Connect with us

Hi, what are you looking for?

Politics

Keluhan Bu Sepuh di Era Kepemimpinan Jokowi-JK

KUNINGAN (MASS) – Pemilik toko oleh-oleh dengan brand “Bu Sepuh” ini berkeluh kesah soal menurunnya omset usahanya dalam tiga tahun terakhir. Mantan ketua UKM (Usaha Kecil Menengah) Kabupaten Kuningan tersebut menaruh harapan besar agar ke depan Indonesia dipimpin orang yang mampu meningkatkan daya beli masyarakat.

Pemilik nama asli Hj Sofia Eddy Sutisna ini menyebutkan, toko oleh-olehnya yang berlokasi di Jl Raya Bojong Cilimus itu dulu beromset cukup besar. Perharinya bisa mencapai kisaran 30 sampai 40 juta rupiah. Namun sejak 3 tahun terakhir, ia mengaku mengalami penurunan drastis.

“Terasa banget menurun. Pengusaha lain juga mengeluh. Jadi saya menaruh harapan besar kedepan Indonesia dipimpin Prabowo-Sandi,” tandasnya dalam Rakorcab Gerindra di Restoran Lembah Ciremai, belum lama ini.

Bu Sepuh sangat mengidolakan Prabowo-Sandi. Menurutnya, pasangan tersebut merupakan sosok yang tegas dan jujur. Meningkatnya daya beli masyarakat serta penurunan angka pengangguran dalam negeri, diharapkan oleh Sofia bisa dilakukan oleh Prabowo-Sandi.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Bukan penyerapan tenaga asing. Harapan-harapan ini sama seperti yang diharapkan mayoritas masyarakat Indonesia, khususnya Kuningan. Insya Allah akan ada orang yang mampu melakukan langkah penyelamatan bangsa,” kata pemilik 3 toko oleh-oleh itu.

Selain Sofia, tampak hadir pula drg Kadaryanto MM MARS dalam acara tersebut. Keduanya merupakan tokoh Kuningan yang berhijrah dari Golkar ke Gerindra.

“Alhamdulillah dalam acara ini kita dihadiri pula oleh tokoh-tokoh yang berhijrah ke Gerindra. Seperti bu Sepuh dan pak Kadaryanto. Juga beberapa pengusaha lain yang ikhlas tanpa paksaan untuk bergabung bersama kita,” sebut Ketua DPC Partai Gerindra Kuningan, H Dede Ismail. (deden)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Headline

KUNINGAN (MASS) – Aksi mengejutkan terjadi dalam tubuh Fraksi Partai Gerindra DPRD Kabupaten Kuningan. Sebanyak 5 anggota fraksi dari total 7 fraksi, unjuk sikap...

Headline

CIDAHU (MASS) – Bagi sebagian warga yang belum menikmati kue pembangunan, sampai usia 77 tahun ini Indonesia dirasakan belum merdeka. Seperti yang dialami warga...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Begitu banyak masyarakat yang terkejut mendengar kabar meninggalnya Almarhum H Yayat Sudrajat SE, ketua Fraksi Gerindra Bintang DPRD Kuningan. Bahkan tidak...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Ketua DPC Partai Gerindra Kuningan, H Dede Ismail tidak tahu masalah apa yang dialami kadernya, Deki Zainal Muttaqin. “Tidak tahu (masalah...

Government

KUNINGAN (MASS) – Salah satu implikasi dari dinamika yang terjadi di Gedung Dewan, pasti akan merembet ke gedung putih. Ini sesuatu yang lumrah dan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Terkait ada Lnya dinamika rombakan AKD (Alat Kelengkapan Dewan) didasari dengan pecahnya koalisi semakin mulus jalannya pemerintahan kekuasaan yang dipimpin oleh...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Kendati pertemuan antara Wabup M Ridho Suganda yang akrab dipanggil Edo dengan Ketua Gerndra H Dede Ismail dan Ketua PKB H...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Rapid test yang dilaksanakan Kamis (9/7/2020) di DPRD Kuningan, tidak diikuti oleh semua fraksi. Khusus Fraksi PKB dan Demokrat, semuanya ikut...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Sewaktu wakil rakyat melaksanakan kegiatan reses, banyak aspirasi yang dilontarkan oleh masyarakat. Salah satunya menyangkut keberadaan Bank Emok atau bank keliling....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Penjelasan Ketua DPRD Kuningan, Nuzul Rachdy soal pertemuannya dengan para pengusaha galian pasir di Warung Sate Cihideung Hilir, rupanya jadi sorotan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sebagai bentuk pengayoman terhadap konstituennya, salah seorang anggota DPRD Kuningan asal Dapil 3, Nurcholis Mauludin Syah menggelar kegiatan yang berbeda. Ia...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ditengah ramainya isu koalisi parlemen, salah seorang anggota DPRD Kuningan, Sri Laelasari dari Fraksi Partai Gerindra justru melakukan wisata sosial. Ia...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Pasca putusan MK (Mahkamah Konstitusi) menyangkut sengketa pilpres, bakal berlanjut pada gugatan sengketa pileg. Perihal gugatan Caleg Dapil 1, Eka Satria,...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Atas putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang ‘Menolak BPN Prabowo-Sandi selaku pemohon’ disinyalir menuai kekecewaan dari para pendukungnya di Kabupaten Kuningan. Dalam...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Pernyataan Ketua DPC Partai Gerindra Kuningan, H Dede Ismail SIP yang merasa diobok-obok oleh bawaslu dibantah oleh Ondin Sutarman selaku ketua...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sanding Data yang dilakukan Bawaslu Jabar ternyata membuat geram Ketua DPC Partai Gerindra Kuningan, H Dede Ismail SIP. Selasa (14/5/2019) sore...

Politics

KUNINGAN (MASS) – “Pertarungan” antara dua caleg Dapil 1 Kuningan, Sri Laelasari vs Eka Satria yang sama-sama caleg dari Gerindra, berlanjut di Bandung. Pada...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Harapan para caleg untuk “membongkar” dugaan kecurangan pemilu, kelihatannya tinggal Mahkamah Konstitusi (MK). Pasalnya, aduan mereka Senin (6/5/2019) kemarin ke Bawaslu...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Hasil Pleno KPU Kuningan yang berakhir Selasa (30/4/2019) subuh, selisih suara antara Paslon 01 dan 02 hampir 20%. Jokowi-Ma’ruf di Kuningan...

Politics

KADUGEDE (MASS) – Sebagai ketua partai, Rana Suparman SSos memiliki tantangan cukup berat di wilayah tempat tinggalnya dalam memenangkan Paslon 01 Jokowi-Ma’ruf. Di tanah...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Berdasarkan data DPT, Wakil Bupati Kuningan M Ridho Suganda tercatat di TPS 02 Kelurahan Winduhaji Kecamatan Kuningan. Edo datang ke TPS...

Politics

SINDANGAGUNG (MASS) – Penghitungan suara di TPS untuk capres sudah selesai. Satu contoh di TPS 01 Desa Kertaungaran Kecamatan Sindangagung, pukul 14.15 WIB berhasil...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Kosongnya perolehan kursi di Dapil 4 untuk caleg Gerindra, membuat heran H Dede Ismail, ketua partainya. Sebab jika melihat pemilu sebelumnya,...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ketua DPC Partai Gerindra Kuningan, H Dede Ismail SIP mengeluarkan bocoran menyangkut elektabilitas capres-cawapres di Kabupaten Kuningan. Ia menyebutkan, elektabilitas Paslon...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Dari 32 kecamatan yang ada di Kabupaten Kuningan, Luragung termasuk dikuasai oleh Paslon 01 Jokowi-Ma’ruf Amin. Bahkan terdapat 4 kecamatan lain...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Banyaknya poster pasangan capres 02 Prabowo-Sandi di Pasar Baru menarik perhatian para petinggi Kuningan. Kala merealisasikan program ‘ASN Nyaah ka Masyarakat’...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Meskipun ada laporan susulan dari BPN Prabowo-Sandi Kuningan, kasus video ‘laknat’ yang viral itu dianggap sudah selesai. Pernyataan ini dilontarkan H...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Aksi Flash Mob partai pendukung Prabowo-Sandi, Jumat (1/2/2019), sempat ditertibkan belasan aparat Satpol PP Kuningan. Ini lantaran sebagian dari mereka menggunakan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ba’da sholat Jumat (1/2/2019), sepanjang Jalan RE Martadinata mulai Ciporang hingga Bunderan Cijoho, berjejer kader PKS. Bahkan sepanjang Jalan Siliwangi pun...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Pada Rakercab Partai Gerindra Kuningan di Restoran Lembah Ciremai Kamis (31/1/2019), H Dede Ismail selaku ketua partai sempat ditanya target pemilu...

Advertisement
Exit mobile version