Connect with us

Hi, what are you looking for?

Government

Rute TdL Melintasi 23 Kecamatan dan 117 Desa, Sekda Kumpulkan Camat dan Kades

KUNINGAN (MASS) – Semakin dekatnya pelaksanaan Tour de Linggjati yang melintasi 23 kecamatan  dan 117 desa di Kabupaten Kuningan membuat  Sekda Kuningan Dr H Dian Rachmat Yanuar, MSi  mengumpulkan para camat dan kades.

Tujuanya adalah memberikan arahan pada para Camat dan Kepala Desa. Sebab, wilayahnya  akan dilalui oleh atlet balap sepeda.

Rapat yang bertempat di Ruang Rapat Purbawisesa Kamis (15/8/2019) dihadiri jajaran panitia. Mereka benar-benar kerja keras siang malam agar TdL sukses. Selama 4 tahun acara selalu berlangsung sukses, sehingga tahun ke 5 harus lebih sukses.

Tour de Linggarjati ke 5 rencana akan digelar 13-15 September 2019. Acara yang rutin digelar setiap tahun ini bakal menampilkan pembalap-pembalap yang sudah mempunyai nama di kacah nasional maupun internasional, sehingga dijamin bakal seru.

Sekda memberikan apresiasi pada seluruh jajaran panitia dari berbagai unsur atas prakarsa menyelenggarakan kegiatan Tour de Linggarjati ini. Tour de Linggarjati ini telah menjadi agenda tahunan pemerintah daerah Kabupaten Kuningan yang di dukung oleh dua Kementerian yaitu Kemnpar dan Kemenpora.

Mantan Kadisdikbud itu menyebutkan, ia bersama panitia  sudah melaksanakan ekspose di depan Gubernur Jawa Barat H Ridwan Kamil.  Hasilnya Gubernur  menyampaikan bahwa kedepan rencana event Tour de Linggarjati ini akan dirancang menjadi even Provinsi Jawa Barat yang berskala internasional yang melewati  kabupaten dan kota yang finisnya di Gedung Naskah Linggarjati.

“TdL ini sebagai wujud kepedulian terhadap kegiatan olahraga bersepeda di tanah air, yang mampu memberikan ruang bagi pembalap-pembalap Indonesia untuk saling berkompetisi dalam semangat sportivitas. Selain itu dengan kegiatan ini akan berdampak pada peningkatan jalannya peningkatan ekonomi masyarakat serta peningkatan kunjungan wisata ke Kabupaten Kuningan,” beber Dian.

Ia berharap pada Camat dan Kepala Desa yang daerahnya akan dilalui pembalap untuk dapat menosialisasikan rute pada masyarakat dan berkoordinasi pada tokoh masyarakat setempat untuk memeriahkan Tour de Linggarjati ini ke 5 .

Hal ini untuk mewujudkan Kuningan MAJU, sehingga Kuningan lebih di kenal di dunia. (agus)

 

Berikut 23 kecamatan dan 117 desa yang akan dilintasi pembalap TdL.

1.Kecamatan Kuningan 14 Desa/Kelurahan

 

  1. Kelurahan Kuningan
  2. Kelurahan Awirarangan
  3. Kelurahan Purwawinangun
  4. Kelurahan Cijoho
  5. Kelurahan Ciporang
  6. Desa Karangtawang
  7. Kelurahan Winduhaji
  8. Kelurahan Cirendang
  9. Kelurahan Cigintung
  10. Desa  Kedungarum
  11. Kelurahan Windusengkahan

 

2.Kecamatan Garawangi 9 Desa

  1. Desa Garawangi
  2. Desa Lengkong
  3. Desa Mancagar
  4. Desa Mekarmulya
  5. Desa Sukamulya
  6. Desa Purwasari
  7. Desa Tambakbaya
  8. Desa Pakembangan
  9. Desa Cirukeum

 

3.Kecamatan Maleber 3 Desa

  1. Desa Ciporang
  2. Desa Mandalajaya
  3. Desa Mekarwangi.

 

4.Kecamatan Lebakwangi  4 Desa

  1. Desa Langseb
  2. Desa Cineumbeuy
  3. Desa Lebakwangi
  4. Desa Cinagara

5.Kecamatan  Luragung 4 Desa

  1. Desa Cirahayu
  2. Desa Luragungtonggoh
  3. Desa Luragunglandeuh
  4. Desa Cigedang

6.Kecamatan  Ciwaru 7 Desa

  1. Desa Andamui
  2. Desa Baok
  3. Desa Garajati
  4. Desa Karangbaru
  5. Desa Ciwaru
  6. Desa Sumberjaya
  7. Desa Cilayung

 

7.Kecamatan  Karangkancana 1 Desa

  1. Desa Segong

8.Kecamatan  Cilebak 2 Desa

  1. Desa Cilebak
  2. Desa Jalatrang

 

9.Kecamatan  Subang 2 Desa

  1. Desa Subang
  2. Desa Bangunjaya

 

10.Kecamatan  Selajambe 5 Desa

  1. Desa Kutawaringin
  2. Desa Cantilan
  3. Desa Cibeureung
  4. Desa Selajmabe
  5. Desa Padahurip

 

11.Kecamatan  Darma 11 Desa

Advertisement. Scroll to continue reading.
  1. Desa Desa Cimenga
  2. Desa Tugumulya
  3. Desa Cageur
  4. Desa Sukarasa
  5. Desa Cipasung
  6. Desa Kawahmanuk
  7. Desa Cikupa
  8. Desa Parung
  9. Desa Darma
  10. Desa Bakom
  11. Desa Jagara

 

12.Kecamatan  Nusaherang  3 Desa

  1. Desa Kertawirama
  2. Desa Haurkuning
  3. Desa Nusaherang

 

13.Kecamatan Kadugede 6 Desa

  1. Desa Babatan
  2. Desa Cipondok
  3. Desa Kadugede
  4. Desa Windujanten
  5. Desa Margabakti
  6. Desa Sindangjawa

 

14.Kecamatan Cigugur 5 Desa/Kelurahan

  1. Kelurahan Cigadung
  2.  Kelurahan Cigugur
  1. Kelurahan Cipari
  2. Kelurahan Sukamulya
  3. Desa Gunungkeling

 

15.Kecamatan  Ciniru  1 Desa

  1. Desa Ciniru

 

16.Kecamatan Hantara  5 Desa

  1. Desa Pakapsanhilir
  2. Desa Pakapasan Girang
  3. Desa Hantara
  4. Desa Tundagan
  5. Desa Bunigeulis

 

17.Kecamatan Sindangagung 7 Desa

  1. Desa Sindangagung
  2. Desa Balong
  3. Desa Kertaungaran
  4. Desa Tirtawangunan
  5. Desa Babakanreuma
  6. Dukuh Lor
  7. Desa Taraju

 

18.Kecamatan Kramatmulya 6 Desa

  1. Desa Widarasari
  2. Desa Cikubangsari
  3. Desa Cilaja
  4. Desa Bojong
  5. Desa Cilowa
  6. Desa Desa Kasturi

19.Kecamatan Mandirancan 6 Desa

  1. Desa Mandirancan
  2. Desa Sukasari
  3. Desa Desa Cirea
  4. Desa Pakembangan
  5. Desa Rambobawagirang
  6. Desa Randobawailir

20.Kecamatan Pasawahan 6 Desa

  1. Desa Paniis
  2. Desa Singkup
  3. Desa Desa Pasawahan
  4. Desa Padabeunghar
  5. Desa Desa Kaduela
  6. Desa Cibuntu

21.Kecamatan Jalakasana 4 Desa

  1. Desa Padamenak
  2. Desa Jalaksana
  3. Desa Maniskidul
  4. Desa Manislor

22.Kecamatan Cilimus 6 Desa

  1. Desa Bandorasa Wetan
  2. Desa Bojong
  3. Desa Linggasana
  4. Desa Linggarjati

23.Kecamatan Pancalang 5 Desa

  1. Desa Tajur Buntu
  2. Desa Kapandayan
  3. Desa Sidaraja
  4. Desa Kadurama
  5. Desa Pangkalan

 

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Government

KUNINGAN (MASS) – Bupati Terpilih Dian Rachmat Yanuar M Si dan Pj Sekda Kuningan saat ini, Dr A Taufik Rahman M Si disebut-sebut rising...

Government

KUNINGAN (MASS) – Direktur Eksekutif Indonesia Public Research and Consulting (IPRC), M. Indra Purnama menyampaikan pandangannya terkait polemik Open Bidding Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten...

Government

BANDUNG (MASS)  – Meski beberapa kalangan mulai dari ormas, sampai praktisi politik meminta menunda bahkan membatalkan open bidding Sekda Kabupaten Kuningan yang diinisiasi Pj Bupati...

Government

KUNINGAN (MASS) – Proses Open Bidding Sekda yang diinisiasi Pj Bupati Kuningan di masa Raden Iip Hidayat M Pd, dikehendaki beberapa pihak untuk tidak...

Government

KUNINGAN (MASS) – Sebagai salah satu kandidat paling kuat untuk dilantik jadi Sekda definitif, Pj Sekda Kabupaten Kuningan Dr H Asep Taufik Rohman M...

Government

KUNINGAN (MASS) – Proses penetapan Sekretaris Daerah (Sekda) definitif di Kabupaten Kuningan tengah menjadi perhatian berbagai pihak. Jabatan Sekda sebagai posisi strategis dalam birokrasi...

Government

KUNINGAN (MASS) – Forum Masyarakat Kuningan (Formatku) meminta Pj Bupati Kuningan Dr Agus Toyib M Si, untuk tidak hanya menunda, tapi juga mengkaji ulang...

Government

KUNINGAN (MASS) – Plt Kepala BKPSDM Kabupaten Kuningan, Purwadi Hasan Darsono, menjelaskan proporsi penilaian 4 aspek seleksi terbuka atau Open Bidding (OB) Sekda Kabupaten...

Government

KUNINGAN (MASS) – H Toni Kusumanto AP M Si, Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Sekertariat Daerah resmi jadi pendaftar terakhir kandidat Sekda Kabupaten Kuningan....

Government

KUNINGAN (MASS) – Hari ini, Selasa (22/10/2024), merupakan hari terakhir pendaftaran kandidat Sekda (Sekretaris Daerah) Kabupaten Kuningan. Jika sebelumnya disebutkan sudah ada 8 orang...

Government

KUNINGAN (MASS) – Open Bidding Sekda Kabupaten Kuningan masih berlangsung. Teranyar, pelamar posisi Sekda sudah mencapai 8 orang, Sabtu (19/10/2024). Sebelumnya, sudah diberitakan bahwa...

Government

KUNINGAN (MASS) – Setelah sebelumnya diberitakan yang mendaftar Open Bidding Sekda (Sekertaris Daerah) Kabupaten Kuningan ada 3 orang, ternyata kini bertambah lagi 2 orang....

Government

KUNINGAN (MASS) – Open bidding jabatan Sekda Kabupaten Kuningan yang sampai saat ini masih diisi oleh Penjabat (Pj), pendaftarannya resmi dibuka mulai hari ini,...

Government

KUNINGAN (MASS) – Meski jabatannya tinggal menghitung bulan, Pj Bupati Kuningan Iip Hidayat M Pd keukeuh memproses open bidding Sekda, yang saat ini masih...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Jika betul akan melaksanakan Open Bidding Sekda, kebijakan Pj Bupati Kuningan Dr HR Iip Hidajat dinilai tidak subtansial terhadap kemakmuran rakyat....

Government

KUNINGAN (MASS) – Dr A Taufik Rohman M Si bakal resmi dilantik hari ini sebagai Pj (Penjabat) Sekertaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kuningan, Jumat (9/8/2024)...

Tourism

KUNINGAN (MASS) – Plh Sekda Kabupaten Kuningan Dr A Taofik Rohman didampingi Ketua Pelaksana TdL U Kusmana, membantah tudingan Pemkab menghamburkan anggaran untuk hajat...

Government

KUNINGAN (MASS) – Sosok Dr A Taufik Rohman MSi MPd diangkat jadi Plh (Pelaksana Harian) Sekda Kabupaten Kuningan pasca Dr Dian Rachmat Yanuar MSi...

Government

KUNINGAN (MASS) – Ruang Kerja Sekda Kabupaten Kuningan nampak sudah kosong, Rabu (31/7/2024) ini. Ruang kerja yang semula ditempati Dian Rahmat Yanuar itu, kini...

Government

KUNINGAN (MASS) – Sekda Kabupaten Kuningan Dr H Dian Rachmat Yanuar MSi menjadi pembina apel terakhir bersama seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) di halaman...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Tak terasa menuju 3 tahun gagal bayar, tapi semoga tak sampai membuat ceremonial perayaan karnaval gagal bayar yang disiarkan mengundang stasiun...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sekda Kabupaten Kuningan Dr Dian Rachmat Yanuar M Si resmi memilih jalur politik sebagai jalan perjuangan dan pengabdiannya untuk Kabupaten Kuningan....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Jika pasangan yang diusung PDIP dalam Pilkada Kabupaten Kuningan bersatu dengan Sekda Dian, diprediksi bakal dilawan koalisi besar. Hal itu disampaikan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Meski kini H Yanuar Prihatin jadi satu-satunya kandidat yang diberi rekomendasi tahap 1 dari PKB, namun ternyata suara akar rumput banyak...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Meski sebelumnya santer diisukan bakal nyalon Bupati namun tak pernah ada pernyataan resmi Sekda Dian Rahmat Yanuar mau maju di Pilkada....

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Seiring bergulirnya pilkada 2024 di Kabupaten Kuningan kian hari kian terlihat geliat politik yang mulai memanas. Namun perlu dicermati bersama kesadaran...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Jenazah mantan Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH, tiba di rumah duka Perum BTN Cigugur Kuningan Kamis (23/5/2024) sekitar pukul...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ketua DPRD Kabupaten Kuningan Nuzul Rachdy SE juga mendorong soal himbauan Bawaslu bahwa ASN yang ingin “manggung” sebagai calon Bupati di...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Ketua Bawaslu Kabupaten Kuningan Firman mengatakan pihaknya sudah melayangkan surat himbauan pada pemerintah daerah terkait netralitas ASN. Hal itu disampaikannya pada...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Menuju perhelatan Pilkada 2024, Sekda Dr H Dian Rahmat Yanuar M Si banyak diminta mundur dari ASN karena dianggap berpotensi untuk...

Advertisement
Exit mobile version