Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Government

Jalan Baru, Jadi Tempat Buang Sampah Baru?

KUNINGAN (MASS) – Jalan Baru Awirarangan Kecamatan Kuningan yang menghubungkan Jalan Juanda ke Jalan Cut Nyak Dien Windusengkahan mendapat sorotan warga, terutama karena pinggir jalan terusan tersebut, menjadi tempat pembuangan sampah warga.

Di pinggir jalanan baru tersebut, memang belum tersedia Tempat Pembuangan Sampah (TPS) yang layak. Hal itu juga disoroti salah satu warga yang melewati jalanan tersebut.

Muhammad Sofwan, yang merupakan warga Desa Windusengkahan menyayangkan kebiasaan buang sampah sembarangan. Hal itu sangat mengganggu aktivitasnya yang sering melewati jalan tersebut.

“Mengganggu sekali, memang belum bau, sekedar gak enak dipandang, tapi kan kalo tidak diatasi sejak dini, ke depannya akan tambah bermasalah,” ujarnya pada kuninganmass.com, Kamis (17/10/2019).

Advertisement. Scroll to continue reading.

Sofwan menyoroti hal tersebut sebagai permasalahan yang akan semakin membesar, dan akan semakin mengganggu kenyamanan, apalagi memasuki musim penghujan.

“Disini kan daerah pemukiman baru, kalo tidak segera dibuatkan TPS khusus, ya terus akan jadi masalah,” tambahnya.

Dirinya juga menekankan, selain solusi konkrit soal tempat pembuangan sampah, mengubah pola pikir dan kebiasaan masyarakat juga sangat penting. Karena meski sudah diberi tulisan “dilarang membuang sampah” di tempat tersebut, buktinya sampai sekarang sampah tersebut tertumpuk, tepat disamping tulisan larangan.

“Mungkin masyarakat harus terbiasa memisahkan sampah, yang bisa dijual ya jual, yang bisa dimusnahkan ya dimusnahkan saja di rumah masing-masing,” pungkasnya. (eki/trainee)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Anything

KUNINGAN (MASS) – Pegiat alam sekaligus Ketua Kelompok Studi Konservasi Fadlan Miftahul Huda mengaku pihaknya berharap banyak agar setiap calon bupati tidak hanya memiliki...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Kuningan, Drs Laksono Dwi Putranto, memilih bungkam pasca adanya protes dari warga kelurahan Cipari soal...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Salah satu warga Kelurahan Cipari Kecamatan Kuningan, ngamuk-ngamuk dan membuang sampah di depan kantor Bupati Kuningan, Sabtu (28/9/2024). Aksi warga itu...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Limbah rumah tangga dapat menyebabkan pencemaran lingkungan seperti penurunan kualitas air, yang berdampak pada kesehatan makhluk hidup dan lingkungan. Peraturan Pemerintah...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Komitmen Universitas Islam Al-Ihya Kuningan dalam penanganan masalah sampah di Kabupaten Kuningan kian nyata. Upaya tersebut terwujud dalam bentuk kerjasama antara...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Kecelakaan maut yang dialami truk sampah milik Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Kuningan beberapa waktu lalu, masih dalam proses penyelidikan. “Masih...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Insiden kecelakaan tunggal mobil truk sampah di area parkiran wisata Arunika yang menyebabkan bayi dan ibu meninggal, Kamis (15/8/2024) kemarin, dipastikan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Truk sampah milik pemerintah daerah ternyata hanya 21 unit. Kondisinya juga sudah tua. Hal itu, jauh dari kata ideal dari total...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Innalillahi wa innailaihi rojiun. Nasib nahas dialami sopir truk sampah milik DLH Kuningan, Dikdik (26) dan keluarga. Pasalnya, dalam sehari ia...

Education

KUNINGAN (MASS) – Mahasiswa Kuliah Pengabdian Masyarakat (KPM) dari Universitas Islam Bunga Bangsa Cirebon (UIBBC) melaksanakan program ecobrick di Desa Silebu, Kecamatan Pancalang. Perogram...

Education

KUNINGAN (MASS) – Dalam rangka merayakan Hari Anak Nasional 2024, mahasiswa IPB University yang melaksanakan program Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Cirea, Kecamatan...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Satu unit mobil Pick Up jenis L300 warna hitam dengan No Pol E 8359 YJ milik BUMDes Desa Cisantana, Kecamatan Cigugur,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Aktivitas pembuangan sampah ke TPA (Pempat Pengolahan Akhir) Ciniru Kecamatan Jalaksana, nampak tak kunjung berhenti. Mobil pengangkut baik dari kedinasan, dari...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Tempat Pembuangan Akhir (TPA) sampah di Kabupaten Kuningan Kuningan yang berada di Desa Ciniru Kecamatan Jalaksana dan telah beroperasi dari tahun...

Anything

JAKARTA (MASS) – Kabupaten Kuningan ternyata menghasilkan sampai sampai 480 ton dalam sehari. Hal itulah yang disampaikan Pj Bupati Kuningan Iip Hidayat sesaat setelah...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Sampah merupakan sisa kegiatan sehari-hari manusia atau proses alam yang berbentuk padat atau semi padat baik zat organik atau anorganik. Sampah...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Penyediaan fasilitas pengelolaan sampah disetiap daerah menjadi solusi persoalan sampah yang ada, salah satu fasilitas manajemen sampah yaitu TPS 3R (Reduce,...

Education

KUNINGAN (MASS) – Pj Bupati Kuningan Drs Dr Raden Iip Hidayat M Pd, “mengeluh” soal produksi sampah harian di Kabupaten Kuningan yang mencapai 400...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Daur ulang sampah adalah kegiatan mengolah kembali sampah atau produk habis pakai menjadi produk baru yang bermanfaat. Pembangunan yang berkelanjutan dapat...

Inspiration

KUNINGAN (MASS) – Adalah Karni, perempuan asal Desa Kertayasa Kecamatan Sindangagung yang diberi penghargaan Hari Kartini dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat. Penghargaan tersebut, diberikan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Kelompok mahasiswa Prodi PGSD STKIP Muhammadiyyah nampak berkunjung ke TPS (Tempat Pengolahan Sampah) Karya Mandiri Desa Ciherang Kecamatan Kadugede, awal pekan...

Inspiration

KUNINGAN (MASS) – Pasca operasional Tempat Pengelolaan Sampah Reduce, Reuse, Recycle (TPS3R), kini Desa Kertayasa, Kecamatan Sindangagung kini dianggap sebagai salah satu desa yang...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Luapan air di depan SMPN 1 Kuningan sampai depan Kelurahan Purwawinangun muncul dari gorong-gorong saluran air. Luapan air itu, sampai membuat...

Village

KUNINGAN (MASS) – Yuni Sarah yang satu ini, bukanlah nama artis. Yuni Sarah di Desa Kertayasa Kecamatan Sindangagung ini, merupakan sebuah program akronim dari...

Education

KUNINGAN (MASS) – Menyulap sampah plastik yang tidak terpakai jadi barang kreatif seperti tas jinjing/totebag, serta sampah organik jadi kompos, adalah “misi” yang jadi...

Health

KUNINGAN (MASS) – Sampah menjadi persoalan dibanyak tempat, seperti pencemaran udara, penyakit hingga banjir. Itulah kenapa, sampah harus dikelola dengan baik. Dan metode Keranjang...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sering adanya laporan luapan air ke badan jalur di sekitar Jalan Aruji no 17 A (area perkantoran Satpol PP), membuat Damkar...

Government

KUNINGAN (MASS) – Animo masyarakat soal jalan baru lingkar timur, sangat terlihat. Dibangun di letak geografis yang membelah bukit, jalan ini kerap jadi pilihan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Adanya surat pelaporan dirinya ke Badan Kehormatan (BK) DPRD, Nuzul Rachdy selaku ketua DPRD Kuningan mengeluarkan pernyataan cukup pedas. Selain menganggapnya...

Netizen Mass

  Rintik hujan terhenti Banjir membasahi bumi Orang mendekati Melihat naluri tersentak hati Hati mengingkari pada bumi Penyesalan mulai di sadari Kenang kenangan ilahi...

Advertisement