Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Anything

Karang Taruna Yudha Bhakti Perangi Narkoba

KUNINGAN (MASS) – Semakin tingginya peredaran narkoba di Indonesia membuat semua pihak prihatin. Untuk itu Karang Taruna Yudha Bhakti Desa Gewok Kecamatan Garawangi pada Sabtu  (28/4/20180 menggelar kegiatan penyulahun narkoba di Gedung Sebaguna desa setempat.

Karang taruna memandang kegiatan ini penting karena apabila generasi  muda tidak mengetahui apa itu narkoba, maka mereka bisa tertipu. Untuk itu generasi muda harus dibekali pengetahuan.

Ketua Karang Taruna Yudha Bhakti Desa Gewok Dede Darmadi SPd menyebutkan, kegiatan ini diikuti oleh 45 orang. Bukan hanya masalah kegiatan Penyuluhan Bahaya Narkoba,  Bela Negara tapi juga ada kegiatan  Pembekalan Organisasi Karang Taruna Tahun 2018.

“Ini kepedulian kami dari karang taruna kepada masyarakat khususnya generasi muda. Masalah narkoba menjadi kewajiban semua pihak,” jelas Dede.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Sementara itu pada acara ini tampak hadir   Plt. Camat Garawangi Drs. Yoyon Setiono,  Danramil 1513/Grw di wakili Serda Agus L, Kapolsek Garawangi diwakili Kanit Reskrim Bripka Aan Triwijayanto. Lalu, ada  Kanit Intelkam Polsek Garawangi Bripka Aas Rosnawan, S.E.,   Kepala Desa Gewok Acep Suherman,   Kasi Kesra Desa Gewok Haerudin dan para  Pengurus dan anggota Karang Taruna Yudha Bhakti Desa Gewok.

Sementara  itu, Kepala Desa Gewok Acep mengaku, adanya kegiatan ini sangat bermanfaat bagi warga. Pasalnya, masalah narkoba harus dipahami agar banyak orang tidak terjerumus.

“Terkadang ketidaktahuan kita terhadap apa itu jenis narkoba membuat kita tidak peduli kepada anak dan lingkungan sekitar,” ujarnya.

Dari pantauan kuninganmass,com untuk pemberian Materi Bahaya Narkoba oleh Kanit Reskrim Polsek Garawangi,  Pemberian Materi Bela Negara oleh anggota Koramil Garawangi. Sedangkankan Pemberian Materi Pembekalan Organisasi Karang Taruna oleh Ketua Karang Taruna Kecamatan Garawagi. (agus)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Education

KUNINGAN (MASS) – Perkenalkan metode Takakura dalam pembuatan pupuk kompos jadi salah satu program kerja utama kelompok mahasiswa KKN-T Universitas Swadaya Gunungjati (UGJ) Cirebon...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Kepengurusan karang taruna Desa Patala Kecamatan Cilebak periode 2024-2029, resmi dilantik pada Sabtu (7/9/2024) kemarin. Pelantikan digelar di Talaga Surian –...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Bulan Ramadhan bakal segera berlalu, namun kesannya tetap bertahan sepanjang tahun. Hal itu jugalah yang terus dimanfaatkan Karang Taruna Desa Ancaran....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Aksi dugaan money politic yang viral menyebar via sosial media dari Desa Kadatuan Kecamatan Garawangi beberapa waktu lalu, ternyata prosesnya sudah...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Mundurnya Dr Elon Charlan dari jabatan Ketua Karang Taruna Kabupaten Kuningan, bakal diganti oleh sosok yang terpilih dari hasil Temu Karya...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Ketua Karang Taruna Kabupaten Kuningan, Dr Elon Charlan yang juga kini menjabat sebagai Disporapar, bakal diganti. Jabatan Elon di Karang Taruna...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Rumah permanen yang ambruk di Dusun Manis RT 6 RW 2 Desa Cirukem Kecamatan Garawangi, Jumat (8/9/2023) pagi tadi, ternyata milik...

Headline

GARAWANGI (MASS) – Sebuah rumah di Blok Siter Desa Cirukem Kecamatan Garawangi, tiba-tiba dikabarkan ambruk pagi ini, Jumat (8/9/2023). Bangunan rumah itu, pagi ini...

Headline

KALIMANGGIS (MASS) – Karang Taruna Persada Desa Cipancur Kecamatan Kalimanggis, mempersoalkan galian C yang ada di sekitar wilayahnya. Ketua Karang Taruna Dian Sudiana, mempertanyakan...

Sport

KUNINGAN (MASS) – Menyambut HUT Kemerdekaan RI ke-78 yang akan jatuh pada 17 Agustus 2023 nanti, Kelurahan Cigintung memilih merayakannya dengan ajang voli. Kegiatan...

Village

KUNINGAN (MASS) – Pilkades Purwasari Kecamatan Garawangi diwarnai persaingan dari 5 calon kuwu. Dari semua calon, salah satunya adalah incumbent. Kelima calon tersebut, bisa...

Village

KUNINGAN (MASS) – Adalah Sarku Anton Wiradijaya dan Iis Sugiarti, pasangan suami istri yang kesehariannya bersama satu atap, kini berhadap-hadapan di Pilkades. Ya, keduanya...

Village

KUNINGAN (MASS) – Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di Desa Citiusari, Kecamatan Garawangi diikuti oleh empat Calon Kepala Desa. Keempat calon tersebut ialah Yadi...

Village

KUNINGAN (MASS) – Kabar duka kembali datang dari pemerintahan desa yang ada di Kabupaten Kuningan. Kepala Desa Cirukem Kecamatan Garawangi, Udin, meninggal dunia, Minggu...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Masyarakat Desa Lengkong Kecamatan Garawangi, secara bergotong royong turut membangun Jembatan Cipaku yang ada di Jalan Lebak Pangeran Blok Cipikul, Senin...

Education

KUNINGAN (MASS) – Pada Sabtu (17/6/2023) kemarin, Tim Lokal Program Penguatan Pemerintah dan Pembangunan Desa (P3PD) Kabupaten Kuningan baru saja menggelar Team Building bagi...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Menjelang akhir Ramadhan ini, tidak ingin dilewatkan begitu saja termasuk oleh Karang Taruna Desa Paniis Kecamatan Pasawahan. Mereka, mengisi moment bulan...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Menyambut masuknya Bulan Ramadhan, ratusan warga Desa Bandorasawetan membludak saat mengikuti kegiatan pawai keliling, Rabu (22/3/2023) malam. Warga, baik anak-anak maupun...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Pawai Tarhib Ramadhan di Kecamatan Garawangi pada Rabu (22/3/2023) kemarin, berlangsung meriah. Kegiatan yang diikuti 700 peserta itu, melibatkan delegasi siswa...

Education

KUNINGAN (MASS) – Karang Taruna Sanggar Bhkati Desa Bojong Kecamatan Cilimus, berkolaborasi dengan PD PMII Kabupaten Kuningan menggelar kegiatan peningkatan kapasitas pemuda karang taruna....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pihak kepolisian menjelaskan bagaimana kronologi penemuan mayat di Sungai Cisanggarung tepatnya Blok Puhun Desa Cikananga Kecamatan Garawangi tadi pagi, Senin (6/2/2023)...

Anything

CILIMUS (MASS) – Adalah Rina Merliyana, perempuan pertana yang jadi ketua Karang Taruna Tunas Mekari Desa Bandorasawetan Kecamatan Cilimus. Rina, terpilih setelah bersaing dengan...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Untuk terus mendekatkan diri pada warga, mendengarkan curhatan, masukan serta informasi dari masyarakat, Polsek Garawangi rutin menggelar kegiatan “Jumat Curhat”. Seperti...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Pada Jumat (23/12/2022) pagi ini, para relawan Anies Presidenku menggelar deklarasi dukungan untuk bakal calon presiden idolanya, Anies Rasyid Baswedan. Puluhan...

Inspiration

KUNINGAN (MASS) – Adalah Taupik Hidayat Syam SH MH, pituin Kabupaten Kuningan asal Desa/Kecamatan CIdahu yang secara resmi akan menjabat sebagai pengurus di Karang...

Education

KUNINGAN (MASS) – Satu periode hampir tuntas, Badan Eksekutif Mahasiswa STIKes Kuningan Kabinet Gardanara mengadakan kegiatan pengabdian masyarakat untuk pertama kalinya sebagai penutup program...

Headline

GARAWANGI (MASS) – Kabar duka dan mengejutkan, datang dari Desa Cirukem Kecamatan Garawangi. Pasalnya, seorang petani berusia sekitar 80 tahunan, ditemukan tak bernyawa di...

Village

DARMA (MASS) – Kepengurusan karan taruna di Desa Sakerta Barat Kecamatan Darma, akhirnya kembali eksis setelah sekitar 5 tahunan terakhir vakum. Hal itu, ditandai...

Tourism

KUNINGAN (MASS) – Satu lagi wisata air yang bakal jadi referensi seru di Kuningan. Wisata yang ini, ada di Desa Tambakbaya, Kecamatan Garawangi. Ya,...

Social Culture

KADUGEDE (MASS) – Masa-masa menjelang berakhirnya bulan Ramadhan, diisi pemuda dari Desa Bayuning Kecamatan Kadugede, baik itu dari Karang Taruna “Bayu Asih” maupun HIPPEMBA...

Advertisement