pada Rabu (28/2/2018) di Desa Cijeumit Kecamatan Ciniru.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Sementara itu BTB Kuningan Mohammad Entus mengatakan BTB juga memberikan bantuan  alat tulis sebanyak 600 paket ke Desa Cilengkrang (Brebes), 150 slimut, 93 tikar dan ditambah 3000 paket alat kebersihan untuk seluruh korban bencana alam.

Untuk personil BTB Kuningan yang diturunkan sebanyak 11 orang serta berkolaborasi dengan BTB Pusat yang ikut membantu di lapangan. BTB pun menjalin koordinasi dengan unit tanggap darurat lain, baik dari pemerintah maupun relawan.

“Semuanya ditugaskan untuk kebutuhan dapur umum dan membantu bersih-bersih pasca bencana banjir dan longsor dan kami bertugas secara bergiliran,” kata Entus. (argi)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Economics

KUNINGAN (MASS) – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Kuningan meluncurkan program Balai Ternak BAZNAS di Desa Sayana, Kecamatan Jalaksana, Kabupaten Kuningan, pada Senin,...

Education

KUNINGAN (MASS) – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Kuningan, menggelontorkan beasiswa sebesar Rp 127.505.000,-  bagi mahasiswa dan santri Kabupaten Kuningan.  Yang menerima manfaat ada...

Health

KUNINGAN (MASS) – Badan Amil Zakat Nasional ( BAZNAS ) Kabupaten Kuningan melaunching program percepatan penanganan stunting pada Selasa (10/9/2024) kemarin di aula Desa...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) melalui Lembaga Program Pemberdayaan Ekonomi Mustahik (LPEM) BAZNAS Kabupaten Kuningan bergerak mendampingi para pelaku Usaha Mikro...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Badan Amil Zakat Nasional ( BAZNAS) Kabupaten Kuningan menggelar program “Kurban Berkah BAZNAS” tahun 2024 di Desa Lebaksiuh Kecamatan Ciawigebang, Selasa...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Melalui program BMM (Baznas Micorfinance Masjid), Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) menyalurkan bantuan untuk masyarakat yang memiliki usaha mikro, kecil menengah...

Religious

KUNINGAN (MASS) –  Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Kuningan berhasil meraih Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas laporan keuangan periode tahun 2023. Hasil...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Baznas Kabupaten Kuningan menggelar pelatihan motivasi ESQ (Emotional Spiritual Quotient) dalam rangka mensosialisasikan Program Baznas untuk program pengentasan kemiskinan di Kabupaten...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kabupaten Kuningan kembali menyalurkan donasi untuk Palestina dengan total lebih dari Rp 1 Milyar. Mengusung program...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Perhari Selasa (10/10/2023) ini, warga Kuningan khususnya wilayah timur masih harus “berebut” air karena kekeringan. Ya, meski hari ini cuaca mengarah...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Baznas (Badan Amil Zakat Nasional) Kabupaten Kuningan, baru saja melakukan penyembelihan hewan qurban, Sabtu (1/7/2023) pagi ini. Sebanyak 50 ekor kambing,...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Kuningan baru saja menerima penghargaan kategori Baznas Kabupaten/Kota dengan branding terbaik se-Indonesia. Penghargaan tersebut, dianugerahkan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Menyusul Intruksi Bupati Kuningan no 1 Tahun 2021 tentang optimalisasi Zakat Infak dan Sedekah melalui Baznas, rencana pemotongan otomatis gaji ASN...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Di akhir tahun 2022 ini, Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Kuningan mendapatkan sederet penghargaan dalam ajang BAZNAS Award Provinsi Jawa...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Di tengah kenaikan harga BBM, Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Kuningan menggelontorkan bantuan bagi para pedagang, Selasa (20/9/2022) kemarin. Bantuan...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Badan Amil Zakat Nasional (BASNAS) Kabupaten Kuningan merilis penerimaan Zakat, Infaq dan Sedekah dari instansi/badan/lembaga di Kabupaten Kuningan. Melalui komisioner Baznas...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Keluarga besar Baznas (Badan Amil Zakat Nasional) Kuningan berduka. Salah satu pimpinan Baznas, KH Ohan Jauharuzzaman tutup usia. KH Ohan, tutup...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pada Senin (11/4/2022) siang kemarin, Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kuningan menandatangani perjanjian kerjasama, MoU, dengan PT Pos Indonesia kantor cabang...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak Rp1,98 Milyar dari pengumpulan dana zakat, disalurkan Badan Amil Zakat (BAZNAS) Kuningan pada Rabu (16/2/2022) kemarin. Penyaluran tersebut, disalurkan melalui...

Government

KUNINGAN (MASS)- Cuaca yang terus menerus hujan membuat terjadi bencana di beberapa titik di wilayah Kabupaten Kuningan. Menurut Kalak BPBD Kuningan Indra Bayu Permana,...

Village

KUNINGAN(MASS) – Untuk mendukung kegiatan TMMD ke 111 Tahun 2021 di Desa Jamberama, Kecamatan Selajambe, Kodim 0615/Kuningan melaksanakan kegiatan bakti sosial berupa pemberian paket...

Anything

KUNINGAN – Untuk kali kedua Baznas  Kabupaten Kuningan Selasa (18/6/2020) mendistribusian sembako dan bantuan  stimulan untuk Tahun 2020. Bantuan ini difoksukan  di tiga kecamatan....

Tourism

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 40 orang angkatan haji 2012 dan 2013 melakukan pemberangkatan keluar kota. Kegiatan yang dimulai sejak Jumat (17/1/2020) tersebut merupakan upaya...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 27 mahasiswa yang berasal dari berbagai perguruan tinggi di Kuningan mengikuti Pelatihan Dasar (Latsar) yang diselenggarakan oleh BAZNas Kuningan, Sabtu-Minggu...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Kasus Jodi yang viral membuat Komisi IV DPRD berencana untuk melakukan evaluasi terhadap sumber-sumber anggaran yang bisa digunakan untuk kegiatan sosial....

Government

KUNINGAN (MASS) – Usai Paripurna Penetapan 5 Raperda, Rabu (31/7/2019), Bupati H Acep Purnama MH sempat ditanya kaitan dengan masih banyaknya Jodi-Jodi yang lain....

Anything

KUNINGAN (MASS)- Potensi zakat di Kabupaten Kuningan sangat besar bahkan nilai mencapai Rp179 miliar. Namun, hingga saat ini Baznas Kuningan masih kesulitan menghumpun potensi...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Pasca dilaunching Kampung Tanggap Bencana (Katana)  pada  Rabu (10/10/2018) di Kampung Ragawangsa Desa Situgede Kecamatan Subang. Hari ini  jam 09.00 WIB...

Government

KUNINGAN (MASS)-  Meski 100 persen sarana belum tersedia di huntara. Namun, pengungsi Desa Pinara  memaksa pindah karena sudah tidak nyaman di pengungsian. Akibatnya mereka...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pembangunan hunian sementara (Huntara) tahap pertama terus dikebut. Seperti diketahui total Huntara yang dibangun tahap pertama adalah 290 unit. Total jumlah...

Advertisement