Connect with us

Hi, what are you looking for?

Government

Apakah Izin Keramaian Dikenakan Biaya?

KUNINGAN (MASS)- Pada acara sosialisasi Unit Pemberantasan Pungutan Liar Kabupaten Kuningan kepada wartawan pada Kamis (21/3/2019) lalu di Gedung Permata, ternyata banyak pertanyaan yang dikemukankan oleh peserta .

Selain masalah dugaan pungli di sekolah-sekolah dengan dalih kegiatan study tour ataupun renang. Wartawan juga  pada saat itu mempertanyakan terkait apakah izin keramaian dikenakan biaya? Sebab, di lapangan untuk kegiatan itu selalu ada biaya untuk pihak tertentu.

Sementara itu,  tiga  narasumber  yakni Kabid Ops Saber Pungli Provinsi Jawa Barat, AKBP Harso Pujo Hartono, Kabid Data Informasi Satgas Saber Pungli Provinsi Jabar, Muhammad Yudi Ahadiat, dan Sekretaris III Satgas Saber Pungli Provinsi Jabar, Jaksa Madya Otong Hendra Rahayu kompak  mengatakan, untuk mengetahui hal itu harus bertanya apakah ada Penerimaan Negara Bukan Pajak (BNBP)  dari izin keramaian itu. Kalau tidak ada maka masuk ranah pungli.

“Sekalipun itu anggota polisi harus dilaporkan kalau memang tidak ada aturannya. Jadi, untuk mengetahui hal ini cukup mudah tinggal cek ada BNPB-nya tidak?” jelasnya.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Sementara itu terkait pertanyaan  izin keramaian dikenakan biaya? Kapolres Kuningan AKBP Iman Setiawan menyebutkan tidak ada karena tugas pihak kepolisian untuk mengamankan dan membantu warga. Untuk  Penerimaan Negara Bukan Pajak hanya ada dua yakni dari SKCK atau Surat Keterangan Catatan Kepolisian dan juga tugas penjagaan perbankan.

“Hanya ada dua  PNBP dan harus dipahami oleh masyarakat. Untuk izin keramian tidak ada biayanya,” ujar Kapolres kepada wartawan, Selasa (26/3/2019). (agus)

Advertisement

Berita Terbaru

Advertisement
Advertisement

You May Also Like

Netizen Mass

KUNINGAN (MASS) – Masyarakat di Kabupaten Kuningan, siapapun, harus mendapatkan perlindungan dan terbebas dari ancaman kekerasan yang dilakukan oleh individu atau sekelompok orang yang...

Headline

KUNINGAN (MASS)- Selama ini banyak karyawan honorer yang bekerja iklas dan menjaga nama baiknya. Tapi tidak dengan honorer berinisial AS (27). Warga Kecamatan Garawangi...

Government

KUNINGAN (MASS)- Untuk kesekian kalianya Polres Kuningan kembali membagikan sembako kepada warga. Kali ini yang menjadi sasaran dua kecamatan yakni Cipicung dan Kecamatan Ciawigebang....

Anything

KUNINGAN (MASS) –  Pengakuan dari Korwil Jabar PKH terkait ada jasa bayar yang dilakukan beberapa agen dalam setiap transaksi PKH menjadi perhatian semua pihak....

Government

KUNINGAN (MASS) – Desa Cikaso Kecamatan Kramatmulya pernah menjadi buah bibir di Kabupaten Kuningan. Pasalnya, di desa itu ada 11 warga dinyatakan reaktif dan...

Government

KUNINGAN (MASS)- Pasca dikumpulkan pemilik toko modern di Kabupaten Kuningan oleh bupati, maka Jumat (15/5/2020) Kapolres Kuningan AKBP Lukman DS Malik melakukan kegiatan patroli...

Government

KUNINGAN (MASS) – Ada dua pernikahan yang menjadi sorotan pada Jumat (27/3/2020). Yang pertama pembubaran hajatan pasca akad nikah di Dusun Pasawahan Desa Sampora...

Government

80KUNINGAN (MASS)- Kapolres Kuningan AKBP Lukman Syafri Dandel Malik mengaku tengah memburu pelaku penyebar pesan corona Maleber. Sebab, informasi itu adalah hoax. “Saya sudah...

Headline

KUNINGAN (MASS) – Anggota Polres Kuningan yang bernama Subiantoro Wadiarto dipastikan meninggal dunia karena kecelakaan. Hal dikatakan Kapolres Kuningan AKBP Iman Setiawan SIK usai...

Government

koKUNINGAN (MASS) – Kapolres Kuningan AKBP Iman Setiawan SIK pada hari ke 6 atau Selasa malam ikut tahlilan di Rumah Ketua MUI Kuningan  KH...

Economics

KUNINGAN (MASS)-Masalah Papua dimana-mana menghangat semua pihak berusaha meredam agar permasalah tidak dimanfaatkan oleh pihak yang mengingkan Indonesia pecah. Di Kuningan sendiri banyak warga...

Headline

KUNINGAN (MASS)- Kapolres Kuningan AKBP Iman Setiawan mengatakan, pihaknya akan memanggil kedua orang tau pelaku yang melakukan pembekapan kepada bayi hingga meninggal dunia. Untuk...

Government

KUNINGAN (MASS) – Kapolres Kuningan AKBP Iman Setiawan SIK mempertanyakan data terkait Kabupaten Kuningan berada diurutan nomor dua dalam peredaran narkoba di Provinsi Jabar?...

Government

KUNINGAN (MASS)- Penangkapan terhadap pelaku penjual obat terlarang di Kabupaten Kuningan oleh pihak kepolisian mendapatkan apresiasi dari warga Kuningan. Namun, meski begitu warga berharap...

Government

KUNINGAN (MASS) – Sekretaris III Satgas Saber Pungli Provinsi Jabar, Jaksa Madya Otong Hendra Rahayu menuturkan,  masyarakat bisa melaporkan pihak sekolah yang melakukan pungli...

Government

KUNINGAN (MASS)- Lama tak terdengar, Tim Sapu Bersih Pungutan Liar ( Saber Pungli ) Kabupaten Kuningan menggelar sosialisasi Saber Pungli kepada para Kepala Sekolah...

Politics

KUNINGAN(MASS) -Kapolres Kuningan AKBP Iman Setiawan SIK mengunjungi Kantor KPU Kabupaten Kuningan, Kamis (24/1/2019) pagi. Kunjungan itu bagian dari koordinasi menjelang Pemilu. Kedatangan Kapolres...

Politics

KUNINGAN(MASS) -Kapolres Kuningan AKBP Iman Setiawan SIK mengunjungi Kantor KPU Kabupaten Kuningan, Kamis (24/1/2019) pagi. Kunjungan itu bagian dari koordinasi menjelang Pemilu. Kedatangan Kapolres...

Government

KUNINGAN (MASS) – Pada kesempatan ini kita tidak lagi membahas korupsi secara terminologis, baik dari sisi pengertian, unsur – unsur maupun jenisnya, melainkan fokus...

Incident

KUNINGAN (MASS)- Sudah lima hari sejak ditemukan mayat nenek Atimah (65) di rumahnya  di Dusun Pahing di Desa Sembawa Kecamatan Jalaksana. Namun, hingga saat ini...

Government

KUNINGAN (MASS) – Di Kabupaten Kuningan tidak ada SKPD atau dinas yang bernama Dinas Pokir. Artinya, anggota dewan tidak pernah mengalokasikan anggaran di Dinas...

Government

KUNINGAN (MASS)- Reformasi birokrasi merupakan salah satu langkah awal untuk melakukan penataan terhadap sistem penyelenggaraan pemerintahan yang baik, efektif, dan efisien, sehingga dapat melayani...

Government

KUNINGAN (MASS)- Polres Kuningan patut diacungi jempol dengan langsung melakukan penyelidikan begitu video pelecehan seksual terhadap penumpang taksi online viral. Pada Jumat usai ada...

Government

 KUNINGAN (MASS) – Pemerintah Kabupaten Kuningan telah mengeluarkan keputusan Bupati Kuningan Nomor 700/Kpts.538-inspektorat/2016 pada tanggal 30 November 2016 tentang pembentukan unit satuan tugas sapu...

Government

KUNINGAN (MASS)-   Senin (23/4/2018)  pagi akan dilakukan Sertijab untuk jabatan Kapolres Kuningan. Seperti diketahui Kapolres Kuningan AKBP Yuldi Yusman MSi akan berpindah ke Mabes...

Government

KUNINGAN (Mass)- Pasca ditangkap terduga pemosting simbol PKI, banyak warga Kuningan mengapresiasi kinerja kepolisian dan TNI yang cepat bergerak. Warga kini tengah menunggu kelanjutan...

Government

KUNINGAN (Mass)- Kapolres Kuningan Kuningan AKBP Yuldi Yusman SE MSi yang baru bertugas di Kabupaten Kuningan menegaskan, kepada siapa saja yang berani melakukan sweeping...

Government

KUNINGAN (Mass) – Acara pisah sambut dan serah terima jabatan (Sertijab) Kapolres Kuningan AKBP M Syahduddi SIK MSi kepada AKBP Yuldi Yusman SE MSi...

Education

KUNINGAN (Mass)- Kadis Pendikbud Kabupaten Kuningan Dr H Dian Rahmat Yanuar MSi  menjamin dilembaga yang dipimpinya tidak ada pungli. Hal ini setelah dilakukan sosialisasi...

Advertisement
Exit mobile version