KUNINGAN (MASS)- Jumlah kasus covid-19 di Kabupaten Kuningan untuk Selasa mengalami kenaikan yang cukup signifikan. Ada dua kasus menonjol yakni naik positif rapid test (reaktif) dan positif corona masing-masing satu.
“Iya naik, sehingga kini reaktif 45 dan positif corona 16 orang,” ujar Kadis Kesehatan Kuningan dr Hj Susi Lusiyanti MM, Selasa (16/6/2020).
Dengan begini total ada 2.144 kasus covid-19 yang tercatat hingga Selasa. Adapun rinciannya adalah 41 masih proses dan 2.103 beres proses. (agus)
Data Covid-19 Kab. Kuningan update tgl 16-6-2020
DALAM PENGAWASAN:*
1.Total : 161 org
2.Selesai : 138 org
3.Msh pengawasan : 23
org
4.Total Rapid Positif : 45 org
5.Pengawasan : 16 org
6.Sembuh rapid positif : 24 org
7.Meninggal rapid positif : 5 org
8.Laki-Laki : 100 org
9.Perempuan : 61 org
10.WNI : 161 org
11.WNA : 0 org
12.Usia :
0-11 bln : 10 org
1- 5 thn : 10 org
6-19 : 9 org
20-29 : 32 org
30-39 : 23 org
40-49 : 24 org
50-59 : 22 org
60-69 : 18 org
70-79 : 10 org
>80 : 3 org
KASUS KONFIRMASI :
1.Total : 16 org
2.Kasus sembuh : 11 org
3.Masih pengawasn : 3 org
4.Meninggal : 2 org
5.Laki-Laki : 11 org
6.Perempuan : 5 org
7.WNI : 16 org
8.WNA :
9.Usia :
< 5 thn :
6-19 : 3 org
20-29 : 1 org
30-39 :
40-49 : 6 org
50-59 : 4 org
60-69 :
70-79 : 2 org
80 :
DALAM PEMANTAUAN:*
1.Total : 1752 org
2.Selesai : 1734 org
3.Msh pemantauan: 18 org
4.Laki-Laki : 1154 org
6.Perempuan : 598 org
7.WNI : 1751 org
WNA : 1 org
9.Usia :
0-11bln : 9 org
1-4 yg : 88 org
5 thn : 13 org
6-19 : 220 org
20-29 : 481 org
30-39 : 348 org
40-49 : 267 org
50-59 : 191 org
60-69 : 97 org
70-79 : 26 org
>80 : 12 org
ORANG TANPA GEJALA (OTG)
1.Total : 231 orang
2.Selesai pengawasan : 231 org
3.Dalam pengawasan : 0
4.Laki-laki : 130 org
5.Perempuan : 101 org
4.WNI : 231 orang
5.Usia
0 – 11 bln : 2 org
1 – 4 th. : 7 org
5 th. : 1 org
6 – 19 th. : 19 org
20 – 29 th : 49 org
30 – 39 th : 58 org
40 – 49 th : 53 org
50 – 59 th : 27 org
60 – 69 th : 8 org
70 – 79 th : 7 org
> 80 th. :