Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Desa

Digeber! 376 Desa/Kelurahan Se-Kabupaten Kuningan Segera Bentuk Koperasi Merah Putih, Target Akhir Mei

KUNINGAN (MASS) – Koperasi Desa Merah Putih (Kopdes MP) segera dibentuk di seluruh desa/kelurahan se-Indonesia. Di Kabupaten Kuningan, total ada 376 desa/kelurahan.

Targetnya, pembentukan Kopdes MP di Kuningan ini harus rampung 31 Mei 2025. Lebih cepat dari target nasional, yang rencananya akan dilaunching oleh Presiden RI di Hari Koperasi, 12 Juli 2025.

Target tersebut disampaikan langsung oleh Kepala Dinas Koperasi UKM Perdagangan dan Perindustrian Kabupaten Kuningan, Trisman Supriatna M Pd, didampingi Kabid Koperasi Alvin Fitranda ST M Si, Rabu (14/5/2025).

Tidak hanya untuk Kabupaten Kuningan, tanggal target 31 Mei 2025 tersebut diberikan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Barat.

“Tanggal 31 harus selesai,” ujar Trisman, saat diwawancarai di kantornya.

Ditanya soal pembiayaan Kopdes MP, Trisman membenarkan bahwa ada SE dari Kemendes, yang mengatakan bahwa anggarannya bisa diambil dari Dana Desa, 3% dana operasional.

“Tapi tadi malem, Sekda Provinsi (sudah bilang) kalo Pemda tidak mampu menyediakan dana untuk biaya notaris, yang sumbernya dari BTT, (maka akan dibantu) 50% (biaya) dari Provinsi,” ujarnya membawa kabar gembira bagi desa.

Kopdes MP yang dibentuk ini, nantinya harus punya badan hukum akta notaris. Karenanya, lanjut Trisman, Pemprov Jabar juga sudah menggandeng INI (Ikatan Notaris Indonesia) untuk menggarap akta notaris Kopdes MP.

Adapun saat ini, proses terus berjalan. Hampir seluruh desa selesai melaksanakan Musdesus untuk Kopdes MP. Musdesus itu sebelumnya diisi dengan sosialisasi dari Diskopdagperin, membentuk kepengurusan, serta berita acara sebelum nantinya didaftarkan ke notaris. (eki)

Advertisement
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement

Trending

You May Also Like

Desa

KUNINGAN (MASS) – Pelaksanaan pelayanan di Desa Cihideung Hilir Kecamatan Cidahu pasca demo besar-besaran yang terjadi pada awal tahun lalu tetap berlangsung, meskipun dalam...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Penumpukan sampah  terjadi di samping jalan Provinsi yang termasuk kawasan Desa Karangmanggu, Kecamatan Kramatmulya. Beberapa hari terakhir, tumpukan sampah ini semakin...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Kabupaten Kuningan melalui Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) menggelar rapat internal Tim Satuan Tugas (Satgas) Percepatan Penyelenggaraan Program Makan Bergizi...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Desa Kalapagunung Kecamatan Kramatmulya menggelar seleksi perangkat desa untuk jabatan Kepala Urusan (Kaur) Umum yang tengah kosong, pada Rabu (7/1/2026)...

Desa

‎‎KUNINGAN (MASS) – Suasana di depan Balai Desa Cihideung Hilir Kecamatan Cidahu mendadak memanas pada Senin (5/1/2026) pagi. Ratusan massa berkumpul melakukan aksi demonstrasi...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Mengenai lansia bernama Manis asal Dusun Cikopo RT 13 RW 5, Desa Cibinuang yang sudah lama tidak tersentuh bantuan pemerintah, Pemerintah...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Terkait pemotongan dana desa yang berhubungan dengan Koperasi Desa Merah Putih (KDMP), Bupati Kuningan Dr Dian Rachmat Yanuar, mengungkapkan pihaknya telah...

Nasional

JAKARTA (MASS) – Pertanyaannya sederhana, dampaknya luas: ketika Presiden Prabowo menargetkan pembangunan 300 ribu unit jembatan, apakah ini terobosan kebijakan yang akan memutus isolasi...

Ekonomi

KUNINGAN (MASS) – ADALAH John Fitzgerald Kennedy, Presiden Amerika Serikat (AS), dalam pidatonya dihadapan Kongres AS pada tanggal 15 Maret 1962 melalui “A special...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Wakil Bupati Kabupaten Kuningan, Hj. Tuti Andriani S.H., M.Kn, mengaku bersyukur Koperasi Merah putih sudah terbentuk di setiap desa/kelurahan. Namun, ia...

Bisnis

KUNINGAN (MASS) – Rapat koordinasi untuk percepatan Etape 2 Koperasi Desa Kelurahan Merah Putih (KDKMP), digelar pada Kamis (4/9/2025) sekitar pukul 09.00 sampai 11.00...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Prabowo Subianto, pemimpin tertinggi di negara ini, mengungkapkan keprihatinan mendalam terkait insiden tragis yang terjadi pada demonstrasi Kamis (28/8/2025) kemarin. Dalam...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Warga Desa Kutamandarakan, Kecamatan Maleber, Kabupaten Kuningan digegerkan dengan kemunculan seekor macan tutul jawa jantan yang masuk ke dalam bangunan aula...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Desa Kutamandarakan Kecamatan Maleber dikejutkan dengan adanya macan yang “sembunyi” di dalam bangunan desa, Selasa (26/8/2025). Hewan buas ini diketahui berada...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Di tengah kemeriahan perayaan kemerdekaan Indonesia ke-80 di berbagai desa, Desa Cijagamulya Kecamatan Ciawigebang hanya mengadakan kegiatan jalan santai. Keputusan ini...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Momentum HUT Kemerdekaan RI ke-80 di Desa Dukuhmaja Kecamatan Luragung, jadi lebih terasa istimewa dengan diberikannya penghargaan -berbentuk piagam-, ke salah...

Ekonomi

KUNINGAN (MASS) – Menjelang peringatan HUT Kemerdekaan RI ke 80 tahun ini, paling tidak ada tiga kasus besar yang menyangkut (merugikan) kepentingan konsumen, pertama,...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Mahasiswa KKM Universitas Muhammadiyah Cirebon (UMC) Kelompok 13 Desa Sakerta Timur, Kecamatan Darma, Kabupaten Kuningan, menggealr observasi ke objek wisata Bagarurung...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Tersebar di seluruh desa dan kelurahan se-Indonesia -termasuk Kabupaten Kuningan-, keberadaan Koperasi Merah Putih masih belum terlihat “ajeg” di banyak desa...

Ekonomi

KUNINGAN (MASS) – Kepala Dinas Koperasi, UKM, Perdagangan dan Perindustrian (Diskopdagperin) Kabupaten Kuningan Trisman Supriatma M Pd menyebut ada 260 koperasi di Kuningan yang...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Badan Kerjasama Antar Desa (BKAD) Kecamatan Luragung baru saja menggelar kegiatan peningkatan kapasitas Kepala Desa dan Perangkat Desa se-Kecamatan Luragung yang...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Sebuah peristiwa memprihatinkan terjadi di Desa Raja Wetan, Kecamatan Pancalang, Kabupaten Kuningan. Sepasang suami istri ayah kandung dan ibu tiri, diduga...

Desa

KUNINGAN (MASS) — Suasana sakral dan sarat makna menyelimuti Kelurahan Winduherang, Kecamatan Cigugur, Sabtu (12/7/2025). Warga setempat bersama pemerintah daerah memperingati Hari Jadi ke-544...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Sistem pemerintahan demokrasi tidak lengkap tanpa adanya State Capture. Padahal state capture merupakan bahaya dalam sebuah pemerintahan. Sebagaimana yang disampaikan Presiden...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Program ketahanan pangan yang digagas Presiden RI Prabowo Subianto, terus mendapatkan dukungan dari berbagai sektor. Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Luragung...

Desa

KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Daerah menggelar Koordinasi Kuwu dan Lurah se-Kabupaten Kuningan di Aula BJB, Senin (10/6/2025). Kegiatan tersebut bertujuan untuk mensinergikan berbagai program...