Connect with us

Hi, what are you looking for?

Government

Kapolres dan Dandim Pimpin Pendistribusian Bansos, Sasaran Utama Kaum Buruh

KUNINGAN (MASS)-  Banyaknya warga yang terdampak akibat penerapan PPKM Darurat Jawa Bali 3-20 Juli disadari oleh semu pihak, tak terkecuali Polres Kuningan.

Mereka  mendistribusikan 100 paket sembako yang ditujukan kepada masyarakat terpapar Covid-19 di wilayah hukum Polres Kuningan, Jumat (16/07/21).

Pendistribusian bantuan sosial dipimpin Kapolres Kuningan AKBP Doffie Fahlevi Sanjaya SIK MSi di depan halaman Mako Polres Kuningan bersama.

Kapolres didampingi  Dandim 0615 Kuningan Letkol Czi David Nainggolan ST didampingi Wakapolres Kompol Jaka Mulyana, SIK MIK, para Kabag, para Kasat dan Kasi jajaran Polres Kuningan.

Selanjutnya bantuan sosial yang berisi kebutuhan pokok masyarakat seperti mie instan, minyak goreng, sarden dan obat-obatan serta masker akan disalurkan oleh Bhabinkamtibmas dan Babinsa kepada masyarakat yang terpapar Covid-19 di sejumlah wilayah  Kuningan.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Tujuan pendistribusian bantuan sosial  sebagai bentuk keperdulian dan perhatian dari Polri khususnya Polres Kuningan kepada masyarakat yang terpapar Covid-19,” tandasnya.

Untuk Jumat pihaknya akan melaksanakan pendistribusian Bansos sebanyak 100 paket sembako. Pihaknya memprioritaskan mereka yang sangat terdampak baik yang terkonfirmasi, maupun warga masyarakat yang tinggal di area-area tempat pemukiman kumuh.

Mereka merupakan masyarakat yang terdampak secara ekonomi terutama kaum buruh, sehingga perlu dibantu.

“Kami sudah punya data karena dilapangan Bhabinkamtibmas dan Babinsa,” jelasnya.

Dalam masa pandemi dan penerapan PPKM Darurat ini, pihaknya selalu melakukan upaya-upaya pencegahan berupa himbauan kepada masyarakat.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Hal agar lebih memperhatikan kesehatan maupun pendistribusian bantuan sosial baik yang berasal dari jajaran Kodim bekerjasama dengan Polres serta Pemda Kab Kuningan, guna terus berupaya secara optimal menekan angka penyebaran Covid-19 dan pemulihan ekonomi nasional.

Dikatakan, Dalam era pandemi ini,  pihaknya mengajak seluruh elemen masyarakat untuk memulai dari sendiri jaga diri, jaga keluarga dan jaga negara, sehingga warga masyarakat yang terdampak dari sisi kesehatan maupun dari sisi ekonomi dengan adanya pandemi Covid-19 yang berkepanjangan ini tidak melebar hingga kepada dampak sosial.

Di akhir sambutannya, Kapolres berharap “agar pendistribusian bantuan sosial yang dilakukan oleh para Bhabikmatibmas maupun Babinsa dilaksanakan dengan ikhlas sehingga mejadi ladang ibadah. (agus)

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Religious

KUNINGAN (MASS) — Kabar gembira di bulan suci Ramadhan! Di momen penuh berkah ini, Kuningan Mass mempersembahkan sebuah acara spesial yang sarat makna Podcast...

Government

KUNINGAN (MASS) – Tiga bulan telah berlalu sejak aduan dugaan pelanggaran kode etik oleh salah satu anggota DPRD Kabupaten Kuningan dilaporkan. Namun, hingga kini,...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Daerah Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, resmi memberlakukan penyesuaian jam kerja bagi Aparatur Sipil Negara (ASN) selama bulan suci Ramadhan 1446...

Government

KUNINGAN (MASS) — Siap-siap Kuningan! Jangan lewatkan momen spesial yang dinanti-nanti! Kuningan Mass menghadirkan podcast eksklusif bersama Bupati Kuningan, Dr. H. Dian Rachmat Yanuar,...

Nasional

JAKARTA (MASS) — Pertamina Foundation (PF) bersama PT. Pertamina (Persero) kembali membuka pendaftaran Beasiswa Pertamina Sobat Bumi 2025 sebagai bentuk nyata komitmen dalam meningkatkan...

Education

JAKARTA (MASS) — Pemerintah memastikan bahwa meskipun Presiden Prabowo Subianto telah menginstruksikan setiap kementerian dan lembaga untuk melakukan efisiensi serta optimalisasi anggaran, program strategis...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Atletico Madrid berhasil naik ke puncak klasemen sementara laliga setelah mengalahkan tim tamu Athletic club dengan skor 1:0 di stadion Riyadh...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Duel papan atas klasemen serie A antara Napoli lawan Inter milan di laga ke-27 harus puas berbagi 1 poin di Stadio...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Untuk memastikan pasokan ketersediaan barang dan stabilitas harga kebutuhan pokok selama Ramadhan, Bupati Kuningan, H. Dr. Dian Rachmat Yanuar, M.Si dan...

Sport

KUNINGAN (MASS) — Turnamen Eightfeo Starsoccer U13 & U15 yang diselenggarakan oleh Starsoccer Kapandayan sukses digelar pada 27-28 Februari 2025. Ajang bergengsi tingkat kabupaten...

Economics

JAKARTA (MASS) — Jelang Ramadan dan Idulfitri 1446 Hijriah, pemerintah bersama PT Pertamina memastikan ketersediaan energi, termasuk pasokan LPG 3 kg dan bahan bakar...

Religious

KUNINGAN (MASS)— Bulan suci Ramadhan 1446 H telah resmi dimulai, membawa nuansa religius yang dirindukan oleh umat Muslim di seluruh dunia, termasuk di Kabupaten...

Government

JAKARTA (MASS) — Menjelang bulan suci Ramadhan, momen penuh berkah dan kedamaian, menjaga kebersihan hati tentu penting. Namun, pernahkah kita berpikir bahwa kebersihan ruang...

Business

JAKARTA (MASS)— Sudahkah kamu membayangkan bagaimana kekayaan negara dikelola untuk memperkuat ekonomi bangsa? Atau pernahkah terlintas di benakmu bagaimana investasi nasional bisa menjadi kunci...

Economics

KUNINGAN (MASS)— Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Kuningan menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) untuk memperkuat sinergi dan strategi pelaksanaan 100 Program Hari Kerja Bupati...

Education

CIREBON (MASS) — Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Tapak Suci Universitas Muhammadiyah Kuningan (UMK) ukir prestasi gemilang dengan meraih Juara Umum 1 pada ajang Kejuaraan...

Anything

KUNINGAN (MASS) — Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Kuningan, Dr. Dian Rachmat Yanuar, M.Si dan Tuti Andriani, SH., M.Kn, menjadi momen sakral yang menandai...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Warga Kelurahan Windusengkahan, Kuningan, khususnya di RT 05 RW 02, dilanda keresahan akibat banjir yang telah terjadi sebanyak empat kali setiap...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Kuningan menyatakan kesiapan mereka untuk mendukung dan mengawal 100 hari kerja Bupati dan Wakil Bupati Kuningan...

Economics

KUNINGAN (MASS) — Bekerja di luar negeri kini menjadi impian bagi banyak orang, bukan hanya karena pengalaman dan tantangan baru, tetapi juga karena iming-iming...

Nasional

KUNINGAN (MASS) — Yayasan Karya Salemba Empat (KSE) resmi membuka pendaftaran beasiswa untuk tahun 2025. Program ini memberikan kesempatan emas bagi mahasiswa di berbagai...

Economics

JAKARTA (MASS) — Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, secara resmi menandatangani sejumlah aturan penting terkait pembentukan dan pengelolaan Badan Pengelola Investasi (BPI) Daya Anagata...

Incident

KUNINGAn (MASS) — Derasnya hujan yang mengguyur Desa Cimahi pada Senin sore seolah menjadi alarm bahaya bagi warga. Dalam hitungan jam, Sungai Cipaku dan...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Sudahkah kamu tahu bahwa memiliki akta kelahiran bukan hanya sekadar formalitas? Bagi kamu yang baru menikah atau tengah merencanakan keluarga, memahami...

Government

KUNINGAN (MASS) – Sudah tahukah kamu siapa saja yang berhak menerima bantuan Program Keluarga Harapan (PKH)? PKH adalah program bantuan sosial bersyarat yang ditujukan...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Waduk Darma di Kabupaten Kuningan yang selama ini diorientasikan sebagai salah satu destinasi wisata unggulan mengalami satu masalah lingkungan yang cukup...

Advertisement
Exit mobile version