Connect with us

Hi, what are you looking for?

Politics

Pemilu Selesai, KPU dan Bawaslu Ngapain Aja Ya?

KUNINGAN (MASS) – Pasca gelaran Pemilu dan Pilkada, Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) kembali menjadi sorotan. Masyarakat mempertanyakan aktivitas kedua lembaga ini setelah pesta demokrasi usai, sementara gaji besar tetap mengalir ke rekening para komisioner. Di tengah gencarnya pemerintah mengampanyekan efisiensi anggaran, keberadaan KPU dan Bawaslu seolah janggal, benarkah mereka masih bekerja?

Secara formal, KPU dan Bawaslu tidak sepenuhnya berhenti bekerja setelah pemilu selesai. KPU masih memiliki kewajiban untuk menyusun laporan pertanggungjawaban, mengarsipkan dokumen pemilu, hingga mempersiapkan tahapan pemilu berikutnya. Sementara itu, Bawaslu tetap melakukan pengawasan pasca-pemilu, termasuk menindaklanjuti sengketa yang mungkin muncul. Namun, di mata publik, kerja-kerja ini sering kali tak terlihat, apalagi dibandingkan dengan intensitas mereka saat pemilu berlangsung.

Yang menjadi persoalan adalah besaran gaji dan tunjangan yang diterima para komisioner KPU dan Bawaslu, yang nyaris tidak berubah meski beban kerja jauh berkurang. Seorang komisioner KPU, misalnya, masih menerima gaji puluhan juta rupiah per bulan, plus berbagai tunjangan, sementara aktivitas mereka tidak lagi sesibuk masa pencoblosan. Di sisi lain, pemerintah justru gencar memangkas anggaran di berbagai sektor, termasuk program sosial, dengan dalih efisiensi. Hal itulah yang jadi sorotan aktivis mahasiswa, Wirya NF.

“Apakah memang tugas mereka hanya ketika momentum pesta rakyat di Pilpres dan Pilkada saja ? Kalau memang pasca pesta rakyat itu tugasnya sudah ringan, seharusnya ada penyesuaian gaji atau bahkan pengurangan jumlah komisioner,” ucap Pengurus Keilmuan di IMK tersebut.

Pemerintah kerap menyuarakan pentingnya efisiensi belanja negara, termasuk dengan memangkas angggaran kementerian dan lembaga. Namun, masih kata Wirya, KPU dan Bawaslu seolah kebal dari prinsip ini. Padahal, jika merujuk pada praktik di negara lain, beberapa komisi pemilihan justru bersifat ad hoc—dibubarkan setelah pemilu selesai dan dibentuk kembali ketika pemilu berikutnya akan digelar.

Di Indonesia, KPU dan Bawaslu justru menjadi lembaga tetap dengan struktur yang besar. Tidak hanya komisioner, tetapi juga sekretariat dan staf yang jumlahnya ratusan, tetap digaji penuh meski tidak lagi dalam masa kerja tinggi.

Wirya mengklaim, masyarakat mulai menuntut transparansi lebih besar dari kedua lembaga ini. Apa sebenarnya yang mereka kerjakan di luar masa pemilu? Apakah anggaran yang dikeluarkan sebanding dengan output yang dihasilkan? Pertanyaan-pertanyaan ini harus dijawab dengan data, bukan sekadar penjelasan normatif.

“KPU dan Bawaslu memang punya tugas pasca-pemilu, tetapi apakah beban kerja itu sepadan dengan anggaran yang mereka terima? Di tengah situasi ekonomi yang masih berjuang pasca pandemi, efisiensi harus berlaku untuk semua—tanpa kecuali. Jika tidak, wacana penghematan anggaran pemerintah hanya akan dianggap sebagai retorika belaka, sementara dana negara terus mengucur untuk lembaga yang aktivitasnya tak lagi seintens dulu,” ujarnya di akhir. (rqb/mgg)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement mgid.com, 597873, DIRECT, d4c29acad76ce94f
Advertisement

You May Also Like

Politics

KUNINGAN (MASS) – Korps Putri PMII (KOPRI) Kuningan bersama Bawaslu Kabupaten baru saja menggelar Talk Show dan Bedah Buku pada Senin (13/01/2025) kemarin, dengan “Refleksi...

Government

KUNINGAN (MASS) – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kuningan resmi menetapkan pasangan Dian-Tuti (Dirahmati) sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kuningan terpilih dalam Pilkada 2024....

Headline

KUNINGAN (MASS) – Bawaslu Kuningan mengonfirmasi perihal proses permohonan Pengajuan Perselisihan Hasil Pemilihan (PHP), terkait Pilkada Bupati Kuningan 2024 hingga batas akhir yang telah...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Kontestasi Pilkada 2024 akan berakhir. Calon terpilih telah ditetapkan usai pleno KPU Kuningan yang digelar Rabu-Kamis (4-5/12/2024), di Horizon Kuningan. Kendati...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Proses Pemilihan Bupati (Pilbup) Kuningan 2024 memasuki tahap akhir. KPU Kuningan akan segera menetapkan hasil pilkada. Penetapan tersebut menandai akhir dari...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Menyikapi kekuarangan surat suara di TPS, dan pelayanan khusus seperti Pasien RS atau tahanan Polres, KPU Kuningan berikan klarifikasi. Asep Budi...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak 2024 telah berlangsung pada 27 November, menandai momen penting dalam perjalanan demokrasi Indonesia, khususnya di Kabupaten...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kuningan tengah menghadapi sorotan terkait pelaksanaan kegiatan sosialisasi Pilkada Serentak 2024. Beberapa pihak mempertanyakan efektivitas dan efisiensi...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Kuasa Hukum Paslon Bupati dan Wakil Bupati Ridho-Kamdan (Ridhokan) lapor ke Bawaslu Kuningan. Mereka melampirkan bukti temuannya sekitar pukul 15.40 WIB,...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Pernyataan menohok muncul saat aksi unjuk rasa yang dilakukan PC IMM Kuningan ke kantor KPU Kabupaten Kuningan, Jumat (29/11/2024) siang. Dimana,...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sekitar pukul 14.00 WIB Puluhan Mahasiswa dari Ikatan Mahasiswa Mihammadiyah (IMM) Kuningan melakukan unjuk rasa. Aksi tersebut dilakukan di depan Kantor...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Dugaan money politik di wilayah Kadugede dari salah satu pendukung Paslon Bupati Kuningan ke masyarakat jelang hari pencoblosan, mencuat. Bawaslu Kuningan,...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ribuan surat suara Cagub-Cawagub dan Cabup-Cawabup yang tidak terpakai, dihancurkan dengan cara dibakar oleh KPU Kuningan jelang hari pencoblosan. Surat suara...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Masa tenang Pilkada sudah berlangsung sejak Minggu (24/11/2024) pukul 00.00 WIB dini hari tadi. Bahkan, APK (alat peraga kampanye) para kontestan...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Kritik tajam yang bertubi-tubi dari pengamat politik akhirnya direspon oleh Komisioner KPU Kuningan, Aof ahmad Musyafa. Hanya saja jawabannya tidak secara...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Tim Pemenangan Paslon 02 Ridho-Kamdan, menyatakan sikap tegas dengan mengutuk keras tindakan intimidasi yang diduga dilakukan oleh pihak tertentu, terhadap pegawai...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Pada Sabtu (9/11/2024) siang kemarin, nampak sejumlah uang palsu/mainan dan surat pengunduran diri komisioner yang tidak ditandatangani, berserakan depan kantor KPU...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Kuningan menggelar aksi protes di depan Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kuningan. Senin, (4/11/2024). Aksi ini...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Koordinator DEEP (Democracy And Electoral Empowerment Partnership) Kuningan, O. Mujahidin mempertanyakan kerja-kerja KPU Kuningan yang dinilai lelet. Pasalnya, masa kampanye sudah...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Mubaligh ASN, KH Oban Sobani S Ag, sempat dilaporkan ke Bawaslu Kuningan, karena dikesankan mendukung di Pilkada, padahal statusnya pegawai negri....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Lembaga survei Parameter Konsultindo yang baru saja merilis hasil survei elektabilitas untuk Pilkada Kuningan, sudah resmi terdaftar di KPU Kabupaten Kuningan....

Politics

KUNINGAN (MASS) – Ketua Bawaslu Kabupaten Kuningan, Firman, beda sikap dengan KPU Kuningan soal apakah anggota DPRD bisa berkampanye untuk calon kepala daerah atau...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Informasi mengejutkan datang di tengah kontestasi Pilkada Kabupaten Kuningan. Pasalnya, belakangan tersiar informasi kejadian salah satu calon wakil Bupati, diduga mempiting...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Sesama penyelenggara Pilkada, tak boleh ada yang terhubung dalam ikatan pernikahan, suami-istri. Hal itu diamini Komisioner KPU Kabupaten Kuningan, Kadiv Sosialisasi...

Politics

KUNINGAN (MASS) – Meski sudah masuk masa kampanye, ternyata masih banyak warga Kuningan yang belum mengetahui bahwa kontestan Pilkada, ada 3 pasangan calon. Hal...

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Menjelang pemilihan umum kepala daerah (pilkada) khususnya di Kabupaten Kuningan, masyarakat disuguhi publikasi banyak jajak pendapat atau survei mengenai tingkat popularitas...

Advertisement mgid.com, 597873, DIRECT, d4c29acad76ce94f smartadserver.com, 4577, RESELLER, 060d053dcf45cbf3 onetag.com, 7cd9d7c7c13ff36, DIRECT appnexus.com, 13099, RESELLER pubmatic.com, 161593, RESELLER, 5d62403b186f2ace rubiconproject.com, 11006, RESELLER, 0bfd66d529a55807 appnexus.com, 15825, DIRECT, f5ab79cb980f11d1 sonobi.com, 4dd284a06a, RESELLER, d1a215d9eb5aee9e appnexus.com, 15825, RESELLER, f5ab79cb980f11d1 Media.net, 8CUTQ396X, DIRECT videoheroes.tv, 212716, RESELLER, 064bc410192443d8 sharethrough.com, YYFDsr3Y, RESELLER, d53b998a7bd4ecd2 appnexus.com, 12976, RESELLER, f5ab79cb980f11d1 rubiconproject.com, 25060, RESELLER, 0bfd66d529a55807 video.unrulymedia.com, 170071695, RESELLER Contextweb.com, 562794, RESELLER,89ff185a4c4e857c
Exit mobile version