Connect with us

Hi, what are you looking for?

Government

Tiga Wilayah Terganggu Pasokan Air PAM

KUNINGAN (MASS) – Tiga wilayah pelayanan air PAM saat ini tengah mengalami gangguan. Pasalnya, pompa intake di Instalasi Pengolahan Air (IPA) Waduk Darma mengalami kerusakan.

“Suku cadang pada pompa intake di IPA Waduk Darma mengalami kerusakan. Sehingga ada gangguan pasokan air untuk konsumen di 3 wilayah pelayanan,” ucap Direktur PAM Tirta Kamuning, H Deni Erlanda SE MSi, Kamis (5/11/2020).

Yang terdampak itu diantaranya sebagian wilayah pelayanan KCP Kuningan. Lalu wilayah pelayanan KCP Garawangi dan KCP Luragung.

Seharian ini petugas teknis PAM sedang melakukan perbaikan. Deni berharap malam ini kelar.

“Insya Allah malam ini pun selesai. Tapi karena kalau air itu kan ga langsung bisa lancar meski sudah perbaikan. Kami berharap besok pagi sudah bener-bener normal,” harap Deni. (deden)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement mgid.com, 597873, DIRECT, d4c29acad76ce94f
Advertisement

You May Also Like

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Saat ini Panitia seleksi (Pansel) telah menetapkan calon Dewan Pengawas PDAM Tirta Kamuning periode 2024-2027 dengan melaporkan 3 nama terpilih sebagai...

Government

KUNINGAN (MASS) – Kerjasama pemanfaatan air baku antara Pemerintah Kuningan dengan Indramayu yang digagas oleh Alm H Deni Erlanda (mantan direktur) dulu, rupanya menemui...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Dilantiknya Deni Erlanda sebagai direktur PAM Tirta Kamuning, rupanya menjadikannya harus menyelesaikan pekerjaan rumah alias PR pelayanan air bersih di Kuningan....

Anything

KUNINGAN (MASS) – Pada tahun-tahun sebelumnya, jika musim kemarau datang pasokan air bersih terutama di wilayah perkotaan sering terjadi ‘krisis air’. Bahkan, beberapa wilayah...

Government

KUNINGAN (MASS) – Meski potensi pendapatan yang dapat diperoleh dari kerjasama dengan PAM Indramayu mencapai Rp6,2 miliar namun PAM Kuningan tak mau memaksakan. Ini...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Perumda Air Minum (PAM) Tirta Kamuning Kabupaten Kuningan dalam rangka mengantisipasi penyebaran virus Corona atau COVID-19. Salah satunya, memasang wastafel portable...

Government

KUNINGAN (MASS) – Keruhnya air PAM yang berasal dari sumber air Batunganjut mendapat penjelasan dari Direktur PAM Tirta Kamuning, H Deni Erlanda SE MSi....

Government

KUNINGAN (MASS) – Sebagai perusahaan yang memanfaatkan air dari beberapa sumber mata air yang berada di kawasan lereng Gunung Ciremai, Perumda Air Minum (PAM)...

Government

KUNINGAN (MASS) – Seiring dengan menjamurnya perumahan di Kuningan rupanya menjadi satu persoalan baru bagi PDAM yang kini statusnya berubah menjadi Perumda Air Minum...

Advertisement mgid.com, 597873, DIRECT, d4c29acad76ce94f smartadserver.com, 4577, RESELLER, 060d053dcf45cbf3 onetag.com, 7cd9d7c7c13ff36, DIRECT appnexus.com, 13099, RESELLER pubmatic.com, 161593, RESELLER, 5d62403b186f2ace rubiconproject.com, 11006, RESELLER, 0bfd66d529a55807 appnexus.com, 15825, DIRECT, f5ab79cb980f11d1 sonobi.com, 4dd284a06a, RESELLER, d1a215d9eb5aee9e appnexus.com, 15825, RESELLER, f5ab79cb980f11d1 Media.net, 8CUTQ396X, DIRECT videoheroes.tv, 212716, RESELLER, 064bc410192443d8 sharethrough.com, YYFDsr3Y, RESELLER, d53b998a7bd4ecd2 appnexus.com, 12976, RESELLER, f5ab79cb980f11d1 rubiconproject.com, 25060, RESELLER, 0bfd66d529a55807 video.unrulymedia.com, 170071695, RESELLER Contextweb.com, 562794, RESELLER,89ff185a4c4e857c
Exit mobile version