Connect with us

Hi, what are you looking for?

Sport

5 Medali Emas Diborong Atlet Pencak Silat Padjajaran Cimande Kuningan

KUNINGAN (MASS) – Para atlet pencak silat Padjadjaran Cimande Kabupaten Kuningan, ikut berlaga tanding di Kejuaraan Nasional Padjadjaran Cimande Open Championship 1 yang digelar di Gor Laga Tangkas Pakansari Kabupaten Bogor, Senin-Rabu (10-12/7/2023) kemarin.

Dalam Kejurnas itu, ada 300-an atlet yang ikut laga tanding dari berbagai daerah, perguruan, sekolah dan lainya. Sementara, dari Padjadjaran Cimande Kuningan mengirimkan atletnya sebanyak 11 orang. Dari 11 delegasi itu, 5 diantaranya berhasil menyabet medali emas 5, serta 3 medali perunggu.

“Atlet yang kita kirimkan untuk tanding itu hampir semuanya pemula, tetapi walaupun pemula usia dini alhamdulillah bisa mengimbangi bahkan tampil sesuai harapan,” ujar manager tim, Otong Hidayat baru-baru ini.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Ia mengatakan, kedepan pihaknya akan terus menggenjot para atlet pemula ini dengan menaikan jam terbang bertanding di luar dengan event event nasional, agar bisa dipersiapkan untuk usia dewasa.

Binpres Iwan Andrianto, menjelaskan bahwa atlet usia dini pemula ini yang sudah berprestasi perlu adanya pembinaan kedepannya secara continue serta perlu adanya support latihan yang memadai. baik dari sarana prasarana ataupun yang lainya.

“Sebagai Binpres, saya merasa bangga kepada atlet pemula ini di tengah defisit prestasi kita bisa mencetak kader pesilat yang bisa berprestasi dengan segala keterbatasan kapasitas latihan yang dimiliki,” ujarnya diamini ketua tim Kejurnas.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Sementara, Ketua Umum Deni Sholehudin mengaku bersyukur Padjajaran Cimande masih bisa terus melahirkan, mencetak, membina para atlet atlet yang sampai hari ini tetap exist untuk ikut membangun jiwa kompetisi bersama pencak silat menuju dunia dimulai dari sejak usia dini.

“Defisitnya atlet yang berprestasi hari ini menjadi perhatian saya untuk menggenjot atlet dari sejak usia dini dengan program program latihan yang kita susun, ya salah satunya memperbanyak jam terbang bertanding/bertarung di luar,” tegasnya.

Senada, Sekretaris Dedi Hendriana juga mengatakan bahwa dalam event kejuaraan nasional ini selain sebagai ajang kompetisi prestasi, juga sebagai ajang silaturahmi keluarga besar Padjadjaran Cimande dari berbagai cabang/daerah untuk menghubungkan, menguatkan kembali tali silaturahmi yang sudah terhubung sejak lama.

“Bersilaturahmi kepada para sepuh (orang tua) mendoakan orang tua dan guru bagi saya sebuah keharusan agar hidup kita menjadi berkah,” ucapnya.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Dan dalam lawatan silaturahminya, para pengurus Padjadjaran Cimande selain didoakan, juga dikasih bekal BALUNGAN (digebuk tangannya dengan tebu) sebagai tanda silaturahminya. (eki)

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Kuningan H Beni Prihayatno, S.Sos, M.Si  melalui Kabid Prasarana dan Perparkiran M Khadafi Mufti M Si, menegaskan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Mulai Kamis (9/5/2024) dini hari tadi, jalur di depan pertokoan SIliwangi yang sebelumnya sempat ditutup, akhirnya dibuka lagi oleh Pemerintah Kabupaten...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Tahun 2024 ini Yayasan Husnul Khotimah tepat menginjak usia yang ke-30. Di usia yang matang, lembaga pendidikan yang bertempat di Jalaksana...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebelumnya, proses terbuka dan pernyataan sikap ditunjukkan para pengusaha di pertokoan Siliwangi imbas ditutupnya akses jalur dengan alasan penataan kota. Kini,...

Education

KUNINGAN (MASS) – Dalam rangka memperingati Milad ke-22 Yayasan Pendidikan Islam Al-Multazam Husnul Khotimah, seluruh civitas yayasan dan keluarga besar Alm. H. Sahal Suhana,...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Cucu mantan Bupati pertama Kuningan alm H Aruman, dr Deni Wirananggapathi serta tokoh yang juga pituin Desa Gunungmanik Kecamatan Hantara Hj...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Seluruh Perguruan Tinggi Muhammadiyah ‘Aisyiyah (PTMA) se-Indonesia yang berjumlah 172, menggelar Seruan Aksi Bela Palestina dan Kutuk Israel, Selasa (7/5/2024) kemarin....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Setelah melakukan penjajakan dan silaturahmi politik ke Partai Gerindra Kuningan, DPC PDIP Kuningan juga mendatangi Kantor DPC PKB Kuningan, Selasa (7/5/2024)...

Education

KUNINGAN (MASS) – Pasca dilantik baru-baru ini, kepengurusan baru DPD KNPI Kabupaten Kuningan tak butuh waktu lama untuk mulai menggelar keguatan. Teranyar DPD KNPI...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pengusaha/pedagang di pertokoan Siliwangi, nampaknya masih sangat menunggu-nunggu rencana dibukanya akses tersebut. Pasalanya, selama akses jalan ditutup, pendapatan toko menurun drastis....

Village

KUNINGAN (MASS) – Innalillahi wa inna ilaihi rojiun. Kabar duka datang dari warga dan pemerintahan Desa Sukarapih Kecamatan Cibeureum. Pasalnya, sang kepala desa, Waspin...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 123 Kelompok Tani di 76 Desa yang tersebar di 22 Kecamatan se-Kabupaten Kuningan, “disawer” pihak Kementrian Pertanian Republik Indonesia berupa...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Aktivis sosial kemasyarakatan Boy Sandi Kartanegara, terus menunjukkan keseriusannya nyalon Bupati Kuningan. Setelah sebelumnya mengambil formulir pencalonan dari Partai Demokrat, teranyar...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sekertaris Daerah Kabupaten Kuningan Dr H Dian Rahmat Yanuar M Si, mengatakan bahwa memang penataan sekitar pertokoan Siliwangi ini, masih dalam...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Pada Kamis (2/5/2024) kemarin, Yayasan Husnul Khotimah Kuningan menggelar kegiatan ziarah kubur untuk mengenang perjuangan para pendiri yang sudah wafat. Ziarah...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sekertaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kuningan Dr H Dian Rahmat Yanuar, nampak hadir di kegiatan Halal bi halal DPD Partai Golkar Kuningan,...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Kepengurusan DPD KNPI Kabupaten Kuningan dibawah kepemimpinan Ahmad Jayadi, ditantang bisa ikut serta mengatasi 4 fokus utama pemerintah daerah Kuningan saat...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 6 orang sudah mendapat formulir pendaftaran calon Bupati dari PKB. Hal itu disampaikan Ketua DPC PKB H Ujang Kosasih yang...

Government

KUNINGAN (MASS) – Persoalan ketersediaan pupuk sampai defisit daging dan susu, menjadi pembahasan Pansus bentukan DPRD Kabupaten Kuninga saat menyoroti kinerja pemerintah daerah yang...

Village

KUNINGAN (MASS) – Seorang perangkat Desa Kutaraja yang semula menjabat Kasi Pelayanan, Odi dipecat dari jabatannya oleh Pj kades beberapa waktu belakangan. Pemecatan, ditenggarai...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kotoran hewan di Kecamatan Cigugur mencapai 248 ton per hari. Kotoran itu, merupakan hasil dari 6.129 sapi perah dan 241 sapi...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Dari 6 kandidat calon Bupati Kuningan yang dibidik PAN, saat ini mengerucut pada satu sosok. Hal itu disampaikan Ketua Tim Pilkada...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Hari ini, Kamis (2/5/2024) sore, KPU Kabupaten Kuningan menggelar Sidang Pleno Penetapan Hasil Pemilu Legislatif di Hotel Grand Cordella Kuningan. Dalam...

Government

KUNINGAN (MASS) – Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Bupati Kuningan Tahun 2023 yang baru saja disampaikan pemerintah daerah, diberi beberapa catatan oleh Pansus LKPJ...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Pasca memgalami kekalahan yang menyakitkan dari Uzbekistan di Piala Asia U23, Timnas Garuda akan berebut peringkat 3. Perebutan pringkat ke-3 ini,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Ketua Pagar Aqidah Kabupaten Kuningan Dadan Somantri SH, menyebut anggota DPRD Kabupaten Kuningan tidak peka terhadap kondisi warga masyarakatnya. Hal itu,...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Rivalitas SMAN 3 Kuningan (Smantika) dan SMK 3 Kuningan (Stemga) di bidang olahraga sepakbola, nampak sangat terasa saat final Liga Foundation...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Penataan akses jalan pertokoan Siliwangi yang dimulai sejak 19 April 2024 lalu, terus menuai kritik. Bahkan, para pengusaha di pertokoan Siliwangi...

Advertisement
Exit mobile version