Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Politik

Ketua Pemuda Pancasila Jadi Pimpinan Fraksi, Ini Daftar Susunan Fraksi DPRD Kuningan 2024-2029

KUNINGAN (MASS) – DPRD Kabupaten Kuningan baru saja menggelar Rapat Paripurna pada Rabu (18/9/2024) siang ini, mengesahkan pembentukan fraksi. Dari 9 partai yang lolos parlemen, terbentuk 7 fraksi. Dari ke-7 fraksi itu, 5 diantaranya fraksi penuh (satu partai), dan 2 fraksi gabungan (terdiri dari beberapa partai).

Ketua Fraksi sendiri, diwarnai banyak anggota legislative senior, meskipun ada sosok anyar di dewan yang langsung dipercaya jadi ketua fraksi, salah satunya Ketua MPC Pemuda Pancasila Kuningan yang jadi Ketua Fraksi Golkar.

Berikut adalah fraksi-fraksi DPRD Kabupaten Kuningan periode 2024-2029:

Fraksi PDI Perjuangan
Ketua : Rana Suparman, S.Sos
Wakil Ketua : Tika Evian
Sekretaris : Feri Arianto,S.Kom
Anggota : Nuzul Rachdy, SE
H. Nono Sujono, SE
Rosalina Deviyanti, S.St.M.Kes
H. Atif Mukhlis, S.Ag.,M.Si
Lia Yulianengsih, A.Md.Keb
Rohaman

Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB)
Ketua : Drs. H. Moch Gozali,M.Si
Wakil Ketua : H. Hariri
Sekretaris : Hj. Neneng Hermawati,SE.,MA
Anggota : Drs. H Ujang Kosasih,M.Si
H. Uci Suryana, SE
Hj. Inayah Hadiatnika, S.Pd.I
Rudi Idham Malik
Susanto


Fraksi PKS
Ketua : Saipuddin,S.Si
Wakil Ketua : Yaya, SE
Sekretaris : Hj. Siti Mahmudah,M.Pd
Bendahara : Wawan Romliansah,S.Pd.I
Anggota : Hj. Kokom Komariyah
H. Dwi Basyuni Natsir, Lc
H. Jajang Jana,S.H.I

Fraksi Partai Golkar
Penasihat Fraksi : Saw Tresna Septiani, SH
Ketua : Harnida Darius Haryanto,SH
Wakil Ketua : H. Didit Pamungkas,Se.,M.M
Sekretaris : Raka Maulana Wijaya
Bendahara : Hj. Saodah,S.St
Anggota : Doni Nur Kamaludin
Satria Rizky Utama,SE

Fraksi Partai Gerindra
Ketua : Toto Tohari, SE
Wakil Ketua : Dr. Agus Sugiono,SE.,MM.,Ak
Sekretaris : H. Eman Suherman, SH.,MH
Anggota : H. Dede Ismail,S.IP
Sri Laelasari
Nurcholis Mauludin Syah

Fraksi Persatuan Pembangunan Demokrat (Gabungan PPP – Demokrat)
Ketua : Ali Akbar
Wakil Ketua : Drs. H Momon Suherman
Sekretaris : Reni Parlina,S.E.,S.Y
Anggota : Dr. H. Toto Taufikurohman
Uus Yusuf, SE
Ikah Nurbarkah, SE
Rudi Permana

Fraksi Amanat Restorasi (Gabungan PAN-Nasdem)
Ketua : H. Uba Subari
Wakil Ketua : H. Chartam Sulaiman,S.T,M.M
Sekretaris : Hj. Lin Yulyanti, SE
Anggota : H.Udin Kusnedi, SE,M.Si
Hj. Desi Sri Prihatini
Dewi Anggraeni Firdaus, SE,S.Pd

(eki)

Advertisement
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement

Trending

You May Also Like

Editorial

KUNINGAN (MASS) – Setelah pada tahun 2025 menginisiasi 2 Raperda, DPRD Kabupaten Kuningan kembali mengusulkan 2 Raperda di tahun 2026 ini. Hal itu disampaikan...

Ragam

KUNINGAN (MASS) – Bersama Polres Kuningan, Pemerintah Kabupaten Kuningan melalui Diskatan melakukan penanaman jagung serentak yang dilaksanakan di Desa Gunung Keling, Kecamatan Cigugur, Kabupaten...

Mojang

KUNINGAN (MASS) – Viressa Aulia Maharani, seorang pelajar berprestasi di MTs Terpadu Riyadul Badiah. Di usia 15 tahun, Viressa telah meraih berbagai prestasi baik...

Wisata

KUNINGAN (MASS) – Pemasukan pajak dari sektor pariwisata di Kabupaten Kuningan menunjukkan peningkatan yang cukup signifikan pada tahun 2025. Kepala Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah...

Ekonomi

KUNINGAN (MASS) – Dr Tuti Rusilawati, MM resmi terpilih sebagai Ketua Dewan Koperasi Indonesia Daerah (Dekopinda) Kabupaten Kuningan periode 2026 melalui mekanisme aklamasi pada...

Ekonomi

KUNINGAN (MASS) – Pada Musyawarah Daerah (Musda) Dewan Koperasi Indonesia Daerah (Dekopinda) Kabupaten Kuningan tahun 2026 yang berlangsung pagi ini, Kamis (29/1/2026), Lena Herlina...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan Dr Dian Rachmat Yanuar memberikan tanggapan terkait Surat Peringatan (SP) ke-3 dari Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) yang dilayangkan...

Politik

KUNINGAN (MASS) – DPD Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kabupaten Kuningan menegaskan komitmennya untuk mensukseskan agenda nasional partai, Rapat Kerja Nasional (Rakernas). Kesiapan itu ditegaskan...

Ekonomi

KUNINGAN (MASS) – Dewan Koperasi Indonesia Daerah (Dekopinda) Kabupaten Kuningan menggelar Musyawarah Daerah (Musda) tahun 2026, Kamis (29/1/2025). Kegiatan tersebut berlangsung di Aula Wisma...

Wisata

KUNINGAN (MASS) – Libur Natal dan Tahun Baru 2026, terhitung dari 22 Desember 2025 hingga 5 Januari 2026 menjadi momen penting bagi sektor pariwisata...

Olahraga

KUNINGAN (MASS) – Dalam lanjutan Liga Foundation tahun 2026, SMKN 5 Kuningan tak hanya menang fisik namun menunjukan skilnya dan berhasil taklukan SMAN 1...

Kesehatan

KUNINGAN (MASS) – Meski rada ketinggalan, ribuan siswa di Kecamatan Hantara nampaknya dalam waktu dekat bisa segera merasakan MBG (Makan Bergizi Gratis). Hal itu...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) di Kabupaten Kuningan telah berjalan sejak tahun 2017 dan menunjukkan perkembangan yang signifikan. Selama pendataan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Ketua DPRD Kabupaten Kuningan Nuzul Rachdy SE, mengaku tidak tahu soal adanya Surat Peringatan (SP) ke-3 dari Balai Besar Wilayah Sungai...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Warga Desa Cileuleuy Kecamatan Cigugur yang menggantungkan hidup pada tambang batu tradisional, dibuat kelimpungan saat tiba-tiba muncul peringatan untuk berhenti aktivitas....

Insiden

KUNINGAN (MASS) – Siswa SMK Muhammadiyah, SMK Karnas dan SMKN 3 Kuningan yang harusnya pulang ke rumah, justru dilaporkan masuk IGD RS Sekar Kamulyan...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Kegiatan Bakti Sosial ADISI (Aksi Mengabadi dengan Penuh Dedikasi ) 2026 Desa Kertawana Kecamatan kalimanggis yang diselenggarakan Ikatan Pelajar Pemuda Mahasiswa...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Tahun 2025 beberapa target pendapatan daerah Kabupaten Kuningan tidak tercapai 100% dan hanya terpenuhi sekitar 87%. Kepala Badan Pengelolaan Pendapatan Daerah...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Kuningan melalui Bidang Pembinaan Sekolah Dasar kembali menggelar kegiatan verifikasi penugasan dan alih tugas guru...

Ragam

KUNINGAN (MASS) – Dalam rangka meningkatkan keandalan sistem kelistrikan dan pelayanan kepada masyarakat, PT PLN (Persero) mengumumkan akan melakukan pemadaman listrik terencana di beberapa...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Polemik pengelolaan air PAM Kuningan – Cikalahang, terus melebar. Bahkan, polemik yang semakin luas -termasuk pertanyaan DPRD soal BOP itu- bermuara...

Mojang

KUNINGAN (MASS) – Terpilih sebagai Duta Siswa Utama, Ayunda Zesika Putri yang masih berusia 18 tahun yang saat ini duduk di kelas 12 jurusan...

Olahraga

BANDUNG (MASS) – Sah! Persib Bandung baru saja mengumumkan kedatangan pemain anyar, Layvin Kurzawa, yang bermain di posisi bek kiri dan gelandang kiri. Kurzawa...

Sosial Budaya

KUNINGAN (MASS) – Kondisi Gedung Kesenian Raksawacana Kabupaten Kuningan yang tampak kurang terurus menjadi perhatian masyarakat khususnya para seniman. Menindaklanjuti pernyataan Bupati Kuningan terkait...

Kesehatan

KUNINGAN (MASS) – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di Kabupaten Kuningan untuk bulan Ramadhan 2026 masih menunggu arahan resmi dari pusat. Pasalnya, selama bulan...

Inspirasi

KUNINGAN (MASS) – “Mengukir Prestasi Mendobrak Batas Stigma, Menuju Indonesia Emas” sebuah tema yang digagas oleh Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Persatuan Tunanetra Indonesia (Pertuni)...