Connect with us

Hi, what are you looking for?

Government

Fenomena Orang Dipasung, Kebutuhan Rumah Sakit Jiwa Mendesak

KUNINGAN (MASS) – Fenomena adanya warga yang mengalami gangguan kejiwaan dipasung dalam kamar, memicu rencana pembangunan Rumah Sakit Jiwa mencuat kembali. Lahan seluas 8 hektar telah disiapkan, tinggal memulai pembangunan pada 2018 mendatang.

“Banyaknya kasus ditemukannnya orang gila menuntut dibangunnya rumah sakit jiwa di wilayah perbatasan Provinsi Jawa Barat Jawa Tengah. Sebab saat ini di Jawa Barat dan Jawa Tengah, keberadaan Rumah Sakit Jiwa masih sangat terbatas, bahkan keberadaannya pun masih jauh untuk diakses, sebut saja  rumah sakit jiwa yang ada di Cisaru, Kabupaten Bandung Barat, tentunya dalam fasilitasi di wilayah perbatasan Jawa Barat  wilayah timur dan perbatasan Jawa Tengah wilayah barat masih sangat sulit,” tutur Ketua BKAD Kunci Bersama, H Aang Hamid Suganda SSos, Rabu (22/11/2017).

Mantan Bupti Kuningan dua periode sekaligus Komisaris Utama Bandar Udara Internasional (BIJB)  Kertajati Majalengka ini mengatakan masih terkendalanya penanganan orang gila di masyarakat karena belum adanya fasilitas Rumah Sakit Jiwa (RSJ) di perbatasan. Salah satunya sikap tertutup pihak keluarga pengidap penyakit tersebut, bahkan ada yang dikurung di dalam rumah. Padahal semakin cepat diatasi, maka proses penyembuhannya dapat lebih cepat.

“Keberadaan rumah sakit jiwa di wilayah perbatasan sangatlah penting, salah satu alasannya karena sering digunakan sebagai tempat pembuang orang gila. Untuk itulah keberadaan rumah sakit jiwa menjadi penting untuk mengobati para penderita gangguan kejiwaan tersebut. Sudah waktunya di wilayah perbatasan Provinsi Jawa Barat dan Jawa Tengah dibangun rumah sakit jiwa untuk penanganan kasus gangguan jiwa ini,” tandasnya.

Sebagai bentuk implementasi dari rencana pembangunan RSJ, Aang sudah melakukan koordinasi dengan Kementrian Kesehatan RI (Dirjen Yankes) dan Ketua Komisi IX DPR RI. Hasilnya, rencana Pembangunan Rumah Sakit Jiwa (RSJ) di perbatasan Jawa Barat dan Jawa Tengah sudah menemui kesepemahman. Pemerintah Kabupaten Cilacap pun siap untuk menyediakan lahan untuk pembangunan RSJ tersebut, dengan luas lahan ± 6 hektar.

Rapat koordinasi yang difasilitasi oleh BKAD Kunci Bersama, 8 November 2017 lalu juga telah digelar. Tempatnya di BBWS Citanduy, yang dihadiri oleh  Sekertaris BKAD Kunci Bersama, dr. Marwoto (Kadinkes cilacap), Sekban Bappeda, Kabag Tapem, PSDA Kabupaten Cilacap dan Kepala Bidang Aset BBWS Citanduy.

Menurut Sekertaris BKAD Kunci Bersama yang juga mantan sekda Kuningan, kegiatan Rakor tersebut dilakukan sebagai bentuk tindak lanjut dalam Rencana Pembangunan RSJ di wilayah perbatasan Kabupaten Cilacap.

“Yang dalam hal ini tahan seluas ± 6 hektar, berada di lahan milik BBWS Citanduy, tepatnya di Kecamatan Cisareja, dengan opsi lahan di Desa Kunci, Desa Cikalong, dan Desa Cikondang, dengan rencana pembangunanya InsyAllah akan dimulai Tahun 2018,” sebutnya.

Pembangunan rumah sakit jiwa di wilayah perbatasan antara Jawa Barat dengan Jawa Tengah, saat ini menjadi prioritas pembahasan Badan Koordinasi Antar Daerah Perbatasan (BKAD) Kunci Bersama (Kuningan, Cirebon, Majalengka, Ciamis, Kota Cirebon, Kota Banjar, Kabupaten Pangandaran). Kemudian dua kabupaten di Jawa Tengah, yaitu Kabupaten Cilacap dan Brebes. (deden)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Government

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah provinsi Jawa Tengah melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Kuningan Jumat (13/7/2018). Tujuan kunjungan tersebut dalam rangka kajian lapangan. Acara dilaksanakan...

Social Culture

DARMA (MASS) – Desa Sagarahiang Kecamatan Darma rupanya memiliki Sumber Daya Alam cukup melimpah. Dengan kondisi alam yang subur, dimanfaatkan juga oleh masyarakat untuk...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Setelah dari Kuningan wilayah Selatan, paslon Dudy-Udin melanjutkan agenda roadshownya ke Kuningan wilayah utara. Kecamatan yang baru saja mencuat kasus coklit...

Education

KUNINGAN (MASS) – Berdirinya ICMI (Ikatan Cendekiawan Muslim se-Indonesia) Orda Kuningan yang dilantik Juni 2017 silam telah menunjukkan eksistensinya. Terhitung beberapa bulan setelah dilantik, Selasa...

Government

KUNINGAN (MASS) – Meski sudah ada larangan mobil dinas menggunakan bensin premium, namun masih saja ada aparatur pemerintah yang membandel. Terbukti, belum lama ini...

Politics

Kuningan Mass – Suasana politik di berbagai daerah sedang menjadi perbincangan hangat di setiap penjuru daerah tak terkecuali di kabupaten Kuningan. Terdapat banyak baligho...

Government

KUNINGAN (MASS) – Sejak tanggal 1 November dilaksanakan Operasi Zebra Lodaya diseluruh Indonesia. Hal ini pun dilakukan di wilayah hukum Kuningan. Bagaimana hasilnya hingga...

Government

KUNINGAN (MASS)- Wakil Bupati Kuningan Dede Sembada ST melakukan monitoring pelaksanaan penegakan disiplin bagi para aparatur di lingkungan Pemerintah Kabupaten Kuningan. Pada monitoring kali...

Anything

HANTARA (MASS) – Usia rupanya tidak menghalangi seseorang untuk menuntut ilmu. Itulah yang dilakukan warga Kecamatan Hantara. Selasa (7/11/2017) pagi hingga sore di Aula...

Education

CILIMUS (MASS) – Untuk ke 23 kalinya, Ikatan Mahasiswa Kuningan (IMK) Wilayah Cirebon mengadakan Orientasi Anggota Baru (OAB). Sedikitnya 80 mahasiswa menjadi peserta pada...

Uncategorized

KUNINGAN (MASS) – Febry Gunawan, bocah cilik Kuningan berhasil mengharumkan kota kelahirannya. Ia meraih juara umum Yamaha Sunday Race 2017 dan berhak membawa pulang...

Government

KUNINGAN (MASS) – Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kabupaten Kuningan akhirnya memiliki kendaraan operasional. Kendaraan ini merupakan hasil bantuan dari bank bjb Cabang Kuningan....

Government

KUNINGAN (MASS) –  Kemampuan SDM para pejabat yang ada di Kabupaten terus ditingkat oleh Pemkab Kuningan. Senin (6/11/2017) Badan Kepegawaian dan Pengembang Sumber Daya...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Calon bupati dan wakil bupati ke depan diminta bukan figur yang punya keterkaitan dengan G30S/PKI. Hal ini dilontarkan Koordinator Nasional ANCaR...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Akhirnya Partai Amanat Nasional (PAN) mengeluarkan keputusan terkait siapa yang hendak diusung jadi kandidat bupati pada Pilkada 2018 nanti. DPW PAN...

Uncategorized

KUNINGAN (MASS)- Usai pergantian pengurus baru Perbakin Kuningan menunjukan tajinya dengan menggelar Lomba Menembak Metal Silhouetee. Kegiatan ini dihelat di lapangan Wisma Permata Kuningan...

Uncategorized

KUNINGAN (MASS) – Tidak Bisa dipungkiri banyak turnamen dalam berbagai cabang olahraga membuat pemain semakin terasah. Bukan hanya jam terbang yang terus meningkat, tapi...

Government

KUNINGAN (MASS) – Berbagai kerjasama terus dilakukan oleh Pemkab Kuningan dengan bergai daerah di Jawa Barat. Hal ini agar Kuningan tidak tertinggal oleh daerah...

Uncategorized

KUNINGAN (MASS) – Tim Porda Kuningan nyaris menang pada lanjutan penyisihan babak kualifikasi Porda Jabar Grup C yang berlangsung di Kabupaten Sumedang Sabtu (3/11/2017)....

Health

KUNINGAN (MASS) – Tim Kecamatan Garawangi menunjukan tajinya sebagai salah satu tim unggulan di Turnamen Sepakbola Bupati Cup 2017. Di partai perdelapan final mereka...

Health

KUNINGAN (MASS) – Tim Kecamatan Cidahu dan Cibingbin mengikuti jejak  Kadugede dan Ciwaru lolos ke perdelapan final Turnamen sepakbola Bupati Cup 2017. Pada pertandingan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Setiap jabatan pasti berganti pemimpin. Begitu juga yang terjadi di Kantor Kejaksaan Negeri Kabupaten Kuningan, dimana jabatan Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari)...

Incident

LURAGUNG(MASS) – Korban kebakaran 3 rumah di Desa Cigedang Kecamatan Luragung beberapa pekan ke belakang mendapat perhatian dari mahasiswa. Mahasiswa tersebut berasal dari unit...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Insiden terbaliknya elf jurusan Cikijing-Cirebon menuju ke arah Cirebon di Cilimus banyak memakan korban. Bagaiman sebenarnya kejadian tersebut menurut keterangan korban...

Incident

KUNINGAN (MASS)-  Arus lalu lintas Kuningan-Cirebon Senin sore mendadak macet total. Ternyata penyebabnya adalah adanya sebuah elf jurusan Cikijing-Cirebon terbalik di Jalan Raya Cilimus....

Government

KUNINGAN (Mass)-   Enam tahun yang lalu, beberapa kabupten/kota di daerah perbatasan Jawa Barat dan Jawa Tengah sepakat menjalin kerjasama antar daerah  melalui Badan Kerjasama...

Advertisement
Exit mobile version