Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Health

Tak Perlu Ragu Konsumsi Daging Ternak!

KUNINGAN (MASS) – Meski wabah PMK merebak belakangan, namun hal itu, ternyata tak perlu dirisaukan terutama bagi para warga, atau konsumen.

Ya, pasalnya, ternak yang diidentifikasi terkena PMK pun, masih aman untuk dikonsumsi. Pastinya, dengan cara memasak daging yang baik atau sesuai.

Hal itu, banyak dikemukakan baik oleh dokter hewan, pemerintahan dan keseluruhan yang terlibat langsung di perternakan.

Peternak “Belakang Rumah Farm”, Asep Abdurrahman menjelaskan, sesuai fatwa MUI no 33 tahun 2022, gejala ringan PMK tidak menjadi penghalang qurban.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Meski begitu, Asep dengan lugas berbagi tips jika warga ingin lebih puas untuk membeli hewan ternak, terutama untuk Qurban yang pelaksanaanya masih berlangsung selama 3 hari kedepan.

“Cara mudahnya cari hewan ternak untuk qurban itu, pastikan makan dan minumunya lancar,” sebut Asep memberi tips mencari hewan.

Selain itu, Asep juga mengatakan pemilihan hewan qurban diusahakan jangan yang terlalu kurus. Jangan juga, memilih hewan yang dalam keadaan pincang.

“PMK hadir, tapi bisa disembuhkan. PMK hadir tidak membahayakan bagi manusia, yang penting jangan ada kepanikan untuk berkurban dan mengkonsumsi daging sapi,” pesannya.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Belakang Rumah Farm sendiri, membuka penyediaan dan konsultasi ternak. Asep, bisa dihubungi via WhastApp 0853-2197-8767 / 0813-2424-0813 atau via @abdurahmanatmadja di Instagram. (eki)

Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Headline

KUNINGAN (MASS) – Penemuan bayi di salah satu rumah warga Lingkungan Bojong Dusun Manis Kelurahan Purwawinangun Kecamatan Kuningan membuat geger warga setempat, Minggu (27/10/2024)...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Sudah 2 hari belakangan ini, warga yang tinggal di Jalan Ramajaksa Lingkungan Lingga Kamuning RT. 04 RW. 02 Kelurahan Winduherang Kecamatan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kotoran hewan di Kecamatan Cigugur mencapai 248 ton per hari. Kotoran itu, merupakan hasil dari 6.129 sapi perah dan 241 sapi...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Rencana pembangunan hotel di Desa Linggarjati Kecamatan Cilimus, mendapat penolakan dari warga setempat, terutama yang berada di sekitar Gedung Linggarjati. Bukan...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Warga Dusun Wage RT 4 RW 4 Desa Cihideunggirang Kecamatan Cidahu, dihebohkan adanya ular sanca sepanjang +- 2 meter yang berkeliaran...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Baru-baru ini, sebuah kejadian menghebohkan terjadi di Kecamatan Cimahi tepatnya di Bantarawi Desa Cikeusal, Sabtu (10/2/2024) kemarin. Kehebohan itu, disebabkan adanya...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah rumah milik warag Desa Susukan Kecamatan Cipicung, ambruk pasca diguyur hujan dan tersambar petir beberapa waktu lalu. Rumah yang terdampak,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Nasib nahas dialami sekitar 10 warga Dusun Tugu Desa Tugumulya Kecamatan Darma, Senin (20/11/2023) kemarin. Dari ke-10 warga itu, salah satunya...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kepala Desa Pagundan Kecamatan Lebakwangi Dadan Danu, menjawab sangkaan demi sangkaan yang ditujukkan ke pihaknya dalam aksi demonstrasi, Rabu (4/10/2023) pagi...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kejadian menggegerkan terjadi di Kecamatan Kramatmulya. Pasalnya, 12 ekor kambing dari berbagai desa di kecamatan tersebut, jadi korban dimangsa anjing liar....

Village

KUNINGAN (MASS) – Kematian, menjadi kabar yang menyedihkan bagi siapapun. Terutama bagi keluarga. Hal itulah yang nampaknya menjadi alasan program Santunan Dana Kematian, jadi...

Business

KUNINGAN (MASS) – Optik Zolaris Cabang Ciawigebang, sudah berdiri tepat satu tahun lamanya. Untuk memperingatinya, Optik Zolaris menggelar bakti sosial ke warga sekitar, tepatnya...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kepala Kelurahan Awirarangan Kecamatan Kuningan, Lurah Romli Idries, merasa sedih jika nanti sampai kejadian 16 warganya, terusir dari rumah. “Secara nurani,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kabar duka datang dari Desa Sayana Kecamatan Jalaksana, tepatnya Blok Cipendey RT/RW 01/01, Minggu (30/4/2023) malam sekitar pukul 20.30 WIB. Dimana,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Perempuan yang ditemukan dalam keadaan tergeletak di Pasir Ekek Cibinuang Kecamatan Kuningan, Selasa (25/4/2023) kemarin, ternyata warga Desa Lengkong. Salah satu...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Jika tak ada perbedaan, Senin (17/4/2023) ini tinggal 5 hari lagi menuju lebaran. Dan menjelang Hari Raya Idul Fitri ini, harga...

Politics

KUNINGAN (MASS) – DPRD Kabupaten Kuningan mengagendakan reses pekan ini mulai 13-18 April 2023, menjelang berakhirnya bulan Ramadhan. Reses sendiri, merupakan agenda para anggota...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Tanaman pohon pisang nampak berdiri di sepanjang jalan Cimahi – Margamukti Kecamatan Cimahi. Seolah kebun sendiri, pohon pisang itu sengaja ditanami...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Akhir-akhir ini, hujan lebat terus menerus terjadi di Kabupaten Kuningan. Kejadian demi kejadian, terutama longsor dan banjir, menyusul terjadi di banyak...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Belakangan ini, masyarakat dibuat khawatir dengan keberadaan tower yang ada di area pemukiman. Bukan tanpa alasan, nampaknya cuaca ekstrem dengan intensitas...

Business

KUNINGAN (MASS) – Satu lagi rekomendasi kedai kopi yang harus dikunjungi, Di Ro Sa (dirosa) kopi yang ada di komplek pertokoan, Blok A1 no...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kejadian menggemparkan terjadi di Kuningan bagian timur, tepatnya Desa Datar Kecamatan Cidahu, Rabu (4/1/2022) ini, dimana istri kepala desanya ketahuan berselingkuh...

Headline

KUNINGAN (MASS) –  Keresahan demi kerasahan terus dialami warga karena seringnya aksi pencurian kendaraan. Mungkin hal itulah yang membuat warga Sukamukti Kecamatan Jalaksana, geram...

Technology

KUNINGAN (MASS) – Sebanyak 43.892 Set Top Box (STB) gratis dipastikan akan dibagikan ke warga Kuningan. Hal itu, diutarakan Kepala Dinas Komunikasi dan Informasi...

Village

CILIMUS (MASS) – Keresahan warga karena babi hutan “turun gunung” dan merangsek ke pemukiman, terutama 4 ekor yang salah satunya sampai ke rumah warga...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Setelah lewat hari tasyrik, tiga hari waktu qurban setelah idul adha, banyak hal yang harus jadi hikmah untuk umat islam. Setidaknya,...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Ada yang berbeda dipelaksanaan qurban tahun ini, DT Peduli Kuningan gelar qurban bersama sahabat disabilitas. Ya, kegiatan ini bisa dibilang merupakan...

Health

KUNINGAN (MASS) – Menjelang Hari Raya Idul Adha, memilih hewan qurban, menjadi salah satu yang penting untuk dipertimbangkan. Hewan haruslah sehat, agar bisa dipertimbangkan,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Konsumsi daging PMK masih aman. Hal itu diutarakan Ketua Satgas Pengendalian dan Penanggulangan PMK Kabupaten Kuningan, Dr Diah Rachmat Yanuar M...

Health

KUNINGAN (MASS) – Hampir 1000 ekor sapi di Kecamatan Cigugur, tepatnya 951 ekor, terjangkit wabah Penyakit Mulut dan Kuku (PMK). Hasil diagnosis itu, merupakan...

Advertisement