Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Sport

Tak Diunggulkan, Kertayasa Malah Juarai Tunas Harapan Cup

KUNINGAN (MASS) – Hari ini, Minggu (25/9/2022) sore, berlangsung babak Grand Final antara Cobra Fc Kertayasa melawan BBC FC Cikubangmulya dalam turnamen Tunas Harapan Cup Desa Pangkalan Kecamatan Ciawigebang.
 
Pertandingan kedua tim itu, sangat sengit hingga mengharuskan pertandingan dilanjutkan dengan adu pinalti. Dan hasilnya, meski tidak banyak diunggulkan, Kertayasa berhasil menaklukan Cikubangmulya dengan skor 5-4.
 
Atas hasil ini, Cikubangmulya harus merelakan menjadi runner up disusul dengan Gesit FC Ciomas dan BIMA putra Kedangarum yang menjadi juara bersama di Tunas Harapan Cup 2.
 
Dari tim Cobra FC Kertayasa, Coach Ilham mengaku bersyukur dan bangga, timnya bisa membuktikan diri di ajang tersebut.

“Kami adalah tim yang diremehkan, namun kami bisa membuktikan bahwa kami bisa dan ini buktinya,” sebut Ilham.
 
Dirinya, kemudian berterima kasih kepada seluruh official, para pemain dan suporter yang telah mendukung karena harapan dan doa bisa terwujud hari ini.
 
Sementara, turnames sendiri kemudian ditutup oleh Dede Sembada, anggota legislatif yang juga bagian dari Askab PSSI.

“Mengapresiasi event yang meriah ini sehingga event ini bisa menjadi langkah pertama untuk kemajuan pesepakbolaan Kabupaten Kuningan,” ujarnya. (eki/imin/mgg)

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Sport

KUNINGAN (MASS) –  Dalam laga sengit Pagundan Cup 2 yang digelar dalam rangka memperingati HUT RI dan Hari Jadi Kuningan, tim sepak bola PKM...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI) Kabupaten Kuningan berhasil menjuarai kompetisi sepakbola se-Jawa Barat antar PPDI yang digelar dalam rangka Harlah ke-18....

Education

KUNINGAN (MASS) – Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) baru saja melaunching Sekolah Adhi Rajasa, Sekolah Lansia (SKL) pertama di Kabupaten Kuningan, Rabu...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Pertengahan pekan ini, Rabu (9/5/2024) kemarin, Dewan Pengurus Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kabupaten Kuningan menggelar ajang laga silaturahmi...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sial benar apa yang dialami Dedi Kurniawan, seorang sopir mobil ambulance Desa Cikubangmulya Kecamatan Ciawigebang. Lelaki yang juga aktif di sebagai...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Meski sedang menjalankan puasa Ramnadhan, nampaknya tak menghalangi tim sepakbola bRaya FC untuk terus berolahraga. Teranyar, mereka melakukan friendly match melawan...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Sepakbola memang salah satu olahraga sejuta ummat olahraga yang bisa mempererat tali silaturahmi. Hal itu jugalah yang menjadi dasar Braya FC...

Village

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Desa Kertayasa (Pemdes) Kecamatan Sindangagung bersama 10 desa lainnya berhasil meraih penghargaan di bidang program desa cerdas tingkat nasional. Penghargaan...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Tim Ekspedisi Indonesia Baru yang beranggotakan Farid Gaban, Dandhy Laksono, Benaya Harobu, dan Yusuf Priambodo menggelar Roadshow Bioskop Warga ke tujuh...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Di tengah tahapan Pemilu 2024, KPU Kuningan melakukan hal yang tidak biasa untuk mensosialisasikan Pemilu. Lembaga yang dipimpin oleh Asep Z....

Village

KUNINGAN (MASS) – Pilkades Cikubangmulya Kecamatan Ciawogebang, mempertemukan dua calon bersaing yang sama-sama perempuan. Berturut-turut sesuai nomor urut, adalah Enah Jaenah dan Wiwin. Dari...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Lahan seluas 5000m milik Perumahan Kertamulya Residence Desa Kertayasa Kecamatan Sindangagung, terbakar siang ini, Selasa (4/7/2023) sekitar pukul 10.40 WIB. Kebakaran,...

Inspiration

KUNINGAN (MASS) – Adalah Karni, perempuan asal Desa Kertayasa Kecamatan Sindangagung yang diberi penghargaan Hari Kartini dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat. Penghargaan tersebut, diberikan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Akhir bulan kemarin, Rabu (31/5/2023) lalu, mahasiswa PJKR STKIPM berkolaborasi dengan SMK Muhammadiyyah 2 Kuningan menggelar turnamen sepak takraw yang bertajuk...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Salah satu tim sepakbola asal Kuningan, El Botuna FC, baru saja melaunching jersey teranyarnya. Launching itu, diisi dengan laga persahabatan, Jumat...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Friendly match bertajuk derbi alumni tersaji di lapangan sepakbola Maleber. Pertandingan itu mempertemukan Alumni Pondok Pesantren Modern Al-Ikhlas yang dikenal dengan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Warga Desa Kertayasa Kecamatan Sindangagung, tak perlu jauh-jauh ke kantor dinas terkait untuk mengurus administrasi kependudukan, PBB dan layanan lainnya. Mereka,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Batalnya Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20, menjadi kesedihan tersendiri bagi masyarakat pencinta bola di seluruh negeri, termasuk Bobotoh Persib....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Mantan Ketua Hanura Kuningan Dadang Abdullah membuat ajakan untuk tidak memilih partai serba gagal. Dalam ajakannya, Dadang mengatasnamakan diri sebagai KORAKAP...

Inspiration

KUNINGAN (MASS) – Pasca operasional Tempat Pengelolaan Sampah Reduce, Reuse, Recycle (TPS3R), kini Desa Kertayasa, Kecamatan Sindangagung kini dianggap sebagai salah satu desa yang...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Salah satu tim sepakbola asal Kuningan, Lakemba Muda FC berhasil menjuarai ajang Liga TopSkor (LTS) U-17 zona Cirebon 2022-2023. Tim yang...

Village

KUNINGAN (MASS) – Yuni Sarah yang satu ini, bukanlah nama artis. Yuni Sarah di Desa Kertayasa Kecamatan Sindangagung ini, merupakan sebuah program akronim dari...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Tim sepakbola Dewaruci Fc (Deretan Wajah Guru Ciawigebang) berhasil menjuarai mini turnamen bertajuk Trofeo Wedding Cup di Stadion Andeska Kapandayan baru-baru...

Sport

KUNINGAN (MASS) – SMKN 1 Luragung dan SMPN 1 Lebakwangi, berhasil menjadi juara pada turnamen sepakbola yang bertajuk Pesik Youth Football Competition 2022 di...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Turnamen sepakbola bertajuk Pesik Youth Football Competition antar SLTP dan SLTA se-Kabupaten Kuningan, akan mulai digelar pekan ini. Hal itu, disampaikan...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Hari ini, Selasa (8/11/2022) sore, sebuah laga persahabatan digelar di Stadion Mashud Wisnusaputra – Kuningan. Laga itu, mempertemukan dua tim antara...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Sepakbola memang menjadi olahraga yang menyenangkan dan memasyarakat tidak terkecuali bagi para personil Polres Kuningan yang tergabung dalam Linggar FC. Lawan...

Sport

KUNINGAN (MASS) – SMP N 4 Ciawigebang dan SMAN 3 Kuningan, menjadi juara futsal untuk dua tingkat pelajar yang berbeda, kategori SLTP dan SLTA...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Video pelemparan batu terhadap Bus berisi rombongan dari tim Pesik Kuningan, viral di media sosial, Kamis (29/9/2022) sore ini. Dikatakan video...

Advertisement