Connect with us

Hi, what are you looking for?

Government

Setahun Ada 2.128 Pembangunan, Bagaimana Kualitasnya?

KUNINGAN (MASS) – Pada Kamis (27/12/2018) sore di halaman Pendopo Kuningan dilakasankana peresmian beberapa proyek pembangunan yang telah dilaksanakan selama tahun 2018. Peresmian acara pembangunan dikemas dalam acara Pesona Pembangunan Kabupaten Kuningan 2018 itu bertempat di halaman Setda Kabupaten Kuningan.

Kabag Administrasi Pembangunan Setda Kabupaten Kuningan, Trisman Supriatna MPd mengatakan total pemangunan sebanyak 2.128 kegiatan. Adapun total anggaran lebih Rp 8,09 miliar.

Untuk peresmian secara simbolis dilakukan 15 pembangunan yang tersebar di Dinas PUPR, DPrPP. Lalu, Disporapar, Disperindag dan Dinas Pertanian.

Hadir dalam kesempatan tersebut Wabup i M Ridho Suganda, Sekda Dr Dian Rachmat Yanuar, MSi, Kajari Adhyaksa Darma Yulianto. Lalu, Kapolres AKBP Iman Setiawan, SIk, Ketua TP PKK Hj Ika Acep Purnama, Wakil Ketua TP PKK Ny Yuana Ridho Suganda, Ketua DWP Hj Ela Dian serta para undangan.

Peresmian hasil pembangunan itu diantaranya yang berkaitan dengan pembangunan infrastruktur atau sarana dan prasarana yang bisa dirasakan langsung oleh masyarakat.

Antara lain ruas jalan, rekonstruksi tebing, pengelolaan air limbah, sanitasi pemukiman, rehabilitasi pusat kesehatan masyarakat, pembangunan sarana pendidikan, pembangunan pasar serta pemuda dan olahraga.

Dari catatan kuninganmass.com dibandingkan tahun 2017 sebanyak 2.172 jenis dan dana yang digunakan adalah Rp918.177.807.542, maka lebih banyak 2017.

” Yang terpenting adalah kualitas pembangunannya. Mudah-mudah lebih lama sehingga bermafaat kepada bagi warga,” ujar Acep.

Hasil pembangunan ini tentu harus dipertanggungjawabkan baik secara administrasi, maupun diakhirat nanti. Untuk itu ia berharap para rekanan yang saat sangat banyak ini bisa melaksanakan sesuai dengan ketentuan.

“Pembangunan Kabupaten Kuningan pada tahun 2018 diprioritaskan pada pemantapan daya saing daerah dengan sasaran pokok pada percepatan pengembangan unggulan daerah,” uajrnya menegasakan.

Pembangunan dimaksud diantaranya program yang berkaitan dengan pertanian, pariwisata, kehutanan. Lalu, industri, koperasi dan usaha kecil menengah, perdagangan, perikanan, penataan ruang, lingkungan hidup dan pekerjaan umum.

Dalam kesempatan tersebut juga diserahkan hadiah dan piagam penghargaan kepada SKPD, Kecamatan dengan pelaporan terbaik tingkat Kabupaten Kuningan.(agus)


Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement mgid.com, 597873, DIRECT, d4c29acad76ce94f
Advertisement

You May Also Like

Advertisement mgid.com, 597873, DIRECT, d4c29acad76ce94f smartadserver.com, 4577, RESELLER, 060d053dcf45cbf3 onetag.com, 7cd9d7c7c13ff36, DIRECT appnexus.com, 13099, RESELLER pubmatic.com, 161593, RESELLER, 5d62403b186f2ace rubiconproject.com, 11006, RESELLER, 0bfd66d529a55807 appnexus.com, 15825, DIRECT, f5ab79cb980f11d1 sonobi.com, 4dd284a06a, RESELLER, d1a215d9eb5aee9e appnexus.com, 15825, RESELLER, f5ab79cb980f11d1 Media.net, 8CUTQ396X, DIRECT videoheroes.tv, 212716, RESELLER, 064bc410192443d8 sharethrough.com, YYFDsr3Y, RESELLER, d53b998a7bd4ecd2 appnexus.com, 12976, RESELLER, f5ab79cb980f11d1 rubiconproject.com, 25060, RESELLER, 0bfd66d529a55807 video.unrulymedia.com, 170071695, RESELLER Contextweb.com, 562794, RESELLER,89ff185a4c4e857c
Exit mobile version