Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Pemerintahan

“Jangan Sampai Ada Warga Miskin Kehilangan Hak Layanan Kesehatan dan Bansos…..”

KUNINGAN (MASS) – Jangan sampai ada warga miskin yang kehilangan hak layanan kesehatan dan bansos hanya karena kesalahan administrasi atau data yang belum ter-update.

Pesan itulah yang diwanti-wanti Fraksi-PKS DPRD Kabupaten Kuningan ke Pemkab Kuningan, dalam PU (Pandangan Umum) Fraksi yang diserahkan pada Rapat Paripurna baru-baru ini.

Apa yang diwanti-wanti PKS dalam PU tersebut, menyikapi pengumuman pencoretan 1,8 juta nama dari penerima Bansos dan penonaktifan 7,3 juta peserta PBI-JK (Penerimaan Bantuan Iuran Jaminan Kesehatan).

Akibat pencoretan tersebut, 34.804 warga Kabupaten Kuningan turut terdampak. Merespon hal itu, Fraksi PKS mendesak Pemkab Kuningan segera melakukan langkah prioritas.

Berikut langkah-langkah prioritas yang direkomendasikan PKS ke Pemkab Kuningan soal pencoretan Bandos dan PBI-JK:

  • Verifikasi ulang di lapangan melibatkan perangkat desa, RT/RW, dan pendamping sosial untuk memastikan kondisi riil masyarakat.
  • Pengusulan kembali ke DTKS, melalui Dinas Sosial, Pemkab harus segera mengusulkan perbaikan data ke pusat.
  • Penyediaan layanan pengaduan dan informasi, masyarakat yang terdampak perlu mendapatkan saluran informasi dan kejelasan.
  • Penguatan Program Jamkesda, Sebagai solusi jangka pendek, DPRD mendorong pengalokasian anggaran daerah untuk menjamin layanan kesehatan bagi warga miskin yang kehilangan status PBI-JK.
  • Koordinasi dengan Pemerintah Pusat dan BPJS Kesehatan, Untuk memastikan proses penyesuaian data berjalan transparan dan adil.

“Jangan sampai ada warga miskin yang kehilangan hak layanan kesehatan dan bansos hanya karena kesalahan administrasi atau data yang belum ter-update,” tertulis dalam PU yang ditandatangani Ketua Fraksi Saipuddin dan Sekertaris Siti Mahmudah. (eki)

Advertisement
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement

Trending

You May Also Like

Desa

KUNINGAN (MASS) – Di Desa Cikupa Kecamatan Darma, rumah penerima bantuan sosial (bansos) terutama PKH (Program Keluarga Harapan) dan BPNT (Bantuan Pangan Non Tunai),...

Nasional

KUNINGAN (MASS) – DPTD PKS Kuningan melalui Dewan Etik Daerah (DED) baru saja menggelar Seminar Keluarga dengan menghadirkan trainer dan penulis nasional, Cahyadi Takariawan,...

Politik

KUNINGAN (MASS) – Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPRD Kabupaten Kuningan kembali menggelar program “Hari Aspirasi” sebagai wujud komitmen dalam mendengar, menampung, dan memperjuangkan...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Kabupaten Kuningan menegaskan bahwa informasi yang beredar di media sosial terkait pencairan Bantuan Sosial BLT sebesar Rp12.000.000 dengan cara mendaftar...

Politik

KUNINGAN (MASS) – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Kuningan menggelar Rapat Kerja Daerah (Rakerda) dengan mengusung tema “Kader Sehat, Pelayanan...

Nasional

KUNINGAN (MASS) – Apakah kita sedang hidup di era ketika uang negara yang diniatkan untuk menolong justru menjerumuskan? Pertanyaan itu menggelitik nurani banyak orang...

Ragam

KUNINGAN (MASS) – Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSEN) mencatat warga sangat miskin alias miskin ekstrim (Desil 1) di Kabupaten Kuningan sebanyak 51.806 KK...

Politik

KUNINGAN (MASS) – Dewan Pengurus Daerah (DPD) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Kuningan baru saja usai melaksanakan Musyawarah Daerah (Musda), Minggu (7/9/2025). Mengusung tema...

Politik

KUNINGAN (MASS) – Dewan Pengurus Pusat Partai Keadilan Sejahtera (PKS) secara resmi menetapkan susunan Dewan Pimpinan Tingkat Daerah (DPTD) se-Indonesia untuk masa bakti 2025–2030....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Hari ini kita dihadapkan pada sebuah fakta yang harus kita terima dengan kepala dingin, tetapi hati yang gelisah: Kabupaten Kuningan, tanah...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Fraksi PKB DPRD Kabupaten Kuningan menyoroti kesehatan BUMD (Badan Usaha Milik Daerah) dalam PU Fraksi yang diserahkan ke Rapat Paripurna, Selasa...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Belanja daerah Kabupaten Kuningan di semester (6 bulan) pertama tahun 2025 ini masih dibawah 50% realisasi. Mungkin sejalan dengan pendapatannya yang...

Politik

KUNINGAN (MASS) – Suasana haru dan kebersamaan menyelimuti kegiatan santunan anak yatim yang digelar di Desa Citikur, Kecamatan Ciwaru, Kabupaten Kuningan, bertepatan dengan 10...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Daerah Kabupaten Kuningan melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian menggelar penyerahan bantuan bahan pangan untuk masyarakat sebagai intervensi hasil analisis...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Fraksi PKB DPRD Kabupaten Kuningan menyoroti penggunaan APBD Kabupaten Kuningan tahun 2024 berkaitan dengan hasil pemeriksaan BPK-RI, yang seperti diketahui berujung...

Nasional

KUNINGAN (MASS) – Anggota Komisi IV DPRD Kabupaten Kuningan Yaya, angkat bicara soal pengumuman dari Kementerian Sosial Republik Indonesia yang telah mencoret 1,8 juta...

Politik

KUNINGAN (MASS) – Dewan Pengurus Daerah Partai Keadilan Sejahtera (DPD PKS) Kabupaten Kuningan menunjukkan komitmennya dalam melayani dan berbagi kepada masyarakat dengan menyelenggarakan kegiatan...

Politik

KUNINGAN (MASS) – Dewan Pimpinan Daerah (DPD) PKS Kabupaten Kuningan resmi melantik Dewan Pengurus Cabang (DPC) dan Dewan Pengurua Ranting (DPRa) se-Kabupaten Kuningan, Sabtu...

Ekonomi

JAKARTA (MASS) – Pemerintah semakin serius dalam mendorong digitalisasi layanan publik. Salah satu langkah strategis yang ditekankan adalah kewajiban setiap keluarga memiliki rekening bank...

Politik

KUNINGAN (MASS) – Mengisi Ramadan, DPD PKS (Partai Keadilan Sejahtera) Kabupaten Kuningan mengadakan Musabaqah Hifzil Quran (MHQ). Sedikitnya 140 peserta mengikuti ajang bergengsi yang...

Nasional

KUNINGAN (MASS) – Sudah tahukah kamu siapa saja yang berhak menerima bantuan Program Keluarga Harapan (PKH)? PKH adalah program bantuan sosial bersyarat yang ditujukan...

Politik

KUNINGAN (MASS) – Dewan Pengurus Daerah (DPD) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Kuningan menggelar acara Tarhib Ramadhan 1446 H/2025 sebagai bagian dari persiapan menyambut...

Nasional

JAKARTA (MASS) – Pemerintah resmi mengganti Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) dengan Data Tunggal Sosial Ekonomi Nasional (DTSEN). Keputusan tersebut dituangkan dalam Instruksi Presiden...

Nasional

JAKARTA (MASS) – Apakah kamu salah satu orang yang penasaran bagaimana anggaran bantuan sosial sebesar Rp75 triliun disalurkan setiap tahunnya? Bagaimana pemerintah memastikan bantuan...

Insiden

KUNINGAN (MASS) – Fraksi PKS DPRD Kabupaten Kuningan menunjukkan kepedulian nyata terhadap masyarakat yang terkena musibah dengan turun langsung ke lokasi bencana di dua...

Pemerintahan

KUNINGAN (MASS) – Fraksi PKS DPRD Kabupaten Kuningan melalui Wawan Romliansah S Pd I, buka-bukaan soal kondisi Pemda Kabupaten Kuningan saat ini. Hal itu...