Connect with us

Hi, what are you looking for?

Anything

Tinggal Menghitung Hari, PKL di Jalan Siliwangi Bakal “Hilang”, Pindah Ke Eks Gedung SDN 17 Kuningan

KUNINGAN (MASS) – Pedagang Kaki Lima (PKL) yang tersebar di Jalan Siliwangi sekitar pusat kota Kuningan, bakal direlokasi ke Eks Gedung SDN 17 Kuningan yang kini disulap jadi Puspa (Pusat Jajanan Serba Ada dan Parkir) Siliwangi.

Selain ke tempat tersebut, PKL juga akan dipindah ke Eks Pujasera yang juga berganti menjadi Puspa Langlangbuana. Sebelum memulai relokasi yang akan diawali pada 19 April 2024, Pemkab dan Forkopimda bersama PKL menggelar kegiatan silaturahmi di Eks SDN 17 Kuningan, Selasa (16/4/2024) sore.

Kegiatan, dihadiri seluruh unsur pemerintahan mulai dari Pj Bupati Dr Raden Iip Hidayat M Pd, Sekda Dian Rahmat Yanuar M Si, serta kepala SKPD, Forkopimda dan UMKM binaan.

“Jadi sengaja sebelum Maghrib kita kumpul disini, kami sudah berjuang cukup (sampai) waktu hari ini eks SDN 17 kemudian Langlangbuana sudah selesai pembangunan fisiknya, tinggal penataan yang kecil-kecilnya. Artinya apa? kami sudah siap relokasi PKL dari jalan Siliwangi dan penataan parkir,” kata Pj Bupati didampingi Ketua DPRD Kuningan Nuzul Rachdy dan Asda 2 Deden.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Berkumpulnya dengan para PKL, kata Iip, ingin pitembeyan atau memulai sesuatu yang baru disertai doa dan harapan, agar menjadi berkah untuk semuanya.

“Mudah-mudahan ketika relokasi ada keberkahan untuk semua, PKL sejahtera, parkir tertata, Pemda (dapat) PAD, lalu lintas lancar. (Kegiatan jnj) Poin penting untuk memulai, 2 hari lagi semua harus sudah pindah disini,” kata Iip.

Senada, Sekda Dr Dian Rahmat Yanuar M SI juga mengutarakan hal yang sama. Dian menyebut, relokasi PKL adalah bentuk memanusiakan para pedagang.

“Selama ini kan kita mengetahui selama ini ada ketidak rapihan karena (berjualan) menggunakan trotoar. Kita memanusiakan mereka,” ujarnya sembari menyebut, PKL yang tadinya berdagang di area “ilegal” jadi legal .

Advertisement. Scroll to continue reading.

Dian yakin, tempat ini akan jadi ramai kedepan. Selain itu, sektor lain pun akan meningkat, mulai dari penataan kota, jalan tertib, parkir rapih, serta ada PAD untuk Pemda. Puspa juga jadi penguatan desintasi wisata dan jajanan. Ada sekitar 167 PKL yang direlokasi ke eks gedung SDN 17 Kuningan.

“Jadi supaya diramaikan, nanti ada live musik pagelaran seni, terus kita fasilitasi disini ada musala toilet, lampu mercury, parkir nyaman aman insya allah,” jelas Sekda didampingi Kadiskopdagperin Trisman Suprianta. (eki)

Video:

Advertisement. Scroll to continue reading.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Headline

KUNINGAN (MASS) – Insya allah, kita tidak diam. Kalimat itulah yang dijawab Pj Bupati Kuningan Raden Iip Hidayat M Pd, Jumat (14/6/2024) kemarin, saat...

Government

KUNINGAN (MASS) – Dinas Perhubungan Kabupaten Kuningan melelang kerjasama pengelolaan parkir untuk menjadi mitra Kerjasama Oprasional (KSO) mengelola Puspa Siliwangi yang bertempat di Jalan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Kabupaten Kuningan menjawab kekhawatiran PKL yang direlokasi ke Puspa Siliwangi, tak bisa jadi penghidupan yang layak. Kekhawatiran itu bukan tanpa...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Ratusan massayang terdiri dari para PKL Siliwangi, didampingi tokoh-tokoh masyarakat dan Ormas, nampak menggeruduk Kantor Pemda Kuningan, Selasa (28/5/2024) pagi. Mereka...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Para pedagang kaki lima yang terdampak relokasi Puspa menunjukkann niat unjuk rasa/demo ke pemerintah Kabupaten Kuningan. Hal itu, diketahui saat puluhan...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Progres penataan pusat kota Kuningan pasca relokasi PKL tahap pertama dilakukan secara komprehensif menyikapi feedback dan hasil evaluasi tim yang dilaksanakan...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Anggota DPRD Kabupaten Kuningan, Deki Zaenal Mutaqien, menyatakan bahwa kebijakan relokasi pedagang kaki lima ke Puspa Siliwangi telah gagal dalam memenuhi...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kejadian tak menyenangkan dialami salah satu pengujung Puspa (Pusat Jajanan Serba Ada dan Parkir) Siliwangi gedung eks SDN 17 Kuningan, Nurhuda....

Business

KUNINGAN (MASS) – Disulapnya eks gedung SDN 17 Kuningan jadi Puspas (Pusat Jajanan Serba Ada dan Parkir) Siliwangi untuk relokasi PKL, ternyata menghabiskan mencapai...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Pelaku UMKM di Jalan Siliwangi mengaku pasrah direlokasi ke eks gedung SDN 17 Kuningan yang disulap Puspa (Pusat Jajanan Serba Ada...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Mendorong ramainya kunjungan ke Puspa (Pusat Jajanan Serba Ada dan Parkir) Siliwangi di eks gedung SDN 17 Kuningan, serta menertibkan lalu...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Program penataan pertokoan Siliwangi dan pembongkaran SDN 17 Kuningan dinilai tidak mendesak. Hal itu disampaikan Wakil Ketua DPRD Kabupaten Kuningan, H...

Education

KUNINGAN (MASS) – Mergernya (bergabung) SDN 1 Kuningan dan SDN 7 Kuningan menjadi SDN 17 Kuningan, serta kepindahannya ke SMA Kosgoro yang kini bubar,...

Education

KUNINGAN (MASS) – Pasca pemugaran SDN 17 Kuningan yang puingnya menimpa pelanggan mie ayam, kepindahan SDN 17 ke Eks Gedung Kosgoro kembali menjadi bahan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH, menjabarkan alasan dan tujuannya eks Gedung SDN 17 Kuningan dirobohkan sebagian, dan disisakan sebagian....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pejabat baru Kadisdikbud Kabupaten Kuningan, U Kusmana S Sos M Si, angkat bicara perihal insiden gedung eks SDN 17 Kuningan yang...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kapolsek Kuningan AKP H M Riffianto mengatakan bahwa korban yang terkena sempat terkena material bangunan dari pembongkaran gedung eks SDN 17...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Salah satu dari 3 pelanggan mie ayam parkiran Surya Toserba yang tertimpa bangunan pemugaran eks Gedunh SDN 17 Kuningan, dilarikan ke...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden tak mengenakan terjadi di parkiran Surya Toserba Kuningan, pada Rabu (27/9/2023) sekitar pukul 11.30 WIB siang. Dimana, 3 pelanggan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Sejarah SMA Kasgoro Kuningan kini sudah usai. Pasalnya, setelah beberapa tahun tak lagi beroperasi, bangunannya pun dipinjamkan untuk dipakai SDN 17...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Bangunan eks-gedung SDN 17 Kuningan di Jalan Siliwangi yang saat ini sudah kosong, rencananya akan ditata kembali sebagai fasilitas umum, termasuk...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Diiringi isak tangi dan air mata dari para guru dan orang tua wali, ratusan siswa SDN 17 Kuningan bersama-sama pindah meninggalkan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Eks Gedung SMA Kosgoro, nampak sudah “kinclong” pasca disemprot dan dibersihkan UPT Damkar Satpol PP Kabupaten Kuningan pada Sabru (14/1/2023) kemarin...

Education

KUNINGAN (MASS) – Ratusan siswa SDN 17 Kuningan harus segera pindah ke gedung baru di eks- SMA Kosgoro, Jalan Aruji Kartawinata-Kuningan. Mereka, harus angkat...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Perihal wacana pemindahan SDN 17 Kuningan, setelah ada yang mempertanyakan, kini justru mendapat dukungan. Dukungan itu, datang dari Himpunan Mahasiswa Kuningan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Persiapan kepindahan SDN 17 Kuningan dari Jalan Siliwangi ke gedung eks-SMA Kosgoro, sudah nampak terlihat. Dari pantauan kuninganmass.com pada Rabu (28/12/2022)...

Headline

KUNINGAN (MASS) – SDN 17 Kuningan bakal “hilang” dari Jalan Siliwangi. Jika sesuai rencana, nantinya akan pindah ke eks gedung SMA Kosgoro – Jalan...

Education

KUNINGAN (MASS)- Mengenalkan sejak kecil tentang ibadah kurban dilakukan oleh pihak SDN 17 Kuningan. Pada Senin (12/8/2019) dilakukan pemotongan dua ekor kambing di lokasi...

Advertisement
Exit mobile version