Connect with us

Hi, what are you looking for?

Government

300 Pegawai Keluar Masuk Perusahaan Setiap Hari, Damkar Periksa Sistem Proteksi Kebakarannya

KUNINGAN (MASS) – UPT Damkar Satpol PP Kuningan melakukan inspeksi/pemeriksaan sistem proteksi kebakaran pada Kamis (10/3/2022) kemarin.

Pemeriksaan itu, dilakukan Damkar sebagai upaya mewujudkan terciptanya rasa aman dan aman bagi warga masyarakat Kuningan, terutama dalam hal pencegahan dan penanggulangan kebakaran.

Dan pada inspeksi kemarin, Damkar datang ke salah satu perusahaan yang ada di Jalan Raya Desa Sampora Kecamatan Cilimus, Kuningan. Damkar, datang memeriksa sistem proteksi kebakaran di PT Zebra Assaba Industri (PT ZAI).

“Kami melakukan pengecekan terhadap sistem proteksi kebakaran aktif maupun pasif, hydran, APAR/APAB, sprinkle, smoke detector, alarm fire,” ujar Ketua UPT Damkar Khadafi Mufti S Pd M Si.

Setelah dua jam melakukan pengecekan, serta koordinasi dengan pihak perusahaan, pihaknya tidak menemukan tindakan lalai atau abai dalam proteksi kebaran di perusahaan tersebut.

“Semua yang diperintahkan dalam peraturan perundang-undangan dipenuhi (soal kelengkapan sistem proteksi kebakaran). Ini bisa dijandikan contoh yang baik, terutama untuk para pelaku usaha yang akan dan sudah melakukan investasi dikabupaten kuningan,” tuturnya.

Khadafi mengimbau, untuk perusahaan yang ada di lingkup wilayah Kuningan, selain harus melengkapi ahli K3, ahli kebakaran, perusahaan juga menerapkan dan membuat tim satuan penananganan kebakaran/kedaruratan secara internal dan terintegrasi. Seperti yang sudah ditemukannya di perusahaan tersebut.

“Apalagi perusahaan ini banyak melibatkan pegawai, yang setiap harinya keluar masuk berjumlah +- 300 orang, dan sangat sensitif terjadi /rentan dengan resiko bahaya kebakaran,” imbuhnya.

Dari hasil pemeriksaan oleh 8 petugas Damkar tersebut, tersedia peralatan APAR hingga 127 unit, APAB 33 unit, Hydran 28 titik, Box Hydran 38 titik, smoke detector 200 titik, dan sprinkle 300 titik.

“Semua peralatan dinyatakan laik operasi,” ucapnya dalam laporan.

Khadafi menjelaskan, apa yang dilakukannya untuk memeriksa sistem proteksi ini sesuai dengan UU No. 1 Tahun 1970 Tentang Keselamatan Kerja, UU No. 28 Tahun 2022 Tentang Bangunan Gedung, UU No 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan UU Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja.

Hal itu juga sejalan dengan Perda No. 4 Tahun 2022 tentang Perubahan Perda No 8 Tahun 2010 tentang Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran, Perda No 2 Tahun 2011 Tentang Retribusi Pemeriksaan Alat Pemadam Kebakaran serta SE Bupati No 300/210/SATPOL PP Tanggal  Januari 2022, tentang Pencegahan dan Penanggulangan Bahaya Kebakaran. (eki)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah tempat belajar anak, TK Miftahul Falah yang berada di RT 014 RW 007 Dusun Manis 1  Desa Ciawilor Kecamatan Ciawigebang, mengalami...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Ketika langit Los Angeles berubah menjadi abu-abu pekat, rasa cemas menyelimuti jutaan warga. Angin Santa Ana yang biasanya membawa suasana hangat,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Sebuah angkot 06 hangus terbakar saat membawa penumpang di pertigaan Terminal Kertawangunan, Kamis sore, (9/1/2025). Insiden tersebut terjadi dengan cepat, menyebabkan...

Headline

CIBINGBIN (MASS) – Kebakaran menghanguskan satu unit rumah milik Kardi (64) di Dusun Wage, Desa Cibingbin, Kecamatan Cibingbin, Kabupaten Kuningan, pada Senin (6/1/2025) pukul...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah Pohon Kersen tumbang dan sempat menghalangi jalan lingkar luar Pasir Wangi Desa Bayuning – Kelurahan Cigadung Kecamatan Cigugur, Kamis (27/12/2024)...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden kebakaran bangunan terjadi pada Minggu (22/12/2024) sekitar pukul 01.00 WIB dini hari kemarin. Yang terbakar adalah rumah Nenek Ita...

Headline

CIGUGUR (MASS) – Kebakaran melanda sebuah rumah di Dusun Cisantana, RT 005 RW 001, Desa Cisantana, Kecamatan Cigugur, Kabupaten Kuningan, Rabu (18/12/2024). Tim Pemadam...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Viral sebuah foto yang menunjukkan UPT Damkar Kuningan saat bertugas malah dibayangi makhluk halus yang diduga genderuwo karena menyerupai gorilla. Foto...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Profesi pemadam kebakaran, atau lebih dikenal dengan “fireman” di luar negeri, sering kali menjadi idaman banyak anak-anak. Di berbagai negara, sosok...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah kebakaran tumpukan kayu di area sekolah, hampir saja membuat SDN 1 Gunungkeling yang lokasinya ada di Dusun Wage RT.08 RW.04...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Seorang tukang sumur dilaporkan mendadak lemas dan sesak dada saat emnguras sumur di Jalan RE Martadinata Kelurahan Cijoho Kecamatan Kuningan, Sabtu...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden kebakaran kembali terjadi di Dusun Manis RT.1 RW.1 Desa Cihideunggirang Kecamatan Cidahu. Dimana, api mengamuk di bangunan bagian belakang...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden kebakaran hampir saja membesar di area dapur pabrik kue milik H.Muhtar (70) dan Hj.Titi (70) dengan luas 7 x10...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden kebakaran bangunan terjadi di Desa Ciawilor Kecamatan Ciawigebang, Sabtu (26/10/2024) pagi sekitar pukul 07.15 WIB kemarin. Kebakaran itu menimpa...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden kebakaran dilaporkan terjadi pada Kamis (24/10/2024) dini hari pagi sekitar pukul 00.10 WIB. Kejadian itu menimpa rumah pasangan Otong...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Masih di hari yang sama, Selasa (22/10/2024), terjadi kebakaran sekitar pukul 10.00 WIB pagi. Kali ini yang jadi korban api adalah...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Insiden kebakaran terjadi di halaman sekitar gudang H Juanda (69) warga Desa Lengkong Kecamatan Garawangi, Selasa (22/10/2024). Kebakaran sekitar gudang bekas...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Insiden kebakaran yang terjadi di Dusun Kaler RT. 09 RW. 03 Desa Pasayangan Kecamatan Lebakwangi pada Selasa (15/10/2024) malam sekitar pukul...

Anything

KUNINGAN (MASS) – Pasukan serbaguna. Istulah itu mungkin tak berlebihan disematkan ke anggota Damkar. Pasalnya, berbagai macam kesulitan, dari sangat sulit sampai yang “receh”,...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Di hari yang sama seperti kejadian Luragung, sebuah insiden kebakaran terjadi di Kecamatan Cilimus, pada Selasa (8/10/2024) malam. Kebakaran tersebut menghanguskan...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Insiden kebakaran yang terjadi di Desa Luragungtonggoh pada Selasa (8/10/2024) malam, diwarnai kejadian dramatis. Api yang mengamuk di rumah milik keluarga...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden kebakaran terjadi di Blok Manis Desa Luragung Tonggoh Kecamatan Luragung, Selasa (8/10/2024) malam. Api nampak mengamuk di sebuah bangunan...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden kebakaran terjadi pada sebuah bangunan kandang bebek di Dusun I RT 02 RW 01 Desa Cijagamulya Kecamatan Ciawigebang, Senin...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Seorang warga Desa Kawahmanuk Kecamatan Darma, ditemukan tewas di lahan yang terbakar pada Rabu (2/10/2024) kemarin. Ia ditemukan warga dengan kondisi...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Total kerugian akibat kebakaran besar yang terjadi pada pabrik bawang di Dusun Manis RT. 20 RW. 01 Desa Cikaso Kecamatan Kramatmulya,...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden kebakaran terjadi di Desa Cikaso Kecamatan Kramatmulya, Senin (30/9/2024) pagi ini. Dimana, sebuah pabrik bawang diamuk si jago merah....

Incident

KUNINGAN (MASS) – Empat (4) kios di Desa Luragunglandeuh Kecamatan Luragung jadi korban amukan si jago merah, Kamis (26/9/2024) pagi. Kebakaran yang terjadi sekitar...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Sebuah insiden kebakaran terjadi di Dusun Kliwon RT 21 RW 05 Desa Bayuning Kecamatan Kadugede, Jumat (20/9/2024) kemarin. Insiden yang terjadi...

Incident

KUNINGAN (MASS) – Selain di Awirarangan, ternyata insiden kebakaran juga terjadi di rumah milik warga RT01 RW 02 Desa Kramatwangi Kecamatan Garawangi di hari...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pada Minggu (15/9/2024) malam sekitar pukul 21.30 WIB, terjadi insiden kebakaran bangunan di Dusun Buahgama Desa Manggari Kecamatan Lebakwangi. Bangunan yang...

Advertisement
Exit mobile version