Connect with us

Hi, what are you looking for?

Kuningan Mass

Government

Shalat Ied di Syiarul Islam, Bupati “Pamer” Kinerja ke Perantau

KUNINGAN (MASS) – Gema takbir, tahlil dan tahmid menggema di Masjid Syiarul Islam tadi pagi, Seni (2/5/2022). Ribuan manusia, warga Kuningan, mungkin yang menetap maupun perantau yang mudik, terlihat berkmpul di sekitaran Syiarul Islam.

Mereka, datang sendiri, bersama keuarga ataupun rekan memilih shalat di Syiarul Islam. Ada yang di dalam, serta banyak pula yang memilih di area luar masjid. Semuanya tumpah ruah, mengikuti shalat ied berjamaah.

Setelah dua tahun sebelumnya pelaksanaan shalat ied sellau dibatasi, nampaknya, tahun ini jadi momentum meneruksan tradisi yang sempat tertunda karena pandemi belakangan.

Dalam jajaran jamaah itu, hadir para pembesar Kuningan mulai dari Bupati dan jajaran Pemda, DPRD, Kejari, Kapolres, Dandim, MUI, serta tokoh-tokoh lainnya.

Sebelum shalat ied dilakukan, Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH memberikan sambutan kebahagiaan terbatasnya perayaan idul fitri. Bupati, juga turut “pamer” kinerja pada seluruh jamaah, baik yang menetap maupun perantau yang mudik.

Advertisement. Scroll to continue reading.

“Dalam suasan khidmat idul fitri ini, perkenankan saya bersama jajaran pemda, Forkopimda, mengucapkan Minal Aidzin Wal Faidzin,” tuturnya.

Acep mengatakan, bisa kembalinya digelar shalat ied berjamaah atas kerjasama masyarakat, berkat anjuran tokoh agama dan masyarakat, sesuai apa yang dianjurkan pemerintah.

“Ahlan wa sahlan di kampung halaman tercinta para pituin Kuningan,” ujarnya.

Dalam kesempatan itu, Acep mengatakan bahwa meski selama beberapa tahun belakangan anggaran banyak dipangkas akibat covid, pemerintah daerah ingin mempersembahkan hasil pembangunan.

“Dengan banya kekurangan, kami jajaran pemda mempersembahkan hasil pembangunan ini untuk dimanfaatkan,” sebut Acep.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Acep menerangkan terutama pada para perantau, bahwa Kuningan banyak berubah. Di hadapan para jemaah, Acep menyebut beberapa projek besar yang membuat pangling,

Taman Kora Kuningan misalnya yang berubah banyak, fasilitas masjid Syiarul Islam yang kini punya halaman konsep lebih terbuka. Disebut pula waduk Kuningan yang sudah jadi dan mulai terairi.

Lalu yang juga terlihat, lanjut Acep, Jalan Baru Lingkar Timur menghubungkan Jalan Raya Kuningan-Cirebon ke Jalan Muhammad Yamin, Ancaran.

“Kami akan melanjutkan jalan lingkar timur selatan – Kadugede (akan melewati beberapa desa dan kecamatan seperti Kertawangunan, Kaduangung, Sindangsari, Karangtawang, Citangtu, Cibinuang, dan Windujanten). mohon doa dan dukungannya, rencana selesai 2024,” kata Acep.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Selain itu, Acep mengaku sembari mengatakan dengan segala kerendahan hati, memamerkan prestasi-prestasi seperti Bupati Peduli Penyiaran, WTP 7 kali berturut-turut dari BPK, Kabupaten Layak Anak, serta tetap positifnya pertumbuhan ekonomi.

Menurutnya, hal itu merupakan hasil dari konsep kolaborasi bersama yang bisa jadi obat untuk menghadapi pandemi covid.

Meski banyak pamer prestasi dan rencana pembangunan, Acep juga mengatakan banyak pekerjaan bersama yang jadi PR besar bagi Kuningan. Acep sempat mengatakan akan ada perbaikan jalan sembari menunggu intensitas hujan menurun.

Dirinya juga mengatakan, hal lain yang masih jadi persoalan di Kuningan seperti kemiskinan dan pengangguran.

“Ini jadi persoalan bersama, mari kita bergotong royong, berkolaborasi,” ajaknya. (eki)

Advertisement. Scroll to continue reading.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Bulan Ramadhan telah meninggalkan kita. Namun, nilai-nilai yang diajarkan Ramadhan mesti terpatri dan komitmen untuk diimplementasikan dalam kehidupan sehari-hari. Sebab tanda...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Momentum arus balik Lebaran, H+2 sampai H+4 atau 12-14 April 2024, Dinas Perhubungan Kabupaten Kuningan mencatat ada pergerakan kendaraan baik keluar...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Momentum Idul Fitri kemarin, dimanfaatkan Ikatan Remaja Masjid (Irmas) Jami Nurul Huda Desa Cengal Kecamatan Japara untuk menggelar pawai obor dan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Nampaknya Hari Raya Idul Fitri tahun ini tidak bisa dirayakan sepenuhnya oleh warga Deda Bunigeulis Kecamatan Cigandamekar. Pasalnya, terhitung H-2 sampai...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Bulan Ramadhan bakal segera berlalu, namun kesannya tetap bertahan sepanjang tahun. Hal itu jugalah yang terus dimanfaatkan Karang Taruna Desa Ancaran....

Anything

KUNINGAN (MAS) – Selama bulan suci Ramadan, jumlah pendonor darah dikatakan cenderung menurun. Kondisi ini disebabkan oleh berbagai faktor, termasuk penurunan energi dan waktu...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Warga Desa Jatimulya Kecmaatan Cidahu, dibuat geger dengan adanya mayat yang berada dalam mobil merah bernopol B 1624 UME. Yang membuat...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Sejumlah mahasiswa Kuningan yang tergabung di HMKTR (Himpunan Mahasiswa Kuningan Tasik Resik) mengisi kegiatan bulan Ramadhan dengan bakti sosial dengan melakukan...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (IWAPI) DPC Kuningan merayakan ulang tahunnya yang ke-49 dengan penuh kebahagiaan dan kebersamaan. Dalam acara yang dipimpin...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Harga beras di pasaran per hari ini, Senin (1/4/2024), bampaknya bakal membuat emak-emak sumringah. Pasalnya, harga beras terpantau mengalami penurunan. Meski...

Education

KUNINGAN (MASS) – Agenda ngabuburit mahasiswa yang tergabung dalam HMI Cabang Kuningan diisi dengan kajian hukum dan Ham terkait Cyber Crime. Kegiatan diinisiasi Bidang...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Memasuki pekan kedua bulan Ramadhan 1445 H / 2024 M, Forum Komunikasi dan Silaturahmi (FOKUS) Perumahan Grand Amelia menggelar Bazar Ramadhan...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Baznas (Badan Amil Zakat Nasional) Kabupaten Kuningan baru saja membuka Gerai Z Ifthar Ramadhan 1445 H di halaman Masjid Agung Karomat...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan, IRMAS (Ikatan Remaja Masjid) Abu Bakar Sidiq Kelurahan Cigintung Kecamatan Kuningan menggelar Pawai Tarhib Ramadhan...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Warga Desa Subang Kecamatan Subang, terutama yang menuju ke arah Kecamatan Cilebak, mengeluhkan akses jalannya yang rusak. Akses utama yang menghubungkan...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Sepekan jelang Ramadhan, Senin (4/3/2024), harga beras masih terpantau tinggi. Selain itu, harga daging ayam juga merangkak naik. Sebelumnya, harga daging...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Selain harga beras, cabai, dan telur ayam masih tinggi, ternyata harga daging ayam juga merangkak naik jelang Ramadhan tahun ini. Dari...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Harga beras di pasaran masih tinggi. Karenanya, penyesuaian zakat fitrah yang harus dikeluarkan pada Ramadhan tahun ini, juga terbilang tinggi. Ya,...

Economics

KUNINGAN (MASS) – Pj Bupati Kuningan Drs Dr Raden Iip Hidajat M Pd, angkat bicara soal mahalnya harga beras. Ia mengatakan, secara umum, beras...

Education

KUNINGAN (MASS) – Momentum Idul Fitri 1444 H menjadi kesempatan untuk bermaaf-maafan dan saling bersilaturahmi. Hal itu jugalah yang dimanfaatkan STIKes Kuningan dan pengurus...

Business

KUNINGAN (MASS) – Setelah berpuasa selama kurang lebih satu bulan lamanya kini umat Muslim bersuka cita menyambut hari raya idul fitri 1444 Hijriah. Ada banyak sekali hikmah dari datangnya harikemenangan ini.  1. Hari Kemenangan Melawan Hawa Nafsu Setelah melaksanakan kewajiban untuk berpuasa selamasatu bulan lamanya, tidak hanya menahan lapar dan haustetapi juga menahan hawa nafsu, Hari Raya Idul Fitri menjadi hari kemenangan bagi umat muslim. Pasalnya, hari raya dimana umat Islam untuk kembali berbuka atau makan. Oleh karena itulah salah satu sunah sebelum melaksanakan shalat Idul Fitri adalah makan atau minum walaupun sedikit. 2. Kembali Suci Advertisement. Scroll to continue reading. Kata Fitri yang berarti suci, bersih dari segala dosa. Berdasarkan hadist Rasulullah SAW yang artinya”Barangsiapa yang berpuasa di bulan Ramadhan dengandidasari iman dan semata-mata karena mengharap ridhoAllah, maka diampuni dosa-dosanya yang telah lalu.” (Muttafaq ‘alayh)....

Religious

KUNINGAN (MASS) – Ada yang unik dari tradisi Perelek di Desa Karangbaru Kecamatan Ciwaru tahun ini. Pasalnya, kegiatan mengumpulkan sumbangan di akhir Ramadhan itu,...

Religious

KUNINGAN (MASS) – Sekitar 3000 jemaah dari berbagai penjuru Kabupaten Kuningan, nampak khidmat mengikuti pelaksanaan Shalat Ied pada hari ini, Jumat (21/4/2023) pagi. Pelaksanaan...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Alhamdulillah kita masih diberi kesehatan untuk melaksanakan aktifitas kita sehari-hari, terutama syukur kita bisa dipertemukan dibulan ramadhan tahun ini, semoga senantiasa...

Editorial

KUNINGAN (MASS) – Pekan akhir Ramadhan ini, dimafaatkan semua pihak untuk berbagi kebaikan. Termasuk oleh mahasiswa yang tergabung HIMA FTEK (Fakultas Teknik) Unisa Kuningan,...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Kamis (13/4/2023) pagi ini, Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH memberikan arahan di hadapan para prajurit TNI anggota 0615 Kuningan....

Religious

KUNINGAN (MASS) – Ada yang unik dari kegiatan Ramadhan yang digagas Harapan Pemuda Indonesia (HPI) berkolaborasi dengan Harmoni Anak Negeri (HAN) tahun ini. Pasalnya,...

Education

KUNINGAN (MASS) – Di bulan suci ini, semua berlomba untuk berbuat kebaikan. Hal itu jugalah yang dilakukan mahasiswa STIKes Muhammadiyyah Kuningan akhir pekan kemarin....

Education

KUNINGAN (MASS) – Bulan Ramadhan ini, merupakan bulan yang penuh keberkahan jika diisi dengan kebaikan. hal itu jugalah yang nampak dilakukan Pergerakan Mahasiswa Islam...

Village

KUNINGAN (MASS) – Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) Kabupaten Kuningan mengeluhkan munculnya Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 15 tahun 2023 tentang Pemberian Tunjangan Hari...

Advertisement