Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Government

Anggota Dewan Tak Kenakan Masker saat Bagikan Takjil

KUNINGAN (MASS) – Aturan wajib mengenakan masker di hari ke 6 PSBB, rupanya masih dilabrak oleh sebagian masyarakat Kuningan. Bahkan di Jl RE Martadinata Cijoho kemarin sore, peraturan tersebut diduga dilanggar oleh salah seorang anggota dewan yang tugas kesehariannya membuat aturan.

Sore itu seorang legislator dari Partai Nasdem, H Chartam Sulaiman menggelar aksi bagi-bagi takjil di jalan raya. Namun banyak orang melihat, ia tidak mengenakan masker apalagi sarung tangan. Bahkan foto bergambar dirinya yang tak mengenakan masker, menyebar cukup cepat dikalangan orang-orang tertentu sejak tadi malam.

“Ini sangat disayangkan. Aturannya saya kira sudah sangat jelas. Pakai masker itu wajib. Ini kok anggota dewan sendiri yang melanggarnya. Padahal kita tahu tugasnya itu membuat aturan. Betul-betul memberi contoh yang tidak baik,” kata Abdul Haris SH, seorang praktisi hukum, Senin (11/5/2020).

Kalau seperti itu, ia merasa khawatir masyarakat akan meneladani wakil rakyatnya sebagai panutan. Dengan melabrak aturan PSBB, mereka bisa leluasa tanpa perlu takut sanksi pidana. Meski ada tulisan sanksi kurungan setahun, masyarakat akan menganggapnya sebagai gertakan semata.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Saya tak perlu lagi menerangkan lah, aturannya seperti apa. Udah pada gede. Kan ada contohnya juga, ada yang memaksa bergerombol mengadakan kegiatan, lalu ditangkap paksa oleh aparat,” ketusnya.

Penegakan hukum tersebut penting lantaran peperangan sekarang itu dengan musuh virus yang tak terlihat. Tanpa masker, rantai penularan tidak akan terputus. Peluangnya besar terjadi penularan antar orang.

“Kalau begitu, covid-19 gak berakhir-berakhir dong. Duh kok masih saja ada orang yang belum ngerti ya,” imbuh Haris sambil geleng-geleng kepala.

Ia meminta tolong kepada para wakil rakyat agar memberi contoh yang baik kepada rakyatnya. Jika terjadi kasus seperti di Cijoho, mestinya wakil rakyat lain mengeluarkan teguran atau somasi. Sebab dari perilaku seorang akan berimbas kepada semua orang di parlemen daerah.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Pak Chartam itu lebih baik lockdown padahal, daripada dicemooh orang,” tandasnya.

Terpisah, Chartam Sulaiman sempat dikonfirmasi kaitan dengan kegiatannya tanpa mengenakan masker. Ia mengaku lupa kala itu. Namun pada adegan tertentu, dirinya pun mengenakan masker seraya memperlihatkan bukti fotonya.

“Lupa pake, tapi ada yang pakai masker,” jawab mantan calon wakil bupati beberapa waktu silam itu kepada kuninganmass.com.

Sedangkan dalam menangkis semua komentar yang mempersoalkannya, Chartam tidak mengeluarkan tanggapan yang panjang lebar.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Tanggapan saya normatif, dalam arti manusia dilahirkan tidak sempurna, yang penting tidak merugikan orang,” tandasnya. (deden)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Government

KUNINGAN (MASS) – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kuningan melaksanakan rapat paripurna dalam rangka Pengucapan Janji/Sumpah Pimpinan DPRD Kuningan masa jabatan tahun 2024-2029....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sejumlah massa gabungan mahasiswa Kuningan, mulai dari UM Kuningan, STISHK, Unisa, UBHI, Uniku serta ormawa seperti GMNI, IMM dan HMI menggelar...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Fraksi-fraksi partai di DPRD Kabupaten Kuningan menyerahkan Pandangan Umum (PU) nya terhadap nota pengantar Bupati mengenai Raperda tentang pelaksanaan pertanggung jawaban...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Puluhan Ketua DPC NasDem (tingkat kecamatan) se-Kabupaten Kuningan, meminta Ketua DPD NasDem, Chartam Sulaiman, untuk segera mundur dan diganti dari jabatannya....

Headline

KUNINGAN (MASS) – dr Deni WS Wirananggapathi SpOG.Subsp.KFM, seorang cucu dari mantan Bupati Kuningan periode 1967-1973 HR Aruman Wirananggapathi, nampaknya sangat serius untuk mencalonkan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Mantan Bupati Kuningan h Acep Purnama SH MH dikabarkan sudah mulai membaik. Bahkan, suami dari Ika Siti Rahmatika SE itu, dikatakan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Perolehan kursi legislatif daerah di Dapil 3 Kuningan, diprediksi menempatkan PKB sebagai penguasa di dapil neraka tersebut. PKB, diprediksi bisa mengantarkan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Hj Lin Yulyanti, Caleg PAN untuk DPRD Kabupaten Kuningan dapil 2, mengkalim bahwa pihaknya, sementara ini sudah mengantongi 6.040 suara. Angka...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Lima pimpinan fraksi DPRD Kuningan, Selasa (28/11/2023) malam, bertemu dengan Bupati H Acep Purnama. Lokasinya di Kafe 39 Ciawigebang. Pertemuan tersebut...

Government

KUNINGAN (MASS) – Komisi 1 DPRD Kabupaten Kuningan diminta memeriksa tim Baperjakat (Badan Pertimbaban Jabatan dan Kepangkatan) terkait mutasi yang digelar. Hal itu, diutarakan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Hasil survei kemenangan AMIN (Anies-Imin) 60% di Kabupaten Kuningan rupanya tidak membuat Partai Nasdem berpuas diri. Justru partai besutan Surya Paloh...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – DPRD merupakan salah satu pilar utama demokrasi.  DPRD adalah lembaga terhormat yang “dihuni” terbatas hanya oleh beberapa elite saja yaitu orang...

Politics

KUNINGAN (MASS) – DPRD Kabupaten Kuningan mengagendakan reses pekan ini mulai 13-18 April 2023, menjelang berakhirnya bulan Ramadhan. Reses sendiri, merupakan agenda para anggota...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Setelah sebelumnya menetapkan Badan Kehormatan (BK), Rapat Internal DPRD Kabupaten Kuningan, Rabu (12/4/2023), dilanjutkan menetapkan formasi AKD (Alat Kelengkapan DPRD) lainnya....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Kocok ulang Alat Kelengakapan DPRD (AKD) Kabupaten Kuningan, akhirnya resmi dilakukan dengan Rapat Paripurna Internal DPRD, Rabu (12/4/2023) siang. Rapat Penyampaian...

Government

KUNINGAN (MASS) – Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH dan Ika Siti Rahmatika SE bersama keluarga berangkat umroh pada Jumat (23/9/2022) kemarin. Acep,...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Anggota DPRD Kabupaten Kuningan Fraksi PKS, melakukan aksi membentangkan tulisan menolak BBM dalam Rapat Paripurna di gedung dewan pada Kamis (15/9/2022)...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Gedung DPRD Kabupaten Kuningan, nampak dipenuhi karangan bunga berisikan ucapan selamat. Bahkan salah satunya datang dari gubernur DKI Jakarta, Anies Rasyid...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Pada Selasa (19/4/2022) siang tadi, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kuningan menyerahkan surat jawaban beserta berkas pendukung PAW anggota dewan, ke pimpinan...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pimpinan dan anggota DPRD, ikut lesehan di pinggir jalan saat menerima sejumlah massa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Kuningan melakukan aksi...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ricuh yang berawal dari debat alot terjadi pada saat rapat paripurna mengenai pembahasan perombakan Alat Kelengkapan Dewan (AKD) di DPRD Kabupaten...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Pada Rapat Paripurna Internal DPRD tentang usulan perubahan pimpinan dan alat kelengkapan DPRD (AKD) Kabupaten Kuningan, Rabu (6/4/2022) siang, jadi sorotan...

Education

KUNINGAN (MASS) – Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kuningan terlihat datang melakukan aksi ke gedung DPRD Kuningan, Selasa (29/3/2022) sekitar pukul 10.00 WIB. Dalam aksi...

Education

KUNINGAN (MASS) – Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kuningan terlihat menyambangi gedung DPRD Kuningan pada Jumat (25/3/2022) siang. Ketua Umum...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Mencuatnya isu oknum anggota dewan terlibat pengadaan komoditas sembako bansos membuat sejumlah petinggi parpol angkat bicara. Dari banyak partai yang ada...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Salah seorang anggota DPRD Kuningan dikabarkan dipanggil oleh Kejaksaan Negeri Kuningan. Info tersebut mulai merebak di gedung parlemen daerah. Belum diketahui...

Politics

KUNINGAN (MASS) – H Acep Purnama selaku bupati sekaligus ketua DPC PDIP Kuningan, dengan H Chartam Sulaiman yang menjabat ketua DPD Partai Nasdem Kuningan...

Business

KUNINGAN (MASS) – Program peternakan sapi dari Kredit Usaha Rakyat (KUR) bank BJB untuk tahap 2 rupanya tersendat. Calon penerima bantuan kredit tersebut hingga...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Anggapan ‘Rapat Goblog” seperti yang tertuang dalam status FB Kang Dede Sembada, mendapat tanggapan dari Wakil Ketua DPRD Kuningan, H Dede...

Advertisement